KONSEP DIRI KOMUNITAS ANAK PUNK DI KOTA BANDUNG

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
INSTRUMEN DAN TEKNIK PENGUMPULAN DATA
Advertisements

MAGISTER MANAJEMEN PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
MARGARETA ANDRIANI, M.PD.
Didik Haryadi Santoso.  Misi & Desain Perkuliahan  Kesepakatan Belajar (Nilai, Absensi dsb)  Bahan/Literatur Kuliah  Pembagian Kelompok.
RUMUSAN MASALAH & LANDASAN TEORI
KESADARAN PENDIDIKAN SUKU ASLI DI KECAMATAN BANTAN (Studi kasus Keterbelakangan Tingkat pendidikan suku asli di Desa Bantan Tengah, Desa Bantan Air dan.
MetPen2 8: Validitas penelitian kualitatif
MPS PENDEKATAN DAN KARAKTERISTIK PENELITIAN KUALITATIF.
Penelitian Kualitatif
TEKNIK PENGUMPULAN DATA
MATERI-3 EVALUASI PEMBELAJARAN
Metodologi Penelitian Kualitatif
Thesis MM Widyatama Jenis : Penelitian Bisnis Perancangan Bisnis
Analisis Teks Wacana Fan Fiction “Asystole” di Forum SNSD Indonesia
Adri Setiadi Unikom Bandung
TEORI DAN KONSEP Istilah TEORI dapat didefinisikan secara berbeda oleh peneliti dari latar belakang PARADIGMA yang berbeda. Pengertian TEORI secara umum:
SISTEMATIKA PROPOSAL PTK Oleh : Terry Irenewaty, M.Hum. Universitas Negeri Yogyakarta Karangmalang, Agustus 2011.
Metode Penelitian Kualitatif
Teknik Penelitian Kualitatif
PEMERINTAH KABUPAEN YAHUKIMO
Tradisi Penelitian Kualitatif
Pendekatan ilmiah vs non ilmiah
METODOLOGI PENELITIAN
TRADISI - TRADISI DALAM TEORI KOMUNIKASI
DESAIN PENELITIAN (RANCANGAN PENELITIAN)
BAB I : Pondasi Penelitian Kualitatif
DATA COLLECTION AND ANALYSIS
STUDI KUALITATIF.
Latar Belakang Permasalahan Tujuan Penelitian Manfaat
VALIDITAS DAN REABILITAS
TEKNIK PENGUMPULAN DATA
Penelitian Kualitatif
PENDEKATAN PENELITIAN (Strategi Penelitian) KUALITATIF
By Desayu Eka surya, s.Sos.,M.si
Pengolahan dan Analisis Data DALAM PTK
PENELITIAN KUALITATIF
PENGELOLAAN UNIT PRODUKSI JURUSAN TATA BUSANA DI SMKN 6 SURAKARTA
Dr. Dewi Kurniasih, S.IP.,M.Si.
Penelitian Kualitatif
SUSUNAN PROPOSAL KUALITATIF
TEORI INTERAKSI SIMBOLIK George Herbert Mead
Bab III Metodologi Penelitian
TEORI DAN KONSEP Istilah TEORI dapat didefinisikan secara berbeda oleh peneliti dari latar belakang PARADIGMA yang berbeda. Pengertian TEORI secara umum:
Penelitian kualititatif
Metode pengumpulan data
Tahap analisa karya (E. feldman)
Pengambilan Data Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif
KONSEP PENDEKATAN SAINTIFIK
METODE PENELITIAN SOSIAL PERTEMUAN 10 DAN 11
PARADIGMA PENELITIAN Apakah Paradigma Penelitian itu……?
PERSPEKTIF SOSIOLOGI DALAM PENELITIAN KUALITATIF
PENELITIAN KUALITATIF
KERANGKA PENELITIAN.
AKTIVITAS KOMUNIKASI TERAPIS ANAK AUTIS DALAM PROSES MEMUDAHKAN KEMAMPUAN BERINTERAKSI DENGAN LINGKUNGAN (Studi Etnografi Komunikasi Mengenai Aktivitas.
Aditya Prihartono Utomo
Oleh : Devita Futriana NIM
Konstruksi Makna Sosialita Bagi Kalangan Sosialita Di Kota Bandung
REPRESENTASI MAKNA GALAU DALAM FILM RADIO GALAU FM
PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI KONSENTRASI HUMAS
Daya Tarik Isi Pesan www. coca-colamatil. co. id oleh Humas PT
REPRESENTASI EKSPLOITASI PEREMPUAN INDONESIA DALAM IKLAN PONDS WHITE BEAUTY “PEREMPUAN SELALU INGIN YANG TERBAIK” (ANALISIS WACANA SARA MILLS TENTANG.
KONSEP DIRI HIJABERS DI KAMPUS NON MUSLIM DI KOTA BANDUNG (Studi Deskriptif Tentang Hijabers dalam Menjalin Interaksi di Lingkungan Kampus Non Muslim)
Pola komunikasi organisasi Komunitas the panasdalam (Studi deskriptif mengenai pola komunikasi organisasi the panasdlam melalui program trembesi dalam.
DAYA TARIK ISI PESAN MAJALAH REL RUBRIK “MELANCONG”
PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI KONSENTRASI HUMAS
STRATEGI KOMUNIKASI TOUR LEADER CV. LAKSANA
PENGELOLAAN KESAN PENGAMEN TOPENG DI KOTA BANDUNG
OSA M ISMAIL MAKNA DALAM KESENIAN SISINGAAN DI DESA SUKAJAYA KECAMATAN LEMBANG KABUPATEN BANDUNG BARAT (Studi Etnografi Komunikasi Dalam Kesenian.
PENELITIAN KUALITATIF
SUSUNAN PROPOSAL KUALITATIF
Transcript presentasi:

