BOT BAHAN ORGANIK TANAH MK. Dasar Ilmu Tanah

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
PEDOSFER KELAS X SEMESTER I.
Advertisements

Kesuburan Tanah (5) FOSFOS (P) & KALIUM (K) Semester Genap 2006/2007
UJI TANAH DAN INTERPRETASINYA SERTA PERAN BAHAN ORGANIK
REAKSI TANAH (pH).
Litosfir Litosfer ,diambil dari bahasa Yunani, yaitu lythos, yang berarti batuan, dan sphere, yang berarti lapisan. Secara definisi litosfer adalah lapisan.
PRINSIP PROSEDUR ANALISIS PROKSIMAT
Bahan Organik Tanah Biomasa Hidup (4%) Senyawa Non Humik (30%)
Daur Biogeokimia.
PELAPUKAN KIMIA/DEKOMPOSISI/ CHEMICAL WHEATERING
TANAH / PEDOSFER OLEH : SOFIA ZAHRO, S.Pd.
PERAN BAHAN ORGANIK BAGI KESUBURAN TANAH

Daur Biogeokimia.
BAHAN ORGANIK TANAH OLEH : Riski Wahyuwigati5662 Devinta Apriliestya5664 Choiriatun Nur Annisa5774 Dian Chandra Devi5846.
KANOPI dan BAHAN ORGANIK
PENGELOLAAN TANAH Apa? Mengapa? Bagaimana?.
SIKLUS BIOGEOKIMIAWI Oksigen, karbodioksida, dan Nitrogen merupakan komponen udara yang proporsinya terpelihara. Keseimbangan ekosistem memelihara keajegan.
Daur Biogeokimia.
DEKOMPOSISI BAHAN ORGANIK By
MATERI e_LEARNING PASCA UTS Dr. Ir. F. DIDIET HERU SWASONO, M.P.
PERTEMUAN II Permasalahan Umum Nutrisi Tanah Dan OPT
Serapan Hara Daun.
SIFAT KIMIA TANAH : UNSUR HARA tanah
Oleh kelompok 6 (kelas F)
Dr. Ir. F. DIDIET HERU SWASONO, M.P.
Dr. Ir. F. DIDIET HERU SWASONO, M.P.
PERTANIAN ORGANIK : PERINSIP DAUR ULANG HARA, KONSERVASI AIR DAN INTERAKSI ANTAR TANAMAN KELOMPOK 2 MEGANANDA PUTERI SARAHDIBHA G SUSIANTI G111.
SISTEM PERTANIAN BERSIFAT BUDI DAYA TANAMAN
SIFAT KIMIA TANAH : BAHAN ORGANIK TANAH
GEOGRAFI TANAH TUJUAN Mahasiswa dapat memahami faktor dan pembentukkan tanah dan mampu mengidentifikasi sifat-sifat tanah serta klasifikasi tanah POKOK.
SISTEM PERTANIAN BERSIFAT BUDI DAYA TANAMAN
Dr. Ir. F. DIDIET HERU SWASONO, M.P.
Kesuburan Tanah.
PERTANIAN LAHAN MARJINAL
SIFAT KIMIA TANAH : reaksi tanah
ARANG AKTIF ~> arang aktif atau karbon aktif adalah suatu bahan padat berpori yang merupakan hasil pembakaran bahan yang mengandung karbon ~> arang yang.
Dr. Ir. F. DIDIET HERU SWASONO, M.P.
II. KONSEP PERTANIAN Tanaman pertanian : tanaman sebagai penghasil bahan pangan, bahan sandang, bahan bangunan, bahan bakar dll Dalam arti luas : tanaman.
Dr. Ir. F. DIDIET HERU SWASONO, M.P.
A = Konsentrasi Minimum B = Penyesuaian C = Konsumsi Berlebihan
Kesuburan Tanah (2) Unsur Hara Semester Genap 2006/2007
MATERI e_LEARNING PASCA UTS Dr. Ir. F. DIDIET HERU SWASONO, M.P.
AIR – H2O Jagat raya – tidak mungkin ada kehidupan tanpa air
Oleh : Artharini Irsyammawati,S.Pt.MP
Dr. Ir. F. DIDIET HERU SWASONO, M.P.
FUNGSI POKOK TANAH DALAM USAHATANI BERKELANJUTAN
AIR DAN PERANANNYA DALAM KEHIDUPAN
Kesuburan Tanah (3) KARBON (C) Semester Genap 2006/2007
Daur Biogeokimia.
TANAH DAN LINGKUNGAN TANAMAN
BAHAN ORGANIK TANAH SOIL ORGANIC MATTER
AGROFORESTRY (2) Bahan Kuliah Pertanian Terpadu
Kelompok 8 Proses Fisiologi Mahluk Hidup (Metabolisme Autrotof) Home (Metabolisme Autotrof) Proses Fisiologi Mahluk Hidup (Metabolisme Autrotof)
ZAINUL HIDAYAH, S.Pi, M.App.Sc
FAKTOR LINGKUNGAN YG UTAMA BAGI TUMBUHAN
TANAH TUGAS PRESENTASI KIMIA DASAR KELOMPOK 1.
Ekosistem Hutan dan Agroforestri
BAB VI. KESUBURAN TANAH DAN PEMUPUKAN
GEOGRAFI TANAH TUJUAN Mahasiswa dapat memahami faktor dan pembentukkan tanah dan mampu mengidentifikasi sifat-sifat tanah serta klasifikasi tanah POKOK.
Susunan jaringan tanaman tingkat tinggi
PERAN BIOTA TANAH TERHADAP PERTUMBUHAN TANAMAN
BAB V. SIFAT BIOLOGI TANAH
Oleh: Dr. Ir. KASIFAH, M.P. UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAKASSAR
BAHAN ORGANIK TANAH DEFINISI BAHAN ORGANIK Sumber bahan organik Komposisi bahan organik dekomposisi bahan organik Humus Peranan bahan organik Faktor.
HIDROSFER KIMIA REDUKSI-OKSIDASI DI AIR ALAMI
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERSEBARAN MAKHLUK HIDUP NAMA KELOMPOK : ELVA MEIROSA MELI WULAN ASIH DEA ANANDA LUSIANA SARI AMELLIA PUTRI RAFIKA S ISTIQOMAH.
DAUR BIOGEOKIMIA.
KETERSEDIAAN UNSUR HARA DALAM TANAH
EKOLOGI UMUM OKTOBER 2018 SARI MARLINA, M.Si UM PALANGKARAYA.
Amati Gambar Berikut!. Tanah dan Kehidupan Kompetensi Inti 1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya. 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin,
Transcript presentasi:

