Persamaan Diferensial Variable Terpisah (Orde 1)

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
PD TK SATU PKT SATU HOMOGEN DAN NON HOMOGEN
Advertisements

PERSAMAAN DIFFERENSIAL
Pengantar Persamaan Diferensial (PD)
PERSAMAAN DIFERENSIAL TINGKAT SATU PANGKAT SATU (VARIABEL TERPISAH)
INTEGRAL LIPAT DUA: Bentuk Umum :
INTEGRAL Sri Nurmi Lubis, S.Si.
Modul V : Turunan Fungsi
BY : ERVI COFRIYANTI, S.Si
6. Persamaan Diferensial Tidak Eksak
Persamaan Diferensial Eksak
PERSAMAAN DIFFRENSIAL
DIFFERENSIAL (TURUNAN) DENGAN MENGGUNAKAN MATLAB
PD Tingkat/orde Satu Pangkat/derajat Satu
Persamaan Differensial Linier Dengan Koefisien Variabel
PERSAMAAN DIFERENSIAL
Hitung Diferensial Sumber: Husain Bumulo & Djoko Mursinto, Matematika Ekonomi.
Deret taylor dan mac laurin fungsi dua perubah
PERSAMAAN DIFERENSIAL LINIER
PERSAMAAN DIFFRENSIAL PARSIAL
METODE DERET PANGKAT.
PENYELESAIAN PERSAMAAN DIFERENSIAL LINEAR
DIFERENSIAL.
HAMPIRAN NUMERIK SOLUSI PERSAMAAN DIFERENSIAL Pertemuan 11
PERSAMAAN DIFERENSIAL
Pertemuan III 1. Identitas Trigonometri 2. Fungsi Pangkat

TURUNAN PARSIAL MATERI KALKULUS I.
1 Hampiran Numerik Solusi Persamaan Diffrensial Pertemuan 10 Matakuliah: K0342 / Metode Numerik I Tahun: 2006 TIK: Mahasiswa dapat menghitung nilai hampiran.
Matakuliah : J0182/ Matematika II Tahun : 2006
Pendahuluan Persamaan Diferensial
PERTEMUAN TGL LUAS BIDANG dx dy cos ds k . n  cos 
Integral garis suatu lintasan
Agenda 1. Aturan rantai 2. Turunan orde tinggi 3. Turunan Fungsi Logaritma 4. Turunan Fungsi Eksponen 5. Turunan fungsi implisit.
Ratna Herdiana Fungsi Beberapa Variabel (Perubah) Contoh2 : -
MODUL 1 PERSAMAAN DIFERENSIAL ORDE SATU
Persamaan Diferensial Biasa
PERSAMAAN DIFERENSIAL
PERSAMAAN DIFERENSIAL (PD)
Persamaan Diverensial
OM SWASTYASTU.
PERSAMAAN DIFFERENSIAL BIASA
Pengenalan Persamaan Turunan
Catatan Misal U = x2 Jadi:
Curicullum Vitae. Curicullum Vitae MAT 29 PERSAMAAN DIFFERENSIAL Prasyarat telah menempuh: MAT 06 Kalkulus I MAT 07 Kalkulus II MAT 08 Kalkulus Peubah.
PD Tingkat n (n > 1 dan linier) Bentuk umum :
PEMBAHASAN LATIHAN SOAL
1.Derivatif Fungsi dua Perubah
Pertemuan 3 PD Dapat Dihomogenkan
Persamaan Diferensial (PD)
FUNGSI DUA VARIABEL ATAU LEBIH
Matematika Pertemuan 14 Matakuliah : D0024/Matematika Industri II
Hitung Diferensial Sumber: Husain Bumulo & Djoko Mursinto, Matematika Ekonomi.
INTEGRAL INTEGRAL TAK TENTU INTEGRAL TERTENTU.
Pertemuan 1 Pengertian Persamaan Diferensial (PD)
Menentukan Maksimum atau Minimum suatu fungsi
Integral Tak Tentu INTEGRAL TAK TENTU TRIGONOMETRI SUBTITUSI PARSIAL
DALIL GREEN 1. Mengintegralkan sepanjang lengkung tertutup. Contoh :
Persamaan Diferensial Bernoulli. Persamaan diferensial (1.14) merupakan persamaan diferensial linear orde-1 (dalam variabel v), dan dapat diselesaikan.
Pengertian Persamaan Diferensial. Persamaan diferensial adalah suatu persamaan yang memuat turunan terhadap satu atau lebih dari variabel-variabel bebas.
Differensial.
Matematika III ALFITH, S.Pd, M.Pd
IKG2H3/ PERSAMAAN DIFERENSIAL DAN APLIKASI
Matematika Elektro Semester Ganjil 2004/2005
Penggunaan Diferensial Parsial (2)
INTEGRAL.
INTEGRAL.
DIFERENSIAL (2) ALB. JOKO SANTOSO 1/15/2019.
Notasi, Orde, dan Derajat
MATEMATIKA TEKNIK II PERSAMAAN DIFFERENSIAL LINIER.
PERSAMAAN DIFFERENSIAL
Transcript presentasi:

Persamaan Diferensial Variable Terpisah (Orde 1) Muhammad Amri 171910301127 Salsabila 171910301111

Persamaan deferensial Persamaan Differensial Adalah hubungan antara variabel bebas x, variabel bebas y dan turunannya. Bentuk Umum : Orde : ditentukan oleh turunan tertinggi yang terdapat dalam persamaan tsb Derajat : ditentukan oleh pangkat dari turunan tertinggi. Persamaan deferensial

Mencari solusi persamaan defferensial Untuk mencari solusi dari PD, harus mencari fungsi yang memenuhi persamaan itu, artinya yang memuat persaman itu menjadi benar. Hal ini berarti harus mengolah persamaan tersebut sehingga semua koefisien differensial hilang, yang ada hanya hubungan antara variabel x dan y saja, yaitu : F ( x , y ) = 0

PD Variabel Terpisah f(x) dx + g(y) dy = 0 1 2 x2 +x + 1 3 y3 -3x=c Bentuk Umum Penyelesaian Contoh : (x+1) dx + (y2 –3) dy = 0 (𝑥+1 𝑑𝑥)+ (y2 –3) dy=𝑐 1 2 x2 +x + 1 3 y3 -3x=c f(x) dx + g(y) dy = 0

DENGAN PEMISAHAN VARIABEL Bentuk Umum Contoh : 𝑑𝑦 𝑑𝑥 = 𝑥+1 2𝑦 dan cari penyelesaian jika x=0, y=2 dy (2y) = x+1 dx ∫ dy (2y) = ∫ x+1 dx 𝑦 2 = 𝑥 2 +𝑥+c C= 𝑦 2 - 𝑥 2 −𝑥 Jika x=0, y=2 maka c= 4 Jadi 𝑦 2 = 𝑥 2 +x-4 ∫ f ( y).dy = ∫ f (x).dx

Reduksi ke PD Variabel Terpisah Bentuk PD : direduksi dengan mengalikan : PD diatas menjadi : karena telah menjadi PD variabel terpisah, maka solusi PD diatas : f1(x) g1(y) dx + f2(x) g2(y) dy = 0

1. y(x-1) dx + (y+2)x dy = 0 Jawab : y (x−1) dx + (y+2) x dy = 0 1 𝑦.𝑥 𝑥−1 𝑑𝑥 𝑥 + (y+2) 𝑑𝑦 𝑦 =0 𝑥−1 𝑥 𝑑𝑥+ 𝑦+2 𝑦 𝑑𝑦=0 𝑥−1 𝑥 𝑑𝑥+ 𝑦+2 𝑦 𝑑𝑦=𝑐 1− 1 𝑥 𝑑𝑥+ 1+ 2 𝑦 𝑑𝑦=𝑐 x - ln x + y + 2 ln y = c

Soal ( 𝑥 2 +2) dx + (y –4) dy = 0 𝑑𝑦 𝑑𝑥 = 𝑥+1 2𝑦 cari peyelesaian jika x=0 maka y=4 𝑑𝑦 𝑑𝑥 =2x cari penyelesaian jika x±1 maka y=2 xy dx + (1 + x2) dy = 0 Cos y dx + (1+ 𝑒 −𝑥 )sin y dy =0

Terimakasih