KONSEP DIRI KOMUNITAS ANAK PUNK DI KOTA BANDUNG ( Studi fenomenologi tentang konsep diri komunitas anak punk di kota Bandung)

Latar Belakang Masalah PUNK (FENOMENA) INTERAKSI SIMBOLIK KONSEP DIRI

RUMUSAN MASALAH Makro : Bagaiaman konsep diri komunitas anak punk di kota Bandung? Mikro: Bagaimana simbol anak punk di kota Bandung yang telah di pengaruhi orang lain, orang terdekat dan lingkungannya ? Bagaimana komponen kognitif anak punk di kota Bandung yang telah dipengaruhi orang lain, orang terdekat dan lingkungannya ? Bagaimana komponen afektif anak punk di Kota Bandung yang telah di pengaruhi orang lain, orang terdekat dan lingkungannya ?

MAKSUD DAN TUJUAN PENELITIAN Maksud Penelitian : Adapun maksud dan tujuan penelitian ini adalah untuk mendalami, menganalisa, dan menjelaskan secara sistematis dengan paradigma subjektif interpretif mengenai Konsep Diri Komunitas Anak Punk di Kota Bandung. Tujuan Penelitian : Untuk mengetahui simbol anak punk di kota Bandung yang telah dipengaruhi orang lain, orang terdekat dan lingkungannya. Untuk mengetahui komponen kognitif anak punk di kota Bandung yang telah di pengaruhi orang lain, orang terdekat dan lingkungannya. Untuk mengetahui komponen afektif anak punk di kota Bandung yang telah dipengaruhi orang lain, orang terdekat dan lingkungannya

