PREVENTIVE PEDIATRI.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Apakah Imunisasi itu ? Imunisasi ialah tindakan untuk memberikan perlindungan (kekebalan) di dalam tubuh bayi dan anak. Apakah tujuan dan gunanya ? Untuk.
Advertisements

Pengantar Bagian 6 Pekerjaan Responden dan Partisipasi dalam Perawatan Kesehatan Gambar: imagerymajestic | FreeDigitalPhotos.net 100% SDKI 2012 m.
TUBERCULOSIS (TB PARU)
Kuliah oleh dr. Yuani Setiawati Departemen Farmakologi Unair
PENYULUHAN IMUNISASI PADA BALITA
PENYAKIT KUSTA / LEPRA TEAM LEC PUSKESMAS KUBU I OLEH
ALAT INDRA KULIT.
KULIAH VAKSIN & IMUNISASI Pertemuan ke 3
Apa itu polio? Polio merupakan penyakit yang disebabkan virus polio yang tergolong dalam Picornavirus. Suatu mikro organisme berukuran kecil, namun dapat.
ASSALAMU’ALAIKUM WARAHMATULLAHI WABARAKATU
PROGRAM IMUNISASI PUSKESMAS KECAMATAN KELAPA GADING
IMUNISASI Imunisasi : usaha memberikan kekebalan pada bayi dan anak dengan memasukkan vaksin ke dalam tubuh agar tubuh membuat zat anti untuk mencegah.
IMUNISASI.
PENYAKIT TROPIS & INFEKSI I
IMUNISASI “Bunda arif” Jl. Jatiwinangun No. 16 Purwokerto
Sistem Pertahanan Tubuh
TBC ( TUBERCULOSIS ).
MEMAHAMI BAHAYA HIV / AIDS Di Susun : Arif Nurhuda, S.Pd
Imunisasi dan vaksin kelompok 5 Astry Estiarini
TUGAS ILMU PENYAKIT UMUM Kelompok :  Hilda Baitiyah  Lindayanti  Mona Oktavia  Winda Pusva Lina.
CARA PENYUNTIKAN VAKSIN RABIES
MEMAHAMI JADWAL IMUNISASI BY : DEWI RINI ASTUTI ZEGA, SST
DIFTERI Suharyo.
MEMAHAMI JADWAL IMUNISASII
DESA KARANGWUNI PUJIANTA, S.KEP
IMUNISASI Ns. Arif Susila, SKep..
MEMAHAMI IMUNISASI KELOMPOK BERESIKO
Campak / measles / morbillie
VIRUS ??? By : Sri Wahyunisa. VIRUS ??? By : Sri Wahyunisa.
IMUNISASI.
Oleh Dr. Nugroho Susanto
VARICELLA Ilmu Penyakit Menular.
Anamnesis dan pemeriksaan fisis sebelum imunisasi
Kehamilan dengan infeksi (rubella dan hepatitis)
APLIKASI SISTEM IMUN dr. Prategrini Purwendahsricahyaprihatin Sucifaalinda STIKES MUHAMMADIYAH BANJARMASIN NOPEMBER 2010.
Mikrobiologi Udara.
DIFTERIa.
MEMAHAMI PEMBERIAN IMUNISASI PASIF PADA BAYI, BALITA & ANAK
HIV AIDS.
Oleh : yoni mai putri II B
POLIOMYELITIS Oleh: Dewi Rini Astuti Zega, SST
Kesehatan ternak Beberapa hal yang paling penting diketahui dalam masalah kesehatan ternak adalah sebagai berikut: 1. Ciri-ciri hewan ternak yang sehat.
PROGRAM IMUNISASI BLUD PUSKESMAS KECAMATAN KELAPA GADING
IMUNISASI DASAR SESUAI PROGRAM PEMERINTAH
Bab 4 Aplikasi Praktis Imunologi bab 5 Antibodi monoklonal
ASUHAN KEPERAWATAN ANAK DENGAN TUBERCULOSIS MILLER
TBC (Tuberculosis) Achmad Ramdani Agus Setiawan Bima Nafi N.C Karmelia
MAHASISWA/I JURUSAN KESEHATAN LINGKUNGAN POLTEKKES KEMENKES RI MEDAN
KELOMPOK 4 NI PUTU MITHA DEWI NI LUH GEDE ARIYANTI PUTRI NITYARI
PD3I, PENYEBAB DAN CONTOH VAKSIN
MENINGITIS OLEH NUGROHO.
INFEKSI YANG MENYERTAI KEHAMILAN DAN PERSALINAN (RUBELLA)
SELAMAT DATANG KEPADA PARA PESERTA PENYULUHAN TB DOTS PAROKI HATI KUDUS YESUS TELUK DALAM, 21 OKTOBER 2014.
IMUNOPROFILAKTIK (Tujuan Imunisasi, Imunisasi Aktif)
Vaksin Dr.Henny Saraswati, S.Si, M,Biomed.
IMUNISASI BY ROSA RAGA PADMI.
IMUNISASI DAN ASIEKSKLUSIF    . IMUNISASI  Upaya untuk menimbulkan /meningkatkan kekebalan seseorang secara aktif terhadap suatu penyakit, sehingga.
IMUNISASI TIM SIMULASI KDM.
POLIOMIELITIS (PENYAKIT POLIO)
Anggota : 1. Muhammad Ikzan 2. L. M. Riswandi 3. Hasrianti 4. Reski Rahayu 5. Reski Wahyuni.
PD3I (Penyakit yg dapat dicegah dengan IMUNISASI)
Apa sih HIV itu?? Acquired Immunodeficiency Syndrome atau Acquired Immune Deficiency Syndrome (disingkat AIDS) adalah sekumpulan gejala dan infeksi (atau:
INFORMASI DASAR TBC UPT PUSKESMAS NGAWI. Penyebab Sakit TBC Tuberkulosis adalah penyakit menular yang disebabkan oleh kuman Mycobacterium Tuberkulosis.
Materi Dasar Tentang TB
Kehamilan di sertai penyakit rubella dan hepatitis
OLEH UMI KALSUM, A.Md.Keb. DEFENISI SUATU UPAYA UNTUK MENDAPATKAN KEKEBALAN TERHADAP SUATU PENYAKIT DENGAN CARA MEMASUKKAN KUMAN ATAU BIBIT KUMAN YG TELAH.
7 Jadwal Pemberian Imunisasi yang Wajib pada si Kecil Baru lahir 0 hari s/d 7 hari Imunisasi HB 0 Imunisasi lanjutan DPT HB Hib dan campak 0 hari s/d 1bulan.
TUBERCULOSIS. . APA ITU TBC ? 1.TBC adalah suatu penyakit menular yang disebabkan oleh basil/kuman TBC 2.TBC dapat menyerang siapa saja dari golongan.
Hepatitis Teresa Ejahdan. HATI Dimana letak Hati?
Transcript presentasi:

PREVENTIVE PEDIATRI

ILMU KESEHATAN ANAK Pediatri ( JUNANI ) : PEDOS : ANAK IATRICA : PENGOBATAN Ilmu Pengobatan Anak Ilmu Penyakit Anak WHO : Pediatri : CHILD HEALTH Ilmu Kesehatan Anak : tidak hanya mengobati anak sakit tapi mencakup hal yang lebih luas

PEMBAGIAN ILMU KESEHATAN ANAK CLINICAL PEDIATRI SOCIAL PEDIATRI PREVENTIVE PEDIATRI

PREVENTIVE PEDIATRI Pencegahan : sengaja memberikan kekebalan atau imunitas pada anak shg walaupun kemudian mendapat infeksi tidak akan meninggal atau menderita cacat Anak yg telah memiliki IMUN : 1. Tidak sakit sama sekali 2. Sakit tapi ringan sekali TUJUAN PP : imunitas anak scr individu dan lebih luas adalah ERADIKASI sesuatu penyakit dari penduduk suatu daerah / negeri

MANFAAT IMUNISASI Menurunkan MORBIDITAS Menurunkan MORTALITAS Menurunkan KECACATAN

MACAM IMUNITAS PASIF : Bawaan : Tubuh anak tidak bekerja membentuk kekebalan tapi hanya menerima saja Didapat : Kekebalan didapat dari luar dan berlangsung pendek AKTIF : Didapat secara alami Sengaja dibuat

PASIF BAWAAN Terdapat pada bayi baru lahir sampai berumur 5/6 bulan Mendapat sewaktu dalam kandungan berupa antibodi melalui darah plasenta Bayi terhindar penyakit Campak dan Difteri sampai umur 5/6 bulan

PASIF DIDAPAT Zat anti didapat dari luar dan berlangsung pendek ( 2 – 3 minggu ) karena akan dikeluarkan lagi dari tubuh anak CONTOH : Campak Tetanus Gigitan ular berbisa Rabies

AKTIF SECARA ALAMI Bila tubuh anak ikut menyelenggarakan terbentuknya imunitas Didapat secara alami Contoh : adanya difteri dan poliomyelitis yang banyak di negara berkembang , shg anak sampai umur 7 tahun telah py zat anti

