KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM PERENCANAAN DRAINASE PERMUKAAN

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
DRAINASE JALAN RAYA.
Advertisements

PONDASI 1.
PERENCANAAN JARINGAN IRIGASI
Saluran dan Bangunan Irigasi
DASAR-DASAR PERHITUNGAN PENYALURAN AIR BUANGAN
Pertemuan 11 Sistem Drainase Khusus
PEMBUATAN DAN PEMELIHARAAN PARIT
I Putu Gustave Suryantara Pariartha
PERENCANAAN SALURAN IRIGASI
DEFINISI DASAR GEOMETRI SALURAN TERBUKA
Pertemuan <<#>> <<Judul>>
Urban Runoff Disusun oleh : Mukhlis Riki Darmawan L2C009124
PENGANTAR PERENCANAAN JALAN RAYA
Pertemuan Hidrolika Saluran Terbuka
Pendahuluan Pertemuan 1-2
PENGANTAR PERENCANAAN JALAN RAYA
DEBIT PUNCAK (Q)
PROBABLE MAXIMUM PRECIPITATION (PMP). PMP : Peluang terjadinya hujan terbesar dengan durasi tertentu pada suatu daerah aliran sungai dalam waktu yang.
Pertemuan SALURAN TERBUKA
Teknologi Dan Rekayasa
Pertemuan 7 Perencanaan Saluran
Pertemuan 10 Drainase Jalan Raya
Pertemuan <<#>> <<Judul>>
Pertemuan 6a BANGUNAN SILANG DAN BANGUNAN TERJUN
JURUSAN TEKNIK SIPIL UNIVERSITAS JAYABAYA
Pertemuan 1 Matakuliah : S0462/IRIGASI DAN BANGUNAN AIR Tahun : 2005
ASPEK HIDROLOGI Kuliah ke-2 Drainase.
PERANCANGAN GEOMETRIK JALAN
PENGANTAR PERENCANAAN JALAN RAYA
Saluran Terbuka dan Sifat-sifatnya
Kuliah Hidraulika Wahyu Widiyanto
PENGANTAR PERENCANAAN JALAN RAYA
Pertemuan 6 Saluran dan Bangunan Drainase
Kuliah Mekanika Fluida
BANGUNAN PEMBAWA – I: Bangunan Siku dan Tikungan Gorong-gorong
Metode analisa hujan klimatologi.
ASPEK HIDROLOGI Kuliah ke-2 Drainase.
Aliran Permukaan dan Sifat Aliran Permukaan
HUJAN.
Pertemuan <<#>> <<Judul>>
INFILTRASI.
Pendahuluan Pertemuan 1-2
ASPEK HIDRAULIKA Kuliah ke-3 Drainase.
PENGANTAR PERENCANAAN JALAN RAYA
PERENCANAAN TANGGUL SUNGAI
HIDRAULIKA.
PERANCANGAN DESAIN SUMUR RESAPAN DALAM MENGURANGI LIMPASAN AIR HUJAN
DRAINASE JALAN RAYA.
Water Managemen System (WMS)
PERENCANAAN SISTEM DRAINASE
SALURAN PEMBERHENTIAN
HIDROLIKA SALURAN TERBUKA
Sistem Drainase fakta, konsep, dan prinsip
DRAINASE JALAN RAYA.
DRAINASE POLDER.
SURVAI LAPANGAN DAN PENGUMPULAN DATA
Topik 4 Drainase Permukaan Pertemuan suhardjono 12/27/2018.
STRUKTUR BADAN JALAN KERETA API (SUBGRADE)
DRAINASE PERMUKIMAN DAN JALAN RAYA
MATA KULIAH REKAYASA HIDROLOGI DEBIT BANJIR (FLOOD FLOW) (1) BY : NOOR LAILAN HIDAYATI, ST.
PENENTUAN DEBIT BANJIR RANCANGAN METODE RASIONAL MODIFIKASI
PRINSIP UMUM Perancangan Bangunan Rumah Tinggal Sederhana
REKAYASA JALAN (TSP – 214) DRAINASE JALAN UNIVERSITAS PEMBANGUNAN JAYA
PELEBARAN PERKERASAN DAN BAHU JALAN
DIVISI 2 PEKERJAAN DRAINASE
ANALISIS HIDROLOGI DAN SEDIMEN PERENCANAAN BANGUNAN SABO
SURVEI DAN INVESITIGASI PERENCANAAN BANGUNAN SABO
PERENCANAAN DIMENSI BANGUNAN SABO PERENCANAAN BANGUNAN SABO
A. Pengertian dan Fungsi. Pondasi banguan adalah konstruksi yang paling pentingpada suatu bangunan karena pondasi berfungsi sebagai : Penahan seluruh beban.
Transcript presentasi:

KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM PERENCANAAN DRAINASE PERMUKAAN DAN PERUMAHAN DIREKTORAT JENDERAL BINA MARGA PERENCANAAN DRAINASE PERMUKAAN

KETENTUAN TEKNIS SALURAN DRAINASE

I. DEBIT RENCANA DAN DEBIT SALURAN Aliran pembuangan Intensitas curah hujan Perhitungan pembuangan Catchment area Perhitungna debit aliran II. DIMENSI DAN KEMIRINGAN SALURAN Bentuk-bentuk saluran Dimensi saluran samping dan gorong-gorong Kemiringan saluran Pertimbangan desain saluran

Kriteria Desain Drainase Permukaan, memiliki : Keterkaitan dengan Tata Guna Lahan, Keterkaitan dengan Masterplan Drainase Kota, Keterkaitan dengan masalah Sosial Budaya. Selasa, 09 Juli 2019Selasa, 09 Juli 2019

ASPEK PERENCANAAN AWAL DRAINASE JALAN Dilakukan saat dibuat perencanaan proyek pembangunan jalan baru : Daerah layanan (catchment area*) Intensitas curah hujan* Pembuangan Akhir (Badan air)* Bangunan drainase* Semua aspek tsb mutlak dilakukan utk perencanaan AWAL pada kegiatan pembangunan jalan baru.

INTENSITAS CURAH HUJAN Jumlah presipitasi (misal hujan) dinyatakan dalam mm, sedangkan intensitas curah hujan biasanya dinyatakan dengan jumlah presipitasi dalam satuan waktu tertentu. Derajat curah hujan merupakan unsur kualitatif dari intensitas curah hujan. Merupakan laju hujan rerata dalam mm/jam untuk suatu wilayah/luasan tertentu. Intensitas hujan tersebut dipilih berdasarkan lama hujan dan kala ulang (T) yang telah ditentukan. Lama hujan biasanya dihampiri dengan waktu konsentrasi (tc) untuk wilayah tersebut, sedang kala ulang didasarkan pada standard yang ada. Besarnya intensitas hujan dapat diperoleh dari lengkung hubungan antara tinggi hujan, lama hujan dan frekuensi atau sering disebut sebagai lengkung hujan seperti yang ditunjukkan pada gambar.

Perencanaan Saluran Terbuka 7/9/2019 Perencanaan Saluran Terbuka Perencanaan saluran terbuka, adalah perencanaan pengaliran air dengan permukaan bebas. Perencanaan ini digunakan untuk perencanaan saluran samping jalan maupun gorong-gorong.

7/9/2019 DRAINASE TEPI JALAN

7/9/2019 SALURAN TERBUKA

Tabel 6 Hubungan kemiringan saluran (is) dan jarak pematah arus (lp) 7/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/2019 is = 1% lp Tabel 6 Hubungan kemiringan saluran (is) dan jarak pematah arus (lp) Is (%) 6 7 8 9 10 lp (m) 16

Tabel 7 Tipe penampang saluran samping jalan 7/9/2019 No Tipe saluran samping Potongan melintang Bahan yang digunakan 1 Bentuk trapesium tanah asli 2 Bentuk segitiga pasangan batu kali atau tanah asli 3 pasangan batu kali 4 Bentuk segiempat 5 beton bertulang pada bagian dasar diberi lapisan pasir + 10 cm 6 beton bertulang pada bagian dasar diberi lapisan pasir + 10 cm, pada bagian atas ditutup dengan plat beton bertulang Tabel 7 Tipe penampang saluran samping jalan