KERANGKA PEMIKIRAN FENOMENOLOGI Memahami tindakan sosial para anak punk melalui penafsiran. Proses penafsiran tidak hanya melihat tetapi dengan cara memahami dan memaknai apa yang dilakukan dengan terjun langsung dan juga larut kedalam lingkungan komunitas anak punk. INTERAKSI SIMBOLIK Kemampuan dari para anak punk dalam melakukan interaksi yang melibatkan adanya simbol-simbol baik itu terhadap sesama anak punk maupun masyarakat atau orang lain dengan menjelaskan mengenai konsep tentang dirinya sebagai seorang anak punk. KONSEP DIRI Proses interaksi sosial yang dilakukan oleh para anak punk dengan orang lain (masyarakat atau komunitasnya). KOGNITIF Pengetahuan seorang anak punk mengenai keadaan dirinya. misalnya: Saya anak punk AFEKTIF Penilaian seorang anak punk terhadap diri. Misal: Saya menyukai sebagai anak punk KOMPONEN PEMBENTUK KONSEP DIRI Orang-Orang Terdekat Dan Lingkungan Sekitar

METODE PENELITIAN KUALITATIF Edmund Husserl TRADISI FENOMENOLOGI Mengemukakan bahwa dengan fenomenologi kita dapat mempelajari bentuk-bentuk pengalaman dari sudut pandang orang yang mengalaminya secara langsung, seolah-olah kita mengalaminya sendiri. jadi seorang fenomenolog harus dapat memunculkan proposisi-proposisi di dalam penelitiannya. KUALITATIF TRADISI FENOMENOLOGI

TEKNIK PENGUMPULAN DATA Studi Pustaka Dokumentasi Wawancara Mendalam Observasi Catatan Lapangan Internet Searching

TEKNIK PENENTUAN INFORMAN Puposive Sampling :Teknik pengambilan sampel sumber data dengan pertimbangan tertentu atau informan yang di anggap paling tahu tentang apa yang kita harapkan dan sebagai objek atau situasi sosial yang diteliti. INFORMAN No Nama Usia Ket 1. Aldi Ferdiana 34 tahun Supervisor Obey Distro 2. Bagja Nugraha 25 tahun Wiraswasta 3. Oki 27 tahun Pengamen 4. Angga 24 tahun Shopkeeper

INFORMAN KUNCI INFORMAN PENDUKUNG No Nama Usia Ket 1. Ibu Erna 53 tahun Ibu Kandung Aldi 2. Rani Anggraeni 32 tahun Kakak kandung Bagja 3. Ilham 27 tahun Sahabat Oki 4. Tohir 24 tahun Sahabat angga INFORMAN KUNCI No Nama Usia Ket 1. Idhar Resmadi 27 tahun Jurnalis Musik dan editor di Common Room Network foundation

Conclution Drawing & Verifying TEKNIK ANALISIS DATA Suatu kegiatan yang mengacu pada penelaahan atau pengujian yang sistematik mengenai suatu hal dalam rangka mengetahui bagian-bagian, dan hubungan bagian dengan keseluruhan. Oleh karena data penelitian ini berupa data kualitatif ( antara lain berupa pernyataan, gejala, tindakan nonverbal yang dapat terekam oleh deskripsi kalimat atau gambar) maka terdapat tiga alur kegiatan yang dapat dilakukan secara bersamaan Data Collections Data Display Data Reductions Conclution Drawing & Verifying

UJI KEABSAHAN DATA Tringulasi Teknik Member Check Dokumen Informan Wawancara Observasi Teknik Member Check Proses pengecekan data yang diperoleh peneliti kepada informan. Tujuannya adalah untuk mengetahui kesesuaian data yang diberikan oleh pemberi data. Apabila pemberi data sudah menyepakati data yang diberikan berarti data tersebut valid, sehingga semakin kredibel. Akan tetapi menjadi sebaliknya yaitu tidak valid dan kredibel apabila para pemberi data justru meragukan data dan peneliti tidak melakukan diskusi lebih lanjut dengan informan

LOKASI DAN WAKTU PENELITIAN Dilaksanakan selama 7 bulan. Terhitung dari awal bulan Januari 2012 sampai awal bulan Juli 2012. Mulai dari persiapan, pelaksanaan hingga ke penyelesaian dengan perincian waktu. KOTA BANDUNG

