ANALISIS SENYAWA IBUPROFEN DALAM SEDIAAN SIRUP

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
PRINSIP KERJA PROSEDUR ANALISIS PROKSIMAT
Advertisements

PRAKTIKUM KIMIA DASAR MEMBUAT LARUTAN BAKU.
Pengertian Prosedur Jenis titrasi asam basa
TUGAS DASAR-DASAR PEMISAHAN ANALITIK
Kelompok 5 Desta Saputri ( ) Diah Nur’aini ( ) Dita Apriani ( )
TITRASI ASAM BASA Titration: the combination of two solutions in the presence of an indicator; often used to determine the unknown concentration of one.
PRAKTIKUM BIOKIMIA URINE
LATIHAN SOAL.
Kromatografi Lapis Tipis (KLT)
ANALISA Na BENZOAT PRINSIP: Sampel dijenuhi dgn lar NaCl, shg asam benzoat dlm sampel diubah menjadi NaBenzoat yg larut dgn Penambahan NaOH. NaBenzoat.
Psikotropika Kelompok 4 : Adis Ayuni Desti Amelia Dyah Paramita Indratia Mahardika Riri Virawanty Wu’i Septia Siska.
ANALISIS KUALITATIF ANALGETIK NON-NARKOTIK
ANALISIS KUALITATIF Golongan Obat Antibiotik
ANALISIS KUALITATITIF GOLONGAN NARKOTIKA
PENGANTAR PRAKTIKUM TEKNIK PEMISAHAN PROTEIN
Techniques of Volumetric Analysis
Analisis Kualitatif Narkotika
PENENTUAN REDUCING SUGAR METODE LANE EYNON
MINGGU KE 9 ANALISA MINERAL.
ISOLASI DAN IDENTIFIKASI FLAVONOID
Kromatografi Lapis Tipis = Thin Layer Chromatography
Titrasi Reduksi Oksidasi (Redoks)
SIRUP Disusun oleh : Marsaulina Damanik ( )
ANALISIS PROTEIN.
Laporan Kemajuan Perbandingan Pembuatan Sediaan Herbal Melalui Sediaan Farmasi Indonesia dengan Traditional Chinese Medicine (TCM) Berbasis Aktivitas.
KAFEIN - BENZOAT Dwi Larasatie Nur Fibri, STP, M.Sc
EKSTRAKSI DAN UJI AKTIVITAS ENZIM LIPASE
Penentuan Vitamin C Cara Titrasi Dye
Kimia Analit Ke-7 KROMATOGRAFI Oleh Prof. Dr. Ir
SUSPENSI CMC Anggota Kelompok : Kartika Dewi I. ( )
ANALISIS PENGAWET BUATAN PADA MINUMAN
Titrimetri Analisa titrimetri merupakan satu bagian utama kimia analisis dan perhitungannya berdasarkan hubungan stoikiometri sederhana dari reaksi-reaksi.
KIMIA DASAR TITRASI ASAM BASA
KD II TITRASI ASAM – BASA
Pola kromatografi Kromatogram (gambaran hasil kromatografi)
UJI AKTIVITAS ENZIM PROTEOLITIK
Penentuan Kadar Phospor
GRAFIK TITRASI ASAM BASA
ALKALIMETRI oleh: yusuf pratama.
Disusun oleh:Hanik Maftukhah
ELIKSIR Nama Kelompok: Kinanthi Sekartanjung P. ( )
Argento-Gravimetri.
KROMATOGRAFI KERTAS [KKt] Paper Chromatography Hakekatnya KKt adalah kromatografi lapis tipis menggunakan kertas Whatman no 1. Fase gerak: seperti halnya.
Oleh Giovani Hanny Ume Eka Novana Lariwu Ardino Wungkana
AJI NAJIHUDIN Pembimbing 1 : Atun Qowiyyah, M.Si., Apt.
(1,1-difenil-2-pikrilhidrazil)
KIMIA ANALITIK Cabang ilmu kimia yang bertugas mengidentifikasi zat, memisahkannya serta menguraikannya dalam komponen-komponen, menentukan jenis serta.
Pemeriksaan Asiditas (Asidimetri)
KROMATOGRAFI KERTAS [KKt]
Praktikum Kimia Anorganik
IODOMETRI oleh: yusuf pratama.
TITRASI REDUKSI OKSIDASI (REDOKS). Titrasi redoks merupakan proses titrasi yang dapat mengakibatkan terjadinya perubahan valensi atau perpindahan elektron.
ZAT ORGANIK/ANGKA PERMANGANAT
Visualisasi dan Identifikasi
KELOMPOK Imam Rahmanto 2. Nur Laeli Budi Hastuti
LAPORAN PRAKTIKUM ADSORPSI ISOTHERMAL DARI LARUTAN
MUHAMMAD FAJRIN A. SALIM KIMIA
Arifin Surya Lukita XI IPA I
Nama : khansa resthima ratu Kelas : H NPM :
Oleh : Rosy Anjani Syafitri J0B Dosen Pembimbing :
SIMPLISIA HERBA PEGAGAN Centella asiatica(L.) Urban
Koefisien Partisi Suatu zat terlarut ditambahkan kedalam campuran pelarut yang saling tidak bercampur, zat terlarut tersebut mendistribusikan dirinya sendiri.
ANALISIS KARBOHIDRAT KELOMPOK III.
This presentation uses a free template provided by FPPT.com PENGAWET SEBAGAI SALAH SATU BAHAN TAMBAHAN PANGAN OLEH KELOMPOK.
Laporan Kemajuan Perbandingan Pembuatan Sediaan Herbal Melalui Sediaan Farmasi Indonesia dengan Traditional Chinese Medicine (TCM) Berbasis Aktivitas.
Klt (Kromatografi lapis tipis)
Titrasi Asam Basa Powerpoint Templates Oleh: Deismayanti Lia Agustina
Analisis Instrument Kromatografi Lapis Tipis (KLT)
METODOLOGI PEMISAHAN (KROMATOGRAFI LAPIS TIPIS) KELOMPOK 4: FITRATUL AINI NOVA JUWITA RAMADHANI SAFITRI.
B IOLOGYCAL O XYGEN D EMAND (BOD) Oleh : Elsa Hanifa Rangga Intan.
Transcript presentasi:

