MANUSIA DAN PENDERITAAN

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
BAB V PERGAULAN DAN KEWIBAWAAN
Advertisements

KRISTUS, HUKUM DAN INJIL
“Membangun Gaya Hidup Iman Anak dan Remaja yang Missioner”
SabdaKehidupan April 2009 “Berjaga-jagalah, sebab kamu tidak tahu pada hari mana Tuhanmu datang”. (Mt 24:42).
Sabda Kehidupan Sabda Kehidupan Maret 2012 Maret 2012.
teks oleh Chiara Lubich
Juni 2009 SabdaKehidupan “Akulah pokok anggur dan kamulah ranting-rantingnya. Barangsiapa tinggal di dalam Aku dan Aku di dalam dia, ia berbuah banyak,
SHARING PENGALAMAN AKAN ALLAH
ALLAH itu ADA Kegundahan seorang pemuda yang lama sekolah di negeri Paman Sam ketika kembali ke tanah air.
BAB 4 TAUBAT DAN RAJA’.
MASALAH KEBUDAYAAN.
Doa Keutuhan (Pemulihan dan Pemuridan) Sesi 3 ©2014, 2007, 2006 Freedom for the Captive Ministries.
Doa Keutuhan (Pemulihan dan Pemuridan) Sesi 4 ©2007, 2006 Freedom for the Captive Ministries.
Kisah Para Rasul 15:1-21 TANTANGAN DOKTRINAL.
Pengantar KAJIAN Kesusastraan
ROH KUDUS DAN PEMBAHARUAN Titus 3: “Ingatkanlah mereka supaya mereka tunduk pada pemerintah dan orang-orang yang berkuasa, taat dan siap untuk.
Shalom… Selamat datang di Gereja kita
PERTEMUAN KE DELAPAN SYARIAH DAN IBADAH
4. Berbahagialah orang yang lapar dan haus akan kebenaran, karena mereka akan dipuaskan (Blessed are those who hunger and thirst for righteousness, for.
1. Kuatkan tekad dengan mempelajari dampak rokok
SAKRAMEN-SAKRAMEN PENYEMBUHAN
Manusia dan Penderitaan
Penderitaan Penderitaan berasal dari kata derita yang berasal dari Sangsakerta, dhra, yang artinya menahan atau menanggung. Derita artinya menanggung dan.
Ma’rifatul Insan Kompetensi Dasar : Mengetahui asal usul manusia
Sesungguhnya dalam penciptaan langit dan bumi dan silih berganti siang dan malam terdapat tanda-tanda bagi orang yang berakal, yaitu orang-orang yang mengingat.
MEMANUSIAWIKAN MANUSIA PEMAHAMAN KONSEP – KONSEP MANUSIAWI
ROH KUDUS.
SEJARAH DAKWAH RASUALLAH SAW PERIODE MEKKAH
Keluarga Mahasiswa Katolik (KMK) Santo Thomas Aquinas
KONSEP KETUHANAN DALAM ISLAM
MANUSIA DAN CINTA KASIH
Kematian Membebaskan Kehidupan
Materi Pembelajaran Dalam Pertemuan IV
YESUS KRISTUS PEMENUHAN JANJI ALLAH
Surah Al Baqarah (2) : 233 “ Para ibu hendaklah menyusukan anak-anaknya selama dua tahun penuh, yaitu bagi yang ingin menyempurnakan penyusuan dan kewajiban.
Akar Kejahatan Menurut Bhikhu Hemadhammo, akar kejahatan adalah lobha, dosa, dan moha. Semua akar kejahatan ini ada pada setiap manusia, namun kadar atau.
Keluarga Mahasiswa Katolik (KMK) Santo Thomas Aquinas
PENGAMPUNAN: BERDAMAI DENGAN MASA LALU DAN MERAJUT MASA DEPAN
MANUSIA SEBAGAI MAHLUK BUDAYA
Membuka Hadiah Terbesar Natal
F1 Ya Dunia Lihatlah Tuhan
RUANG LINGKUP DISIPLIN ILMU KEWIRAUSAHAAN
Bersabar Tanpa Terbebani
فَضَائِلُ الدَّعْوَةِ
TEORI BELAJAR HUMANISTIK
A. Memanusiakan Manusia
MANUSIA & penderitaan MATA KULIAH : ILMU BUDAYA DASAR
KEMATIAN DALAM PANDANGAN HIDUP ORANG JAWA
cinta-kasih, penderitaan, dan keadilan oleh: DEDY ARFIYANTO
Sayid Sabiq Guru Besar Universitas Al-Azhar Kairo
SUDAHKAH ANDA SIAP??? BERKONSENTRASILAH!!!!!.
KRISIS (DIDALAM DAN DILUAR)
SUDAHKAH ANDA SIAP??? BERKONSENTRASILAH!!!!!.
Dihimpit Namun Tak Terjepit
SIAPAKAH MANUSIA DALAM ROMA 7?
Part II Mengapa Kuatir? Matius 6:25-34.
SIFAT UMUM AKTIVITAS MANUSIA
KONSEP WAHYU DAN NABI DALAM ISLAM
KONSEP KETUHANAN DALAM ISLAM
WAKTU MENUAI ADALAH SEKARANG!
Oleh : Hasanuddin Sirait 15 desember 2012
Doa untuk Mengulangkaji Pelajaran
PENDIDIKAN ISLAM TINGKATAN 1
بسم الله الرحمن الرحيم النحو والصرف 2 الجمع.
KELOMPOK. Pengertian Hukum Islam. Pengertian Hukum Islam Menurut Ahmad Rofiq, Pengertian Hukum Islam adalah seperangkat kaidah-kaidah hukum yang didasarkan.
Andalus Corporation Pte Ltd
GANGGUAN JIWA PADA MASA KEHAMILAN
IMAN KEPADA MALAIKAT. 1. Pengertian malaikat Allah Kata ‘malaikat’ berasal dari kata malak, bentuk jamaknya adalah malaikah. Kata malak memiliki arti.
IMAN KEPADA KITAB ALLAH SWT. DENGAN MEMBACA Y  N  Y  QW  Y  W  N  WQ  Y  TPV  Y  TN Y 
Penyimpangan Seksual. TUJUAN Siswa memiliki perilaku seksual yang sehat sesuai gendernya.
Transcript presentasi:

MANUSIA DAN PENDERITAAN

I. Penderitaan Penderitaan berasal dari derita. Derita berasal dari kata dhra (bahasa sangsakerta, yang artinya menahan atau menanggung.) Derita artinya menanggung atau merasakan sesuatu yang tidak menyenangkan. Penderitaan itu dapat lahir atau batin atau lahir batin.

II. Penderitaan Sebuah Fenomena Universal Penderitaan sebuah fenomena universal artinya penderitaan tidak mengenai ruang dan waktu. Penderitaan hanya dialami oleh manusia zaman sekarang, yang kebutuhan dan tuntutan hidupnya sangat komplek yang akan menimbulkan penderitaan bagi yang tidak memenuhinya. Penderitaan tidak mengenal perbedaan manusia. Penderitaan bisa pula dialami oleh manusia-manusia suci seperti rasul atau nabi.

III. Penyebab Penderitaan Internal : dari dalam diri manusia Eksternal : dari luar diri manusia murni tidak murni Dari sudut agama sebab penderitaan: Ujian Allah Bala / Siksa Allah

Dalam diri manusia itu ada cipta, rasa dan karsa Dalam diri manusia itu ada cipta, rasa dan karsa. Karsa adalah sumber yang menjadi penggerak segala aktivitas manusia. Cipta adalah realitas dari adanya karsa dan rasa baik karsa maupun rasa selalu ingin dipuaskan setelah keduanya menemukan yang dicarinya, manusia akan merasa senang. Apabila tidak terpenuhi maka manusia akan menederita jelaslah bahwa karsa dan rasa merupakan sumber penderitaan manusia.

Wujud penderitaan adalah rasa takut dan rasa kurang Wujud penderitaan adalah rasa takut dan rasa kurang. Keduanya termasuk penyakit batin manusia, maka jalan terbaik untuk menguranginya adalah dengan menyehatkan batin itu sendiri.

IV. Siksaan Berbicara tentang siksaan, maka terbayang pada ingatan kita adalah neraka dan dosa. Dosa selalu identik dengan sesuatu yang sangat mengerikan. Siksaan itu berupa penyakit siksaan hati, siksaan badan dan sebagainya.

V. Rasa Sakit Rasa sakit adalah rasa yang tidak enak bagi si penderita. Rasa sakit akibat menderita penyakit. Rasa sakit atau penyakit tidak dapat dipisahkan dari kehidupan sehari-hari. Menderita sakit tidak dapat direncanakan. Penderitaan rasa sakit dan siksaan merupakan rangkaian peristiwa yang satu dnegan yang lainnya tidak dapat dipisahkan. Rasa sakit menimbulkan hikmah yang banyak, diantaranya dapat mendekatkan diri kepada Tuhan dapat menimbulkan rasa kasihan terhadap penderita, membuat orang lebih dermawan dan sebagainya.

VI. Neraka Berbicara neraka maka kita ingat kepada dosa antara neraka, siksaan, rasa takut, rasa sakit dan penderitaan terdapat hubungan sebab akibat dan tidak dapat dipisahkan. Manusia masuk neraka karena dosa, oleh karena itu bila berbicara dosa maka selalu berkaitan dengan kesalahan.

Manusia tidak terlepas dari kesalahan, kesalahan dapat sengaja atau tidak, tetapi selalu mendapat hukuman. Siapa yang menghukum terhantung pada kesalahan itu.