Mitha Puspitasari, S.T., M. Eng Ir. Tunjung Wahyu W., M.T Waktu Paruh Mitha Puspitasari, S.T., M. Eng Ir. Tunjung Wahyu W., M.T
Waktu Paruh Waktu yang dibutuhkan agar konsentrasi reaktan menjadi setengah dari konsentrasi semula
Waktu paruh n=0
Penentuan Orde Reaksi Metode Integrasi Cara menentukan orde reaksi adalah dengan mencocokan persamaan laju reaksi dengan data-data percobaan antara waktu (t) dengan konsentrasi reaktan / produk. Metoda laju reaksi awal ( Initial Rate Method ) Untuk menentukan orde reaksi, dilakukan pengukuran laju reaksi awal dengan konsentrasi reaktan awal yang berbeda-beda.
Metoda Waktu Paruh Pada cara ini, diamati lama waktu yang diperlukan untuk mereaksikan separuh dari reaktan mula-mula. Pada umumnya untuk reaksi berorde n, waktu paruh reaksi sebanding dengan dimana Co = konsentrasi awal reaktan . Contoh: dengan memvariasikan Co maka dapat diperoleh harga n kontanta y = axn-1
Metode differensial Metode ini untuk mencari orde tiap-tiap reaktan dalam suatu reaksi kimia dengan dua reaktan. Contoh : A + B -------> produk
Metode Integral (Penetuan Orde Reaksi) Menebak Orde reaksi Menyusun laju reaksi Kimia Membuat grafik hubungan antara konsentrasi dan waktu. Jika grafik C vs t berupa garis lurus maka tebakan orde reaksi benar. Jika tidak,tebakan di ulang Ulangi langkah 1-5
Contoh soal Pada Reaksi 2N2O54NO2 + O2 (fase gas) Pada reaksi diperoleh data percobaan sbb Hitung : Orde reaksi Konstanta laju reaksi Waktu paruh t (menit) 1 2 3 4 5 CN2O5(mol/L) 0,705 0,497 0,349 0,246 0,172