PERTEMUAN KE -7 & 8 DDESEMBER 2009

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
SKALA PENGUKURAN DAN INSTRUMEN PENELITIAN
Advertisements

Penelitian Mencari sesuatu Sistematik Teratur dan tertib Metodologi Penelitian.
Validitas dan Reliabilitas
Uji Validitas & Uji Reliabilitas
RELIABILITAS TES/INSTRUMEN
Syarat-syarat data yang baik adalah:
ANALISIS INSTRUMEN DAN ANALISIS BUTIR INSTRUMEN
Validitas dan Reliabilitas Instrumen
UJI VALIDITAS DAN RELIABILITAS
Persyaratan Reliabilitas Instrumen
Pokok Bahasan Pertemuan 12:
LATAR BELAKANG PERLUNYA UJI VALIDITAS DAN RELIABILITAS
Tehnik Validitas dan Reliabilitas Instrumen
VALIDITAS DAN RELIABILITAS
BAGAN TENTANG VALIDITAS TES DAN VALIDITAS ITEM
UJI VALIDITAS DAN UJI RELIABILITAS
METODOLOGI PENELITIAN SESI 8 VALIDITAS DAN RELIABILITAS INSTRUMEN
VALIDITAS DAN RELIABILITAS INSTRUMEN PENGUKURAN VARIABEL
UJI VALIDITAS DAN UJI RELIABILITAS
A S R I A N I STB. B1B PROGRAM STUDI MANAJEMEN
Validitas & Reliabilitas Instrumen
VALIDITAS DAN RELIABILITAS INSTRUMEN
Metode Penelitian Ilmiah
INSTRUMEN PENELITIAN Pertemuan 7 : Mata kuliah : SEMINAR
BAB VI DEFINISI VARIABEL.
MERANCANG KUESIONER by WIDYA.
MODUL 8 VALIDITY DAN RELIABILITY Uji Validitas
VALIDITAS DAN RELIABILITAS INSTRUMEN
Uji Validitas & Uji Reliabilitas
Metode Pengumpulan Data
KULIAH V PENGUKURAN ADHI GURMILANG.
Prinsip-Prinsip dalam Tes Psikologi
UJI VALIDITAS DAN UJI RELIABILITAS
由NordriDesign提供
Validitas dan Reliabilitas Skala Psikologi
Syarat Tes dan Alat Penilaian yang Baik
Pengujian Validitas Instrumen
UJI RELIABILITAS RESTU RAHMAWATI, S,IP,. MA.
SYARAT-SYARAT TES YANG BAIK
UJI VALIDITAS & RELIABILITAS
OLEH: KELOMPOK 3 ABDUL ZAHIR MUKHTAR MUSTAMIL
VALIDITAS DAN RELIABILITAS
Validitas dan Reliabilitas
VALIDITAS & RELIABLITAS KUESIONER; DISTRIBUSI DATA
RELIABILITAS PERTEMUAN 6 KHAOLA RACHMA ADZIMA PGSD FKIP.
PENYUSUNAN DAN PENGEMBANGAN ALAT UKUR
Metode Pengumpulan Data
VALIDITAS TEORITIK/KONSEPTUAL EMPTIRIS KONSTRUK KONTEN INTERNAL
Syarat-syarat data yang baik adalah:
Aplikasi Validitas dan Reliabilitas
Validitas dan Realibilitas
Kalibrasi instrumen.
Pengujian Alat Pengumpulan Data.
Kuliah ke-8 dan 9 Instrumen Penelitian
KESIMPULAN/KEPUTUSAN YANG BENAR DATA VALID RELIABEL
VALIDITAS DAN RELIABILITAS
METODE PENELITIAN KUANTITATIF (12) FIKOM UNIVERSITAS BUDILUHUR.
METODE DAN INSTRUMEN PENGUMPULAN DATA
INSTRUMEN EVALUASI PEMBELAJARAN
FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN UNIVERSITAS NEGERI PADANG
Validitas dan Reliabilitas
VALIDITAS DAN RELIABILITAS INSTRUMEN (SPSS)
Reliabilitas Alat Ukur
Probabilitas dan Statistika
Penyusunan Instrumen.
PENGUJIAN HIPOTESIS MENGUMPULKAN DATA
Misalkan kuesioner adalah sasaran tembak seperti pada gambar berikut ini. Anggap bahwa pusat sasaran tembak itu adalah target dari apa yang kita ukur.
RELIABILITAS TES/INSTRUMEN
PENGEMBANGAN INSTRUMEN
VALIDASI.
Transcript presentasi:

PERTEMUAN KE -7 & 8 DDESEMBER 2009 Mata Kuliah: STATISTIK EKONOMI Materi : Uji Validitas Data Jam : 14.00-18.00 OLEH ; DR. DASMIN SIDU, SP., MP. JURUSAN AGRIBISNIS PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS HALUOLEO KENDARI 2009 Statistik Ekonomi Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009

