JENIS-JENIS KUTIPAN.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Membaca Referensi Dalam kegiatan membaca dibutuhkan bahan bacaan yang tentunya berupa tulisan. Menurut Tarigan (1984:22) bahan bacaan (tulisan) pada dasarnya.
Advertisements

PENULISAN KARYA ILMIAH III
KAJIAN PUSTAKA Oleh: Trisakti Handayani
Oleh: Ary Kristiyani, M. Hum.
CARA PENYAJIAN HAL-HAL DASAR
DAFTAR PUSTAKA.
BAB VIII FOOTNOTE & DAFTAR PUSTAKA
MATERI 5 HUBUNGAN KANTOR PUSAT DAN CABANG PROSEDUR UMUM
Etika dan Kaidah Penulisan Laporan Penelitian
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
KUTIPAN.
PERSYARATAN, BAHASA, DAN TEKNIK PENULISAN
PENGERTIAN KUTIPAN Kutipan adalah pinjaman kalimat atau pendapat dari seorang pengarang, atau ucapan seseorang yang terkenal, baik terdapat dalam buku.
Bahasa indonesia kelas 3 smp
PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA-GAGASAN TERTULIS (PKM-GT)
Laporan hasil Penelitian
FILSAFAT ILMU DAN LOGIKA
Perencanaan Pengadaan
TEKNIK NOTASI ILMIAH 1. Bibliography atau Daftar Pustaka 2. Kutipan
KUTIPAN BAHASA INDONESIA
OUT-LINE DAN STRATEGI PENULISAN ILMIAH
PUSTAKA ACUAN DAN BIBLIOGRAFI
1 2 MANAJEMEN MUTU TERPADU DI PEMERINTAHAN DAERAH UNTUK MENATA SISTEM dan MENINGKATKAN MUTU KINERJA Disajikan oleh Margono Slamet Institut Pertanian.
PENULISAN KUTIPAN DAN DAFTAR PUSTAKA
KUTIPAN.
PENGERTIAN KUTIPAN Kutipan adalah pinjaman kalimat atau pendapat dari seorang pengarang, atau ucapan seseorang yang terkenal, baik terdapat dalam buku.
KUTIPAN, CATATAN KAKI, DAN BIBLIOGRAFI
KUTIPAN Disampaikan Pada Mata Kuliah Tata Tulis Karya Ilmiah. FIK UDINUS. Oleh : Fajrul Falah, S. Hum.
Kutipan tidak langsung
Penulisan Karya Ilmiah
KARYA ILMIAH Kelompok 8 Abimsya (D ) Nani Ismawati ( D )
Catatan Pustaka catatan yang menjelaskan sumber informasi yang digunakan. Sumber informasi itu dapat berupa buku, majalah, surat kabar, atau diktat kuliah.
Upaya Meningkatkan Kompetensi Profesional Guru
TEKNIK KUTIPAN Kutipan adalah bagian dari pernyataan, pendapat, buah pikiran, definisi, rumusan atau hasil penelitian dari penulis lain atau penulis sendiri.
KUTIPAN.
TEKNIK NOTASI ILMIAH 1. Bibliography atau Daftar Pustaka 2. Kutipan
KUTIPAN Disusun oleh Agustinus Suyoto, S.Pd
Sri Handayani, S.Pd., M.I.Kom
Jasa Layanan Arsip Dinamis
Tugas Kelompok “Manajemen Mutu”
PENDAHULUAN, LANDASAN TEORI DAN KUTIPAN
KUTIPAN DAN DAFTAR PUSTAKA
Materi 5 Kerangka Teori.
KUTIPAN DALAM KARYA ILMIAH
KUTIPAN DAN DAFTAR PUSTAKA
PEMINDAHAN HAK DENGAN LELANG
KAJIAN PUSTAKA DAN PLAGIAT
KUTIPAN DAN DAFTAR PUSTAKA
Metode Penelitian Hukum
KARYA TULIS ILMIAH.
CH 14 PENYUSUNAN PROPOSAL DAN LAPORAN PENELITIAN
KUTIPAN Nama : Astin Ria Npm :
BAB VIII FOOTNOTE & DAFTAR PUSTAKA
KERANGKA TEORI DAN KONSEP
Membuat Resume.
Tertib Menulis Bagian Karya Ilmiah
KUTIPAN.
KUTIPAN, CATATAN KAKI DAN DAFTAR PUSTAKA
Tata cara mengutip.
MISI KARYA ILMIAH DALAM UNIVERSITAS
KUTIPAN  Kutipan adalah bagian dari pernyataan, pendapat, buah pikiran, definisi, rumusan atau hasil penelitian dari penulis lain atau penulis sendiri.
KARYA TULIS ILMIAH.
LAPORAN HASIL PENELITIAN
TUGAS TERSTRUKTUR TEORI BIROKRASI
Modul Otomatisasi Tata Kelola Sarana dan Prasarana
FORMAT PENULISAN KARYA TULIS ILMIAH
Sri Handayani, S.Pd., M.I.Kom
PENGUJIAN HIPOTESIS Pertemuan 10.
TATA TULIS LAPORAN PENYAJIAN KUTIPAN. Disusun oleh : RIYANTO MUTTAKIM ( ) ABDI GUSTI( ) SUHARTI RUMANAMA( ) RYSTI DWI ANUGERAH(162.
PENGUJIAN HIPOTESIS Pertemuan 10.
Transcript presentasi:

JENIS-JENIS KUTIPAN

QUOTASI Mengutip secara langsung tanpa mengubah satu kata pun dari kata-kata pengarang. Kutipan diletakkan di antara tanda petik (“). Diketik satu spasi. Jika lima baris atau lebih diketik satu spasi, kurang dari lima baris diketik menyatu dengan teks. “ ... efektivitas sebagai orientasi kerja menyoroti empat hal, yaitu: a. sumber daya, dana, sarana dan prasarana yang dapat digunakan sudah ditentukan dan dibatasi, b. jumlah dan mutu barang atau jasa yang harus dihasilkan telah ditentukan, c. batas waktu untuk menghasilkan barang atau jasa tersebut sudah ditetapkan, d. tata cara yang harus ditempuh untuk menyelesaikan tugas sudah dirumuskan” (Siagian, 1993:21).

PARAPHARASE Mengutip seluruh isi bacaan dengan menggunakan kata-kata sendiri. Diketik dua spasi. Menurut Siagian (1993:21), efektivitas sebagai suatu orientasi kerja, menyangkut empat hal, yaitu: (1) penentuan sumber daya, dana, sarana dan prasarana; (2) penentuan jumlah dan mutu barang yang akan dihasilkan; (3) penetapan batas waktu untuk menghasilkan barang atau jasa tersebut; dan (4) metode atau prosedur yang digunakan untuk memproduksi barang atau jasa juga sudah dirumuskan.

IKHTISAR atau SUMMARY Mencatat sinopsis atau kependekan dari seluruh pemikiran yang ada dalam bacaan dengan menggunakan kata-kata sendiri. Diketik dua spasi. Siagian (1993:21), menyebutkan bahwa sebagai suatu orientasi kerja, efektivitas menyangkut empat hal, yaitu: (1) penentuan sumberdaya, dana, sarana, dan prasarana; (2) penentuan jumlah dan mutu barang atau jasa; (3) penetapan batas waktu untuk memproduksi barang atau jasa; dan (4) penetapan prosedur kerja

PRECIS (baca: praisi) Pemendekan yang lebih padat daripada summary, dengan menggunakan kata-kata sendiri, tetapi tidak keluar dari ide pokok penulis yang dikutip. Diketik dua spasi. Menurut Siagian (1993:21), efektivitas sebagai suatu orientasi kerja, merupakan suatu kegiatan untuk menetapkan hal-hal sebagai berikut: (1) sumberdaya yang akan digunakan; (2) jumlah dan mutu barang; (2) batas waktu produksi; dan (4) prosedur kerja.