Tabel 7 Tipe penampang saluran samping jalan 7/9/2019 No Tipe saluran samping Potongan melintang Bahan yang dipakai 7 Bentuk segiempat pasangan batu kali pada bagian dasar diberi lapisan pasir + 10 cm, pada bagian atas ditutup dengan plat beton bertulang 8 Bentuk setengah lingkaran pasangan batu kali atau beton bertulang Tabel 7 Tipe penampang saluran samping jalan

. Ukuran penampang basah(F) drainase : DIMENSI DRAINASE Ukuran penampang basah(F) drainase : F = Luas Penampang Basah (m²) Q = Debit (m3/dtk) V = Kecepatan aliran (m/dtk) Menghitung kecepatan aliran (V) dengan rumus Manning : n = Koef kekasaran dinding menurut Manning R = jari-jari hidraulis (m) i = kemiringan selokan samping Petunjuk Desain Drainase Permukaan Jalan No. 008/T/BNKT/1990 Q F = V i . (I)½ V = (R)2/3 n

Langkah perhitungan debit aliran rencana (Q) diuraikan di bawah ini. 7/9/2019 Cara pengerjaan Perhitungan debit aliran rencana (Q) Langkah perhitungan debit aliran rencana (Q) diuraikan di bawah ini. 1) Plot rute jala n di peta topografi. 2) Tentukan panjang segmen, daerah pengaliran, luas (A) , kemiringan lahan (i ) dari peta topografi. p 3) Identifikasi jenis bahan permukaan daerah pengaliran. 4) Tentukan koefisien aliran (C) berdasarkan kondisi permukaan kemudian kalikan dengan harga faktor limpasan, sesuai Tabel 2. - Hitung koefisien aliran rata rata dengan rumus (4), yaitu : 5) 3 2 1 . A fk C + =

7/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/2019 6) Tentukan kondisi permukaan berikut koefisien hambatan, nd (lihat Tabel 1). 7) Hitung waktu konsentrasi (T c ) dengan rumus (1), (2), dan (3), yaitu : T C = t 1 + t 2 ( 3 x 3,28 x l o x s i nd ) 0,167 V L ´ 60 8) Siapkan data curah hujan dari Badan Meteorologi dan Geofisika. Tentukan periode ulang rencana untuk s aluran drainase, yaitu 5 tahun . 9) Hitung intensitas curah hujan sesuai pada buku SNI 03 - 2415 1991, Metode perhitungan debit banjir. 10) Hitung debit air (Q) dengan menggunakan rumus (5), yaitu : A I Q 6 ,

Perhitungan dimensi dan kemiringan saluran serta gorong-gorong : 7/9/2019 Perhitungan dimensi dan kemiringan saluran serta gorong-gorong : - Perhitungan dimensi saluran dapat disesuaikan dengan kondisi yang ada yaitu berdasarkan : 1. Penentuan bahan yang digunakan, sehingga terdapat batasan kecepatan (V) dan kemiringan saluran (i ) yang diijinkan; s 2. ketersediaan ruang di tepi jalan, sehingga perhitungan dimulai dengan penentuan dimensi. Langkah awal perhitungan : Penentuan awal bahan saluran · Penentuan bahan saluran, koefisien Manning (n) Tabel 10, dan kecepatan (V) pada saluran yang diijinkan (Tabel 4), bentuk saluran (Tabel 7) dan penentuan kemiringan saluran i yang diijinkan (Tabel 5); s · Tentukan kecepatan saluran < kecepatan saluran yang diijinkan; · Hitung tinggi jagaan (W) saluran dengan rumus (25), yaitu : W = d ´ 5 , (m)

7/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/2019

7/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/2019

7/9/2019 C A I Bagan alir perhitungan debit rencana dan debit saluran Waktu limpas aliran permukaan t1 Waktu limpas pada saluran t2 = L / V V, Q saluran Penentuan awal saluran berdasarkan : - dimensi saluran atau - kemiringan saluran tc = t1 + t2 Lengkung intensitas hujan Tiap sub daerah pengaliran : lo = panjang perjalanan aliran permukaan ip = kemiringan daerah pengaliran Topografi Tata guna lahan Jenis tanah Survai lapangan & peta situasi A Q rencana = 1/3,6 CxIxA C Q rencana < Q saluran Selesai Perbaiki dimensi saluran Ya Tidak Bagan alir perhitungan debit rencana dan debit saluran