No. Nama Informan Simbol Komponen Kognitif Komponen Afektif Konsep Diri Positif Negatif 1. Aldi ferdiana Piercing, tatto, rambut mowhak panjang terurai. Pengetahuan tentang punk sangat mendalam, bergelut di dunia punk sudah kurang lebih 17 tahun. Nyaman dengan segala atribut punk. Mewajarkan penilaian negatif terhadap anak punk, survive, bekerja sebagai supervisor salah satu distro, berkarir di dunia musik dari tahun 94 sampai sekrang, dapat menafkahi anak istri Moody, Angkuh, 2. Bagja Celana ketat, sepatu boots, rambut mowhak Pengetahuan tentang punk sangat mendalam, bergelut di dunia punk sudah kurang lebih 10 tahun. Nyaman dengan segala atribut punk. Kurang setuju dengan penilaian negatif terhadap anak punk Dapat survive, memiliki studio musik sendiri di rumahnya, mempunyai gelar Sarjana. Egois, keras kepala, sedikit pemarah 3. Oki Sepatu boots, piercing, celana ketat, jaket. Pengetahuan tentang punk sangat mendalam, bergelut di dunia punk sudah kurang lebih 12 tahun. Nyaman dengan segala atribut punk. Mewajarkan penilaian negatif terhadap anak punk karena penampilan nya bukan ideologinya Dapat survie meski tidak memiliki pekerjaan tetap. Sedikit urakan, idealist tinggi 4. Angga Sepatu boots, celana ketat, tindik. Pengetahuan tentang punk sangat kurang, bergelut di dunia punk sudah kurang lebih 2 tahun. Sedikit kurang nyaman dengan penggunaan atribut punk Mudah bergaul, terbuka Mengikuti teman.

-Penampilan anak punk memeberikan kesan Negatif- PROPOSISI Proposisi 1 -Penampilan anak punk memeberikan kesan Negatif-

Proposisi 2 Lirik-lirik pada musik punk itu lebih banyak mengupas kejadian-kejadian keseharian

Proposisi 3 Punk adalah Ideologi

Punk adalah merupakan jalan hidup Proposisi 4 Punk adalah merupakan jalan hidup

Proposisi 5 Untuk memahami ideologi punk dan menjalankan hidup menjadi seorang punk membutuhkan waktu yang tidak sebentar

MODEL HASIL PENELITIAN Predisposisi Positif/Negatif Simbol (Mind) Komponen Kognitif (Self) Komponen Afektif (Society) Interaksi Simbolik KONSEP DIRI anak punk PERILAKU

SIMPULAN Simbol anak punk di kota Bandung muncul melalui dasar pemikiran mereka, yang identik dengan atribut-atribut sebagai pelengkap penampilan mereka seperti sepatu boots, celana ketat, piercing, rambut begaya mowhak. di dalam komunitas anak punk terdapat kasta yang membedakan mereka bukan hanya dari segi penampilan namun juga dari segi kehidupan dan konsep diri.

Komponen kognitif anak punk di kota bandung berpengaruh besar terhadap konsep dirinya, dimana pengetahuan anak punk tentang sejarah dan ideologinya sangat luas, latar belakang kehidupan pun sangat mempengaruhi mereka memilih untuk menjadi anak punk. Komponen afektif anak punk di kota Bandung merupakan penilaian diri terhadap pengetahuan yang mereka pahami, penilaian itu didapat melalau diri sendiri atau orang lain, ada yang menilai positif atau negatif tergantung orang memandang dari sudut mana.

SARAN Bagi anak muda yang mengidentifikasikan dirinya sebagai anak punk, cobalah mencari tahu apa makna punk sebenarnya dan ideologi punk itu sendiri karena di balik penampilan mereka yang urakan banyak sekali makna di dalamnya danuntuk masyarakat diharapkan dapat mengerti dan mengetahui bahwa punk itu seperti apa. Jangan hanya menilai dari penampilan nya saja.

Wawancara Aldi Ferdiana Vokalis KEPARAT BAND – Obey Distro

Observasi di Lanud Husein acara musik Bandung Berisik 18-19 Mei

Observasi di Lanud Husein acara musik Bandung Berisik 18-19 Mei

TERIMAKASIH