H2OH2O Al Fe NaCl
PENGENALAN ILMU KIMIA “CAMPURAN”
Tujuan Pembelajaran Setelah melakukan diskusi dan tanya jawab: 1.Peserta didik mampu menguraikan penggolongan campuran berdasarkan sifatnya dengan benar 2.Peserta didik mampu menganalisis perbedaan antara larutan, koloid dan suspensi dengan benar
Silahkan bentuk kelompok dan duduk bersama kelompok masing-masing!
Perhatikan demonstrasi yang akan dilakukan guru!
Air + GaramAir + Pasir Air + Susu
Air + Garam Air + SusuAir + Pasir
1. Sirup 6. Air Garam5. Air Susu 3. Air Pasir 2. Air Kopi 4. Santan
7. Darah 12. Air Soda 11. Air Kapur 9. Air Oli 8. Air Minyak 10. Air Gula
Berdasarkan sifatnya, campuran dibedakan menjadi dua, yaitu: 1.Campuran homogen. Contohnya antara lain, sirup, larutan garam, larutan alkohol, dan lain sebagainya 2.Campuran heterogen. Contohnya antara lain air kopi, air kanji, air sungai, dan lain sebagainya Kesimpulan
Perbedaan antara larutan, koloid dan suspensi Campuran homogen Campuran Heterogen KoloidSuspensi Satu faseDua fase Ukuran partikel < 1 nm Ukuran partikel nm Ukuran partikel > 1 nm JernihKeruh Tidak dapat disaring Hanya dapat disaring dengan saringan ultra Dapat disaring Tidak memisah jika didiamkan Memisah jika didiamkan dalam waktu lama Memisah jika didiamkan