Peringkasan Data (Pemusatan dan Penyebaran)

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
MEDIAN Median digunakan untuk menentukan letak data setelah data disusun menurut urutan nilainya. Contoh: 4, 12, 5, 7, 8, 10, 10 Dit: median ? Jwb: 4,
Advertisements

PENYEBARAN DATA Tujuan Belajar :
Metode Statistika (STK211)
STATISIKA Nama = Tri Utami NIM = Nama = Tri Utami NIM =
Konsep Peubah Definisi Skala pengukuran peubah
Oleh Widiyastuti,S.Pd, M.Eng SMA N 3 BOYOLALI
Ukuran Pemusatan (Central Tendency)
Ukuran Pemusatan dan Ukuran Penyebaran
DESKRIPSI DATA Pertemuan 9 1. Pendahuluan : Sering digunakan peneliti, khususnya dalam memperhatikan perilaku data dan penentuan dugaan-dugaan yang selanjutnya.
UKURAN DISPERSI (PENYEBARAN DATA)
PPS 503 TEKNIK ANALISA DATA PERTEMUAN KE TIGA
PENGUKURAN GEJALA PUSAT / NILAI PUSAT/UKURAN RATA-RATA
NOTASI PENJUMLAHAN ()
STATISKA Adlina Zhafarina Dea Aninditha Imadina Nur S Raihana Maynisa
BAB VI UKURAN VARIASI ATAU DISPERSI (Pengukuran Dispersi) (Pertemuan ke-8) Oleh: Andri Wijaya, S.Pd., S.Psi., M.T.I. Program Studi Sistem Informasi Sekolah.
Ukuran Penyimpangan (Dispersi)
UKURAN TENDENSI SENTRAL DAN PENYIMPANGAN
Metode Statistika (STK211)
UKURAN DISPERSI Presented by Astuti Mahardika, M.Pd.
Topik : Menentukan modus dan median pada data Tunggal.
UKURAN PEMUSATAN Rata-rata (average) : mempunyai kecenderungan memusat
UKURAN TENDENSI Ukuran Penyebaran (measure of variability)
Statistik Diskriptif.
Prepared: TOTOK SUBAGYO, ST,MM
Oleh: Indah Puspita Sari, M.Pd.
Indikator Kompetensi Dasar :
Ukuran Dispersi.
Metode Statistika (STK211)
UKURAN PEMUSATAN Merupakan nilai tunggal yang mewakili semua data atau kumpulan pengamatan dimana nilai tersebut menunjukkan pusat data. Yang termasuk.
UKURAN PENYEBARAN DATA
NURRATRI KURNIA SARI, M.Pd
UKURAN VARIASI ATAU DISPERSI (Pengukuran Dispersi)
Ukuran Pemusatan (Central Tendency)
Harga Deviasi (Ukuran Penyebaran).
BAB 5 UKURAN NILAI PUSAT.
UKURAN-UKURAN STATISTIK
Ukuran Pemusatan - Data Berkelompok
CHAPTER 1 DESKRIPSI DATA
STATISTIKA.
UKURAN SIMPANGAN, DISPERSI & VARIASI
Ukuran Dispersi.
UKURAN SIMPANGAN & VARIASI
UKURAN PEMUSATAN DATA BERKELOMPOK
Ukuran Variasi atau Dispersi
PPS 503 TEKNIK ANALISA DATA PERTEMUAN KE DUA
STATISTIKA DESKRIPTIF
Ukuran Variasi atau Dispersi
STANDAR KOMPETENSI LULUSAN MATEMATIKA
NURRATRI KURNIA SARI, M.Pd
Ukuran Variasi atau Dispersi
Metode Statistika (STK211)
STATISTIKA Pertemuan 3: Ukuran Pemusatan dan Penyebaran
Ukuran Pemusatan Data Choirudin, M.Pd
Ukuran Pemusatan (2).
(UKURAN PEMUSATAN DAN UKURAN PENYEBARAN)
Ukuran Pemusatan Data Choirudin, M.Pd
UKURAN PENYEBARAN Adalah suatu ukuran untuk mengetahui seberapa besar penyimpangan data dengan nilai rata rata hitungnya.
VI. UKURAN PEMUSATAN UKURAN PEMUSATAN ADALAH SUATU UKURAN YANG MEMPUNYAI KECENDERUNGAN MEMUSAT ARTINYA CENDERUNG BERADA DI TENGAH-TENGAH DARI KELOMPOK.
UKURAN PENYEBARAN DATA
(UKURAN PEMUSATAN DAN UKURAN PENYEBARAN)
CHAPTER 1 DESKRIPSI DATA
CHAPTER 1 DESKRIPSI DATA
UKURAN VARIASI ATAU DISPERSI (Pengukuran Dispersi)
Ukuran Pemusatan dan Ukuran Penyebaran
Statistika Deksriptif
Ukuran Penyebaran Data
Setelah data diperoleh, selanjutnya data diproses melalui tiga macam ukuran, yaitu :
Pertemuan 4 Ukuran Pemusatan
DASAR-DASAR STATISTIKA
OLEH : SITTI HAWA, ST, MPW.  Ukuran pemusatan atau disebut rata – rata adalah menunjukan dimana suatu data memusat atau suatu kumpulan pengamatan memusat.
Transcript presentasi:

Peringkasan Data (Pemusatan dan Penyebaran) Beberapa ukuran pemusatan, yaitu: Modus: Nilai pengamatan yang paling sering muncul Median: Pengamatan yang posisinya ada di ditengah-tengah dari data terurut Quartil: Nilai-nilai yang membagi data terurut menjadi 4 bagian yang sama Mean: merupakan pusat massa (centroid) sehingga simpangan kiri dan simpangan kanan sama besar Beberapa ukuran penyebaran, yaitu: Range: besarnya penyebaran data dari data terkecil sampai data terbesar Interquartile Range: besarnya penyebaran data yang diukur mulai quartile satu sampai quartile tiga atau besarnya penyebaran data dari 50% pengamatan ditengah Ragam: merupakan rata-rata jarak kuadrat setiap titik pengataman terhadap nilai mean (rata-rata)

Peringkasan Data (Pemusatan dan Penyebaran) Beberapa ukuran pemusatan, yaitu: Modus: Nilai pengamatan yang paling sering muncul Median: Pengamatan yang posisinya ada di ditengah-tengah dari data terurut Quartil: Nilai-nilai yang membagi data terurut menjadi 4 bagian yang sama Mean: merupakan pusat massa (centroid) sehingga simpangan kiri dan simpangan kanan sama besar Beberapa ukuran penyebaran, yaitu: Range: besarnya penyebaran data dari data terkecil sampai data terbesar Interquartile Range: besarnya penyebaran data yang diukur mulai quartile satu sampai quartile tiga atau besarnya penyebaran data dari 50% pengamatan ditengah Ragam: merupakan rata-rata jarak kuadrat setiap titik pengataman terhadap nilai mean (rata-rata)

Peringkasan Data (Pemusatan dan Penyebaran) Beberapa ukuran pemusatan, yaitu: Modus Median Quartil Mean

Modus (Mo) Nilai pengamatan yang paling sering muncul Nilai Ujian 1. Data Tunggal Contoh. Misalkan diperoleh data sampel sbb: 10, 12, 5, 3, 15, 20, 12, 12, 12, 9 maka modus = 12,karena paling banyak diantara angka lain pada data tersebut 2. Data Berkelompok b = Tepi bawah kelas modus p = panjang kelas interval b1 = frekuensi kelas modus – frekuensi kelas seselumnya b2 = frekuensi kelas modus – frekuensi kelas sesudahnya Contoh. Tentukan modus dari data dalam bentuk tabel frekuensi berikut Nilai Ujian Frekuensi (f) 31-40 1 41-50 2 51-60 5 61-70 15 71-80 25 81-90 20 91-100 12 Jumlah 80

Langkah-langkah teknis (untuk data tunggal/tidak berkelompok) Median Nilai pengamatan yang posisinya berada di tengah dari data terurut. Langkah-langkah teknis (untuk data tunggal/tidak berkelompok) Median Urutkan data dari nilai terkecil ke nilai terbesar Cari posisi median (nmed=(n+1)/2) Nilai median Jika nmed bulat, maka Jika nmed pecahan, maka

Lanjutan Median (Me) Nilai Ujian Frekuensi (f) 31-40 1 41-50 2 51-60 5 1. Data Tunggal Contoh. Misalkan diperoleh data sampel sbb: 10, 12, 5, 3, 15, 20, 11, 13, 12, 9 maka modus = ….????? 2. Data Berkelompok b = Tepi bawah kelas median p = panjang kelas interval F = frekuensi kumulatif sampai sebelum kelas median f = frekuensi kelas median Contoh. Tentukan median dari data dalam bentuk tabel frekuensi berikut Nilai Ujian Frekuensi (f) 31-40 1 41-50 2 51-60 5 61-70 15 71-80 25 81-90 20 91-100 12 Jumlah 80

Kuartil (Quartile) Metode Belah dua Urutkan data dari kecil ke besar Cari posisi kuartil nq2=(n+1)/2 nq1=(nq2*+1)/2= nq3, nq2* posisi kuartil dua terpangkas (pecahan dibuang) Nilai kuartil 2 ditentukan sama seperti mencari nilai median. Kuartil 1 dan 3 prinsipnya sama seperti median tapi kuartil 1 dihitung dari kiri, sedangkan kuartil 3 dihitung dari kanan.

Metode Interpolasi Urutkan data dari kecil ke besar Cari posisi kuartil ke-i nq1=(1/4)(n+1) nq2=(2/4)(n+1) nq3=(3/4)(n+1) Nilai kuartil dihitung sebagai berikut: Xqi=Xa,i + hi (Xb,i-Xa,i) Xa,i = pengamatan sebelum posisi kuartil ke-i, Xb,i = pengamatan setelah posisi kuartil ke-i dan hi adalah nilai pecahan dari posisi kuartil

Jarak antar kuartil (Interquartile range) Rata-rata (Mean) Populasi: Sampel: Wilayah (Range) W=Xmax-Xmin Jarak antar kuartil (Interquartile range) JAK=q3-q1

UKURAN PENYEBARAN Data Tunggal Jarak antar kuartil (Interquartile range) JAK=q3-q1 Varians 1. Populasi 2. Sampel: atau Simpangan Baku adalah akar dari varians

UKURAN PENYEBARAN Data Berkelompok Jarak antar kuartil (Interquartile range) JAK=q3-q1 Varians data tabel frekuensi 1. Data tabel frekuensi atau 2. Data dalam bentuk kelas interval Simpangan Baku adalah akar dari varians

Simpangan baku (standard deviation) Ragam (Variance) Populasi Sampel Simpangan baku (standard deviation) Merupakan akar dari ragam yaitu  simpangan baku populasi dan s simpangan baku sampel