Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

9/14/2014MSDM - MB IPB 091 KULIAH MINGGU KE-1 BATASAN, KONSEP DAN ELEMEN MANAJEMEN KINERJA SDM PMB 512; 3 (2-2) – 150 MENIT Program Pascasarjana Manajemen.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "9/14/2014MSDM - MB IPB 091 KULIAH MINGGU KE-1 BATASAN, KONSEP DAN ELEMEN MANAJEMEN KINERJA SDM PMB 512; 3 (2-2) – 150 MENIT Program Pascasarjana Manajemen."— Transcript presentasi:

1

2 9/14/2014MSDM - MB IPB 091 KULIAH MINGGU KE-1 BATASAN, KONSEP DAN ELEMEN MANAJEMEN KINERJA SDM PMB 512; 3 (2-2) – 150 MENIT Program Pascasarjana Manajemen dan Bisnis Institut Pertanian Bogo Bogor, 2009 Dosen: Prof.Dr.Ir. Aida Vitayala Hubeis aidavitayala@yahoo.com

3 9/14/2014MSDM - MB IPB 092 WHAT IS MANAGEMENT?  Manajemen melibatkan semua faktor yang dibutuhkan untuk mencapai tujuan tertentu dari suatu perusahaan/organisasi.  Unsur manajemen adalah sangat penting agar proses suatu perusahaan/organisasi berjalan mantap.  Terikat pada fungsi-funsi manajemen yang kompleks; pengambilan keputusan dalam perencanaan penganggaran, pengendalian program dan penerapan model kepemimimpinan agar yang dipimpin berkinerja yang baik

4 9/14/2014MSDM - MB IPB 093  Kinerja merujuk kepada tingkat keberhasilan dalam melaksanakan tugas serta kemampuan untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Kinerja dinyatakan baik dan sukses jika tujuan yang diinginkan dapat tercapai dengan baik (Donnelly, Gibson and Ivancevich 1994).  Pencapaian tujuan yang telah ditetapkan merupakan salahsatu tolok ukur kinerja individu.  Tiga kriteria dalam melakukan penilaian kinerja individu, yakni: 1.tugas individu; 2.perilaku individu; dan 3.ciri individu (Robbin 1996).  Kinerja sebagai kualitas dan kuantitas dari pencapaian tugas- tugas, baik yang dilakukan oleh individu, kelompok maupun perusahaan (Schermerhorn, Hunt and Osborn 1991).  Kinerja dipengaruhi oleh tujuan (Mondy and Premeaux 1993). APAKAH KINERJA ITU?

5 9/14/2014MSDM - MB IPB 094 APAKAH KINERJA ITU?  Kinerja sebagai kualitas dan kuantitas dari pencapaian tugas-tugas, baik yang dilakukan oleh individu, kelompok maupun perusahaan (Schermerhorn, Hunt and Osborn 1991).  Kinerja merupakan fungsi interaksi antara Ability (A), Motivation (M) dan Opportunity (O): Kinerja = ƒ (A x M x O).  Artinya, kinerja merupakan fungsi dari kemampuan, motivasi dan kesempatan (Robbins 1996).  Kesempatan adalah tingkatan kinerja yang tinggi yang sebagian merupakan fungsi dari tiadanya rintangan-rintangan yang mengendalai, meskipun mungkin seseorang mampu dan bersedia melakukan suatu tugas (tapi, bisa saja ada rintangan yang menjadi penghambat kinerjanya).

6 Untuk melihat file lengkapnya silahkan menghubungi kami di www.mb.ipb.ac.id www.mb.ipb.ac.id


Download ppt "9/14/2014MSDM - MB IPB 091 KULIAH MINGGU KE-1 BATASAN, KONSEP DAN ELEMEN MANAJEMEN KINERJA SDM PMB 512; 3 (2-2) – 150 MENIT Program Pascasarjana Manajemen."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google