BOT BAHAN ORGANIK TANAH MK. Dasar Ilmu Tanah www.marno.lecture.ub.ac.id

Komposisi Tanah dan Komposisi BOT

Apa Bahan Organik Tanah itu? Fraksi organik dalam tanah meliputi residu tumbuhan, binatang dan mikroba, bahan segar dan bahan-bahan dari beragam fase dekomposisi …….dan senyawa karbon seperti batubara, grafit dan arang.

Bahan Organik Tanah & Kelestarian Menyediakan hara dan membantu ketersediaan hara selama beberapa musim pertumbuhan Memperbaiki sifat fisika, kimia dan biologi tanah untuk pertumbuhan tanaman Menyangga perubahan sifat tanah karena gangguan atau fluktuasi lingkungan (iklim) Mengurangi kontaminasi lingkungan dan kehilangan tanah Mengurangi kebutuhan input eksternal dan membantu daur ulang ketika aplikasi residu organik dan/atau bahan pembenah tanah

Cadangan hara tanaman 95% atau lebih dari total N dalam tanah berupa N-organik Kalau tanah mengandung 2% N-total, maka: 0.2 kg N/100 kg tanah x 95% x 2.000.000 kg tanah/hektar lapisan olah 3800 kg N organik / ha lapisan olah atau 3393 lb N-organik / acre lapisan olah

SUSUNAN JARINGAN TUMBUHAN Air 75% Padatan 25% Karbon 11% Oksigen 10% Hidrogen 22% Abu 2%

SUSUNAN BAHAN TUMBUHAN YG DITAMBAHKAN KE TANAH AIR 75% Padatan 25%. Gula & Pati (1-5% ) Hemiselulose 10-30% Selulose 20-50% SUSUNAN UNSUR Hidrat Arang 60% Protein 10% Lignin 20-30% Karbon 44% Hidrogen 8% Abu Oksigen 40% Lemak, lilin, tanin 1-8%.

PELAPUKAN (DEKOMPOSISI) BAHAN ORGANIK TANAH Laju Dekomposisi 1. Gula,pati,protein sederhana (cepat dilapuk) 2. Protein kasar 3. Hemiselulose 4. Selulose 5. Lignin,lemak, lilin, dll. (Lambat dilapuk) Reaksi yg dialami BOT : 1. Reaksi oksidasi ensimatik yang menghasilkan CO2, H2O dan panas 2. Unsur-unsur fungsional, N, P dan S dibebaskan ke tanah, atau digunakan dalam reaksi-reaksi lainnya dalam siklus unsur hara 3. Senyawa-senyawa organik yang tahan lapuk akan terbentuk dari bahan organik asalnya atau dari hasil bentukan jasad renik tanah

HASIL SEDERHANA DEKOMPOSISI B.O.T. Proses dekomposisi ensimatik akan menghasilkan berbagai senyawa anorganik sederhana. Bentuk-bentuk an-organik ini tersedia bagi tanaman dan mudah hilang dari tanah. . Hasil-hasil proses dekomposisi ensimatik: Karbon : CO2, CO3=, HCO3-, CH4, C Nitrogen : NH4+, NO2-, NO3-, gas N2 Belerang : S, H2S, SO3=, SO4=, CS2 Fosfor : H2PO4-, HPO4= Lainnya : H2O, O2, H2, H+, OH-, K+, Ca++, Mg++, …….

