IMPLEMENTASI MANAJEMEN BERBASIS SEKOLAH

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Permendiknas No. 19 Tahun 2007 TENTANG STANDAR PENGELOLAAN PENDIDIKAN OLEH SATUAN PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH.
Advertisements

KURIKULUM, PEMBELAJARAN, DAN SUASANA AKADEMIK
Kerangka Kerja Kompetensi TIK untuk Guru
TURUNAN/ DIFERENSIAL.
MANAJEMEN MUTU TERPADU
PENYUSUNAN SWOT.
Loading... DALAM MANAJEMEN SEKOLAH DAN IMPLEMENTASI MANAJEMEN BERBASIS SEKOLAH PERAN DAN TUGAS GURU DALAM MANAJEMEN SEKOLAH DAN IMPLEMENTASI MANAJEMEN.
Sistem Pelaporan Penilaian Kinerja Guru Online (
Manajemen Berbasis Sekolah (MBS)
RENCANA PENGEMBANGAN SEKOLAH (RPS)
PAU-PPAI-UT 1 2 Peserta dapat menjelaskan strategi pengembangan pendidikan tinggi Tujuan Instruksional Umum Tujuan Instruksional Khusus Peserta dapat.
KONSEP DASAR EVALUASI DIRI DI PERGURUAN TINGGI
3D BLOCKS UU RI No. 20/2003 Ps. 29 Ayat 1, menyebutkan tugas tenaga kependidikan melaksanakan: 1. Administrasi Pengelolaan Pengembangan Pengawasan Pelayanan.
Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No. 19 Tahun 2007
HOW TO DEVELOP THE SCHOOL COMMUNITY
PENILAIAN KINERJA PENGAWAS SEKOLAH
Presentasi Sesi I.
PENGEMBANGAN KURIKULUM
2011 KOPERTIS WILAYAH VI 2011 SIMULASI CARA PENGISIAN PERSEPSIONAL BAGUS PRIYATNO.
Strategi pemerataan prinsip keadilan sosial di Indonesia
SIM SKPM Sistem informasi manajemen (SIM, dalam bahasa Inggris MIS/Management Information System) merupakan penerapan teknologi informasi untuk menunjang.
Sekolah Pascasarjana Prof. Dr. Dasim Budimansyah, M.Si.
Macam (KTI) Karya Tulis Ilmiah
STANDARD PELAYANAN MINIMAL PENDIDIKAN DASAR (SPM)
(Oleh: Prof. Dr. I Wayan Koyan, M.Pd.)
STANDAR 2.
KEPEMIMPINAN PEMBELAJARAN
PENGENALAN SNP, SPM DAN IMPLEMENTASI SPM
BIMBINGAN TEKNIS PENINGKATAN
Dari Mana Dimulai… I. REFLEKSI II. MASALAH created by_Deyner Mengga.
ANALISIS BUKU GURU dan SISWA (Mata Pelajaran Program Keahlian SMK)
Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PROF.
Pertemuan 5 P.D. Tak Eksak Dieksakkan
KEMANDIRIAN DESA BERBASIS IT
RENCANA ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA SEKOLAH (RAPBS)
BUDAYA SEKOLAH.
Dosen. Dr. M.Noor Abubakar, M.Pd
SOSIALISASI e-LEARNING DI PERGURUAN TINGGI
Oleh: Kelompok V Yusrizal Rita Marlinda Suyitno Zulminiati
MEKANISME KERJA PPL FAKULTAS DEKANAT 5 JURUSAN PKPP SENAT FAKULTAS
Konsep Dasar Manajemen dan Paradigma Manajemen yang Berubah
PENDEKATAN KETRAMPILAN PROSES DALAM PEMBELAJARAN IPA
METODE PENELITIAN PENDIDIKAN
Mutu Pendidikan => Rendah
A. KONSEP DESENTRALISASI PENDIDIKAN
METODE PENELITIAN PENDIDIKAN
Dr. RATNAWATI SUSANTO, M.M., M.Pd
KEPEMPIMPINAN PEMBELAJARAN
POKOK PEMBAHASAN MANAJEMEN BERBASIS SEKOLAH
AIPT Standar 2. Tata Pamong, KEPEMIMPINAN, SISTEM Pengelolaan, DAN Penjaminan Mutu (BY DR. ISLAHUZZAMAN, SE., MSI., AK., CA) HP
MANAJEMEN PENINGKATAN MUTU SEKOLAH
Permendiknas No. 19 Tahun 2007 TENTANG STANDAR PENGELOLAAN PENDIDIKAN OLEH SATUAN PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH.
MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA
MANAJEMEN BERBASIS SEKOLAH Dr. RATNAWATI SUSANTO.,M.M.,M.Pd
TUJUH PILAR MANAJEMEN KOMPONEN SEKOLAH PERTEMUAN 3
Manajemen Berbasis Sekolah (MBS)
PELAKSANAAN DALAM PENGELOLAAN PEMENUHAN SNP
KEPEMIMPINAN PEMBELAJARAN
MANAJEMEN BERBASIS SEKOLAH
MANAJEMEN BERBASIS SEKOLAH
KEBIJAKAN PEMBANGUNAN PENDIDIKAN DI PROVINSI JAWA TENGAH Oleh : Kepala BP2MK Wilayah III Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan.
Renstra Departemen Ilmu Kesehatan Mata FK UGM
METODE PENELITIAN PENDIDIKAN
Peranan Kepala Sekolah dalam Pelaksanaan Bimbingan Konseling (BK)
MENGANALISI MOTIF, TUJUAN, DAN MANFAAT MANAJEMEN BERBASIS SEKOLAH Nama Kelompok 1: 1. Gito Ronaldo( ) 2. Esta Prabawati( ) 3. Singgi.
Akreditasi institusi.
Akreditasi Institusi.
Transcript presentasi:

IMPLEMENTASI MANAJEMEN BERBASIS SEKOLAH OLEH KELOMPOK 8 : EDRI YANDI 1105120985 Anisah sayyidatina 1105120716 Irma Habibah 1205113095 Weni andriany 1105111695 Wulan indri safitri 1105120837 DOSEN PENGAMPU Prof. Dr. Firdaus L.N., M.Si. NIP 19640521 198903 1 003 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI JURUSAN PENDIDIKAN MIPA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS RIAU 2014

Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8) PENDAHULUAN Pelajar indonesia tidak dapat bersaing di tingkat internasional Ditandai dengan Sehingga Perlu adanya strategi implementasi Manajemen Berbasis Sekolah Rendahnya kualitas pendidikan diindonesia Untuk memperbaiki Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8)

IMPLEMENTASI MANAJEMEN BERBASIS SEKOLAH Mahasiswa dapat menguraikan strategi implementasi Manajemen berbasis sekolah Mahasiswa dapat menguraikan faktor-faktor yang mempengaruhi implementasi manajemen berbasis sekolah Mahasiswa dapat mendeskripsikan ukuran-ukuran keberhasilan implementasi manajemen berbasis sekolah Tujuan Pembelajaran MATERI Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8)

IMPLEMENTASI MANAJEMEN BERBASIS SEKOLAH Tujuan Pembelajaran Strategi Implementasi Manajemen Berbasis Sekolah MATERI Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Implementasi Manajemen Berbasis Sekolah Ukuran Keberhasilan Implementasi Manajemen Berbasis Sekolah Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8)

STRATEGI IMPLEMENTASI MANAJEMEN BERBASIS SEKOLAH Slamet P.H dalam Taufik agus tanto mengemukakan sembilan strategi utama yang perlu ditempuh dalam melaksanakan MBS, sebagai berikut : Mensosialiasikan konsep MBS Melakukan analisis situasi Merumuskan tujuan situasional yang akan dicapai melalui pelaksanaan MBS, berdasarkan tantangan nyata yang dihadapi. Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8)

Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8) Mengidentifikasi fungsi-fungsi yang perlu dilibatkan untuk mencapai tujuan situasional dan yang masih perlu diteliti tingkat kesiapannya. Menentukan tingkat kesiapan setiap fungsi dan faktor-faktornya melalui analisis SWOT (Strength, Weakness, Opportunity, and Threat ) Memilih langkah-langkah pemecahan masalah atau tantangan, yakni tindakan yang diperlukan untuk mengubah fungsi yang tidak siap menjadi fungsi yang siap. Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8)

Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8) Membuat rencana untuk jangka pendek, menengah, dan panjang, berikut program-program untuk merealisasikan rencana tersebut. Melaksanakan program-program untuk merealisasikan rencana jangka pendek manajemen berbasis sekolah. Melakukan pemantauan serta evaluasi proses hasil MBS. Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8)

Faktor Pendukung Kesuksesan Implementasi Manajemen Berbasis Sekolah Menurut Nurkholis (2003:264), ada enam faktor pendukung keberhasilan implementasi MBS, keenamnya mencakup: political will, finansial, sumber daya manusia, budaya sekolah, kepemimpinan, dan keorganisasian Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8)

Political Will Dasar Hukum Implementasi MBS Kebijakan Pemerintah Keberhasilan Implementasi MBS Di Indonesia Contoh: Adanya panduan manajemen peningkatan mutu berbasis sekolah (MPMBS) Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8)

Finansial DIMANFAATKAN DALAM BENTUK PEMERINTAHAN INDONESIA www.kemdikbud.go.id FASILITAS KESEKOLAH www.luwuraya.net MEMBERI BANTUAN FINANSIAL BERUPA Donor internasional dan negara-negara tetangga, di antaranya adalah unesco, new zealand aid, asian development bank, usaid, dan ausaid www.soalujianbeasiswaluarnegeri.wordpress.com Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8)

Sumber Daya Manusia Mengapa Demikian?? Sumber daya manusia yang mendukung implementasi MBS belum cukup Mengapa Demikian?? www. speakforperak.blogspot.com PERLU DILAKUKAN ON THE JOB TRAINING Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8)

Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8) Budaya Sekolah Perlu dibangun budaya sekolah yang mendukung implementasi MBS, smartcleansmarbanget.blogspot.com warga sekolah yang tidak peduli terhadap kemajuan sekolahnya www.manduta.sch.id Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8)

Kepemimpinan Kemampuan profesional di bidangnya Harus memiliki Kepala sekolah Kemampuan profesional di bidangnya Memiliki bakat atau sifat Memahami kondisi lingkungan sekolah dalam menerapkan kepemim-pinannya. www.smpn1baturaden.wordpress.com-image Profil Kepala Sekolah Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8)

Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8) Keorganisasian Sekolah sebagai organisasi harus diubah dan dikembangkan. Perubahan dan pengembangan organisasi sekolah harus diawali dari perubahan individu dan lingkungan kerja secara bertahap. www.bandono.web.id Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8)

Ukuran Keberhasilan Implementasi Manajemen Berbasis sekolah Ukuran penting keberhasilan MBS Prestasi belajar siswa Apakah keberhasilan implementasi MBS hanya diukur dengan prestasi belajar siswa saja? Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8)

Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8) Pemerataan dan peningkatan akses Ukuran keberhasilan implementasi MBS tidak terlepas dari Tiga pilar kebijakan pendidikan nasional, khususnya pilar ke dua dan ketiga yaitu Peningkatan mutu dan tata layanan Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8)

Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8) Indikator aspek pemerataan dan peningkatan akses Ukuran-ukuran kuantitatif Melalui Terdiri atas Nilai angka partisipasi kasar (APK) Angka partisipasi murni (APM), Angka transisi (AT) Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8)

Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8) Meningkatnya prestasi akademik maupun nonakademik Indikator aspek peningkatan mutu Sejauh mana peningkatan layanan pendidikan di sekolah itu terjadi Indikator tata layanan pendidikan Dampak dari meningkatnya kinerja sekolah adalah pengelolaan sekolah menjadi lebih efektif dan efisien Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8)

Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8) Indikator lain yang dapat digunakan Meningkatnya partisipasi masyarakat dalam pengambilan keputusan di sekolah yang menjadikan sekolah lebih demokratis, transparan dan akuntabel. Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8)

Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8) Nurkholis (2003:271-282) menyatakan bahwa ukuran keberhasilan implementasi MBS,yaitu Jumlah siswa yang mendapat layanan pendidikan semakin meningkat Kualitas layanan pendidikan menjadi lebih baik, yang berdampak pada peningkatan prestasi akademik dan nonakademik siswa Tingkat tinggal kelas menurun dan produktivitas sekolah semakin baik Relevansi pendidikan semakin baik Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8)

Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8) Terjadinya keadilan dalam penyelenggaraan pendidikan Meningkatnya keterlibatan orang tua dan masyarakat dalam pengambilan keputusan di sekolah, baik yang menyangkut keputusan instruksional maupun organisasional Iklim dan budaya kerja sekolah semakin baik, yang pada akhirnya berdampak positif terhadap peningkatan kualitas pendidikan Kesejahteraan guru dan staf sekolah membaik Terjadinya demokratisasi dalam penyelenggaraan pendidikan Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8)

Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8) Tabel 1. Ciri-ciri sekolah yang melaksanakan MBS Organisasi Sekolah Proses Belajar mengajar Sumber Daya Manusia Sumber Daya dan Administrasi Menyediakan manajemen/organisasi/ Kepemimpinan transformasional dalam Mencapai tujuan sekolah. Meningkatkan kualitas belajar siswa Memberdayakan staf dan Menempatkan personil yang dapat melayani keperluan Siswa Mengidentifikasi sumber daya yang diperlukan dan mengalokasikan sumber daya tsb. sesuai dng kebutuhan Menyusun rencana sekolah dan merumuskan Kebijakan untuk Sekolahnya Sendiri Mengembangkan Kurikulum yang cocok dan tanggap terhadap Kebutuhan siswa dan masyarakat Memilih staf yang memiliki wawasan MBS Mengelola sekolah secara efektif dan efisien. Mengelola kegiatan Operasional sekolah Menyelenggarakan Pembelajaran yang efektif Menyediakan kegiatan untuk pengembangan profesi bagi semua staf Menyediakan dukungan administratif Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8)

Sumber Daya dan Administrasi Tabel 1. Ciri-ciri sekolah yang melaksanakan MBS Organisasi Sekolah Proses Belajar mengajar Sumber Daya Manusia Sumber Daya dan Administrasi Menjamin adanya Komunikasi yang efektif Antara sekolah dan masyarakat Menyediakan program Pengembangan yang Diperlukan siswa Menjamin kesejahteraan staf dan siswa Mengelola dan memelihara gedung dan sarana Menggerakkan Partisipasi masyarakat Berperan serta dalam Memotivasi siswa Menyelenggarakan forum untuk membahas kemajuan kinerja sekolah Menjamin terpeliharanya sekolah yang Bertanggungjawab Kepada masyarakat dan pemerintah Sumber: Focus on School: The Future Organization of Education Service for Student, Department of Education, Queensland, Australia Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8)

KESIMPULAN Sembilan strategi utama yang perlu ditempuh dalam melaksanakan MBS, sebagai berikut : mensosialiasikan konsep MBS, melakukan analisis situasi, merumuskan tujuan situasional yang akan dicapai melalui pelaksanaan MBS, mengidentifikasi fungsi-fungsi yang perlu dilibatkan untuk mencapai tujuan situasional, menentukan tingkat kesiapan setiap fungsi dan faktor-faktornya melalui analisis SWOT, memilih langkah-langkah pemecahan masalah, membuat rencana (jangka pendek, menengah, dan panjang), melaksanakan program-program untuk merealisasikan rencana jangka pendek manajemen berbasis sekolah, melakukan pemantauan serta evaluasi proses hasil MBS. Faktor pendukung keberhasilan implementasi MBS, keenamnya mencakup: political will, finansial, sumber daya manusia, budaya sekolah, ,kepemimpinan, dan keorganisasian. Ukuran keberhasilan implementasi MBS tidak terlepas dari Tiga pilar kebijakan pendidikan nasional, khususnya pilar ke dua dan ketiga Pemerataan dan peningkatan akses, Peningkatan mutu dan tata layanan 24 Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8) Ukuran Keberhasilan Implementasi MBS (kelompok 6)

Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8) DAFTAR PUSTAKA Nurkolis. 2003. Manajemen berbasis sekolah. Grasindo. Jakarta Taufik agus tanto. 2011. Manajemen berbasis sekolah. http://www.scribd.com/doc/61414716/Manajemen-Berbasis-Sekolah (diakses 22 Februari 2014) Strategi Implementasi Manajemen berbasisi sekolah (kelompok 8)