7/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/2019

Tipikal potongan melintang jalan raya 7/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/2019 Tipikal potongan melintang jalan raya

Drainase blanket dengan alternative drainase memanjang 7/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/2019 Drainase blanket dengan alternative drainase memanjang

Lokasi lapisan drainase dan filter 7/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/20197/9/2019 Lokasi lapisan drainase dan filter

Contoh perhitungan S= 0.650/400x100 = 0,163%

Jumlah Terbesar Curah Hujan (mm) Bagian luar jalan terdiri dari perkebunan dengan kemiringan 15%-Saluran dari lempung padat Data Curah Hujan dari 2 Buah Pos Pengamatan berikut: TAHUN Jumlah Terbesar Curah Hujan (mm) Pos 223 b Pos 223 C 1958 122 116 1959 163 119 1960 144 170 1961 78 96 1962 125 97 1963 50 45 1964 136 123 1965 151 137 1966 114 103 1967 93 1968 105 190 1969 132 173 1970 104 1971 88 80 1972 192 174 Pos. 223B

Menghitung intensitas curah hujan (I) Perhitungan analisa data curah hujan untuk menentukan besarnya curah hujan periode ulang T tahun (XT). Tahun Hujan Harian Maks. (mm) X1 Deviasi Xi –X r (Xi –Xr )2 1972 192 71,53 5116,54 1959 163 42,53 1808,80 1965 151 30,53 932,08 1960 144 23,53 553,66 1964 136 15,53 241,18 1969 132 11,53 132,94 1962 125 4,53 20,52 1958 122 1,53 2,34 1966 114 -6,47 41,86 1968 105 -15,47 239,32 1970 104 -16,47 271,26 1967 103 -17,47 305,20 1971 88 -32,47 1054,30 1961 78 -42,47 1803,70 1963 50 -70,47 4966,02

Tahun X Deviasi Xi – Xr (X– Xr )2 1968 68 2624 1972 52 2904 1969 51 Hujan Harian Maks. (mm) X Deviasi Xi – Xr (X– Xr )2 1968 190 68 2624 1972 174 52 2904 1969 173 51 2601 1960 170 48 2304 1965 137 15 225 1964 123 1 1959 119 -3 9 1958 116 -6 36 1970 114 -8 64 1966 103 -19 361 1962 97 -25 625 1961 96 -26 675 1967 93 -29 841 1971 80 -72 1764 1963 45 -77 5929 n= 15 X = 1830 (X – X)2 = 20963

Variasi yang berkurang Periode ulang (T) = 5 tahun n = 15 tahun Lihat modul 3.(hal.7)  Dari Tabel A-2 YT = 1,4999 Tabel A-3 Yn = 0,5128 Tabel A-4 Sn = 1,0206 TABEL C-2 VARIASI Yt Periode Ulang (tahun) Variasi yang berkurang 2 0,3665 5 1,4999 10 2,2502 25 3,1985 50 3,9019 100 4,6001

Waktu pengamatan n = 15 tahun Periode ulang T= 5 thn Yn = 0,5218 TABEL C-3 NILAI Yn n 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 0,4952 0,4996 0,5035 0,5070 0,5100 0,5128 0,5218 0,5157 0,5181 0,5202 0,5220 20 0,5225 0,5252 0,5268 0,5283 0,5296 0,5309 0,5320 0,5332 0,5343 0,5353 30 0,5362 0,5371 0,5380 0,5388 0,5402 0,5410 0,5418 0,5424 0,5432 40 0,5436 0,5422 0,5448 0,5453 0,5458 0,5463 0,5468 0,5473 0,5477 0,5481 50 0,5485 0,5489 0,5493 0,5497 0,5501 0,5504 0,5508 0,5511 0,5519 0,5518 60 0,5521 0,5534 0,5527 0,5530 0,5533 0,5535 0,5538 0,5540 0,5543 0,5545 70 0,5548 0,5552 0,5555 0,5557 0,5559 0,5561 0,5563 0,5567 80 0,5569 0,5570 0,5572 0,5574 0,5576 0,5578 0,5580 0,5581 0,5585 0,5586 90 0,5587 0,5589 0,5591 0,5592 0,5593 0,5595 0,5596 0,5598 0,5599 15 Waktu pengamatan n = 15 tahun Periode ulang T= 5 thn Yn = 0,5218