AKTIF SENGAJA DIBUAT ARTIFICIALLY INDUCED CARA PEMBERIAN ADA 3 MCM ANTIGEN Live attenuated bakteria or virus Kuman yang masih hidup tapi dilemahkan shg tdk sebabkan penyakit : SMALLPOX, BCG, POLIO SABIN, CAMPAK KILLED Bateria or Virus Kolera, Tifus, Paratipus (Kotipa), Pertusis, Polio Salk TOXOID Toxin : Tetanus Toxoid

BAGAN PEMBERIAN IMUNISASI WAJIB UMUR JENIS IMUNISASI 0 bulan HB1, BCG, POLIO 1 2 bulan HB2, DPT1, POLIO2 3 bulan DPT2, POLIO3 4 bulan DPT3, POLIO4 6 bulan HB3 9 bulan CAMPAK

VAKSIN B C G (Bacillus Calmette-Guerin) TUJUAN : menimbulkan kekebalan aktif thd TBC Mengandung kuman mycobacterium tuberculose hidup yang telah dilemahkan APAKAH TBC ? Penyakit yang disebabkan oleh Mycobacterium Tuberkulose dan Mycobacterium Bovis. Menyerang : Paru-paru, otak, Tulang, dll Penyakit rakyat, mudah menular

Penularan TBC : terhisapnya percikan udara yang mengandung kuman TBC, atau bayi yang terkena TBC sewaktu lahir karena sewaktu dalam kandungan karena ibunya TBC CARA PEMBERIAN : USIA bayi 0 – 2 bulan, 1 kali di lengan kanan atas, intrakutan EFEK SAMPING : - TIDAK DEMAM - Pembengkakan kelenjar getah bening ketiak atau leher bagian bawah sembuh sendiri - menimbulkan bekas luka / scar

VAKSIN HEPATITIS B H B : penyakit hati yang disebabkan oleh virus RESIKO : karier kronik virus ( > 6 bln ), penyakit hati progresif spt sirosis hati dan kanker hati CARA PENULARAN : melalui darah dan cairan tubuh manusia GEJALA : - dimulai 4 mgg stlh virus masuk - spt influenza : pusing, letih, lemah,demam, sakit perut, krg nafsu makan - gejala kuning : mata,kuku,kulit,urin

SIAPA RESIKO TINGGI : - bayi dari ibu HB + - kontak dgn karier HB + - Petugas kesehatan - NAPZA suntik - partner sex banyak APAKAH DAPAT DICEGAH ? CARA PEMBERIAN : - 0 , 2 , 6 BULAN - INTRAMUSKULER

VAKSIN DPT (DIFTERI, PERTUSIS,TETANUS) D : penyakit yg sangat serius, demam,lesu, lemah,dan susah bernafas, gagal jantung, lumpuh, 1 dari 10 yg terkena meninggal P : batuk rejan, peny.serius yang disebabkan Bordetella Pertusis, gejala : batuk berat disertai bunyi ‘huup’ yg khas, mengganggu makan,minum,pernafasan, bbrp anak mengalami kejang bahkan kelainan otak serius T : peny yang menyebabkan otot-otot tubuh kaku dan kejang, susah buka mulut 3 dari 10 orang yang kena meninggal

JENIS VAKSIN DPT DPT SEL UTUH DPT ASELULER Digunakan > 40 tahun Vaksin Baru Mengandung seluruh organisme kuman yg dimatikan + DT Mengandung bagian kecil yang telah dimurnikan dari kuman B.Pertusis + DT Efek samping : merah, bengkak,nyeri tekan, demam, rewel, ngantuk, nafsu makan turun RINGAN, tanpa efek samping Perlindungan Penyakit Perlindungan lebih baik

KENAPA HARUS DIBERIKAN PADA ANAK-ANAK ? - DPT tidak mudah diobati bahkan dengan pengobatan terbaik - CARA TERBAIK dengan Vaksinasi CARA PEMBERIAN : - DIBERIKAN 3 KALI - UMUR 2, 3, 4 BULAN, harus sudah diberikan sebelum umur 6 bulan - lengan kiri atas - intramuskuler

VAKSIN POLIO POLIO : poliomyelitis, infeksi akut ok virus Polio (tipe 1, 2, 3 ), merusak bgn muka SSP, tulang belakang GEJALA : variasi > ringan – kelumpuhan – mati anak mendadak lumpuh pd salah satu anggota gerak, demam 2-5 hr, bila lumpuh otot nafas > anak meninggal CARA PENULARAN - kontak langsung - air / makanan yg terkontaminasi 4. Daya Proteksi Vaksin : 95-100%

