Pelajaran Dari Mendirikan Perusahaan Start-UP Lessons learned from Starting-Up Budi Rahardjo Juni 2003

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Internet Untuk Pendidikan di Indonesia
Advertisements

Bisnis Kecil dan Kewirausahaan
Matakuliah Aplikasi Komputer Annisa Rasyid SST
Peranan Teknologi Informasi Dalam Bisnis Kontemporer Lokal Yang Berorientasi Pasar Global Budi Rahardjo Dipresentasikan pada SEMINAR.
Pemanfaatan Internet di Bidang Jasa Informasi dan Komunikasi
Perkembangan Teknologi Informasi dan Industri Telematika Budi Rahardjo UNPAR, Bandung, 30 November 2007.
Running Business in the Wireless Era. Budi Rahardjo
INFRASTRUCTURE FRAMEWORK REGULATORY FRAMEWORK ORGANIZATIONAL FRAMEWORK
MATERI PENGANTAR BISNIS
Profesi Teknologi Informasi Lukito Edi Nugroho. TI ? Teknologi Informasi Rekayasa ilmu dalam pengolahan data menjadi suatu bentuk yang lebih berguna dan.
MODAL VENTURA
Kesiapan Industri Computer & Related Service di Indonesia Dalam Rangka Liberalisasi Perdagangan di Sektor Jasa Oleh: Budi Rahardjo, ITB, Desember 2004.
Kelompok 7 Toar Fandy T David Jordy S.P Andito Tri H Rendy Derrick A Johan Andrian Topik-Topik Lanjutan.
Budi Rahardjo Kuliah Metoda Formal 2004
Satryo Soemantri Brodjonegoro Direktur Jendral Pendidikan Tinggi
MODAL VENTURA
SEKURITI BELANJA ONLINE
KEWIRAUSAHAAN & USAHA KECIL
E-COMMERCE DI INDONESIA Peluang dan Tantangan Budi Rahardjo Seminar Akuntansi UTAMA 2003 Fakultas Ekonomi Universitas Widyatama.
Menjembatani Kesenjangan Digital di Indonesia: Bridging the Digital Divide Dipresentasikan di Habibie Center 14 Januari 2003 Budi Rahardjo
Peningkatan Literasi Komputer dan Pemanfaatan Telematika di Lingkungan Pemerintah Daerah Budi Rahardjo PPAU Mikroelektronika ITB Diskusi Kebijakan Teknologi,
Pemanfaatan Teknologi Informasi Dalam Promosi Pariwisata
Sistem Bisnis Terintegrasi (Integrated Business System)
E-Commerce Concept and Implementation
Berbagi Pengalaman Upaya Meningkatkan Akreditasi Program Studi
SOSIALISASI e-LEARNING DI PERGURUAN TINGGI
Security Implementation On Mission Critical Applications Budi Rahardjo INDOCISC.comhttp://budi.insan.co.id Developers Day – Jakarta, 3 Maret 2005.
Membangun Habitat Inovasi
SESI X: STARTING NEW VENTURE
E-Commerce & Industri Kimia Budi Rahardjo PPAUME ITB Presented at SEMINAR DAN PAMERAN INDUSTRI KIMIA AMISCA ITB 2001.
ASP SECURITY – Budi Rahardjo – Yogyakarta 2002 Keamanan Sistem ASP Budi Rahardjo INDOCISC.com PPAU Mikroelektronika ITB
Layanan dan Infrastruktur TIK UNHAS Pusat Teknologi Komunikasi dan Informasi PTIK - Unhas KELOMPOK IV Ayatullah Ahmad, Takdir, Nashrullah, Irvan R, Muhtar.
Berbisnis Sejak Di Bangku Kuliah
LATAR BELAKANG & PENGERTIAN
Menerapkan Strategi : Isu – Isu Manajemen
UNIVERSITAS DARWAN ALI
KEWIRAUSAHAAN (ENTREPREUNERSHIP)
Bersaing dengan Menggunakan Teknologi Informasi
E-Learning by : AIRA 2009.
MAMBO PEMBUATAN WEBSITE SMA NEGERI 1 JONGGOL MENGGUNAKAN
1 Pertemuan 6 Model Keahlian Bisnis: Infrastruktur Organisasi Jaringan Kerja Bisnis Matakuliah: A0324/ Manajemen Sistem Informasi Perusahaan Tahun: 2005/07.
Karakteristik & Tantangan WIRAUSAHA
PROGRAM KEWIRAUSAHAAN Program Pascasarjana Pendidikan Pendidikan Teknologi dan Kejuruan Pendidikan Pendidikan Teknologi dan Kejuruan.
START UP IT EntrePRENEURSHIP.
Menjadi Wirausahawan Bidang IT di Indonesia Written by Ekananta
9 KEWIRAUSAHAAN (3 SKS) KEWIRAUSAHAAN YANG BERETIKA DAN
MENGANALISA ASPEK-ASPEK
STRATEGI MENANGKAP PELUANG USAHA.
Prosedur Pendirian Bisnis di Bidang Teknologi Informasi
STRATEGI MENANGKAP PELUANG USAHA
Supply Chain Management (SCM) E-Business dan Supply Chain
Perencanaan Keuangan (Financial Plan)
MATERI PENGANTAR BISNIS
H. WAHYUDI HERMAWAN S.KEP.,MM.KES
Kewirausahaan & Pengelolaan Usaha Baru
Kuliah ke-4 MENGELOLA BISNIS
MODAL VENTURA
Enterprise Resource Planning
Chapter 13 Karir dan Sertifikasi di bidang Komputer
KEWIRAUSAHAAN - PENDAHULUAN
E-COMMERCE DI INDONESIA
Internet Untuk Pendidikan di Indonesia
PELUANG USAHA BIDANG KEPERAWATAN
Internet Untuk Pendidikan di Indonesia
E-COMMERCE DI INDONESIA
Karakteristik & Tantangan WIRAUSAHA
Karakteristik & Tantangan WIRAUSAHA
Karakteristik & Tantangan WIRAUSAHA
Business Startup.
LAPORAN OBSERVASI DAN WAWANCARA PUSAT TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI (PTIK) UNIVERSITAS HASANUDDIN KELOMPOK I, KELAS B THIRTA HIDAYATULLAH (P )
Transcript presentasi:

Pelajaran Dari Mendirikan Perusahaan Start-UP Lessons learned from Starting-Up Budi Rahardjo Juni

Juni 2003Budi Rahardjo2 Outline  Pengalaman / pelajaran  Mendirikan perusahaan di Kanada  Mendirikan perusahaan di Indonesia  Kesimpulan

Juni 2003Budi Rahardjo3 Asal mulanya  Mendirikan Iqra Biomedical di Kanada  Bidang: software & hardware house  Pendiri: sesama kawan yang berlatar belakang berbeda; EE, CS, Medical  Produk (rencana):  Software Expert System untuk mendiagnostik penyakit  Laparoscopy Surgical System  Modal: uang masing-masing

Juni 2003Budi Rahardjo4 Pengalaman #1  Adanya IRAP (Industrial Research Assistance Program)  Misi IRAP untuk membantu industri kecil dan menengah dalam mengembangkan kemampuan teknologi dan inovasi  Melakukan analisa awal bisnis dan teknis  Peluang bisnis & teknologi  Siapa pesaing  Pakar di Kanada/Amerika yang dapat dihubungi untuk meningkatkan kemampuan

Juni 2003Budi Rahardjo5 Pengalaman #2  Gagal, karena:  Kehabisan uang (untuk gaji programmer)  Pekerjaan molor  Komitmen pembeli tidak ada (rumah sakit tidak mau membeli)  Teknologi terlalu advanced (ahead of its time)  Biaya untuk pengujian produk di bidang medical sangat mahal

Juni 2003Budi Rahardjo6 ISP: COOL  Tahun 1995 Internet terbuka untuk publik  Mendirikan Canada Overdrive Online  Bidang: Internet Service Provider  Pendiri: sesama kawan (engineers)  Produk: layanan ISP, dialup  Modal: masing-masing kemudian membuka saham untuk friends and family