Waktu pengamatan n = 15 tahun Periode ulang T= 5 thn  Sn = 1,0560 TABEL C-4 NILAI Sn n 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 0,9496 0,9676 0,9833 0,9971 1,0095 1,0206 1,0560 1,0316 1,0411 1,0493 1,0565 20 1,0628 1,0696 1,0811 1,0864 1,0915 1,0961 1,1004 1,1047 1,1086 30 1,1124 1,1159 1,1226 1,1255 1,1265 1,1313 1,1339 1,1363 1,1388 40 1,1413 1,1436 1,1480 1,1499 1,1519 1,1538 1,1557 1,1574 1,1590 50 1,1607 1,1759 1,1782 1,1793 1,1803 1,1814 1,1824 1,1834 1,1844 60 1,1747 70 1,1859 1,1863 1,1881 1,1890 1,1898 1,1906 1,1915 1,1923 1,1930 80 1,1938 1,1945 1,1959 1,1967 1,1973 1,1980 1,1987 1,1934 1,2001 90 1,2007 1,2013 1,2020 1,2026 1,2032 1,2038 1,2044 1,2049 1,2055 1,2060 15 Waktu pengamatan n = 15 tahun Periode ulang T= 5 thn  Sn = 1,0560

XT = Besarnya curah hujan untuk periode ulang T tahun (mm)/24 jam Untuk Pos 223 B Untuk Pos 223 C Menghitung intensitas curah hujan (I) menggunakan analisa distribusi frekuensi menurut rumus sebagai berikut : keterangan : XT = Besarnya curah hujan untuk periode ulang T tahun (mm)/24 jam X = Nilai rata-rata arimatik hujan kumulatip Sx = Standar deviasi YT = Variasi yang merupakan fungsi periode ulang (lihat Tabel C-2) Yn = Nilai yang tergantung pada n (lihat Tabel C-3) Sn = Standar deviasi merupakan fungsi dari n (lihat Tabel C-4) I = Intensitas curah hujan mm/jam

Bila curah hujan efektif, dianggap mempunyai penyebaran seragam 4 jam. Intensitas Curah Hujan (I) = 34,72 mm/jam Harga I = 34,72 mm/jam diplotkan pada waktu intensitas t = 240 menit di kurva basis dan tarik garis lengkung searah dengan garis lengkung / kurva basis . Kurva ini merupakan garis lengkung intensitas hujan rencana.

178

Hitung waktu konsentrasi (Tc) Waktu konsentrasi (Tc) dihitung dengan rumus : Tc = t1 + t2 Keterangan : Tc = waktu konsentrasi (menit) t1 = waktu inlet (menit) t2 = waktu aliran (menit) Lo = jarak dari titik terjauh ke fasilitas drainase (m) L = panjang saluran (m) Nd = koefisien hambatan (Tabel C-5) S = kemiringan daerah pengaliran V = kecepatan air rata-rata diselokan (m/dt)

S=0.550/400x100 = 0.138% t1= {2/3x3.28x100x0.40/√0.138} exp 0.167 = 2,49 t2 = = {2/3x3.28x3,5x0.013/√0.02} exp 0.167 = 0,943 t2 = = {2/3x3.28x1,5x0.40/√0.138} exp 0.167 = 1,24 t2 = 400/60x1.1 = 6.06 Tc = 2.49+0,93+1,24 + 6.06 = 10,71 maka I = 178 mm/jam

Kondisi Lapis Permukaan Nd TABEL C-5 HUBUNGAN KONDISI PERMUKAAN DENGAN KOEFISIEN HAMBATAN Kondisi Lapis Permukaan Nd 1. Lapisan semen dan aspal beton 0,013 2. Permukaan licin dan kedap air 0,020 3. Permukaan licin dan kokoh 0,10 4. Tanah dengan rumput tipis dan gundul dengan permukaan sedikit kasar 0,20 5. Padang rumput dan rerumputan 0,40 6. Hutan gundul 0,60 7. Hutan rimbun dan hutan gundul rapat dengan hamparan rumput jarang sampai rapat 0,80

