Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

PERKEMBANGAN ISIS (ISLAMIC STATE OF IRAQ AND SYRIA)

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "PERKEMBANGAN ISIS (ISLAMIC STATE OF IRAQ AND SYRIA)"— Transcript presentasi:

1 PERKEMBANGAN ISIS (ISLAMIC STATE OF IRAQ AND SYRIA)
ISIL = Islamic State of Iraq and Levant. ISIS = Islamic State of Iraq and Syria/Sham. IS = Islamic State.

2 Berdirinya ISIS ISIS berdiri pada tanggal 4 Juli 2014 di Raqqah, Irak. Bahasa adalah Arab, belum ada negara yang mengakuinya Pendirinya adalah Abu Bakar al-Baghdadi, yang disebut sebagai Khalifah Ibrahim. Negaranya meliputi Irak, Syria yang berpusat di Raqqah. al-Baghdadi meminta seluruh umat Islam untuk taat kepadanya, sebagaimana ketaatan mereka kepada Allah Swt. dan Rasul-Nya.

3 Penyebaran ISIS ISIS menyebar ke seluruh dunia, tidak terkecuali di Indonesia. Pemerintah Indonesia melarang warganya untuk mendukung ISIS. Pemerintah Propinsi Jawa Timur juga melarang keberadaan ISIS di wilayahnya, 12 Agustus 2014. Masih ada warga Indonesia yang tertarik dengan ISIS, dengan berbagai motif.

4 Tindakan-Tindakan ISIS
ISIS membunuh lawannya dari kaum Muslimin sendiri, anggota masyarakat minoritas, dan penganut agama lain. Mengadakan teror dan membunuh warga negara lain; Amerika, Inggris, Prancis, Jepang dan Jordania. Merekrut anggota dari negara-negara selain Irak dan Syria. Merebut dan menguasai sarana dan prasarana dari pemerintah Irak; bendungan sungai Tigris di Mosul, merebut senjata dari tentara Irak. Menghancurkan situs2 peninggalan sejarah.

5 Dampak Perlakuan ISIS Banyak warga Irak dari etnik Kurdi yang mengungsi. Umat Kristiani yang berdiam di kota Qaraqosh yang dikuasai oleh ISIS menyelamatkan diri. Ribuan etnik Yazidi yang berdiam di gunung Sinjar terusir dari wilayahnya, dan melarikan diri ke tempat yang lebih aman. Mereka mendapat bantuan dari negara-negara luar Irak.

6 Tanggapan Masyarakat Dunia
PBB memberlakukan status darurat tertinggi di Irak. Amerika mengadakan serangan udara ke kantong-kantong basis ISIS. Inggris mempersenjatai pasukan Kurdi Peshmerga yang berperang melawan ISIS di Irak Utara. Demikian juga Australia, ikut mempersenjatai Peshmerga. Bantuan dari negara-negara luar Irak mengalir ke para pengungsi, termasuk dari PBB (UNHCR). Tukri menutup perbatasan dengan Syria, karena membanjirnya para pengungsi ke negara tersebut.

7 Wilayah Kekuasaan ISIS
Wilayah ISIS Syria Jordania Irak Saudi Arabia

8 Himbauan Mengajak para mahasiswa untuk mengetahui lebih lanjut tentang perkembangan ISIS yang masih berlanjut hingga saat ini. Membuat pernyataan bagi mahasiswa baru agar tidak ikut gerakan radikal yang menjurus ke menyokong ISIS. Mengajak masyarakat luas agar membentengi anggota keluarganya dari ajakan orang yang tidak dikenal untuk ikut berjihad di negara lain/ISIS.

9 Trima Kasih, Syukron, Merci, Sheshe, Dank U, Thanks, Gracia.


Download ppt "PERKEMBANGAN ISIS (ISLAMIC STATE OF IRAQ AND SYRIA)"

Presentasi serupa


Iklan oleh Google