JENIS VAKSIN POLIO 1. Vaksin Polio Oral : (OPV) mengandung virus polio tipe 1, 2, 3 yg masih hidup dan dilemahkan. Cara penberian : mulut dgn diteteskan 2. Vaksin Polio Inaktif (IPV) : mengandung virus polio tipe 1, 2, 3 yang sudah dimatikan. Cara pemberian disuntik CARA PEMBERIAN : - 0, 2, 3, 4 BLN - BOOSTER 18 BLN, 5 TAHUN EFEK SAMPING : kelumpuhan (jarang) pd OPV KONTRA INDIKASI : diare berat, sakit parah, sakit immunokompromais /terapi kanker

VAKSIN CAMPAK Campak : peny. Sangat menular ok virus campak CARA PENULARAN : udara atau kontak langsung dgn penderita GEJALA : demam, batuk, pilek, bercak merah timbul stlh 3-5 demam. Bercak mulai pipi, bawah telinga, muka, tubuh, dan anggota tibuh lainnya KOMPLIKASI : pneumonia (radang paru-paru), infeksi telinga, neuritis(radang saraf), artritis(radang sendi), ensefalitis(radang otak), yg menyebabkan kerusakan permanen > kematian

VAKSIN CAMPAK CARA PEMBERIAN : - berisi virus campak masih hidup yang sudah dilemahkan - Umur 9 bulan / < 1 tahun - Di lengan kiri atas secara intramuskuler

VAKSIN KOMBINASI Perkembangan tehnologi : tersedia vaksin bentuk kombinasi / vaksin bentuk tunggal yang diberikan dalam bentuk gabungan dengan kualitas dan keamanan yg sama dgn vaksin yg diberikan terpisah KEUNTUNGAN : Mengurangi jumlah suntikan Lebih menghemat waktu dan biaya Anak tidak terlalu traumatis krn terlalu banyak disuntik Mengurangi kemungkinan jadwal imunisasi lupa / terlambat

VAKSIN KOMBINASI PRODUK VAKSIN KOMBINASI : Vaksin kombinasi DPT + HB Vaksin kombinasi DTaP + HIB Vaksin kombinasi DTaP + HIB + IVP (Polio) Vaksin kombinasi MMR (Measles, Mump, Rubella) – Campak , Gondong, Rubella

VAKSIN HIB (Haemofilus Influenzae tipe B) Pencegahan bayi mulai 2 bln thd serangan peny. Ok HIB (meningitis, pneumonia) Meningitis : radang selaput otak yg melapisi dan melindungi otak dan sumsum tulang belakang , 38% ok HIB, BERBAHAYA ok menyebabkan komplikasi saraf yang serius dan bahkan kematian Gejala : demam. Kaku kuduk, penurunan kesadaran, kejang bahkan kematian, 20% kasus tjd keln. Saraf : ketulian, retardasi mental, kelumpuhan dan epilepsi

VAKSIN HIB (Haemofilus Influenzae tipe B) Semua ANAK punya resiko terserang HIB ok : - belum py kekebalan alami yg cukup - penularan mll air ludah / udara maka resiko terinfeksi > besar CARA PEMBERIAN : - Umur 2 bln – 2 thn ( < 5 thn ) - Dimulai umur 2 bln dgn 3 kali suntikan selang 2 bulan EFEK SAMPING : belum pernah dilaporkan

VAKSIN MMR (Measles,Mump,Rubella) MEASLES : campak MUMP : Gondong Peny. Menular ok virus gondong Cara penularan : melalui udara Gejala : demam 3-5 hr, bengkak daerah pipi dekat telinga bawah, kurang enak badan, nyeri kepala, nyeri telan atau mengeluarkan air liur Komplikasi : radang otak, buah pelir/ kandung telur > > > kemandulan

VAKSIN MMR (Measles,Mump,Rubella) RUBELLA : Campak Jerman Peny. Menular ok virus rubella Cara penularan : melalui udara Gejala : demam, bercak merah di kulit (mirip campak) cepat menghilang, pembesaran KGB leher & blkg kepala Komplikasi : radang otak, buah pelir/ kandung telur > > > kemandulan KOMPLIKASI : artritis (radang sendi), neuritis (radang saraf) BAHAYA : BUMIL dgn Rubella > merusak janin dalam kandungan : T 1 : kelainan jantung, mikrocephali, kelambatan perkembangan intelektual, Tuli, Buta (RUBELLA CONGENITAL SYNDROM)