Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

UKM Sebagai Value Chain Industri Manufaktur

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "UKM Sebagai Value Chain Industri Manufaktur"— Transcript presentasi:

1 UKM Sebagai Value Chain Industri Manufaktur
Oleh: Dr.- Ing. Gunadi Sindhuwinata, Presiden AISI Dalam Rangka: ”Konvensi UMKM Mitra YDBA” Gedung SMESCO Jakarta, 23 Agustus 2013 YDBA/AISI/GA/232013

2 Asosiasi Industri Sepeda Motor Indonesia YDBA pada Ulang Tahun ke 33
Selamat YDBA Asosiasi Industri Sepeda Motor Indonesia Menyampaikan: Dirgahayu YDBA pada Ulang Tahun ke 33 YDBA/AISI/GA/232013

3 Industri dan Pasar Kendaraan Bermotor Roda Dua Indonesia dan ASEAN
Kerangka Acuan Sekilas AISI Industri dan Pasar Kendaraan Bermotor Roda Dua Indonesia dan ASEAN Rantai Pasok, “Value Chain” dan Daya Saing Penutup YDBA/AISI/GA/232013

4 Sekilas AISI YDBA/AISI/GA/232013

5 ASOSIASI INDUSTRI SEPEDA MOTOR INDONESIA
Bidang Teknologi dan Industri Moneter Hukum dan SDM Keselamatan dan Motor Sport YDBA/AISI/GA/232013

6 ASOSIASI INDUSTRI SEPEDA MOTOR
IMMA - Internasional FAMI - Regional ACEM (EU) AISI (Indonesia) CAAM (China) JAMA (Jepang) FAMI (ASIA) MASAAM (Malaysia) IMMA (Swiss) FCAI (Australia) MDPPA (Filipina) MMIC (Canada) SMCTA (Singapura) SIAM (India) TAIA (Thailand) USMMA (US) TVMMA (Taiwan) YDBA/AISI/GA/232013

7 Industri Sepeda Motor Indonesia
Pemegang Merek Kontribusi atas GDP Otomotif & Manufaktur Kandungan Lokal Jumlah Tenaga Kerja Populasi Sepeda Motor Pajak & Pungutan Nilai Investasi 6 Perusahaan 9,620,000 unit 29 % 85 % > orang unit Rp US$ YDBA/AISI/GA/232013

8 Program Kerja: Teknologi dan Industri
KESELAMATAN Pengujian kendaraan bermotor Ambang batas laik jalan LINGKUNGAN HIDUP Emisi gas buang Euro 2 (1 Jan’05) Euro 3 (1 Aug’13) Kebisingan UN Reg. 41 PARTS ( Standar Nasional Indonesia ) SNI : Helm SNI : Lingkar Roda (Peleg) SNI : Aki SNI : Kaca Spion SAFETY RIDING Edukasi Promosi Struktur Peraturan Kendaraan Bermotor Indonesia CSR YDBA/AISI/GA/232013

9 Program Kerja: Keselamatan
Lampu & Reflector - Warna, Jumlah & Intensitas cahaya- Sistem Rem - Wajib dilengkapi- Sistem Suspensi -Bekerja dengan baik- Sistem Kemudi -Bekerja dengan baik, desain tidak berbahaya- Sistem Roda -Wajib dilengkapi- Sepakbor - Desain- Sistem Pembuangan (Knalpot) - Desain, Gas Buang & Tingkat Suara- Kaca Spion -Terpasang 2 buah- Klakson - Tingkat suara - Speedometer - Wajib dilengkapi + Odometer- YDBA/AISI/GA/232013

10 2. Pasar dan Industri Kendaraan Bermotor Roda Dua Indonesia dan ASEAN
YDBA/AISI/GA/232013

11 Perkembangan Volume Pasar Sepeda Motor Indonesia 1996 ~ 2012
(Unit) (Tahun) YDBA/AISI/GA/232013

12 Pangsa Pasar Sepeda Motor Berdasarkan Model dan Kapasitas Engine 2012
Pangsa Pasar: Model Pangsa Pasar: Kapasitas Engine YDBA/AISI/GA/232013

13 Volume Pasar Domestik dan Ekspor di ASIA 2011
Roda – 4 (unit) Roda – 2 (unit) ASEAN (2011) 2,432,984 Indonesia (2011) 854,164 8,043,535 Ekspor 200,000 31,345 Japan (2010) Lokal 4,996,136 380,242 4,838,356 493,464 India (2009) 3,500,000 11,790,305 China (2011) 14,472416 24,589,500 YDBA/AISI/GA/232013