BENTUK-BENTUK KARBON DALAM TANAH Residu organik dalam tanah BAHAN ORGANIK TANAH Organisme Tanah Residu organik dalam tanah Substansi Non-humik 3-8% Substansi Humik 10-30% Humus tanah 15-35%

KLASIFIKASI BAHAN ORGANIK TANAH Senyawa Organik dalam Tanah Tipe dan Bentuk BOT Organisme Hidup (edaphon) Bahan Organik Tanah Bahan yg belum mengalami perubahan Bahan hasil transformasi (HUMUS) Substansi Humik: humic acids (HA) fulvic acids (FA) humins Substansi Non-humik: carbohydrates lipids amino acids Diunduh dari: …………… 18/3/2013

Kandungan Humus dalam Tanah Kandungan humus dalam tanah berfluktuasi dan ada hubungannya dengan faktor-faktor berikut: Jumlah dan kualitas humus, yg ada dalam tanah pada zone bio-ekologis tertentu Waktu proses humifikasi bahan organik Waktu mineralisasi humus, yg ada dlaam tanah Sifat kimia, fisika, fisiko-kimia tanah Jumlah dan kualitas senyawa mineral yg ada dalam tanah. Diunduh dari: http://www.humintech.com/001/articles/article_definition_of_soil_organic_matter3.html …………… 18/3/2013

Bahan Organik tanah dan Agregasi Tanah Diunduh dari: http://www.emc.maricopa.edu/faculty/farabee/biobk/biobookplanthorm.html …………… 18/3/2013

PERANAN BOT DALAM SIKLUS BELERANG Deposisi Atmosferik Penguapan S - ORGANIK Serapan tanaman SO4= DALAM LARUTAN TANAH Pencucian Hara

PERANAN BOT DALAM SIKLUS FOSFOR Erosi dan runoff Serapan tanaman P ORGANIK Mineralisasi Imobilisasi P MINERAL HPO4= Oksida Fe atau Al

BOT PERANAN BOT DALAM SIKLUS HARA - LOGAM Panen tanaman Logam Erosi dan runoff BOT Serapan tanaman Oksida Fe/Al, Liat, BOT Logam Mineral Logam terlarut

Apa yang mengendalikan BOT? Kandungan BOT dikendalikan oleh keseimbangan natara penambahan sisa-sisa tanaman dan ternak dengan kehilangan oleh dekomposisi. Penambahan dan kehilangan BO ini dikendalikan oleh pengelolaan tanah.

DAUR ULANG HARA Bahan organik, terutama residu tanaman Pengelolaan Bahan Organik Hara tersedia bagi tanaman Pengambilan Bahan Organik Produksi Biomasa

PRAKTEK PENGELOLAAN YANG TIDAK BERHASIL MENYEHATKAN TANAH Pengolahan Tanah Kerusakan tanah melalui pemadatan dan menyebabkan menurunnya kesuburna tanah karena hilangnya bahan organik dan menurunnya aktivitas biologis dalam tanah Pembakaran seresah Mengakibatkan kehilangan biota tanah dan bahan organik tanah Mencampur seresah di bawah permukaan tanah

Penutup tanah permanen Olah tanah minimum atau tanpa olah tanah Pertanian konservasi dapat membantu petani meningkatkan kandungan BOT. Pertanian konservasi berdasarkan pada: Penutup tanah permanen Olah tanah minimum atau tanpa olah tanah Pergiliran tanaman dan tanaman penutup tanah Membatasi lalu-lintas ALSINTAN di atas lahan

DEKOMPOSISI BAHAN ORGANIK: Dekomposisi bahan organik ditentukan oleh tiga faktor: ORGANISME TANAH: micro-organisms, macro-organisms and plants. LINGKUNGAN FISIK: soil texture, temperature, moisture and oxygen levels. KUALITAS BAHAN ORGANIK: Carbon-nitrogen ratio, lignin content, phenolic acids and biochemical decomposition.

Pengelolaan BOT yang baik dapat mengakibatkan: Memperbaiki kesuburan tanah Memperbaiki struktur tanah Meningkatkan biodiversitas tanah

Praktek pengelolaan yang menurunkan kandungan Bahan Organik Tanah Pengolahan tanah yg terlalu sering Pembakaran untuk membuka lahan Pengambilan residu/seresah/sisa panen Pemupukan yang tidak memadai Erosi tanah

Praktek pengelolaan yang dapat meningkatkan BOT Adopsi olah tanah konservasi, pengelolaan residu tanaman dan mulsa pertanian Aplikasi limbah organik ke tanah Adopsi praktek-praktek konservasi tanah Menggunakan pupuk N secara lebih efisien Restorasi lahan-lahan kritis Menggunakan tanaman legume penutup tanah dalam pola pergiliran tanaman.