Presented by: Nur Hasanah, SE, MSc

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Benchmarking Bagian pertama
Advertisements

Quality Management D Rizal Riadi 1.
TOTAL QUALITY MANAGEMENT
OLEH : Faisal Arif Pratama Isa Bharoka Trawardani Onovio Bagus permata
Analisis & Informasi Proses Bisnis (CSA221)
Applied Information System Project Management
Johan Kurnianto UNIVERSITAS SULTAN AGENG TIRTAYASA FAKULTAS TEKNIK TEKNIK INDUSTRI CILEGON
BENCHMARKING (PATOK DUGA)
Total Quality Management : Fakih, Muhajir, Rizki
SETIADI DJOHAR / REENGINEERING 1 ’the fundamental re-thinking and radical re-design of business processes,to achieve dramatic improvements in critical,
PENTINGNYA PELAYANAN PRIMA
VICKRI FIESTA DAELIMA th International Quality Conference May 20 th 2011 Center for Quality, Faculty of Mechanical Engineering, University.
Sofyan abdurahman .E Kelas B
JACK WELCH : THE GE WAYS FREDERIK MEYER ( ) NOVITA SUTIKNO ( ) NENDI MULYADI ( ) DESI NATALIA ( ) NATHANAEL KURNIAWAN ( )
Quality Circle sebagai Alat Manajemen yang Efektif
Perencanaan Benchmarking
Result in Competitive Advantage from: Low costs Differentiation Result in Competitive Advantage from: Low costs Differentiation Improving Responsiveness.
DISUSUN OLEH: HESTY UTAMI PRATIWI ( ) ISO 9000: TAHAPAN DALAM TOTAL QUALITY MANAGEMENT UNTUK PERUSAHAAN KONTRUKSI.
Pengenalan Benchmarking & Strategi Benchmarking
PERAN MANAGER SDM DI MASA DEPAN
1 Statistical MODUL PERKULIAHAN SESI 2 MANAJEMEN MUTU/KUALITAS
Pertemuan 8 Membangun Sistem Manajemen Mutu Dengan ISO 9000
MEKANISME PELAPORAN TIM PUSAT
SISTEM INFORMASI KORPORAT
QUALITY FUNGCTION DEPLOYMENT (QFD) ALAT PELAKSANA TQM
ANALISIS PROSES BISNIS 10 The first step in quality … is to know the requirements of the customer or consumer; not only external customers, but also.
BIAYA KUALITAS & PRODUKTIVITAS
Patok Duga (Benchmarking)
REKAYASA PROSES BISNIS IE G3K3
Nama : Muhammad Mirza NPM : Kelas : B
Quality Function Deployment, Value Engineering and Target Costing, an Integrated Framework in Design Cost Management: A Mathematical Programming Approach.
Resume jurnal TQM dan Six Sigma - Peran dan Dampak tentang Organisasi
REKAYASA PROSES BISNIS IE G3K3
TOTAL QUALITY MANAGEMENT DI SEKTOR PERPUSTAKAAN
Strategi & Pengukuran Manajemen Pengetahuan
Disajikan Oleh: Nur Hasanah, SE, MSc
ISO 2000 sebagai Standar Mutu Persaingan Global(Bisnis Global)
PERANAN STRATEGIS SDM DAN HUMAN RESOURCES SCORECARD
Oleh : Faik Agiwahyuanto, S.Kep., M.Kes
Modul 8 Custoer Relations Management
Pemantauan dan Pengendalian
MANAJEMEN DAN KENDALI MUTU STIE MAHARDHIKA SURABAYA
BENCH MARKING.
E. Sutisna, SE, MM.
PERAN DAN DAMPAK TQM-SIG SIGMA DALAM PELAYANAN ORGANISASI
MANAJEMEN MUTU TERPADU TOTAL QUALITY MANAGEMENT (TQM)
Pert.13 Managing for Productivity and Quality
Pengantar dan Konsep TQM
Pengendalian Kualitas Modul 11
Strategi & Pengukuran Manajemen Pengetahuan
Value Chain Management & Value Based Management
Keahlian Merancang Desain Berdasarkan Pada Kualitas Fungsi Penyebaran
TOTAL QUALITY MANAJEMEN
APLIKASI TOTAL QUALITY MANAJEMEN DALAM MANAJEMEN PENDIDIKAN
Mentalitas Dasar Pengendalian Mutu Terpadu
Pengampu: Rindang Diannita, S.KM
PERENCANAAN STRATEGIK SISTEM TEKNOLOGI INFORMASI
PENGENDALIAN DAN PENJAMINAN MUTU KIMIA
Tugas Presentasi Kelompok 1
PERANAN STRATEGIS SDM DAN HUMAN RESOURCES SCORECARD
ANALISIS PROSES BISNIS
PERENCANAAN (planning)
GRAND DESIGN PERPUSTAKAAN
MANAJEMEN KUALITAS ISO:9000.
Toman Sony Tambunan, S.E, M.Si NIP
BALANCED SCORECARD DAN PERKEMBANGAN NYA
PERANAN STRATEGIS SDM DAN HUMAN RESOURCES SCORECARD
Quality Management System (ISO 9001) The world's most recognised quality management standard Kelompok 2 : 1.Puji Susanti 2.Marni 3.Siti Jahroni Daulay.
Peningkatan Layanan Berkelanjutan
BALANCED SCORECARD DAN PERKEMBANGAN NYA
Transcript presentasi:

Presented by: Nur Hasanah, SE, MSc Benchmarking Presented by: Nur Hasanah, SE, MSc

Definition ‘Benchmarking is about bridging the gap between where we are and where we want to be’. A benchmark is a standard against which to measure present performance. It is usually undertaken by seeking the best of the competition and understanding the way they produce quality. (Edward Sallis, 2002)

4 Key Factors of Benchmarking Continuous Process Measurement Product, Service and Practice Famous Companies as the World’s Industries Leaders

Principal Thought Tidak ada gunanya pengasingan diri di dalam suatu laboratorium khusus untuk berusaha menemukan proses baru yang dapat meningkatkan kualitas atau mengurangi biaya, apabila proses itu sendiri sudah ada. Meningkatkan efisiensi operasi dan strategik perusahaan.

Evolution of Benchmarking Concepts Reverse Engineering Competitive Benchmarking Process Benchmarking Strategic Benchmarking Global Benchmarking

Types of Benchmarking Internal Benchmarking Membandingkan operasi suatu bagian dengan bagian internal lainnya dalam satu organisasi. Competitive Benchmarking Mengadakan perbandingan dengan berbagai pesaing. Functional Benchmarking Perbandingan fungsi atau proses dari perusahaan-perusahaan yang berada di berbagai industri. Generic Benchmarking Perbandingan pada proses bisnis fundamental yang cederung sama di setiap industri.

Benchmarking as Continuous Improvements’ Instrument Benchmarking membutuhkan komitmen, partisipasi dan dukungan manajemen puncak Memahami proses sendiri sebelum melakukan benchmarking Proses yang dibenchmarking adalah proses yang paling membutuhkan perbaikan Tim benchmarking harus melibatkan operator proses Melakukan perbandingan dengan yang terbaik di kelasnya, bukan dengan yang terbaik di industri Jangan terburu-buru dalam menerapkan proses baru atau perubahan tanpa perencanaan yang cermat Jangan puas dengan gap nol Memantau setiap proses dan perubahan Benchmarking bukan hanya suatu proses, tetapi lanjutkan selamanya

Management Roles in Benchmarking Komitmen terhadap Perubahan Pendanaan SDM Pengungkapan Keterlibatan

Benchmarking Requirements Kemauan dan Komitmen Keterkaitan tujuan strategik Tujuan untuk menjadi terbaik, bukan hanya untuk perbaikan Keterbukaan terhadap ide-ide Pemahaman terhadap proses, produk dan jasa yang ada Proses yang terdokumentasi Keterampilan analisis proses Keterampilan riset, komunikasi dan pembentukan tim

Rules of the Game 1. Langkah yang baik menuju benchmarking: Penelitian sekunder terhadap perusahaan yang dibenchmarking Reverse Engineering Riset pasar dan survei kepuasan pelanggan Mengumpulkan informasi di saat transaksi terjadi Meminta perusahaan lain untuk berbagi informasi secara langsung Memotivasi karyawan agar membangun database tentang pesaing 2. Langkah-langkah yang keliru: Masuk secara diam-diam ke dalam sistem sebuah perusahaan Menyuap seseorang untuk menjadi informan Menyadap rahasia dan aktivitas komunikasi Mempelajari secara sembrono tentang penetapan harga Melakukan pertukaran informasi sebelum dipublikasikan ke masyarakat 3. Langkah-langkah yang masih perlu untuk dipertimbangkan lagi: Merekrut karyawan perusahaan pesaing Bertanya tanpa menyebut nama dan asal perusahaan dalam pertemuan teknis benchmarking Menjadi pelanggan jurnal pesaing dan pertemuan mereka tanpa menyebut asal perusahaan 4. Hal-hal yang perlu dihindari: Membicarakan informasi suatu perusahaan pada saat berkunjung ke perusahaan lain Menyebarkan informasi tanpa izin Menanyakan sesuatu yang belum tentu dimanfaatkan Mengunjungi dan meminta informasi dari mitra benchmarking tanpa meguasai proses dalam perusahaan asal Saat berkunjung, mengusulkan perubahan waktu atau rencana untuk tambahan manfaat bagi perusahaannya sendiri

Ethics Code Legality Exchange Confidentiality Use First party contact Third party contact

Barriers toward Benchmarking’s Success Fokus internal Tujuan patok duga terlalu luas Skedul yang tidak realistis Komposisi tim yang kurang tepat Bersedia menerima OK-in-Class Penekanan yang tidak tepat Kekurangpekaan terhadap mitra Dukungan manajemen puncak yang terbatas

References Gaspersz, Vincent. 2011. Total Quality Management . Vinchristo Publication, Bogor. Nasution, MN. 2004. Manajemen Mutu Terpadu. Ghalia Indonesia, Bogor Selatan. Sallis, Edward. 2002. Kogan Page Ltd., London. Tjiptono, Fandy & Anastasia Diana. 2001. Total Quality Management. Andi, Yogyakarta.