Pemanfaatan Data Aplikasi Dapodikmen Untuk Proses Tunjangan Guru 2016 DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH KEMEDIKBUD
ALUR PEMROSESAN DATA DIKDASMEN GTK Server Replikasi Server Validasi Dapodikmen Server Validasi GTK Server Dapodikmen realtime berkala SIMTUN Kab/Kota Website Info GTK SK TUNJANGAN Aplikasi dapodikmen
STUDI KASUS VALIDASI DATA DAPODIKMEN PADA INFOGTK
TAMPILAN INFOGTK 223.27.144.195:8081 (s.d. 8085)
TAMPILAN INFOGTK
TAMPILAN INFOGTK
TAMPILAN INFOGTK
1. TIDAK BISA LOGIN Belum kirim/sinkron data Dapodikmen Baru kirim/sinkron, data belum diambil oleh GTK NUPTK tidak valid (Kosong/salah input) Salah input data Tanggal Lahir Pembelajaran Belum diisi Entrian data mengandung tanda petik ( ‘ )
2. UPDATE TERAKHIR 2014
2. UPDATE TERAKHIR 2014 Penyebab : NUPTK salah input/kosong
3. NUPTK TIDAK VALID Adanya perbedaan data antara inputan di Dapodikmen dan di Arsip NUPTK NUPTK Nama PTK Tempat Lahir Tanggal Lahir Nama Ibu Kandung Rata-rata kasus yang terjadi karena penulisan gelar pada nama atau kombinasi berbeda tanggal lahir dan nama ibu kandung
4. PANGKAT GOLONGAN TIDAK SESUAI Belum isi data riwayat KGB dan Riwayat Kepangkatan Data yang hanya dari SK KGB dan SK Kepangkatan tahun 2016 Salah input data tahun pada TMT, efeknya golongan tidak sesuai, misalkan : IV-a TMT 02/06/2013 II-a TMT 01/07/2015 Maka yang muncul di infogtk adalah gol II-a karena lebih baru dari yang IV-a Penentuan jumlah gaji pokok otomatis dari infogtk
5. Pendidikan Terakhir kosong Belum isi data riwayat pendidikan formal Pengisian riwayat pendidikan formal tidak lengkap Tahun Masuk Tahun Lulus Masih aktif : Ya/Tidak
6. Tugas Tambahan Tidak Valid TST (Tanggal Selesai Tugas) diisi, seharusnya dikosongkan Penulisan Nomor SK Tugas tambahan kurang dari 10 digit SK Tugas Tambahan sudah kadaluarsa (TMT tidak valid) Kepala sekolah : setiap 4 tahun Tugas tambahan selain kepsek : 1 tahun (tahun ajaran) Jumlah tugas tambahan yang diajukan melebihi ketentuan
7. Sekolah induk Tidak Terdefinisi (---) Tidak ada data sekolah induk (semua bukan induk) Status induk terdaftar di lebih dari 1 sekolah Nuptk di sekolah induk salah input/kosong Nuptk invalid
8. JJM tidak linear Belum mencukupi 24 jam linear Kesalahan pemilihan kurikulum Pengisian pembelajaran belum sesuai panduan dan ketentuan kurikulum : Jumlah jam Kelompok Mapel Redudansi Mapel (double) Jumlah anggota rombel kurang
9. DATA DILUAR DAPODIK Status inpassing Kelulusan sertifikasi pendidik
9. DATA DILUAR DAPODIK Rekening (untuk PTK Non-PNS) SK Tunjangan Profesi Pencairan dana tunjangan
Terima Kasih….