FILSAFAT, ILMU, & PENGETAHUAN Kajian -1a PENGERTIAN FILSAFAT, ILMU, & PENGETAHUAN
PENGERTIAN FILSAFAT Philosophy: studi tentang problem-problem fundamental dan umum. Kata "Philosophy" berasal dari Bahasa Yunani φιλοσοφία (philosophia), yang berarti "love of wisdom“ Philo + sophia Philo = cinta (love of ), Sophia = kebijaksanaan (wisdom). Secara etimologis, filsafat= cinta akan kebijaksanaan (love of wisdom).
Beberapa definisi Filsafat Filsafat adalah: Sekumpulan sikap dan kepercayaan terhadap kehidupn dan alam yang biasanya diterima secara kritis Suatu proses kritik atau pemikiran thd kepercayaan dan sikap yang sangat kita junjung tinggi Pandangan yg menyeluruh dan sistematis (Imam Barnadib) Berpikir menurut tata tertib (logika), bebas, dan sedalam-dalamya sampai ke dasar persoalan
Sifat Dasar Manusia Manusia adalah homo sapiens (makhluk pemikir) Aristoteles: animale rationale Manusia memiliki sifat selalu ingin tahu (all men by nature desire to know). manusia melekat kehausan intelektual (intellectual curiosity). 3 PENYEBAB MUNCULNYA FILSAFAT & ILMU: Manusia mahluk yg memiliki Rasio “Khoirul mawahib al-aql wa syarrul mashoib al-jahl” Rasa kagum (thauma) pada alam semesta. Senantiasa menghadapi masalah (aporia).
Karakteristik filsafat : Berfilsafat merupakan usaha untuk berpikir holistik, spekulatif, radikal. Menghasilkan kesimpulan universal dari kenyataan partikular. Dari yang tersederhana sampai ke yang terkompleks. Karakteristik filsafat : Berpikir spekulatif. Kritis Sistematis komprehensif. Radikal
Sejarah: Dimulai dari filsafat Yunani kuno MITOS ... – 6 SM LOGOS 3 – 6 M
FILSAFAT LOGOS (ilmu) MITOLOGI Philo = cinta Sopia = kebijaksanaan Dongeng, Takhayul Pertanyaan timbul (ingin tahu) DE-MITOLOGI Dipikirkan (secara kritis) LOGOS (ilmu)
Ultimate Reality segala yang ADA ? APAKAH ARCHE Ultimate Reality segala yang ADA ? Thales (624 - 548 SM) AIR Anaximander (610 - 518 SM) APEIRON Anaximanes (590 - 518 SM) UDARA Phytagoras (580 - 500 SM) BILANGAN Demokritos (460 - 370 SM) ATOM Herakleitos (550-480 SM) Api
SOFISME YANG SKEPTIS Tak ada kebenaran penge- tahuan yg bersifat mutlak. Kebenaran itu relatif Protagoras: “Homo mensura (manusia adalah ukuran segalanya)” Gorgias, lebih radikal: “tidak ada sesuatu apa pun yg disebut kenyataan”. Pengkritik: Skeptisisme bersikap inkonsistensi, paling tdk mereka mengakui kebenaran skeptisnya, atau membenarkan keraguannya.
SOCRATES (469 - 399SM) Dialektika PLATO (427 - 347 SM) Rasionalisme ARISTOTELES (384 - 322 SM) Metafisika Logika Sains Empirisme
The Death of Socrates
PENGEMBANGAN KAJIAN FILSAFAT YANG ADA (ONTOLOGI) MUTLAK (THEODECEA) TAK MUTLAK MANUSIA (ANTROPOLOGI FILS) ALAM (KOSMOLOGI) KOGNITIF EPIST&LOGIKA AFEKTIF (ESTETIKA) PSIKOMOTOR (ETIKA)
ABAD PERTENGAHAN ANCILLA THEOLOGIAE DOGMA DOGMA DOGMA DOGMA DOGMA ABAD KEGELAPAN BAGI ILMU PENGETAHUAN DOGMA DOGMA
RENAISSANCE AUFKLARUNG (PENCERAHAN) PERMULAAN ABAD MODERN 18 MASEHI LEONARDO DA VINCI COPERNICUS KEPLER GALILEO GALILEI FRANCIS BACON RENAISSANCE 14 - 15 MASEHI AUFKLARUNG (PENCERAHAN) VOLTAIRE JJ. ROUSSEAU MONTESQUIEU IMMANUEL KANT 18 MASEHI
AGAMA DAN FILSAFAT MULAI DI PISAHKAN AGAMA DIDASARI KEYAKINAN (KEIMANAN) FILSAFAT DIDASARI OLEH OLAH PIKIR (SEKULARISASI) RASIONALISME EMPIRISME KRITISISME IDEALISME POSITIVISME TUMBUH ILMU-ILMU CABANG (“MENINGGALKAN FILSAFAT”) BIOLOGI ASTRONOMI MATEMATIKA FISIKA KIMIA SOSIOLOGI
MITOS LOGOS YUNANI - KUNO ABAD TENGAH ABAD MODERN ABAD KONTEMPORER 6SM 3SM - 6M 14M 14-15M 18M 19M 20M RASIONALISME POSITIVISME EMPIRISME KRITISISME IDEALISME STRUKTURALISME FENOMENOLOGI NEOPOSITIVISME THEOLOGIAE ANCILLA RENAISSANCE AUFKLARUNG MITOS LOGOS FILSAFAT THEOLOGI ILMU CABANG FAKTOR HEURISTIK BIOLOGI ASTRONOMI MATEMATIKA FISIKA KIMIA SOSIOLOGI KOMPUTER PARIWISATA DLL. AGAMA FILSAFAT FILSAFAT
Filsafat ilmu: telaahan secara filsafat tentang beberapa pertanyaan mengenai hakikat ilmu. Obyek apa yang ditelaah ilmu? Bagaimana wujud yg hakiki dari obyek tersebut? Bagaimana hubungan antara obyek dg daya tangkap manusia (seperti berpikir, merasa, dan mengindera) yg membuahkan pengetahuan?