Menghitung koefisien C Keadaan kondisi permukaan seperti pada gambar terdiri atas : - Panjang saluran drainase 400 meter L1 = Permukaan jalan aspal, lebar 3,50 m L2 = Bahu jalan 1,5 m tanah berbutir kasar L3 = Bagian luar jalan, tanaman dan kebun = 100 m   - Menentukan besarnya koefisien C (1) Permukaan jalan beraspal L1 : Koefisien C = 0,70 (2) Bahu jalan tanah berbutir L2 : Koefisien C = 0,65 (3) Bagian luar jalan L3 : Koefisien C = 0,40

Kondisi Permukaan Tanah Koefisien Pengaliran ( c ) Tabel C-1 : Koefisien Pengaliran (c) Kondisi Permukaan Tanah Koefisien Pengaliran ( c ) 1. Jalan beton dan jalan aspal 0,70 – 0,95 2. Jalan kerikil dan jalan tanah 0,40 – 0,70 3. Bahu jalan - Tanah berbutir halus 0,40 – 0,65 - Tanah berbutir kasar 0,10 – 0,20 - Batuan masif keras 0,70 – 0,35 - Batuan masif lunak 0,60 – 0,75 4. Daerah perkotaan 5. Daerah pinggiran kota 0,60 – 0,70 6. Daerah industri 0,60 – 0,90 7. Pemukiman padat 0,60 – 0,80 8. Pemukiman tidak padat 0,40 – 0,60 9. Taman & kebun 0,20 – 0,40 10. Persawahan 0,45 – 0,60 11. Perbukitan 0,70 – 0,80 12. Pegunungan 0,75 – 0,90

Menentukan luas daerah pengairan diambil per meter panjang (1) Jalan aspal A1 : 3,50 x 400 m = 1.400 m2 (2) Bahu jalan A2 : 1,50 x 400 m = 600 m2 (3) Bagian luar jalan A3 : 100 x 400 m = 40.000 m2

Menghitung besarnya debit (Q) A = (1400 + 600 + 40.000) = 42.000m2 = 0.042 km2 C = 0,41 I = 188 mm/jam Q = 1/3,6 . CIA Q = 1/3,6 . 0,41 . 178 x 0,042 = 0,851 m3/detik

Penentuan Ukuran / Dimensi Drainase  Saluran direncanakan terdiri dari lempung padat dengan kecepatan diizinkan 1,10 m/detik.(tabel C-7 hal 17)  Penampang basah saluran samping dihitung menggunakan rumus 5 :

R= d/2 Menghitung dimensi saluran samping dan gorong-gorong 1. Saluran samping bentuk trapesium; R= d/2

Pembuangan masing-masing   Penampang basah didasarkan pada debit air dan kecepatan (V) rumus Keterangan : Fd = Luas penampang m2 Q = Debit air (m3)/detik V = Kecepatan aliran (m/detik) Dalam perhitungan penampang basah diambil luas penampang basah ekonomis (Fe) dengan dimensi saluran saluran ditentukan atas dasar : Fe = Fd Fe = Luas penampang ekonomis (m3) Fd = Luas penampang didasarkan pada debit air yang ada (m2) Penampang basah ekonomis adalah luas penampang basah tertentu, debit akan maksimum apabila nilai R=A/P maksimum, atau apabila keliling basah minimum. (DR. Ir. Bambang Triatmodjo, CES, DEA, “ Hidraulika II” , Beta Offset, Yogyakarta, 1993.)