14 Pasar Kendaraan Bermotor Roda Dua ASEAN Tahun 1996 ~ 2012
Indonesia Unit Krisis Finascial Global Penyesuaian Harga BBM Krisis Finansial ASIA Thailand Filipina Malaysia Tahun YDBA/AISI/GA/232013

15 Rasio Kepemilikan Motor dan Mobil Per Kapita
3 15 10 5 4 30 19 32 1.23 6.06 2.86 2.64 1.70 12.66 12.05 55.56 Sepeda Motor Mobil YDBA/AISI/GA/232013

16 Volume Pasar Sepeda Motor 2000 ~ 2012 Proyeksi Pertumbuhan 2013 - 2015
(unit) Sepeda Motor Mobil 1,400,000 Koreksi disebabkan: Peraturan Uang Muka Baru Pengaruh wacana Kenaikan BBM Pajak Progresif Tahun Unit 2010 7,470,355 2011 8,217,391 2012 7,141,586 2013 7,100,000 2014 7,800,000 2015 8,500,000 (Unit) 1,200,000 1.000,000 800,000 600,000 400,000 200,000 (Tahun) YDBA/AISI/GA/232013

17 Volume Pasar Sepeda Motor Global 2011 (unit)
Indonesia 8,043,535 Australia 109,067  India 11,790,305 Middle East & Afrika South America 1,200,000* USA 520,906* Europe 1,653,710* China 24,589,500 Japan 405,782 ASEAN 11,276,634 Korea 883,000* Total = units YDBA/AISI/GA/232013

18 Ekspor & Impor Komponen 2010
No. Negara Parts dan Komponen Ekspor (Juta USD) Impor (Juta USD) VS Total Ekspor (%) VS Total Impor (%) 1 Indonesia 14,030 25,802 24.0 29.5 2 Brunei 20 504 10.5 23.1 3 Cambodia 38 2,048 0.7 52.8 4 Lao PDR 12 407 3.3 19.6 5 Malaysia 60,613 60,313 45.5 50.0 6 Myanmar 37 1,632 4.1 25.4 7 Philippines 23,588 22,132 53.8 56.7 8 Thailand 40,585 43,575 28.7 35.7 9 Vietnam 11,143 19,239 21.4 32.2 10 Singapore 145,851 111,235 57.4 55.2 ASEAN 11 China 448,300 364,428 30.3 40.8 India 27,433 27,140 19.8 21.8 13 Japan 210,892 97,034 31.0 27.9 14 Korea, Rep. 149,937 75,242 36.3 31.4 15 Australia 5,646 26,188 21.0 19.2 16 Germany 230,900 195,379 22.2 27.2 17 United States 243,887 350,040 28.0 25.5 YDBA/AISI/GA/232013

19 3. Rantai Pasok, “Value Chain” dan Daya Saing
YDBA/AISI/GA/232013

20 Rantai Nilai PORTER (Porter’s Value Chain)
Infrastruktur Perusahaan Pengelolaan SDM Aktifitas Penunjang Margin Teknologi Pengadaan dan Logistik Margin Logistik Masukan Operasional Logistik Keluaran Pemasaran Servis Aktifitas Primer YDBA/AISI/GA/232013

21 Menciptakan Kesempatan Pengembangan “Value Chain” Melalui Kebijakan
YDBA/AISI/GA/232013

22 Rantai Pasok Industri Otomotif Indonesia
CKD / IKD of Unit or Component Parts OEM In - House OEM Parts Vendor Non -OEM Vendor Assembly REM Vendor CBU Genuine Parts Non -OEM Dealers Dealers REM Dealers YDBA/AISI/GA/232013

23 Struktur Industri Otomotif Indonesia
Assy Plant: 27 cos. In-house: Engine, Body Parts 1st Tier: 245 cos. Axle, Brake, Clutch, Transmission, Steering, Shock absorber etc. 2nd Tier, 950 cos. Component Manufacturer, 2nd Trier Pressed Parts, Glass, Radiator, Muffler, Electric, Rubber & Plastic Parts, Casting. 29,000 cos. Authorized Sales, Service and Spare Parts Shop Kapasitas Total: 2W: 9,620,000 unit/tahun 4W: ,000 unit/tahun Estimasi SDM Total : 2,000,000 orang ~20,000 cos. Un – Authorized Service Workshop and After Market Parts Shop YDBA/AISI/GA/232013

24 Strata Industri Pemasok Indonesia
Anggota GIAMM Estimasi Total Perusahaan Otomotif Merek = 9 8 1 26 245 Strata 1 = 76 950 Strata 2 = 51 Strata 3 = 22 1.200 96 64 71 25 Jepang Non Indonesia PMA PMDN Sumber Data: GIAMM YDBA/AISI/GA/232013

