BAGIAN FARMASI KEDOKTERAN FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS INDONESIA

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
KUMPULAN SOAL 4. FLUIDA H h
Advertisements

TURUNAN/ DIFERENSIAL.
SOAL-SOAL RESPONSI 9 STAF PENGAJAR FISIKA.
TOWARDS A BEATIFUL LIFE
KALORI Kalori dibutuhkan untuk memberikan energi pada tubuh manusia agar dpt berfungsi dg baik BP yg dikonsumsi rakyat Indonesia – Kandungan Karbohidrat.
Soal Sterilisasi Perhatikan resep berikut : R/ Natrium Klorida 640 mg
PARASIT & PENYAKIT IKAN I
Tabel Kematian (Life Tabel)
BAHAYA PENGGUNAAN NARKOBA
JANTUNG KORONER Satu dari dua kematian yang terjadi disebabkan oleh penyakit Jantung Koroner Dari data statistik WHO , untuk negara yang berpenduduk 200.
PROSEDUR PEMBERIAN OBAT
CARA PAKAI OBAT WAKTU PEMBERIAN OBAT FARMAKOLOGI FK UNAND
TURUNAN DIFERENSIAL Pertemuan ke
FORMULASI PAKAN TERNAK KUDA
Dr. Ina Hernawati, MPH Direktur Bina Gizi Masyarakat
RESEP (lanjutan) Bahasa Latin, Sinonim, Sediaan Lazim, dan Khasiat Obat Dwi Endarti, SF, M.Sc, Apt. Lab Manajemen Farmasi dan Farmasi Masyarakat Bagian.
SUMBANGKAN DARAH SELAMATKAN JIWA.
TOKSIKOLOGI Ilmu yang mempelajari pengaruh negatif toksikan pada makhluk hidup Bidang ilmu yang menunjang: Ilmu murni Ilmu terapan Biologi Imunologi.
Agar Gula Darah Tetap Stabil
8 jam kerja 8 jam bekerja, 8 jam rekreasi, 8 jam istirahat
KESEHATAN TENTANG DIARE.
Bagian Ilmu Kesehatan Anak FKUI
Pengobatan dan Pencegahan Gastroenteritis
ENCEPHALITIS.
ANALISIS DATA Menggunakan Kertas Grafik Semilogaritma, dimana absisnya (Y) berisikan data % Jumlah organisme uji yang masih hidup dan ordinatnya berisikan.
HUKUM PERBURUHAN (PERTEMUAN X) JAMSOSTEK Jaminan Sosial Tenaga Kerja (UU No.3 Th.1992) copyright by Elok Hikmawati.
Penyakit tidur (Trypanosomiasis Gambia)
Daun Alpukat untuk Antihipertensi Penyakit tekanan darah tinggi menjadi pembunuh diam-diam setelah menyebabkan gangguan fungsi jantung, ginjal, kognitif,
DOSIS OBAT & MACAM DOSIS
Pharmacokinetika for Oral Absorption
100 Questions & Answers Sindrom Darah Kental
RIWAYAT ALAMIAH PENYAKIT/ PERJALANAN ALAMIAH PENYAKIT
NASIB OBAT DALAM TUBUH Part 1 - ABSORPSI OBAT
KONSEP DASAR PEMBERIAN OBAT
Teratologi Terapan.
INAYAH, EFEK MADU RANDU DAN MADU KELENGKENG DALAM MENURUNKAN KOLESTEROL PADA TIKUS PUTIH HIPERKOLESTEROLEMIK.
ANALISIS DOSIS Hening Pratiwi, M.Sc., Apt.
SUPOSITORIA By Vera Amalia, S.Si, Apt..
Pertemuan VI MULTIPLE DOSAGE REGIMENS
FARMAKOLOGI UNTUK PERAWAT
FORMULASI DAN TEKNOLOGI SEDIAAN STERIL
Pemberian intravena berulang
BALANCE CAIRAN PADA ANAK
Penggolongan Obat & Sistem Tubuh
Oleh : Lusiani Tjandra, S.Si, Apt, M.Kes.
Oleh : Lusiani Tjandra, S.Si, Apt, M.Kes.
PRINSIP-PRINSIP PEMBERIAN OBAT
GIZI PADA USIA LANJUT NADIA AULIYA PUTRI.
Interpretasi data klinik
Penulisan Resep King Hans K..
Dr.hj.Suzan Pakpahan.M,Kes
Cara-cara Pemberian Obat
PERTEMUAN 2 3 Maret 2017.
BIOAVAILABILITAS OBAT “KETERSEDIAAN HAYATI OBAT”
PENGGUNAAN OBAT PADA PEDIATRIK Bagian Farmakologi Fakultas Kedokteran Univ. Muhammadiyah Purwokerto.
TERAPI CAIRAN PARENTERAL
PERHITUNGAN DOSIS OBAT
Penatalaksanaan Diare Berdasarkan MTBS
PENANGANAN ANAK DENGAN DIARE
Penggolongan Obat & Sistem Tubuh
PEDOMAN UMUM GIZI SEIMBANG (PUGS) Tiga Belas Pesan Umum Gizi Seimbang
Prinsip Pemberian Obat pada Pasien
PENGERTIAN OBAT Obat adalah zat atau benda yang dapat menyembuhkan penyakit, mencegah timbulnya gejala penyakit, memperbaiki kesehatan mental (rohani),
FORMULASI DAN TEKNOLOGI SEDIAAN JAMU
D SIS.
TUBERCULOSIS. . APA ITU TBC ? 1.TBC adalah suatu penyakit menular yang disebabkan oleh basil/kuman TBC 2.TBC dapat menyerang siapa saja dari golongan.
PERHITUNGAN DOSIS OBAT Ratna Permana Sari, MSc., Apt.
KISARAN DOSIS DAN KONSEP LD50
Apakah Diabetes itu ? Diabetes merupakan keadaan yang timbul karena ketidakmampuan tubuh mengolah karbohidrat/glukosa akibat kurangnya jumlah insulin.
Transcript presentasi:

BAGIAN FARMASI KEDOKTERAN FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS INDONESIA DOSIS OBAT BAGIAN FARMASI KEDOKTERAN FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS INDONESIA

DOSIS Dosis obat adalah jumlah obat yang diberikan kepada penderita dalam satuan berat (gram, miligram, mikrogram) atau satuan isi (mililiter, liter) atau unit-unit lainnya (Unit Internasional).

DOSIS LAZIM Kecuali dinyatakan lain, maka yang dimaksud dengan dosis obat ialah sejumlah obat yang memberikan efek terapeutik pada penderita dewasa /anak disebut dozis lazim atau dosis medicinalis atau dosis terapi.

DOSIS MAKSIMUM Dosis maksimum adalah dosis optimum yang masih dapat diberikan kepada seorang manusia dewasa sehat tanpa menimbulkan efek keracunan.

DOSIS TOXICA Bila dosis obat yang diberikan melebihi dosis maksimum, terutama obat yang tergolong racun, ada kemungkinan terjadi keracunan, dinyatakan sebagai dosis toxica.(tanpa kematian )

DOSIS LETALIS Bila Dosis toxica ini dilewati maka dapat mengakibatkan kematian, disebut sebagai dosis letalis.

DOSIS Dosis terapetik < Dosis maksimum < Dosis toxica < Dosis letalis

DOSIS AWAL Obat-obat tertentu memerlukan dosis permulaan (initial dose) , dosis awal (loading dose) , dosis pemeliharaan (maintenance dose). Dengan memberikan dosis permulaan yang lebih tinggi dari dosis pemeliharaan, misalnya dua kali, kadar obat yang dikehendaki dalam darah dapat dicapai lebih awal.

CARA PEMBERIAN OBAT Enteral (oral ): dimakan atau diminum Parenteral : subkutan, intramuskuler, intravena, dan sebagainya. Rektal, vaginal, uretral Lokal, topikal Lain-lain : implantasi, sublingual, intrabukal, dan sebagainya.

DOSIS UNTUK ANAK Bagaimana menghitung dosis untuk anak ? Berdasar perbandingan dosis dengan orang dewasa Berdasar kondisi fisik masing-masing anak

PERBANDINGAN DOSIS Berdasar umur (orang dewasa : 20 – 24 tahun) Berdasar berat badan (orang dewasa : 70 kg) Berdasar luas permukaan tubuh (LPT) . luas permukaan tubuh orang dewasa : 1.73 m²

DOSIS TERAPETIK Formula YOUNG : n Da =  x Dd n+12 Formula DILLING : n Da =  x Dd 20

DOSIS TERAPETIK Formula FRIED : m Da =  x Dd 150 Formula AUGSBERGER : 4n + 20 Da =  x Dd 100

DOSIS TERAPETIK Formula COWLING : n + 1 Da =  x Dd 24 n : umur anak (tahun) m : umur anak dalam bulan Da : Dosis Anak Dd : Dosis dewasa dalam mg Usia dewasa : 20 – 24 tahun

BERDASAR BERAT BADAN Formula AUGSBERGER : 1.5w + 10 Da =  x Dd 100 w : berat badan dalam kg Berat badan dewasa : 70 kg

BERDASAR LPT Formula CRAWFORD – ERRY ROURKE : LPT anak Da =  x Dd LPT dewasa LPT dewasa : 1,73 m²

METODE GABIUS < 1 tahun 1/12 Dd 2 tahun 1/8 Dd 3 tahun 1/6 Dd

FORMULA PINCUS CATSEL 1 tahun ¼ Dd ½ tahun 1/3 Dd 5 tahun 0.4 Dd

Arti % dalam campuran obat % b/b artinya berat bahan berkhasiat terhadap jumlah bahan sediaan. Contoh : salep Ichtyol 10 % artinya Berat Ichtyol 10 g dalam 100 g sediaan salep % b/v artinya berat bahan dalam g terhadap jumlah sediaan cair 100 cc

PEDOMAN PENGOBATAN Memberi obat yang tepat Dengan dosis yang tepat Dalam bentuk yang tepat Kepada penderita yang tepat Pada waktu yang tepat