Juni 2003Budi Rahardjo7 Pengalaman #3  Gagal, karena  Bisnis ISP bergantung pada teknologi yang maju pesat sehingga harus melakukan investasi terus  Ganti modem, peningkatan line speed, dll.  Bisnis sebaiknya dijalankan oleh orang yang mengerti bisnis bukan orang teknis (techie)  Bisnis harus masuk bagian dari pendidikan engineering  Ketidak cocokan pendiri, owner

Juni 2003Budi Rahardjo8 Webhosting: Iscom  Webhosting mulai berkembang. Mendirikan ISCOM  Bidang: webhosting  Pendiri: kawan-kawan di Internet (cyber); mahasiswa Indonesia di luar negeri  Produk: webhosting, web programming  Modal: masing-masing

Juni 2003Budi Rahardjo9 Pengalaman #4  Gagal, karena  Bisnis hanya dijalankan oleh seorang, lainnya hanya menitipkan modal  Pasar yang dibidik (Indonesia) belum ada  Lagi-lagi, terlalu advanced  Model bisnis webhosting ternyata masih belum jelas, belum menguntungkan

Juni 2003Budi Rahardjo10 Mendirikan usaha di Indonesia  Mendirikan PT Insan Komunikasi / Insan Infonesia  Bidang: Konsultan Teknologi Informasi dan hal- hal yang mirip dengan Iscom  Pendiri: keluarga  Produk: konsultansi  Modal: keluarga

Juni 2003Budi Rahardjo11 Pengalaman #5  Masih berjalan. Beberapa pelajaran  Mulai dari kecil dan bertahan

Juni 2003Budi Rahardjo12 PMA: INDOCISC  Bisnis dotcom meledak (1999, 2000). Mendirikan INDOCISC  Bidang: konsultan teknologi informasi, security  Pendiri: Insan, kawan-kawan, venture capital  Produk: konsultasi security, produk security  Modal: venture capital

Juni 2003Budi Rahardjo13 Pengalaman #6  Masih berjalan. Pelajaran baik  Memfokuskan diri pada satu bidang: security  R&D merupakan komponen penting  Dekat dengan perguruan tinggi untuk mendapatkan SDM (mahasisw), teknologi, inovasi  Mahasiswa mendapatkan pengalaman (real world experience)  Perusahaan mendapatkan tenaga kerja

Juni 2003Budi Rahardjo14 Perusahaan lain  Mendirikan perusahaan lain antar perusahaan: SDTI, Work IT out  Bidang: SDM IT  Pendiri: INDOCISC & partners  Servis: training, penempatan tenaga kerja  Modal: perusahan-perusahaan

Juni 2003Budi Rahardjo15 Pengalaman #7  Perusahaan lain ini gagal karena  Kurangnya orang bisnis yang menjalankan usaha tersebut  Jatuhnya bisnis dotcom (bubble bust)  Ketidak-cocokan pendiri perusahaan

Juni 2003Budi Rahardjo16 Pelajaran lain  Peran perguruan tinggi masih belum optimal  Perguruan tinggi malah jadi pesaing bagi usaha kecil menengah!  Program entrepreneurship di kampus masih sekedar lip service  Belum ada laboratorium / tempat praktek  Dosen dan mahasiswa masih belum diijinkan

Juni 2003Budi Rahardjo17 Pelajaran lain #2  Peran Pemerintah masih belum optimal  Tidak ada insentif  Tidak ada potong atau keringanan pajak, padahal di tempat lain (Malaysia, Taiwan) dilakukan untuk menarik entrepreneur dan investor  Bahkan malah ditekan oleh pajak. Padahal seharusnya perusahaan baru ini dibebaskan dari pajak dahulu  Tidak ada program seperti IRAP

Juni 2003Budi Rahardjo18 Kesimpulan  Banyak pengalaman baik dan buruk dalam mendirikan Start-Up  Pengalaman buruk jarang diceritakan sehingga banyak pemain baru yang terjerumus  Pemerintah belum merespon secara optimal terhadap masalah yang dihadapi oleh usaha kecil menengah