Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PERILAKU INDIVIDU & PERBEDAANNYA

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PERILAKU INDIVIDU & PERBEDAANNYA"— Transcript presentasi:

1 PERILAKU INDIVIDU & PERBEDAANNYA
Efektivitas Individu Efektivitas Kelompok Efektivitas Organisasi Fokus : Pada 4 ciri utama individu yg mempengaruhi efektivitas organisasi : Persepsi, Sikap, Kepribadian & Belajar

2 Beberapa Variabel Yg Mempengaruhi Perilaku
@ Kemampuan Fisik @ Persepsi @ Kemampuan Mental @ Sikap @ Kepribadian @ Belajar @ Motivasi @ Keluarga @ Kebudayaan @ Klas sosial Perilaku Individu Variabel Fisiologis Variabel Psikologis Variabel Lingkungan

3 Model Perilaku (Gibson, Ivancevich & Donnely, 1984)
Feed Back Stimulus (Sebab) Frustasi Konflik Kegelisahan Orang Variabel Fisiologis Variabel Psikologis Variabel Lingkungan Tujuan Perilaku

4 Model tsb mengemukakan ttg 4 asumsi penting tentang Perilaku Individu :
Perilaku timbul karena sesuatu sebab Perilaku diarahkan kepada tujuan Perilaku yg terarah kepada tujuan dpt diganggu oleh frustasi, konflik & kegelisahan Perilaku timbul karena motivasi

5 PERSEPSI Proses pemberian arti thd lingkungan oleh seorang individu (sebuah obyek punya banyak arti, tergantung pd pengetahuan & pengalaman individu)

6 Proses Persepsi (Gibson, Ivancevich & Donnely, 1984)
Faktor2 yg memengaruhi persepsi: 1. Meniru 2. Memilih-milih 3. Gambaran diri sendiri 4. Situasi 5. Kebutuhan 6. Emosi Perilaku tanggapan Stimulus (sistem imbalan gaji, arus pekerjaan, gaya persuasi supervisor) Pengamatan Stimulus Evaluasi & penafsiran kenyataan Sikap yang terbentuk

7 SIKAP Merupakan kesiap-siagaan mental, yang diorganisasi melalui pengalaman sehingga memengaruhi tanggapan seseorang thd orang, obyek dan situasi yg berhubungan dengannya.

8 TIGA KOMPONEN SIKAP Sikap Tanggapan emosional Afek
Pernyataan senang & tdk senang Afek Stimulus: Variabel yg bebas (rancangan pekerjaan, gaya manajer, kebijakan perusahaan, teknologi, gaji, tunjangan) Sikap Tanggapan perseptual Pernyataan ttg kepercayaan Tanggapan bertindak Kognisi Pernyataan ttg perilaku Perilaku

9 KEPRIBADIAN Adalah serangkaian ciri yg relatif mantap, kecenderungan & perangai yg sebagian besar dibentuk oleh faktor keturunan, sos-bud lingkungan. Serangkaian variabel ini menentukan persamaan & perbedaan dlm perilaku individu (Salvatore R. Maddi, 1980).

10 Kekutan Utama yg Memengaruhi Kepribadian
Kekuatan kebudayaan KEPRIBADIAN INDIVIDU Kekuatan keturunan Kelas sosial & kekuatan laindr keanggotaan kelompok Kekuatan hubungan keluarga

11 TEORI KEPRIBADIAN Pendekatan teori kepribadian:
Pendekatan Ciri (Trait Approach) Teori Psikodinamis (Psychodynamic Theories) Teori Humanistis (Humanistic Theories)

12 Pendekatan Ciri (Trait Approach)
Ciri didefinisikan sbg kecenderungan yg dpt diduga yg mengarahkan perilaku individu berbuat dengan cara yg konsisten & khas (Allport, 1966).

13 Kelemahan Pendekatan Ciri (Trait Approach)
Tidak memberikan pengertian ttg perkembangan & dinamika kepribadian Tidak dpt memprediksikan perilaku dlm berbagai macam situasi

14 Teori Psikodinamis (Psychodynamic Theories)
Id merupakan bagian yg primitif & tdk sadar dr kepribadian, gudang dr perangsang pokok. Id bekerja secara tdk rasional (tanpa mempertimbangkan apa yg diinginkan mungkin/dpt diterima dr segi moral. Id ingin mengerjakan apa yg dirasa baik. Superego adalah gudang dr nilai individu, termasuk sikap moral masyarakat. Ia sesuai dg hati nurani mendorong untuk mengerjakan apa yang benar. Superego seringkali bertentangan dg Id. Sedangkan Ego bertugas sebagai wasit dr pertentangan Id dan Superego. Ego bertugas untuk menentukan pilihan tindakan yg memberi kepuasan hati tanpa mengakibatkan hal-hal yg tdk dikehendaki (Sigmund Freud, 1960)

15 Teori Humanistis (Humanistic Theories)
Menekankan pd orangnya dan pentingnya perwujudan diri bagi kepribadian. Carl Rogers (1977) menasehatkan agar kita mendengarkan apa yang dikatakan orang ttg dirinya sendiri (people-centered).

16 BELAJAR Merupakan suatu proses terjadinya perubahan perilaku yg relatif tetap sbg akibat dr praktek. Jenis belajar yg dipandang penting dlm mengembangkan & merubah perilaku, yaitu : Classical Conditioning : Antara lonceng & makanan bagi anjing (Pavlov) Operant Conditioning : Hadiah & Hukuman sama efektifnya untuk memodifikasi perilaku. Observational Learning : Pemutaran video rekaman lawan untuk mengetahui kelemahannya.


Download ppt "PERILAKU INDIVIDU & PERBEDAANNYA"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google