25 Asal Negara dalam Rantai Pasok
(Supply Chain) Negara Investor BKPM GIAMM MEMBERS (2013) 4W 4W & 2W 2W Total Japan 131 32 34 5 71 Indonesia 123 29 3 64 Korea 1 7 USA 4 German 2 Taiwan 9 Malaysia India Swedia Italia Thailand Perancis Others 90  TOTAL 366 75 14 160 Sumber Data: GIAMM YDBA/AISI/GA/232013

26 Wajah Industri Sepeda Motor di ASEAN
Merek Negara Asal Indonesia Jepang Malaysia Filipina Thailand Honda O Kawasaki Suzuki Yamaha Kanzen Modenas Tiger Kymco Taiwan JRD China Vivace TVS India Total 7 4 5 YDBA/AISI/GA/232013

27 Industri Komponen Sepeda Motor Indonesia
Brake System Gasket Wheel Rim Muffler Filter Electrical Component Rubber Parts Battery Shock Absorber Wiring Harness Spark Plug 1.PT Chemco Harapan Nusantara 2.PT Danmotors Indonesia 3.PT Eka Swastya 4.5.PT Tri Dharma Wisesa 6PT Yutaka Manufacturing Indonesia 1.PT Denso Indonesia 2.PT FSCM Manufacturing Indonesia 1.PT Fuboru Indonesia 2.PT NHK Gasket Indonesia 3.PT Nichias Leakless Telison Gasket Mfg. 4.PT Partuni Perdana 1.PT Indokarlo Perkasa 2.PT IRC Inoac Indonesia 3.PT Pong Codan Indonesia 1.PT Kayaba Indonesia 2.PT Showa Indonesia 2.PT Multi Prima Sejahtera 3.PT NGK Busi Indonesia 1.PT GS Battery 2.PT Trimitra Baterai Prakasa 3.PT Tri Mega Baterindo 4.PT Yuasa Battery Indonesia 1.PT Cipta Mandiri Wirasakti 2.PT Dharma Electrindo Mfg. 1.PT Astra Honda Motor 2.PT Dharma Polimetal 3.PT Excel Metal Industri 4.PT Pakoakuina 1.PT Indoniles Electric Parts 2.PT Indonesia Stanley Electric 3.PT Keihin Indonesia 4.`PT Jideco Indonesia 4.PT Kyoda Mas Mulia 5.PT Mitsuba Indonesia 6.PT Minda Asean Automotive 7.PT Toyo Denso Indonesia 8.PT Toyonaga Indonesia 1.PT Danmotors Indonesia 3.PT Waja Kamajaya Sentosa 4.PT Yutaka Manufacturing Indonesia Accessories 1.PT 3M Indonesia Seat 1.PT IRC Inoac Indonesia 2.PT Meiwa Indonesia Tools 1.PT Menara Terus Makmur 2.PT Waja Kamajaya Sentosa Dies, Jig 1.PT Dharma Precision Parts 2.PT Metindo Era Sakti 3.PT Pamindo Tiga T 4.PT Waja Kamajaya Sentosa Engine Parts/Assy 2.PT Astra Otoparts Div.Nusa Metal 3.PT Danmotors Indonesia 4.PT Dharma Precision Parts 5.PT Edico Utama 6.PT Federal Izumi Manufacturing 7.PT Federal Nittan Industries 8.PT FSCM Manufacturing Indonesia 9.PT Kawasaki Motor Indonesia 10.PT Musashi Auto Parts Indonesia 11.PT Pakarti Riken Indonesia 12.PT Pricol Surya 13.PT WIKA In-Trade 14.PT Yamaha Indonesia Motor Mfg. Body/Pressed And Plastic Part 2.PT Asta Otoparts Div.Adiwira Plastik 4.PT Dharma Polimetal 5.PT Inti Polymetal 6.PT Kawasaki Motor Indonesia 7.PT Kyoda Mas Mulia 8.PT Metindo Era Sakti 9.PT Pema Meta Presindo 10.PT Subur Djaja Teguh 11.PT Waja Kamajaya Sentosa 12.PT Yamaha Indonesia Motor Mfg. Control Cable 1.PT Dharma Control Cable Indonesia 3.PT Hi-lex Indonesia 4.PT Hilex Parts Company Speedometer 1.PT Indonesia Nippon Seiki 2.PT Indo VDO Instrument 3.PT Pricol Surya Others 1.PT Chuhatsu Indonesia 2.PT Garuda Metalindo 3.PT Garuda Metal Utama 4.PT Hankook Casting Indonesia 5.PT Indospring Tbk. 6.PT Indowire Prima Industrindo 7.PT 3M Indonesia 8.PT Jakarta Martenlogamindo 9.PT Kyoda Mas Mulia 10.PT Morita Tjokro Gearindo 11.PT Pema Meta Presindo 11.PT Subur Djaja Teguh 12.PT Wja Kamajaya Sentosa Bearing 1.PT SKF Indonesia Carburator 1.PT Keihin Indonesia YDBA/AISI/GA/232013

