Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

Presentasi sedang didownload. Silahkan tunggu

1 Query Sederhana Pertemuan 07 Matakuliah: F0712 / Lab MS Access Tahun: 2007.

Presentasi serupa


Presentasi berjudul: "1 Query Sederhana Pertemuan 07 Matakuliah: F0712 / Lab MS Access Tahun: 2007."— Transcript presentasi:

1 1 Query Sederhana Pertemuan 07 Matakuliah: F0712 / Lab MS Access Tahun: 2007

2 2 Query Query merupakan cara yang lebih formal untuk mengurutkan dan memfilter data. Query memungkinkan user untuk menentukan : –Field apa yang ingin di lihat oleh User. –Dalam bentuk urutan apa field tersebut harus muncul. –Kriteria filter untuk setiap field. –Urutan yang diinginkan untuk setiap field.

3 3 Membuat Query dengan Simple Query Wizard (1) Cara termudah membuat query adalah dengan Simple Query Wizard. User hanya memilih field-field yang ingin ditampilkan. User tidak perlu menetapkan kriteria record atau menentukan cara pengurutan (kita akan mempelajari ini di pertemuan 8). Query sederhana berguna jika user hanya ingin melihat field-field yang diinginkan, tetapi masih ingin melihat setiap record.

4 4 Membuat Query dengan Simple Query Wizard (2) Select Query  Query yang dibuat dengan Simple Query Wizard merupakan versi dasar suatu Select Query, jenis query yang paling umum. User dapat memilih record, mengurutkan, memfilter, dan menetapkan perhitungan sederhana (seperti menghitung dan merata-rata). Query Wizard  akan mengajukan pertanyaan- pertanyaan kepada user dan kemudian membuat suatu query berdasarkan jawaban user.

5 5 Membuat Query dengan Simple Query Wizard (3) Untuk membuat Select Query dengan Simple Query Wizard, ikuti langkah- langkah berikut : 1.Buka database yang diinginkan dan klik tab Queries. 2.Klik dua kali Create Query by Using Wizard. Muncul kotak dialog Simple Query Wizard

6 6 Membuat Query dengan Simple Query Wizard (4) 3.Pilih tabel yang diinginkan untuk digunakan dalam query dari daftar Table/Queries. 4.Klik nama field pada daftar Available Field, kemudian klik tombol > untuk memindahkannya ke daftar Selected Field. 5.(Opsional) Pilih tabel atau query lain dari daftar Table/Queries dan masukkan beberapa fieldnya ke daftar Selected Field. Selanjutnya klik Next. Pilih tabel disini Field dari tabel yang dipilih Field yang ingin ditampilkan dari hasil query. Contoh : Menggunakan 3 tabel (STUDENT, GRADE, CLASS). Dari tabel STUDENT, kita ambil field StudentName Dari tabel CLASS, kita ambil fied Name. Dari tabel GRADE, kita menggunakan semua field yang ada, yaitu : StudentNumber, ClassNumber, Grade

7 7 Membuat Query dengan Simple Query Wizard (5) 6.Masukkan nama query pada isian What Title Do You Want for Your Query ? Misalnya beri nama :GradeResult. 7.Klik Finish untuk menampilkan hasil query. Hasil Query

8 8 Membuat Query dengan Design View Lihat animasi untuk Pertemuan 07

9 9 Menyimpan Query Query yang telah dibuat, Access akan menyimpannya secara otomatis. Cukup tutup jendela Query, dan di tab Queries akan terlihat nama Query yang telah dibuat. Nama Query yang telah dibuat

10 10 Menjalankan Kembali Query User dapat menjalankan kembali query yang telah dibuat. Jika ada data yang telah berubah sejak terakhir kali menjalankan query, maka perubahan tersebut akan disajikan. Untuk menjalankan kembali query, lihat gambar berikut : (1) Pilih tab Queries dari bagian Objek (2) Klik dua kali nama Query yang akan dijalankan kembali. Atau klik satu kali, kemudian klik tombol Open


Download ppt "1 Query Sederhana Pertemuan 07 Matakuliah: F0712 / Lab MS Access Tahun: 2007."

Presentasi serupa


Iklan oleh Google