VALIDITAS & RELIABILITAS Berasal dari kata : Validity : sejauh mana ketepatan dan kecermatan suatu alat ukur dlm melakukan fungsi ukurnya. Contoh : Mengukur berat-alat ukur harus menggunakan meter bukan kilo Statistik Ekonomi Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009

Validitas Validitas berdasarkan analisis rasional Validitas berdasarkan analisis data empirik sejalan Isi Konstruk kriteria ramalan Statistik Ekonomi Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009

Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009 Validitas Isi adalah : Validitas yg mempertanyakan bagaimana kesesuaian antara instrumen dgn tujuan & deskripsi bahan yg diajarkan atau deskripsi masalah yg akan diteliti. Caranya : Pada saat menyusun instrumen hrs berdasarkan pd kisi-kisi yg sengaja dibuat oleh peneliti yg memuat aspek, tujuan, bahan/deskripsi bahan, indikator. Kemudian kisi-kisi dan instrumen ditelaah orang yg berkompeten dibidangnya (penilaian oleh ahlinya) Statistik Ekonomi Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009

Validitas konstruk adalah : Validitas yg mempertanyakan apakah butir-butir pertanyaan dlm instrumen itu telah sesuai dgn konsep keilmuan yg bersangkutan. Misalnya : Jika penelitian bertujuan mengunkapkan pengetahuan, sikap, persepsi & kecenderungan kelompok masy. Tertentu terhadap penataan pengembangan kota Raha, maka butir-butir pertanyaan hrs sesuai dgn teori pengetahuan, sikap, persepsi & kecenderungan masy. thdp suatu masalah. Dgn demikian butir-butir pertanyaan itu dpt dipertanggung jawabkan secara keilmuan pada bidangnya Statistik Ekonomi Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009

Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009 Validitas sejalan: Mempertanyakan kemampuan dan atau karakteristik subyek penelitian dlm suatu bidang sesuai dgn kemampuan dan atau karakteristik terhadap bidang lain yg sejenis. Misalnya: Kemapunan Mendesain pembanguan harus sesuai dgn kemampuan mengetahui dan memahami tentang ilmu perencanaan pembangunan wilayah. Untuk itu perlu dua kali pengukuran dlm dua bidang yg sejenis tsb kepada subyek penelitian yg sama. Hasilnya dianalisis dgn teknik Korelasi Product Moment Statistik Ekonomi Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009

Untuk Validitas Empirik ini menggunakan Statistik Statistik yg digunakan adalah analisis dgn teknik Korelasi Product Moment dgn rumus sbb. atau Statistik Ekonomi Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009

Pengambilan keputusan Jika koefisien korelasi (r) yg diperoleh lebih besar atau sama dengan koefisien di tabel nilai-nilai kritis r dan signifikan, maka instrumen tes tersebut dpt dinyatakan Valid Jika koefisien korelasi (r) yg diperoleh lebih kecil dengan koefisien di tabel nilai-nilai kritis r maka instrumen tes tersebut dpt dinyatakan tidak Valid. (misalnya pada taraf siginifikasi 5% atau 1%) Statistik Ekonomi Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009

Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009 Validitas Ramalan: Mempertanyakan apakah penampilan dan atau unjuk kerja penelitian yg sekarang dapat dipergunakan untuk meramalkan penampilan dan atau unjuk kerja di waktu mendatang. Misalnya: Apakah Perencanaan Pembangunan Kota Raha sekarang dpt dipergunakan untuk meramalkan tingkat Kemajuan kota Raha 10 yg akan datang. Statistik Ekonomi Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009

Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009 Caranya : Mengkorelasikan antara skor nilai perencanaan kota sekarang dengan indikator keberhasilan pembangunan 10 tahun ke depan. Jika hasinya berkorelasi positif dan signifikan, maka alat tes di statistik dapat dinyatakan valid. Statistik Ekonomi Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009

Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009 Untuk diingat Validitas berdasarkan analisis Rasional dalam uji validitas lebih penting dari Analisis Empirik. Karena : Setiap instrumen penelitian haruslah memenuhi persyaratan validitas isi dan konstruk. Statistik Ekonomi Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009

B. Reliabilitas (kepercayaan) VALIDITAS & RELIABILITAS B. Reliabilitas (kepercayaan) Reliabilitas Menunjukan pada pengertian apakah sebuah intrumen dapat mengukur sesuatu yg diukur secara konsisten dari waktu ke waktu. Misalnya : Alat ukur berupa Timbangan dgn satuan berat gram, kilogram dpt dipergunakan secara konsisten untuk mengukur berat sesuatu oleh siapapun dan kapanpun, Jika ya, maka alat ukur tersebut reliabel. Jika tidak maka tdk reliabel , misalnya mengukur berat dgn dijinjing dgn tangan (menggunakan perasaan). Statistik Ekonomi Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009

Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009 Secara Garis Besar ada 3 cara atau prosedur mempertimbangkan kualifikasi instrumen penelitian yaitu: Teknik Stabilitas Teknik Konsistensi internal Teknik Equivalen Statistik Ekonomi Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009

Teknik Stabilitas (reliabilitas ulang uji) Konsistensi reliabilitas teknik Stabilatas diestimasikan dgn mengujicobakan sebuah instrumen penalitian lebih dari satu kali dlm waktu yg berbeda. Caranya : Pengukuran dilakukan dua kali pada jarak waktu tertentu dgn instrumen yg sama dan subyek yang sama pula. Kemudian hasilnya korelasikan. Statistik Ekonomi Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009

Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009 Keputusan : Jika koefisien korelasi (r) yg diperoleh lebih besar atau sama dengan koefisien di tabel nilai-nilai kritis r dan signifikan, maka instrumen tes tersebut dpt dinyatakan Reliabel Jika koefisien korelasi (r) yg diperoleh lebih kecil dengan koefisien di tabel nilai-nilai kritis r maka instrumen tes tersebut dpt dinyatakan tidak Reliabel. (misalnya pada taraf siginifikasi 5% atau 1%) Statistik Ekonomi Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009

Kelemahan alat estimasi kadar reliabilitas dgn Ulang Uji Sulit untuk menghilangkan pengaruh jawaban ter pertama apalagi jaraknya relatif singkat. Subyek bisa jadi sudah ada tambahan pengetahuannya pada tes ke dua. Kondisi yang kedua belum tetantu sama dgn pada saat tes pertama Menggunakan waktu, tenaga dan biaya yg relatif besar. Statistik Ekonomi Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009

Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009 Contoh : Data Sbb Responden Hasil Tes Pertama (X1) Hasil Tes Kedua (X2) Adi Budi Cici Dody Eka Feni Gaya Hayat Ida Juni 20 19 22 17 24 15 18 16 21 23 Statistik Ekonomi Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009

Selesaikan dgn rumus Koefisien product moment RX1X2 = 0,933 Statistik Ekonomi Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009

Teknik Konsistensi internal Realibilitas dgn prosedur konsistensi internal difakuskan pd unsur-unsur internal instrumen, yaitu butir-butir pertanyaan atau soal dan tidak membutuhkan data-data lain. Teknik yg digunakan dlm prosedur konsistensi internal a.l. uji bela dua, alpha Cronbach Statistik Ekonomi Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009

Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009 Uji Bela Dua. Setiap jawaban terhadap pertanyaan digolongkan antara pertanyaan nomor ganjil dan nomor genap lalu dijumlahkan. Kemudian skor pertanyaan ganjil dan dan genap dikoerelasikan dgn rumus korelasi product moment, kemudian nilai r diteruskan dgn rumus korelasi Spearman Brown. 2rgg Rns = 1 + rgg Statistik Ekonomi Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009

Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009 Contoh Responden Jumlah Skor ganjil Jumlah Skor ganap Jumlah Skor Total 01 02 03 04 05 06 07 08 09 10 11 12 13 14 15 16 6 8 7 5 4 9 3 18 19 Statistik Ekonomi Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009

Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009 Soal Tugas. Responden Nomor Butir Soal 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 01 02 03 04 05 06 07 08 09 321 Pertanyaan : Hitunglah nilai validitas dan reliabilitas dari instrumen tersebut di atas.pada tingkat signifikansi 5% dan 1% Statistik Ekonomi Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009

Dari hasil perhitungan diperoleh: ∑ X1 = 105 ∑ X12 = 727 ∑ X2 = 110 ∑ X22 = 786 ∑ X1 X2 = 740 Dimasukan dlm Rumus Product Moment hasilnya, rgg = 0,539 Statistik Ekonomi Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009

Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009 Nilai rgg = 0,539 Dimasukan dalam korelasi Spearman Brown. 2rgg Rns = 1 + rgg 2(0,539) Rns = 1 + 0,539 = 0,700 Statistik Ekonomi Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009

Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009 Teknik Equivalen Teknik Equivalen ini hampir sama dgn teknik stabilitas yaitu melakukan pengukuran dua kali, Hanya bedanya dengan pertanyaan yang berbeda pada obyek yg sama. Teknik Equivalen biasa juga disebut teknik reabilitas bentuk paralel, artinya instrumen yg pertama dgn instrumen yg ke dua dlm bebagai komponen haruslah memiliki kesetaraan, kesejajaran, dan keparalelan. Hal ini biasa menggunakan para ahli. Statistik Ekonomi Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009

Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009 Sekian Statistik Ekonomi Dr. Dasmin Sidu, SP. MP. Desember 2009