TES INTERAKTIF Larutan Penyangga

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
DERAJAT KEASAMAN (pH) 1.
Advertisements

LARUTAN PENYANGGA 1. Hitunglah pH larutan campuran dari 100 mL larutan C2H5COOH 0,04 M dan 150 mL larutan 0,02 M KOH jika Ka = 1,2 x 10-5.
MENGHITUNG pH LARUTAN PENYANGGA
ASAM BASA BY. SEFNI HENDRIS,S.Si.
BAB 7 Larutan Penyangga dan Hidrolisis Next.
LARUTAN PENYANGGA (BUFFER)
Berapa pH larutan yang terbentuk pada hidrolisis garam NaCN 0,01 M,
LARUTAN BUFFER LARUTAN BUFFER KOMPONEN LARUTAN PENYANGGA
Laju reaksi.
ASIDI ALKALIMETRI lanjutan
Soraya Dayanti Putri ( )
BAB 7. ASAM DAN BASA 7. 1 TEORI ASAM BASA
BAB 7. ASAM DAN BASA 7. 1 TEORI ASAM BASA
GARAM TERHIDROLISIS DAN LARUTAN BUFFER
Materi Tiga : LARUTAN.
HIDROLISIS GARAM Rudi Purwanto.
Konsep asam basa Indriana Lestari.
HIDROLISIS.
MolaRitas.
Materi Tiga : LARUTAN.
ASAM BASA Teori asam basa Arrhenius
LARUTAN PENYANGGA/BUFFER
ASAM BASA KONSEP ASAM BASA TEORI ASAM BASA KONSEP pH, pOH, pKw
PEMBENTUKAN LARUTAN dan KONSENTRASI LARUTAN
ASAM DAN BASA.
Hidrolisis didefinisikan sebagai reaksi dengan air
Titrasi Reduksi Oksidasi (Redoks)
BAB IV. REAKSI DALAM LARUTAN
SELAMAT MENGIKUTI TEs SOAL PILIHAN GANDA START.
MOLALITAS DAN FRAKSI MOL
SISTEM KONSENTRASI LATIHAN SOAL DAN KESEIMBANGAN REAKSI
KESETIMBANGAN ASAM-BASA
Petunjuk penyelesaian
LARUTAN PENYANGGA.
ASAM DAN BASA.
KD II TITRASI ASAM – BASA
MENGENAL BERBAGAI LARUTAN BUFFER
ASAM DAN BASA PENDAHULUAN
LARUTAN PENYANGGA Adalah larutan yang dapat mempertahankan pH akibat atau penambahan sedikit asam, basa atau karena pengenceran.
BAB IV TITRASI ASAM-BASA.
PRODI BIOTEKNOLOGI FAKULTAS ILMU
BAB LARUTAN.
ARDINA TITI PURBO RETNO S
Reaksi Netralisasi SMA MAARIF NU PANDAAN TERAKREDITASI “B” 2009
Dwi Koko P. M.Sc., Apt Bagian Kimia Farmasi Universitas Jember
SOAL SOAL HIDROLISIS LANJUT TUTUP.
Dwi Koko P. M.Sc., Apt Bagian Kimia Farmasi Universitas Jember
TITRASI ASAM BASA.
TUGAS PEMBELAJARAN ELEKTRONIK PERSAMAAN ION
PRODI BIOTEKNOLOGI FAKULTAS ILMU
TETAPAN IONISASI ASAM BASA PRODI BIOTEKNOLOGI FAKULTAS ILMU
Arifin Surya Lukita XI IPA I
LARUTAN PENYANGGA/BUFFER
Asam dan Basa To play the movies and simulations included, view the presentation in Slide Show Mode.
BAHAN AJAR DAN BAHAN UJIAN MATA PELAJARAN KIMIA KELAS XI SEMESTER 2
Oleh : Widodo, S.Pd. SMA N I SUMBEREJO TANGGAMUS
Materi Tiga : LARUTAN.
Materi Tiga : LARUTAN.
KELAS XI IPA SEMESTER II OLEH HARYANTI,MPd
STANDAR KOMPETENSI Siswa mampu mendeskripsikan sifat – sifat larutan, metode pengukuran dan penerapannya. Kompetensi Dasar Siswa memahami jenis garam yang.
LARUTAN A. Pendahuluan LARUTAN adalah campuran homogen dua zat atau lebih yang saling melarutkan dan masing-masing zat penyusunnya tidak dapat dibedakan.
Asam, Basa, dan Garam. Sifat Asam 1.Rasanya asam bila dicicipi (makanan) 2.Bersifat Korosif 3.Dapat merubah kertas lakmus biru menjadi merah 4.Phnya kurang.
LARUTAN BUFFER. ANGGOTA KELOMPOK 1. Amalia Nur Aini( ) 2. Retno Wulandari( ) 3. Sekar Dewi Setyaningrum( ) 4. Wahnutia Adilaregina( )
ASAM DAN BASA PENDAHULUAN ASAM BERASAL DARI BAHASA LATIN ACIDUS, ARTINYA ADALAH MASAM ATAU ASAM. BASA BERASAL DARI BAHASA ARAB ALQILLI, ARTINYA ADALAH.
HIDROLISIS GARAM DAN BUFFER
Kesetimbangan Asam dan Basa 1
Kesetimbangan Asam-Basa dan Kesetimbangan Kelarutan
Kesetimbangan Kelarutan
Larutan Penyangga (BUFFER/DAPPAR) MAN 2 KOTA PROBOLINGGO Dra, MUQMIROH NURANI M. M.
Materi Tiga :. Memiliki pemahanan sifat-sifat larutan dan kesetimbangan ion dalam larutan Memiliki kemampuan untuk menginterpretasikan serta menerapkan.
Transcript presentasi:

TES INTERAKTIF Larutan Penyangga START

SOAL NOMOR 1 Larutan penyangga adalah larutan yang pHnya….. A. Mudah sekali berubah jika ditambah air B. Mudah sekali berubah jika ditambah sedikit asam atau basa C. Tidak mudah berubah jika ditambah asam, tetapi berubah jika ditambah air D. Tidak berubah jika ditambah sedikit asam, basa, maupun air E. Tidak berubah jika ditambah asam atau basa, tetapi berubah jika ditambah air

SOAL NOMOR 2 Larutan penyangga dapat dibuat dengan mencampurkan larutan-larutan…. A. Asam asetat dengan natrium nitrat B. Asam asetat dengan natrium asetat C. Asam nitrat dengan natrium nitrat D. Asam nitrat dengan natrium asetat E. Asam fosfat dengan natrium asetat

SOAL NOMOR 3 Campuran di bawah ini bersifat penyangga, kecuali…… A. Larutan NaH2PO4 dengan larutan Na2HPO4 B. Larutan HCOOH dengan larutan Ba(HCOO)2 C. Larutan HNO2 dengan larutan NH4NO2 D. Larutan NaOH dengan larutan Ba(HCOO)2 E. Larutan H2CO3 dengan larutan NaHCO3

SOAL NOMOR 4 Larutan penyangga yang terdiri dari campuran 100 mL larutan CH3COOH 0,2 M dengan 100 mL larutan CH3COONa 0,2 M (Ka CH3COOH = 10 −5 ). Maka pH campuran tersebut adalah…… A. 4 B. 5 C. 6 D. 7 E. 8

SOAL NOMOR 5 Ke dalam 1 liter larutan asam asetat 0,1 M yang pHnya = 3 ditambahkan garam natrium asetat sehingga pHnya menjadi dua kali semula. Ka asam asetat = 10 −5 . Garam natrium asetat yang ditambahkan itu sebanyak…. A. 0,0001 mol B. 0,001 mol C. 0,01 mol D. 0,1 mol E. 1 mol

SELAMAT Anda sudah menyelesaikan semua soal SKOR