Deswinda Ariani Salahuddin Al-Ayyubi Sheira Ayu Indrayani

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Thaharoh (wudhu & tayamum)
Advertisements

Pengertian Thaharah Secara bahasa, thaharah artinya membersihkan kotoran, baik kotoran yang berwujud maupun kotoran yang tidak berwujud.
Macam Macam hadats dan Taharahnya
Drs. PUJIONO SMPN 2 KALITIDU BOJONEGORO
ZIKR, SHALAT, DAN DOA.
COVER PENDAHULUAN PEMBAHASAN SOAL JAWABAN KESIMPULAN.
Thaharah Kelas VII semester 1 Lanjut.
Thaharah.
Penyelenggaraan Jenazah
PERTEMUAN KE DELAPAN SYARIAH DAN IBADAH
MENUNTUT ILMU Pengertian Menuntut Ilmu
I B A D A H IBADAH dalam pengertian khusus adalah segala perbuatan, ucapan, dan itikad dalam melakukan hubungan langsung dengan Alloh. (Trangkum dlm rukun.
Thaharah dan Puasa Anggota Kelompok : Zeno Hendra ( )
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
MANDI WAJIB MANDI DEFINISI YANG SEMPURNA PENYEBAB TATA CARA MANDI
THAHARAH.
STUDI ISLAM 3 FIKIH IBADAH
PENGERTIAN MANDI Mengalirkan air ke seluruh tubuh dengan niat menghilangkan hadas besar .Mandi wajib dilakukan dengan cara menyiram seluruh angggota.
THAHARAH Ismail, S.Pd.I, M.Pd..
BERIBADAH DENGAN IKHLAS
Ma’rifatul Insan Kompetensi Dasar : Mengetahui asal usul manusia
DIKLAT PEMBUATAN MEDIA PEMBELAJARAN
Kajian Fiqih Wanita oleh Muhammad Adib Shofwan.
Shalat Jum’at.
SYARIAH: IBADAH DAN MUAMALAH
Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri - Kediri
BAB X Salat Jum’at.
DEFINISI HADATS DAN NAJIS
THAHARAH KELOMPOK 5 : ADIT ISTIQOMAH RIFDA KAMILA SILVIA PUJI LESTARI.
BAB VIII.
BAB TAYAMUM.
PENGERTIAN ZAKAT DAN CARA PEMBAGIANNYA
Muthia ulfah A Nurul hidayah A
THAHARAH Tinjauan Medis dan Upaya Membangun Kepribadian
KLASIFIKASI AJARAN ISLAM SYARIAH
KEBERSIHAN KELOMPOK IX Eny Ervila Agus Subekti.
WUDHU Pendahuluan: Wudhu adalah thaharah yang wajib dari hadats kecil, seperti buang air kecil, buang air besar, keluar angin dari dubur (kentut), tidur.
Memahami Islam dan Masalah Kehidupan Akhlak & Ibadah
Untuk Siswa Sekolah Dasar
Najah Magfiroh SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM NEGERI
L/O/G/O  Miftahul Muniroh ( )  M. Farkhan ( ) Kelompok 2:
Assalamu’alaikum .wr.wb
Audra – danita – khashia – ghina 7a
BAGIAN II HADATS DAN NAJIS
MACAM-MACAM NAJIS Saat ini, banyak ummat Islam yang tidak mengerti dan tidak tahu akan ajaran agamanya. Bayangkan bagaimana jadinya generasi Islam beberapa.
PELAJARAN 4 “BERSIH ITU SEHAT”
BAHAN AJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
1 2 3.
Membasuh anggota yang tertentu dengan AIR beserta NIAT yang tertentu
TOLERANSI SEBAGAI ALAT PEMERSATU BANGSA
Fikih sehari-hari.
PeNGERTIAN Berwudhu secara bahasa dan syari’at
كتاب الطهارة KITAB THAHARAH
TAHARAH DALAM ISLAM.
Bab 20: BERSUCI ASAS KEHIDUPAN UNIT 1: KONSEP BERSUCI
ADAB BERHIAS DIRI.
Herry Syafrial, S.Pd., M.A. Materi 3 Thaharah dan Shalat
Andalus Corporation Pte Ltd
BAB VII Menjaga Sikap Istiqamah.
 KI-1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.  KI-3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati dan menanya berdasarkan rasa.
KBM 1 FIQH ISLAMI BAB 5 : TAYAMMUM Klik Di Sini
PANDUAN PERKARA ASAS FARDU AIN.
Tanganku Bersih, Hidupku Sehat.
BAB 6: MENJAGA AKHLAK DALAM BERPAKAIAN
Thaharah Oleh: Nova Saha Fasadena. DEFINISI THAHARAH  Menurut bahasa artinya bersih, bersuci.  Menurut istilah melenyapkan sesuatu yang ada di tubuh,
Kelas Bimbingan Dewasa
Iktikaf KBD Unit 9.
Bersuci daripada najis
Muamalah adalah kegiatan manusia dalam hubungannya dengan manusia lain dan lingkungannya. Muamalah terkait dengan kesalehan sosial.
Kelas bimbingan dewasa
Transcript presentasi:

Deswinda Ariani Salahuddin Al-Ayyubi Sheira Ayu Indrayani THAHARAH Deswinda Ariani Salahuddin Al-Ayyubi Sheira Ayu Indrayani

Pengertian Thaharah Bahasa : Bersih (nadlafah), suci (nazahah) terbebas (khulus) dari kotoran (danas). Istilah : Menghilangkan hadast atau najis yang menghalangi ibadah-ibadah sejenisnya dengan air, atau menghilangkan hukumnya (hadast dan najis) dengan tanah.

Jenis Thaharah Thaharah dari hadas 1. Wudhu 2. Mandi 3. Tayammum Thaharah dari najis

Wudhu Bahasa : Perbuatan menggunakan air pada anggota tubuh tertentu. Istilah : Perbuatan tertentu yang dimulai dengan niat. Mula-mula wudhu itu diwajibkan setiap kali hendak melakukan shalat tetapi kemudian kewajiban itu dikaitkan dengan keadaan berhadast.

Mandi Bahasa : Al–ghasl atau al–ghusl; Mengalirnya air pada sesuatu. Istilah : Mengalirnya air keseluruh tubuh disertai dengan niat.

Tayammum Menyampaikan/membasuh tanah ke wajah dan tangan dengan beberapa syarat dan ketentuan.

Hukum Thaharah Sesuai dengan yang tertera dalam Al-qur’an dan hadist, hukum thaharah ialah wajib, karena sesungguhnya Allah SWT menyukai orang-orang yang suci atau bersih dari segala hadas dan najis.

Hikmah Thaharah Dapat dijadikan sarana untuk lebih mendekatkan diri pada Tuhan Mendidik manusia agar senantiasa hidup bersih, terutama ketika hendak menghadap Tuhannya, kebersihan lahiriah sangat besar pengaruhnya pada kebersihan jiwanya. Lebih bisa memahami makna bahwa bersuci adalah sebagian dari iman.

Sarana Thaharah Sarana atau alat untuk thaharah terdiri dari air dan tanah. Air dapat dipergunakan untuk berwudhu atau mandi, sedangkan tanah, atau batu, pasir atau tanah berair dapat digunakan untuk bertayammum, sebagai ganti air dalam berwudhu atau mandi. Kedua sarana ini digunakan untuk bersuci dari hadast kecil atau hadast besar.

TERIMA KASIH