28 Klaster Industri Otomotif di Indonesia
Cikampek Hino Nissan Honda Engine Bekasi Hyundai Isuzu Suzuki Karawang Honda 2W & 4W Industri Komponen Jakarta AUDI/VW BMW Chery Daihatsu GM Honda 2W Kawasaki Mitsubishi Peugeot Piaggio Toyota Yamaha Bogor Mercedes Cikarang TVS YDBA/AISI/GA/232013

29 4. Penutup YDBA/AISI/GA/232013

30 Eropa Union - Indonesia
FTA dengan Indonesia CHINA – ASEAN FTA Eropa Union - Indonesia EIBD ASEAN AEC Indonesia –Japan EPA India – ASEAN FTA Indonesia China – ASEAN FTA YDBA/AISI/GA/232013

31 ASEAN Economic Community 2015
Pasar Tunggal ASEAN: ASEAN Economic Community 2015 Empat Tonggak Kerjasama: Pasar Tunggal dan Basis Produksi Barang, Jasa, Investasi dan SDM Kawasan Ekonomi Kompetitif Kesetaraan Dalam Pengembangan Ekonomi Menuju Integrasi Kedalam Pasar Global Tantangan untuk Indonesia: Persaingan Global : Pasar Bebas Ekologi : Perlindungan Terhadap Lingkungan Hidup Politik : Demokrasi dan HAM Efisiensi : Cepat dan Informasi Tanpa Tapal Batas YDBA/AISI/GA/232013

32 Peringkat Pengembangan SDM 2010 - 2012
Peringkat HDI Populasi (x 1.000) HDI - Tahun Peringkat GDP/Capita Dunia ASEAN Negara 2010 2011 2012 10 Japan 127,353 0.909 0.910 0.912 46,407 12 Korea 48,454 0.905 0.907 23,067 18 1 Singapore 5,079 0.892 0.894 0.895 50,087 30 2 Brunei 401 0.854 0.855 40,301 64 3 Malaysia 28,276 0.763 0.766 0.769 9,977 101 China 1,359,821 0.689 0.695 0.699 5,430 103 4 Thailand 66,402 0.686 0.690 5,318 114 5 Philippines 93,444 0.649 0.651 0.654 6 2,370 121 Indonesia 240,676 0.620 0.624 0.629 3,495 127 7 Viet Nam 89,047 0.611 0.614 0.617 1,392 136 India 1,205,625 0.547 0.551 0.554 1,524 138 8 Kamboja 14,365 0.532 0.538 0.543 897 9 Laos 6,396 0.534 1,303 149 Myanmar 51,931 0.490 0.494 0.498 1,144 YDBA/AISI/GA/232013

33 Peringkat Daya Saing Global 2009 - 2010
No. Negara Peringkat 2009 2010 1 Swiss 2 Swedia 4 3 Singapore Amerika Serikat 5 Jerman 7 6 Jepang 8 Malaysia 24 26 R R C 29 27 9 Thailand 36 38 10 Indonesia 54 44 11 India 49 51 12 Vietnam 75 59 13 Filipina 87 85 YDBA/AISI/GA/232013

34 Indeks Daya Saing Global (GCI) 2011 ~2012
Negara Kesehatan Dik Dasar Dik Tinggi Pelatihan Kesiapan Teknologi Pasar Naker Score Rank 6.20 5.30 5.70 6.70 5.60 5.80 Brunei Cambodia Indonesia Malaysia Philippines Singapore Thailand Viet Nam 31 102 70 33 98 3 78 64 4.40 3.30 4.20 4.80 4.30 5.90 3.70 57 111 73 39 2 60 96 4.00 3.60 3.50 6.10 100 85 51 79 5 84 5.10 3.90 4.50 13 28 120 24 103 76 Sumber Kemenaker YDBA/AISI/GA/232013

