Teori Pendidikan & model konsep kurikulum Prof. Dr. H. Sutaryat Trisnamansyah, MA.
Empat Teori Pendidikan BAHAN AJARAN PENDIDIKAN KLASIK GURU SISWA BAHAN AJARAN PENDIDIKAN PRIBADI SISWA GURU BAHAN AJARAN/ KOMPETENSI TEKNOLOGI PENDIDIKAN SISWA GURU Beginning course details and/or books/materials needed for a class/project. BAHAN AJARAN PENDIDIKAN INTERAKSIONAL SISWA GURU
Teori Pendidikan & Model Kurikulum Pendidikan Klasik Perenialism Esensialisme Teknologi Pendidikan/ Instruksional Pendidikan Pribadi Pend. Progresif Pend. Romantik Pendidikan Interaksional MODEL KURIKULUM Kurikulum Subyek Akademik Kurikulum Kompetensi Kurikulum Humanistik Kurikulum Rekontruksi Sosial A schedule design for optional periods of time/objectives.
Kurikulum Subyek Akademik KARAKTERISTIK PENDIDIKAN KLASIK Berorientasi ke masa lalu. Ilmu, teknologi, nilai, budaya telah ditemukan ahli terdahulu, tersusun sistematis-solid. Fungsi pend.: memelihara & mewariskan iptek, nila, budaya pada generasi muda. Isi pend. segi Intellektual: Perenialisme: teoretis, Esensialisme: praktis, Guru adalah ekspert & model KARAKTERISTIK KURIKULUM Kurikulum menekankan isi/materi ajaran, Isi kurikulum bersumber pada disiplin ilmu (terstruk tur/ sistematis) Guru harus menguasai materi ajaran dgn baik, Fungsi guru sbg penyampai ilmu-teknologi-nilai, Fungsi siswa sbg penerima harus bekerja keras Proses belajar ekspositori A schedule design for optional periods of time/objectives.
KARAKTERISTIK PENDIDIKAN PRIBADI KARAKTERISTIK KURIKULUM HUMANISTIK Berorientasi ke masa sekarang Siswa punya potensi: intelektual, social, afektif, fisik-motorik & berkembang sendiri, Pend. ibarat bertani: sediakan fasilitas, tumbuhkan potensi, hindarkan gangguan, Pendidikan menekankan keutuhan, perkembangan pribadi, siswa Pendidik adalah psikolog, bidan, motivator, fasilitator, Pend. Progrgesif: belajar sambil berbuat Pendidikan Romantik: belajar alaml-individual KARAKTERISTIK KURIKULUM HUMANISTIK Berpusat pada siswa, siswa sebagai subyek belajar, Bahan ajaran sesuai minat, kebutuhan, kemampuan siswa, Siswa "turut" menyusun kurikulum, Tidak ada kurikulum standar, hanya kurikulum minimal, Proses pembelajaran inkuiri, diskaveri, pemecahan masalah. A schedule design for optional periods of time/objectives.
Kurikulum Rekontruksi Sosial KARAKTERISTIK PENDIDIKAN INTERAKSIONAL Orientasi ke masa lalu & yang akan datang Manusia sbg makhluk sosial, hidup & bekerja sama, Pendidikan berperan memperbaiki kehidupan, Pendidikan adalah kehidupan masyarakat, sekolah pintu masuk masyarakat, Pendidikan adalah kerjasama menyiapkan siswa sbg warga masyarakat yang aktif. KARAKTERISTIK KURIKULUM Menekankan pemecahan masalah sosial saat ini, Kurikulum berfokus isi & proses disusun melibatkan siswa, Isi kurikulum masalah hangat & panting bagi yg aakan datang, Proses pembelajaran kooperatif dlm kelompok Siswa & guru belajar bersama, siswa belajar banyak sumber, Penilaian proses & hasil A schedule design for optional periods of time/objectives.
