FUNGSI VEKTOR DAN TURUNANNYA

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
KEGIATAN INTI : KINEMATIKA DENGAN ANALISIS VEKTOR
Advertisements

DISKUSI 4-4 Titik R pada saat t = 1 s berada pada posisi (2,1) m, dan
KINEMATIKA GERAK LURUS PARTIKEL Nita Murtia.H./19/x9
Sebentar
DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO UNIVERSITAS INDONESIA
besaran fisis yg hanya memiliki besar (kuantitas) saja.
ATURAN RANTAI, NOTASI LEIBNIZ, DAN TURUNAN TINGKAT TINGGI
TEOREMA GREEN; STOKES DAN DIVERGENSI
KINEMATIKA PARTIKEL Pertemuan 3-4
Matakuliah : Kalkulus II
Kinematika Partikel Pokok Bahasan :
SISTEM GAYA 2 DIMENSI.
GEOMETRI PADA BIDANG, VEKTOR
TURUNAN PARSIAL MATERI KALKULUS I.
FUNGSI VEKTOR DAN TURUNAN FUNGSI VEKTOR
Matakuliah : K0644-Matematika Bisnis
GERAK 2 DIMENSI Pertemuan 5 - 6
Pertemuan 16 Geometri Projektif Sasaran Pengkajian tentang Koordinat-koordinat Luas.
KINEMATIKA BENDA TITIK
Kinematika Kinematics
Kinematika Kinematics
INTEGRAL GARIS SKALAR DAN INTEGRAL PERMUKAAN
Gerak 2 dimensi.
PERTEMUAN KE-2 VEKTOR 11/7/2017 Fisika Dasar FR 203.
Gerak Parabola Sukainil Ahzan, M.Si
TEOREMA DASAR UNTUK NTEGRAL GARIS
KELAS XI SEMESTER GENAP
PERKALIAN VEKTOR LANJUT
GETARAN HARMONIK SEDERHANA
Kinematika Kinematics
KINEMATIKA I FISIKA DASAR I UNIVERSITAS ANDALAS.
Persamaan Gerak Persamaan Gerak
Science Center Universitas Brawijaya
BAB 3. GERAK LURUS 3.1 Pendahuluan 3.1
KINEMATIKA PARTIKEL Pertemuan 1-2
MATEMATIKA SMK VEKTOR By: Zulfan A. R.
GEOMETRI PADA BIDANG, VEKTOR
DIFERENSIAL VEKTOR KULIAH 2.
Fisika Dasar (FR-302) Topik hari ini (minggu 4)
Sebentar
DIFERENSIAL VEKTOR KULIAH 2.
Matakuliah : K0074/Kalkulus III Tahun : 2005 Versi : 1/0
BAHAN AJAR FISIKA KLS XI SEMESTER 1 KINEMATIKA DENGAN ANALISIS VEKTOR
GETARAN HARMONIK SEDERHANA
SISTEM KOORDINAT SILINDER
Masalah Pendulum Dani Suandi
USAHA.
ANALISIS VEKTOR GERAK LURUS PARTIKEL
Kinematika Mempelajari tentang gerak benda tanpa memperhitungkan penyebab gerak atau perubahan gerak. Asumsi bendanya sebagai benda titik yaitu ukuran,
HASIL KALI TITIK (DOT PRODUCT)
GERAK DALAM BIDANG DATAR Gerak Melingkar Berubah Beraturan
Grafika Komputer Transformasi 2 Dimensi.
V e k t o r Materi kelas XII IPA Semester V.
ANALISIS VEKTOR GERAK LURUS PARTIKEL
ANALISIS VEKTOR Pertemuan 1 : Vektor dan Skalar
VEKTOR.
Anti - turunan.
Minggu 2 Gerak Lurus Satu Dimensi.
VEKTOR.
Minggu 3 Persamaan Gerak Dua Dimensi Tim Fisika TPB 2016.
KELAS XI SEMESTER GENAP
GERAK PADA BIDANG DATAR
INTEGRAL GARIS   Di dalam integral Garis kita akan mengintegralkan sepanjang kurva C di dalam ruang (Bidang) dan yang di Integralkan akan merupakan fungsi.
PERKALIAN VEKTOR LANJUT
Vektor Proyeksi dari
MODUL-3 VEKTOR dan SKALAR
Aturan Pencarian Turunan
DIFERENSIAL (2) ALB. JOKO SANTOSO 1/15/2019.
GERAK DALAM BIDANG DATAR
Integral Bergantung Lintasan
Transcript presentasi:

FUNGSI VEKTOR DAN TURUNANNYA Andaikan terdapat suatu vektor r = xi + yj + zk dengan x, y, z adalah suatu fungsi skalar yang hanya tergantung pada suatu variabel t. Jadi x = x(t), y = y(t), dan z = z(t) . Dengan demikian diperoleh suatu fungsi vektor yang tergantung pada skalar t, yaitu: r = r(t) = x(t) i + y(t) j + z(t) k Contoh. r = cos t i + sin t j + (t + 3) k

Jika pada suatu kondisi t, r(t) menyajikan vektor posisi dari titik P, kemudian pada saat t + Δt, r(t + Δt) menyajikan vektor posisi dari titik P', maka; P' Δr r (t + Δt) P (x, y, z) r (t) O

Δr = r (t + Δt) – r(t) = (x(t + Δt)i + y(t + Δt)j + z(t + Δt)k) – (x(t)i + y(t)j + z(t)k) = (x(t + Δt) – x(t))i + (y(t + Δt) – y(t))j + (z(t + Δt) – z(t))k

Jadi turunan pertama dari fungsi vektor r = x i + yj + zk adalah Jika r = r(t) menyajikan suatu kurva lintasan dari partikel yang bergerak, maka

Sifat-sifat. jika a, b, dan c adalah fungsi vektor yang tergantung pada t, maka:

Contoh soal Diketahui a = 5t2 i + t j – t3 k dan b = sin t i – cos t j

jawab = (10t i + j – 3t2k)◦(sin t i – cos t j ) + (5t2 i + t j – t3 k) ◦ (cos t i + sin t j) = 10t sin t – cos t + 5t2 cos t+ t sin t = (5t2 – 1) cos t + 11t sin t

= (-3t2 cos t i – 3t2sin t j + (-10t cos t – sin t) k) + (t3 sin t i– t3 cos t j+ (5t2 sin t - t cos t) k) = (t3 sin t -3t2 cos t ) i – (3t2sin t + t3 cos t ) j (5t2 sin t – sin t – 11t cos t) k

soal Suatu partikel bergerak sepanjang kurva dengan persamaan parameter x = e-t, y = 2cos 3t, z = 2 sin 3t dengan t waktu. tentukan kecepatan dan percepatannya pada sembarang saat carilah besar kecepatan dan percepatannya pada saat t = 0