Aplikasi Agen Hayati MOSA GLIO MOSA GLIO (Super Glio) adalah Agens hayati berbentuk serbuk berwarna putih keabu-abuan. Mempunyai 2 bahan aktif berupa jamur Gliocladium sp dan Trichoderma sp dengan kepadatan tinggi (1,2 x 10⁹ spora/g). Keunggulan MOSA GLIO : Thrichoderma Harzianum Kingdom: Fungi Division:Ascomycota Class:Sordariomycetes Order: Hypocreales Family: Hypocreaceae Genus: Trichoderma Species:T.harzianum Mampu menyerang patogen yang sebelumnya telah berada di suatu habitat tertentu. Bersifat dinamis di alam & mampu mengikuti perubahan lingkungan/lahan - Ramah lingkungan & aman bagi manusia & ternak Gliocladium Kingdom : Fungi Divisi : Amastigomycota Class : Deuteromycitina Ordo : Hypocreales Famili : Hypocreaceae Genus : Gliocladium Memperkaya mikrobia menguntungkan bagi lahan dan masih banyak lainya
Aplikasi Agen Hayati MOSA GLIO MOSA GLIO diformulasi untuk mampu mengendalikan dan mengatasi berbagai jamur patogen tular tanah (soil borne). Berbagai fungsi pengendali jamur patogen tular tanah antara lain : Fusarium sp, Phytophtora sp, Rizoctonia sp, Sclerotium sp, Rigidoporus sp, Ganoderma sp, dll
Aplikasi Agen Hayati MOSA GLIO CARA I 1 Campurkan MOSA GLIO pada pupuk kandang, dengan perbandingan 1 sachet MOSA GLIO (100gr) banding 1 karung pupuk kandang 2 Aduk dan Bolak-balik hingga merata. 3 Diamkan 1 -2 minggu (diperam) supaya bahan aktif MOSA GLIO dapat berkembang. 4 Setelah kira-kira 2 minggu, Pupuk yang sudah mengandung Thricoderma & Gliocladium ini siap digunakan sebagai media tanam atau untuk tabur. *Aplikasi ini sebaiknya dilakukan di sore hari
Aplikasi Agen Hayati MOSA GLIO CARA II 1 Buatlah larutan MOSA GLIO, 1 sachet (100gr) dilarutkan dengan kira-kira 50liter air bersih. Aduk secara merata lalu kocorkan ke lajur tanaman / bedengan atau dilubang tanaman dengan gayung atau gembor. 2 3 Untuk perawatan tanaman/lahan, aplikasi pengocoran dengan MOSA GLIO ini dapat diberikan secara rutin sesuai kebutuhan. * Lakukan aplikasi ini di sore hari.