“SPUTUM”.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
PERSIAPAN PASIEN UNTUK PENGAMBILAN SPECIMEN PEMERIKSAAN MIKROBA
Advertisements

Standar kompetensi & kompetensi dasar
BRONKIEKTASIS Arimbi, Sp.P Bag. Ilmu Penyakit Dalam FK UWK Surabaya
Arimbi,Sp.P Ilumu Penyakit dalam FK UWK- Surabaya.
SISTEM PERNAPASAN PADA MANUSIA
DIAGNOSIS LABORATORIUM UNTUK INFEKSI BAKTERI
Pengukuran MOLEKUL CO 2 hasil RESPIRASI Tujuan : Mengukur besarnya CO 2 yang dihasilkan dalam proses respirasi pada manusia. Pendahuluan Pertukaran gas.
PENGERTIAN Sistem Pernafasan merupakan sistem yang mengatur pertukaran gas antara organisme dan lingkungannya.
PENATALAKSANAAN SPESIMEN
KELOMPOK 33 : SYANTO REZKY DUWILA
TBC.
ASUHAN KEBIDANAN PADA ANAK
DIFERENSIAL DIAGNOSIS SESAK NAFAS
SISTEM PERNAPASAN (RESPIRASI MANUSIA)
Pengobatan Batuk Rosida, M.Farm., Apt..
BATUK EFEKTIF OLEH: KELOMPOK 6.
System Respiratory Dosen Pengampu : Prof.Dr.Ir. Woro Busono, MS
SISTEM PERNAPASAN MANUSIA
ASUHAN KEPERAWATAN PASIEN DENGAN GANGGUAN OKSIGENASI
PNEUMONIA.
ASKEP OMK (OTITIS MEDIA KRONIK)
KASUS INFEKSI RESPIRATORIUS AKUT
BRONKITIS AKUT Ivan Julius Mesak Fidelis Apri Angkat
TRANSUDAT - EKSUDAT UNIMUS 2017.
Toksikologi inhalasi dan dampaknya
SISTEM PERNAPASAN PADA MANUSIA
Oleh : dr. Irfan Rahmanto
BAHAYA MEROKOK TERHADAP TUBUH
BAKTERI.
PPOK Dr. MASRUL BASYAR Sp.P.
SISTEM PERNAPASAN PADA MANUSIA
Etika batuk RS PTPN VIII SUBANG. Pengertian Batuk adalah respons alami dari tubuh sebagai sistem pertahanan saluran napas jika terdapat gangguan dari.
SISTEM PERNAPASAN PADA MANUSIA
Mikrobiologi Udara.
OTITIS MEDIA SUPURATIF KRONIK (OMSK)
ASKEP KLIEN DENGAN MASTOIDITIS
DASAR-DASAR DIAGNOSTIK MIKROBIOLOGI KLINIK M
FISIOTERAPI DADA.
Polip Polip hidung adalah pertumbuhan jaringan pada saluran pernapasan hidung atau pada sinus. Polip adalah jaringan yang lembut, tidak terasa sakit.
FAKULTAS KEPERAWATAN UNAND
DIFTERIa.
PNEUMONIA dr. Purwanto.
Terapi Jus & Diet (7.10): Jenis-jenis Penyakit dan Resep Terapinya
TRICHOMONIASIS VAGINALIS
PENYAKIT BAKTERIAL.
Tujuan pembelajaran 1) Sistem Respirasi 2) Organ-organ Pernapasan Manusia 3) Mekanisme Pernapasan pada Manusia 4) Gangguan Sistem Pernapasan.
Polip Hidung Adalah : massa lunak bertangkai. putih atau keabuan, bening licin dlm rongga hidung. Asal : Pembengkakan mukosa hidung atau sinus yg berisi.
PEMERIKSAAN FISIK.
Materi Penyakit Kusta Untuk Penyegaran Kader pendopo wonomulyo 04 Sept 2013 mawan sehat.
RSUD dr. MOHAMAD SALEH PROBOLINGGO UNIVERSITAS WIJAYA KUSUMA SURABAYA
Nama : FIFI FITRIANI XI IPA2
Kelompok 3 PARU - PARU.
INFEKSI SALURAN PERNAFASAN AKUT
PENYAKIT PARU OBSTRUKTIF MENAHUN
SISTEM PERNAPASAN MANUSIA
BRONKITIS OLEH : NINIS INDRIANI.
BAB 6 SISTEM PERNAPASAN Tujuan Pembelajaran
PHARINGITIS Annisetya Robetha M. Bate ( )
Polip Hidung Adalah : massa lunak bertangkai. putih atau keabuan, bening licin dlm rongga hidung. Adalah : massa lunak bertangkai. putih atau keabuan,
OLEH : FAIK AGIWAHYUANTO, S.Kep., M.KES
TUJUAN PEMBELAJARAN Jenis-jenis Pernapasan Penyakit atau Gangguan pada Sistem Pernapasan Mekanisme Pernapasan Struktur Organ Pernapasan Fase Pernapasan.
Gangguan pada sistem pernapasan Ika Rian Sari, S.Pd.
PENYAKIT MENULAR SEKSUAL. Apa itu Penyakit Menular Seksual? Penyakit Menular Seksual (PMS) merupakan salah satu jenis Infeksi Saluran Reproduksi (ISR),
BAB 6 SISTEM PERNAPASAN Tujuan Pembelajaran
Pengertian bronkhitis Bronkhitis adalah hipersekresi mukus dan batuk produktif kronis berulang-ulang minimal selama 3 bulan pertahun atau paling sedikit.
M. Siauta. CMPK Setelah mempelajari pokok bahasan ini, mahasiswa mampu melakukan tindakan Irigasi Lambung CMPK Setelah mempelajari pokok bahasan ini,
Asma Bronkiale & PPOK dr. Ketut Aditya R. Puskesmas Lindi.
ASUHAN KEBIDANAN KASUS RADANG PADA GENETALIA EKSTERNA
Tonsilofaringitis Akut Rustam Siregar Divisi Infeksi dan Penyakit tropis Departemen Ilmu kesehatan anak FK UNS/RS.Dr Moewardi.
ASUHAN GAWAT DARURAT SISTEM PERNAPASAN Ns. Arifin Dwi Atmaja, S. Kep. CWCCA.
Transcript presentasi:

“SPUTUM”

PENGERTIAN : Sputum (dahak) adalah bahan yang dikeluarkan dari paru dan trakea melalui mulut Biasanya juga Disebut dengan ecpectoratorian (wikipedia). Sputum, dahak, atau riak adalah sekret yang dibatukkan dan berasal dari tenggorokan, hidung atau mulut.

PROSES TERBENTUNYA SPUTUM Orang dewasa normal bisa memproduksi mukus  sejumlah 100 ml dalam saluran napas setiap hari. Mukus ini digiring ke faring dengan mekanisme pembersihan silia dari epitel yang melapisi Saluran pernapasan. Keadaan abnormal produksi mukus yang berlebihan (karena gangguan fisik, kimiawi, atau infeksi yang terjadi pada membran mukosa), menyebabkan proses pembersihan tidak berjalan secara normal, sehingga mukus ini banyak tertimbun Dibatukkan, udara keluar dengan akselerasi yg cepat beserta membawa sekret mukus yang tertimbun tadi. Mukus tersebut akan keluar sebagai sputum

JENIS PEMERIKSAAN SPUTUM Makroskopi Bisa dilihat dari banyaknya, bau, warna, konsistensi, unsur-unsur khusus (butiran keju, uliran curschmann, tuangan bronchi, sumbat dittrich). Mikroskopi Dilakukan dengan sedian natif dan pulasan (Pewarna gram, Kultur Sputum, Sensitivitas, Basil tahan asam (BTA) , Tes Kuantitatif, Sitologi)

TATA CARA PEMERIKSAAN SPUTUM Tahap perlengkapan/peralatan Tahap Persiapan : (Tentukan metode pengumpulan dan kumpulkan peralatan yang sesuai) Tahap Pelaksanaan : (Jelaskan kepada klien apa yang akan Anda lakukan, mengapa hal tersebut perlu dilakukan dan bagaimana klien dapat bekerja sama. Diskusikan bagaimana hasilnya akan digunakan untuk perawatan atau terapi selanjutnya

LANJUTAN….. 2) Berikan privasi klien 3) Berikan bantuan yang diperlukan untuk mengumpulkan specimen. 4) Pastikan klien merasa nyaman 5) Beri label dan bawa spesimen ke laboratorium) 6) Dokumentasikan semua informasi yang relevan)

Klasifikasi bentuk dari sputum dan kemungkinan-kemungkinan penyebab yang terjadi pada pasien Sputum yang dihasilkan sewaktu membersihkan tenggorokan, kemungkinan berasal dari sinus, atau saluran hidung, bukan berasal dari saluran napas bagian bawah. Sputum banyak sekali&purulen → proses supuratif (eg. Abses paru) Sputum yg terbentuk perlahan&terus meningkat → tanda bronkhitis/ bronkhiektasis Sputum kekuning-kuningan → proses infeksi. Sputum hijau → proses penimbunan nanah. Sputum hijau ini sering ditemukan pada penderita bronkhiektasis karena penimbunan sputum dalam bronkus yang melebar dan terinfeksi.

Lanjutan…. Sputum merah muda&berbusa → tanda edema paru akut. Sputum berlendir, lekat, abu-abu/putih → tanda bronkitis kronik. Sputum berbau busuk → tanda abses paru/ bronkhiektasis. 

Kondisi Sputum dan Analisanya : NO KONDISI SPUTUM ANALISA 1 Purulen Infeksi bakteri 2 Mukoid menjadi purulen Komplikasi infeksi bakteri menjadi kronis 3 Banyak pus yang keluar bersama batuk darah segar abses dalam paru-paru 4 Sputum bercampur darah Hemoptoe 5 Warna homogeny seperti karat campur push Pneumoni pneumokokus 6 Warna homogeny seperti karat tanpa push Gagal jantung kongesti 7 Sputum kental dengan strip Pneumoni klebsiela 8 Sputum mukoid dengan strip darah yang jelas Ca bronchogenik 9 Perdarahan kecil pada waktu-waktu tertentu TBC 10 Perdarahan besar pada waktu tertentu Analisa TBC kaverne, infark paru, broncolition 11 Perdarahan yang banyak dan hebat Pendarahan dari hidung dan naso faring

Peran Perawat dalam Pemeriksaan Sputum Berikan kenyamanan, privasi, dan keamanan bagi klien. menjelaskan tujuan pengumpulan spesimen dan prosedur pengambilan specimen. Gunakan prosedur yang benar untuk mendapatkan specimen atau pastikan klien atau staf mengikuti prosedur yang benar. Perhatian informasi yang relevan pada slip permintaan laboratorium, Bawa spesimen ke laboratorium dengan segera. Spesimen yang segar memberikan hasil yang lebih akurat. Laporkan hasil pemeriksaan laboratorium yang abnormal kepada tenaga kesehatan pada waktunya sesuai dengan tingkat kelaparan hasil abnormal.

Macaci ceman-ceman