ANALISIS SENYAWA IBUPROFEN DALAM SEDIAAN SIRUP KELOMPOK 3 Yuliana 140603140047 Gina Nurul M 140603140048 Iqbal Fauzi 140603140049 Rahayu P 140603140050 Yusrizal 140603140051 Rifka Putri R 140603140052 Nurul Hikmah 140603140053 Zenika Febian 140603140054 M Firman 140603140055 Salma Rubiani 140603140038 Silmi Sawiyyan 140603140039 Tiara Pratiwi N 140603140040 Bela Gustiani 140603140041 Dicky Satria G 140603140043 Nurul Annisaa 140603140044 Natiara Ratu 140603140045 Ridwan Gumilar 140603140046

Menurut Ditjen POM (1995), sifat fisikokimia dari Ibuprofen adalah sebagai berikut : Nama Kimia : asam 2-(4-isobutil-fenil)-propionat Rumus Molekul : C13H18O2 Berat Molekul : 206,28 Pemerian : Serbuk hablur, putih hingga hamper putih, berbau khas lemah. Kelarutan : Tidak larut dalam air; Sangat mudah larut dalam etanol, dalam metanol, dalam aseton dan dalam kloroform; Sukar larut dalam etil asetat.

ANALISIS KUALITATIF ANALISIS KUANTITATIF Kromatografi Lapis Tipis Titrasi Alkalimetri

ANALISIS KUALITATIF Larutan Standar Standar ibuprofen 20 mg/mL dimasukkan ke dalam corong pisah dan ditambahkan 10 mL kloroform Dikocok selama 1 menit Ditunggu sampai lapisan memisah Lapisan kloroform bagian bawah disaring menggunakan kertas saring yang mengandung kira-kira 2 gram Natrium sulfat anhidrat. Larutan Sampel Dipipet 10 mL sirup yang mengandung ibuprofen. Dimasukkan kedalam corong pisah dan ditambahkan 10 mL kloroform

ANALISIS KUALITATIF Pelarut n-hexane, etil asetat dan asam asetat glasial disiapkan dan dicampur dengan perbandingan (17 : 2 : 1) Analisis Sampel Lempeng KLT ditandai garis 1 cm dari batas bawah dan batas atas lempeng Sampel dan larutan standar ditotolkan pada garis yang telah digambar sebelumnya Disiapkan Chamber Dimasukkan pelarut n-hexane,etil asetat dan asam asetat glasial (17:2:1) Ditunggu sampai pelarut jenuh Ditunggu sampai kering, penotolan dilakukan sebanyak 3 kali Dimasukkan ke dalam chamber Ditunggu sampai eluen naik Dikeluarkan kemudian dikeringkan Setelah kering lempeng KLT dilihat pada sinar UV 254 Dihitung Rf

HASIL KLT Std Spl 1 Spl 2 Spl 3

PERHITUNGAN Standar

PERHITUNGAN Sampel 1 Sampel 2 Sampel 3 Rata – rata Rf = 0,5867

ANALISIS KUANTITATIF Diambil sirup Ibuprofen sebanyak 10mL dengan menggunakan pipet volume Dimasukkan dalam labu erlenmeyer Ditambah 2-3 tetes indikator PP Dititrasi menggunakan NaOH yang berada dalam buret yang telah dibakukan Titrasi dihentikan jika larutan berubah menjadi merah muda Dilakukan replikasi sebanyak 3 kali

DATA PENGAMATAN Pembakuan NaOH Titrasi Volume NaOH Konsentrasi NaOH Volume H2C2O4 Konsentrasi H2C2O4 1 11,80 mL 0,0850 N 10,00 mL 0,1000 N 2 11,10 mL 0,0900 N 3 11,20 mL 0,0890 N Rata – rata 11,37 mL 0,0880 N

DATA PENGAMATAN Penetapan Kadar Ibuprofen dalam Sediaan Sirup Titrasi Volume NaOH 1 12,20 mL 2 12,00 mL 3 12,50 mL Rata – rata 12,23 mL

PERHITUNGAN Literatur : 100mg ibuprofen dalam 5 mL sediaan sirup (0,0200 mg/L)

PERHITUNGAN Hasil 1 Hasil 2

PERHITUNGAN Hasil 3 Rata – rata Konsentrasi Ibuprofen

KESIMPULAN Penentuan senyawa ibuprofen dalam sediaan sirup dapat dilakukan secara kualitatif dengan metode kromatografi lapis tipis dan secara kuantitatif dengan metode titrasi alkalimetri Terdapat ibuprofen dalam sediaan sirup karena nilai Rf ibuprofen hasil percobaan sebesar 0,5867 dengan nilai Rf literatur sebesar 0,6000 Konsentrasi ibuprofen dalam sediaan sirup sebesar 0,0222 mg/L dengan konsentrasi literatur sebesar 0,0200 mg/L