Kecepatan aliran air yang diizinkan (m/detik) Jenis Bahan Kecepatan aliran air yang diizinkan (m/detik) Pasir halus 0,45 Lempung kepasiran 0,50 Lanau aluvial 0,60 Kerikil halus 0,75 Lempung kokoh Lempung padat 1,10 Kerikil kasar 1,20 Batu-batu besar 1,50 Pasangan batu Beton Beton bertulang KECEPATAN ALIRAN AIR YANG DIIZINKAN BERDASARKAN JENIS MATERIAL

Keterangan : b = Lebar saluran (m) d = Dalamnya saluran yang tergenang air (m) m = Perbandingan kemiringan talud R = Jari-jari hidrolis (m) Fe = Luas penampang ekonomis (m2) W = Tinggi jagaan saluran samping, trapesium, setengah lingkaran, segi empat (m) Kemiringan talud tergantung dari besarnya debit (lihat Tabel C– 10) Q = m/detik, maka Kemiringan Talud 1:1

Syarat : Fe = Fd dimana Fe = Penampang basah ekonomis Sehingga mendapatkan tinggi selokan/gorong-gorong = d (m) Lebar dasar selokan/gorong-gorong = b (m)  5) Hitung tinggi jagaan (W) selokan samping dengan rumus :

Menghitung kemiringan saluran yang diizinkan dengan menggunakan rumus :  Saluran dari tanah lurus teratur dalam kondisi baik, dari Tabel C-8 harga n = 0,020 dan kecepatan air = 1,10 m/detik

Kemiringan yang diizinkan  i = 0,00212  0,21%

SALURAN BUATAN, BETON, ATAU BATU KALI No Tipe saluran Baik Sekali Baik Sedang Jelek 1 Saluran tanah, lurus teratur 0,017 0,020 0,023 0,025 2 Saluran tanah yang dibuat dengan ‘excavator’ 0,028 0,030 0,040 3 Saluran pada dinding batuan, lurus, teratur 0,033 0,035 4 Saluran pada dinding batuan, tidak lurus, tidak teratur 0,045 5 Saluran batuan yang diledakkan, ada tumbuh-tumbuhan 6 Dasar saluran dari tanah, sisi saluran berbatu 7 Saluran lengkung, dengan kecepatan aliran rendah SALURAN ALAM 8 Bersih, lurus, tidak berpasir, tidak berlubang 9 Seperti no.8, tetapi ada timbunan atau kerikil 10 Melengkung, bersih, berlubang dan berdinding pasir 11 Seperti no.10, dangkal dan tidak teratur 0,050 0,055 12 Seperti no.10, berbatu dan ada tumbuh-tumbuhan 13 Seperti no.11, sebagian berbatu 0,060 14 Aliran pelan, banyak tumbuh-tumbuhan dan berlubang 0,070 0,080 15 Banyak tumbuh-tumbuhan 0,075 0,100 0,125 0,150 SALURAN BUATAN, BETON, ATAU BATU KALI 16 Saluran pasangan batu, tanpa penyelesaian 17 Seperti no.16, tapi dengan penyelesaian 18 Saluran beton 0,014 0,016 0,019 0,021 19 Saluran beton halus dan rata 0,010 0,011 0,012 0,013 20 Saluran beton pracetak dengan acuan baja 0,015 21 Saluran beton pracetak dengan acuan kayu 0,018 Harga koefisien kekasaran dinding (n) menurut Manning bisa dilihat dari tabel 4 berikut

Periksa kemiringan tanah di lapangan (i lapangan) Sta : 5 + 600 ; t1 = 8,950 Sta : 6 + 000 ; t2 = 8,300

Hubungan kemiringan selokan samping (i) dan jenis material Tabel 3 Hubungan kemiringan selokan samping (i) dan jenis material Jenis Material Kemiringan Selokan Samping i (%) Tanah Asli: Pasir halus,Napal kepasiran,Lanau aluvial,Kerikil halus Lampung padat/kokoh: Kerikil kasar,Batu-batu besar Pasangan: Pasangan batu,Beton,Beton bertulang 0 - 5 5 - 10 10

Menghitung gorong-gorong untuk membuang air dari saluran samping

DIMENSI GORONG-GORONG

Perhitungan kemiringan gorong-gorong untuk membuang air : (1)Gorong-gorong dari beton n = 0,014 (tabel C-8) (2)Kecepatan diizinkan V = 1,50 meter/detik (tabel C-7) kemiringan gorong-gorong memenuhi syarat kemiringan yang diizinkan 0,5 – 2%. (tabel

LANJUT KE STUDI KASUS 58