35 Tantangan Perluasan Kesempatan Kerja
Ranking Iklim Usaha Indonesia di tahun 2012 berada di urutan 128 dari 185 negara, jauh tertinggal dibanding kompetitornya di ASEAN seperti Thailand (18/185), Viet Nam (99/185) dan Malaysia (12/185). Indikator utama a.l. yang menjadi patokan adalah 1. Kemudahan memulai usaha 2. Mengurus perizinan 3.Ketersediaan listrik 4. Registrasi properti 5. Kemudahan memperoleh kredit 6. Perlindungan terhadap Investor 7. Kepatuhan kontrak dan 8. Penyelesaian Pailit Pendidikan rakyat lndonesia secara umum 70 % hanya lulusan dibawah SMP, sehingga perluasan kesempatan kerja yang seluas-luasnya menjadi prioritas semua pihak, bukan hanya dibebankan kepada pengusaha Kemudahan melakukan usaha, dukungan pemerintah terhadap kegiatan yang bertujuan membuka lapangan kerja seharusnya didukung penuh , jangan hanya memproteksi sejumlah kecil populasi pekerja di sektor formal saja.- hampir 90 % perusahaan adalah UKM Bekerja apapun bentuknya adalah ibadah dan merupakan bagian dari pembentukan harga diri, sehngga manusia bermanfaat sekecil apapun bagi lingkungannya. YDBA/AISI/GA/232013

36 Tantangan Teknis Dalam Kerjasama
Regional dan Global Program Kerja: “Industri Otomotif ASEAN yang terstruktur dan Kesiapan Pemerintah dan Industri melalui Pengembangan Kapasitas dan Kompetensi Terkait dengan Keahlian tentang Standar dan Uji Kesesuaian" ASEAN Economy Community 2015. Usulan Rancangan 19 Kebijakan UN untuk Harmonisasi dalam forum ACCSQ-APWG, berlanjut dengan 32 Kebijakan dan disusul dengan kebijakan lainnya yang tersisa dari 127 Kebijakan UN. Identifikasi Potensi Hambatan dalam implementasi Harmonisasi dan mengambil langkah musyawarah. YDBA/AISI/GA/232013

37 Ancaman Pada Rantai Pasok & Rantai Nilai
Basis Inisiatif APEC: Pada tahun 2012, MenteriAPEC menginstruksikan untuk “di tahun 2013 untuk dilakukannya studi lebih lanjut dampak dari persyaratan kandungan lokal pada integrasi regional dan pertumbuhan ekonomi, dan untuk membahas cara-cara memromosikan ekonomi guna penciptaan lapangan kerja dan peningkatan daya saing demikian rupa agar tercapai peningkatkan daripada mendistorsi perdagangan. Sementara tarif telah diturunkan, tindakan-tindakan non-tarif seperti Persyaratan Muatan Lokal telah meningkat, khususnya selama "Resesi Besar" dalam rentang waktu Ketentuan Kandungan LokalL telah mendistorsi perdagangan dan investasi, kurang transparan dibandingkan dengan instrumen kebijakan lain, seperti tarif, Ketentuan Kandungan Lokal cenderung bertahan atau dipertahankan berlaku lebih lama periode implementasinya, dan terbukti sulit untuk dihapus begitu kebijakannya diberlakukan. YDBA/AISI/GA/232013

38 Situasi Umum Dalam Pengembangan UKM
Memerlukan Terobosan: Kontribusi UMKM terhadap PDB: 56,7% 60 – 70% UMKM tidak mendapatkan akses ke Infrastruktur Perbankan Pengembangan SDM dan Kemampuan Managerial Industri Kompetensi dalam QCDD YDBA/AISI/GA/232013

39 Rancangan Program APEC untuk Peningkatan Kompetensi UKM & UM
Kebijakan pemerintah di bidang UKM dan UM dalam Pembangunan Ekonomi berhubungan denganInvestasi, Industri, Finacial, Perdagangan dan Lingkungan Profil Perusahaan UKM dan UM Statistik Profil Perdagangan UKM dan UM Dukungan Konektivitas berasal dari Lembaga Keuangan Pengembangan Daya Saing SMEs dan MES dalam hal pencapaian QCDD Program fasilitasi usaha untuk UKM dan UM CSR untuk UKM dan UM pada Kegiatan mempromosikan Lingkungan Hidup, Industri Hijau dan konstribusi Sosial untuk lingkungan tempat perusahaan berada Pengaitan pada Badan Pemerintah, Akademisi, Industri OEM dan Jaringan Sosial. YDBA/AISI/GA/232013

40 Terima Kasih ! YDBA/AISI/GA/232013 YDBA/AISI/GA/232013


Download ppt "UKM Sebagai Value Chain Industri Manufaktur"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google