KARAKTERISTIK TEKNOLOGI PENDIDIKAN KARAKTERISTIK KURIKULUM Kurikulum Kompetensi KARAKTERISTIK TEKNOLOGI PENDIDIKAN Orientasi ke masa sekarang & akan datang, Pendidikan adalah ilmu, bukan seni, bersifat ilmiah, Manusia tak beda hakiki dgn binatang, hanya lebih kompleks & kemampuan tinggi Pendidikan transfer iptek berbentuk kompetensi, Guru tidak dominan, dibantu/diganti teknoloqi, guru sbg pengelola belajar KARAKTERISTIK KURIKULUM Menekankan isn berupa kompetensi, kecakap, ketrampilan, Kompetensi dirinci jadi performansi yg dapat diukur, Desain kurikulum disusun sistemik (sistem instruksional), Bahan ajaran & proses pembelajaran disusun dlm media cetak-elektronik, belajar individu, Desain berbentuk Satpel disusun guru, CAI, CAL, modul, disusun tim khusus. A schedule design for optional periods of time/objectives.
MODEL - MODEL KURIKULUM Introductory notes.
Model Desain Kurikulum Fokus Kurikulum Subject centered curriculum: Desain kurikulum menekankan isi/bahan ajaran yg diambil dari disiplin ilmu, tersusun dlm mata-mata pelajaran Student centered curriculum: Desain kurikulum menekankan minat-kebutuhan-kemampuan siswa Problem centered curriculum: Desain kurikulum menekankan masalah yg dihadapi siswa & masyarakat Objectives for instruction and expected results and/or skills developed from learning.
Model Organisasi Isi Kurikulum Separated subject curriculum: Isi kurikulum disusun dlm mata-mata pelajaran yg terlepas-lepas Correlated curriculum: Isi kurikulum disusun dgn menghubungkan mata pelajaran terkait. Broadfield curriculum: Isi kurikulum memadukan materi mata pelajaran serumpun Fused curriculum: Isi kurikulum merupakan paduan sejumlah/semua mata pelajaran Integrated curriculum: Isi kurikulum terpadu tidak ada batas asal mata pelajaran Objectives for instruction and expected results and/or skills developed from learning.
Model Pengambangan Kurikulum Administrative/Line Staff/Centralized Model Gagasan-konsep-inisiatif datang dari atas, dari administrator pendidikan, Pengembangan sentralistik Kurikulum seragam Grass Roots/Decentralized Model Gagasan-konsep-inisiatif datang dari sekolah, guru-guru Pengembangan desentralistik Kurikulum beragam sesuai karakteristik, kebutuhan setempat Objectives for instruction and expected results and/or skills developed from learning.
Model Pengambangan Kurikulum Demonstration Model Bersifat grass roots Beberapa sekolah/guru mengadakan penyempurnaan kurikulum- komponen kurikulum Hasil pengembangan dikomunikasikan pada sekolah lain Baeauchamp's System Langkah-langkah: Menentukan lingkup wilayah Memillh personil Menyusun organisasi & prosedur pengembangan Implementasi kurikulum Evaluasi kurikulum Objectives for instruction and expected results and/or skills developed from learning.
Model Pengambangan Kurikulum Taba's inverted Model Langkah-langkah: Menyusun unit eksperimen Menguji unit eksperimen Revisi & konsolidasi Pengembangan seluruh kerangka kurikulum Implementasi & diseminasi Rogers' Interpersonal Relation Model Penentuan sasaran pendidikan Partisipasi guru dalam pengalaman kelompok Pengembangan intensif pengalaman kelompok dalam satu kelas/mata pelajaran Partisipasi orang tua dalam kegiatan kelompok Objectives for instruction and expected results and/or skills developed from learning.
Model Pengambangan Kurikulum Sistematic Action Research Langkah-langkah: Mengkaji masalah-maslah kurikulum Menyusun rencana untuk mengatasinya Implementasi rencana evaluasi penyempurnaan Emerging Technical Models Pengembangan kurikulum berbasis teknologi: Behavior analysis System analysis Computer Based Objectives for instruction and expected results and/or skills developed from learning.
Terima kasih Prof. Dr. H. Sutaryat Trisnamansyah, MA A list of procedures and steps, or a lecture slide with media.