Upload presentasi
Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu
1
PENCIPTAAN LANGIT DAN BUMI
Sesungguhnya dalam penciptaan langit dan bumi, dan silih bergantinya malam dan siang terdapat tanda-tanda bagi orang-orang yang berakal. Yaitu orang-orang yang mengingat Allah sambil berdiri, duduk atau dalam keadaan berbaring dan mereka memikirkan tentang penciptaan langit dan bumi (seraya berkata) : “Ya Tuhan kami, tiadalah Engkau menciptakan ini dengan sia-sia. Maha Suci Engkau, maka peliharalah kami dari siksa neraka”. Q.S. 3 Ali ‘Imran :
2
Proses terciptanya alam semesta melalui sebuah ledakan besar
BIG BANG Proses terciptanya alam semesta melalui sebuah ledakan besar Dan apakah orang-orang yang kafir tidak mengetahui bahwa langit dan bumi itu keduanya dahulu adalah sesuatu yang padu, kemudian kami pisahkan antara keduanya. Dan dari air kami jadikan segala sesuatu yang hidup. Maka mengapakah mereka tiada juga beriman? Q.S. 21 Al Anbiyaa’ :30
3
GALAKSI Diameter galaksi tahun cahaya dan di dalamnya terdapat 100 milyar benda-benda sebesar matahari. Kecepatan cahaya adalah km/detik Allah-lah yang meninggikan langit tanpa tiang (sebagaimana) yang kamu lihat, kemudian Dia bersemayam di atas ‘Arsy, dan menundukkan matahari dan bulan. Masing-masing beredar hingga waktu yang ditentukan. Allah mengatur urusan (makhluk-Nya) menjelaskan tanda-tanda (kebesaran-Nya), supaya meyakini pertemuan dengan Tuhanmu. Q.S. 13 Ar Ra’d : 2
4
THE BLACK HOLE Hasil Foto Teleskop Infrared Chandra Th.2000 The Milky Way (Bima Sakti) - Kepadatan massa black hole 2,6 juta kali matahari - Jarak th cahaya dari bumi - Garis tengah tahun cahaya - Terdapat 100 milyar bintang dalam satu galaksi, semua ber-Thawaf Dialah yang menjadikan matahari bersinar dan bulan bercahaya dan ditetapkan-Nya manzilah-manzilah (garis orbit) bagi perjalanan bulan itu supaya kamu mengetahui bilangan tahun dan perhitungan (waktu). Q.S. 10 Yunus : 5
5
N E B U L A Nebula adalah kumpulan 100 milyar galaksi yang berbentuk seperti bunga mawar Maka apabila langit telah terbelah dan menjadi mawar merah Seperti (kilapan) minyak. Maka nikmat Tuhan kamu yang manakah yang kamu dustakan? Q.S. 55 Ar Rahmaan : 37-38
6
Sesungguh-Nya Dia adalah Maha Penyantun lagi Maha Pengampun.
THAWAF ALAM SEMESTA Seluruh planet berputar mengelilingi pusat, inilah Thawaf alam semesta. Langit yang tujuh, bumi dan semua yang ada di dalamnya bertasbih kepada Allah. Dan tak ada suatupun melainkan bertasbih dengan memuji-Nya, tetapi kamu sekalian tidak mengerti tasbih mereka. Sesungguh-Nya Dia adalah Maha Penyantun lagi Maha Pengampun. Q.S. 17 Al Israa’ : 44
7
Dan berpeganglah kamu semuanya kepada tali (agama) Allah, dan
THAWAF MANUSIA Dan berpeganglah kamu semuanya kepada tali (agama) Allah, dan Janganlah kamu bercerai-berai Q.S. 3 Ali Imran : 103
8
Black Hole dengan grafitasinya yang sangat kuat menjaga,
TAHWAF ALAM SEMESTA & THAWAF MANUSIA Black Hole dengan grafitasinya yang sangat kuat menjaga, menjangkar dan menarik seluruh planet agar tetap pada orbitnya. Apabila keluar dari garis orbit maka hancurlah tatanan alam semesta. Begitu pula aktivitas manusia terjadi karena tarikan dan dorongan Spiritual pada ruh manusia, seperti gerakan Thawaf. Apabila manusia keluar dari “garis orbit” dan mengubah “pusat orbit” (kiblat) maka rusaklah tatanan jiwa dan sosial masyarakat.
9
Seorang hamba berkata : “ Segala puji bagi allah Tuhan semesta alam”.
JAWABAN ALLAH Seorang hamba berkata : “ Segala puji bagi allah Tuhan semesta alam”. Allah menjawab : “Hamba-Ku telah memuji-Ku”. Sang hamba berkata : “Maha Pengasih lagi Maha Penyayang”. Allah menjawab: “Hamba-Ku telah menyanjung-Ku”. Sang hamba berkata : “Raja yang menguasai hari pembalasan”. Allah menjawab : “Hamba-Ku telah memuliakan-Ku”. Sang hamba berkata : “Hanya kepada Engkaulah kami menyembah dan hanya kepada Engkaulah kami mohon pertolongan”. Allah menjawab : “Ayat ini antara Aku dan hamba-Ku setengah- setengah dan hamba-Ku berhak atas apa yang ia minta”. Sang hamba berkata : “Tunjukilah aku ke jalan yang lurus, jalan orang-orang yang telah Engkau beri nikmat, bukan jalan mereka yang Engkau murkai dan bukan pula jalannya orang-orang sesat”. Allah menjawab : “Itu semua untuk hamba-Ku, dan hamba-Ku berhak atas Apa yang ia minta”. Hadits Qudsi
10
SAYYIDINA UMAR BIN KHATTAB R.A
berkata : “Hatiku telah melihat Tuhanku karena hijab (tirai) telah terangkat oleh taqwa. Barangsiapa yang telah terangkat hijab (tirai) antara dirinya dan Allah, maka menjadi jelaslah di dalam hatinya akan gambaran kerajaan bumi dan kerajaan langit”. Terima kasih atas waktu Anda telah mengenal / memanfaatkan untuk satu hal kecil tapi buat hal yang paling besar & bermanfaat Salam ESQ,
Presentasi serupa
© 2024 SlidePlayer.info Inc.
All rights reserved.