AHMAD FAUZI SY PENDIDIKAN MATEMATIKA I SEMESTER V

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Kelipatan Persekutuan Terkecil (KPK)
Advertisements

MOTTO : SMA NEGERI 2 TASIKMALAYA
PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN BILANGAN BULAT
Pertidaksamaan Kelas X semester 1 SK / KD Indikator Materi Contoh
Pada mata pelajaran matematika
MATA PELAJARAN MATEMATIKA
PERTEMUAN IV Metoda Pembuktian dlm Matematika
KELIPATAN DAN KPK SUATU BILANGAN CACAH
Bagian ke-1.
Assalamualaikum Wr. Wb.
BILANGAN BULAT.
WROKSHOP MATEMATIKA Kpk dan fpb
ASSALAMU’ALAIKUM WR. WB.
MODEL RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )
FPB dan KPK.
KONSEP OPERASI HITUNG ALJABAR
Matakuliah Teori Bilangan
MATEMATIKA BARISAN DAN DERET Dra. Endang M. Kurnianti, M.Ed.
MATEMATIKA DASAR I HIMPUNAN BILANGAN REAL
ALJABAR LINIER WEEK 2. MATRIKS
Fungsi Eksponensial, Logaritma & Invers
Barisan dan deret aritmatika
Kerjakan 10 soal (dari 12 soal) yang termudah menurut anda !
BARIS DAN DERET GEOMETRI
Salmah Jurusan Matematika FMIPA Universitas Gadjah Mada
PERSAMAAN DAN PERTIDAKSAMAAN
Matematika Lanjutan Bilangan Bulat Ke Pokok Pembahasan.
ARITMATIKA PERTEMUAN IV FPB dan KPK Oleh
HIMPUNAN.
PERSAMAAN Matematika Kelas I – Semester 1
PERTEMUAN IV Metoda Pembuktian dlm Matematika
FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI
Maya Nurlastyaningtyas Universitas Muhammadiyah Surakarta
SISTEM BILANGAN REAL/RIIL
PENJUMLAHAN DAN PENGURANGAN BILANGAN BULAT
PERTIDAKSAMAAN LINIER DAN NILAI MUTLAK
Kelipatan Persekutuan Terkecil (KPK)
Persamaan dan Pertidaksamaan
HIMPUNAN.
MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA
HIMPUNAN.
Invers Matriks FadjarShadiq,.
HIMPUNAN SK & KD Indikator Materi Contoh Soal Profil Oleh:
Induksi matematika Oleh : Luddy B. Sasongko.
PERSAMAAN LINEAR SATU VARIABEL
TEORI BILANGAN Pertemuan Ke - 1.
Juliana Wahyuni Siregar ) - PMM 4 / V
FAKTOR PERSEKUTUAN TERBESAR (FPB) DAN KELIPATAN PERSEKUTUAN TERKECIL (KPK) PERTEMUAN 6 OLEH NURUL SAILA PRODI PGSD FKIP UPM.
PERSAMAAN Matematika Kelas I – Semester 1
( Pertidaksamaan Kuadrat )
BILANGAN BULAT By_hidayati (a ).
KELAS X PROK.TEKNOLOGI KOMPUTER & INFORMASI
OPERASI HITUNG BILANGAN
PERMASALAHAN SISWA SEKOLAH DASAR MATERI BILANGAN DESIMAL
TEORI BILANGAN INDUKSI MATEMATIKA
PELAKSANA MATA KULIAH UMUM (PAMU)
MENGERJAKAN HITUNG BILANGAN PECAHAN
BAB 4 PERTIDAKSAMAAN.
PERTIDAKSAMAAN LINIER
PERTIDAKSAMAAN NILAI MUTLAK
OPERASI HIMPUNAN IRISAN DAN GABUNGAN
FAKTORIAL.
CCM110 MATEMATIKA DISKRIT Pertemuan-9, Metode Pembuktian
Assalamualaikum Wr.wb.
FAKTOR DAN KELIPATAN BILANGAN Oleh : Lisdha Zumayanti.
Memahami Cara Menyederhanakan Pecahan Bentuk Aljabar Pertemuan Ke-5.
Definisi Pertidaksamaan
1. 2 Bilangan Bulat Pengertian Bilangan bulat terdiri dari bilangan bulat negatif dan bilangan cacah, ditulis:
SUPER QUIZ.
TUGAS MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA Disusun Oleh: JOKO RIANTO ( A ) PENDIDIKAN MATEMATIKA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH.
Transcript presentasi:

AHMAD FAUZI SY 35131003 PENDIDIKAN MATEMATIKA I SEMESTER V PROFIL PROFIL HOME DEFENISI AHMAD FAUZI SY 35131003 PENDIDIKAN MATEMATIKA I SEMESTER V EXIT MACAM-MACAMNYA PEMBAHASAN VIDIO CONTOH SOAL

HOME KELIPATAN DAN FAKTOR BILANGAN EXIT SOAL PROFIL HOME VIDIO DEFENISI MACAM-MACAMNYA VIDIO CONTOH SOAL SOAL PEMBAHASAN

DEFENISI Kelipatan Kelipatan suatu bilangan merupakan bilangan-bilangan hasil penjumlahan dengan bilangan yang sama secara terus menerus atau hasil perkalian bilangan tersebut dengan bilangan asli. Dalam pengertian singkat, Kelipatan suatu bilangan adalah hasil perkalian bilangan itu dengan bilangan asli. Faktor Faktor suatu bilangan adalah semua bilangan yang dapat membagi bilangan tersebut. EXIT PROFIL HOME DEFENISI MACAM-MACAMNYA VIDIO CONTOH SOAL SOAL PEMBAHASAN

MACAM-MACAM KELIPATAN DAN FAKTOR BILANGAN Kelipatan Suatu Bilangan Masih ingatkah kalian dengan membilang bilangan loncat? Mari kita perhatikan garis bilangan di bawah ini. Mari kita tuliskan bilangan loncat 2 yang ditunjukkan tanda panah pada garis bilangan di atas. 2, 4, 6, 8, 10, dan seterusnya Dari manakah bilangan-bilangan tersebut diperoleh? Mari kita selidiki bersama-sama. 2 = 2 = 1 × 2 4 = 2 + 2 = 2 × 2 6 = 4 + 2 = 2 + 2 + 2 = 3 × 2 8 = 6 + 2 = 2 + 2 + 2 + 2 = 4 × 2 10 = 8 + 2 = 2 + 2 + 2 + 2 + 2 = 5 × 2 dan seterusnya Ternyata bilangan-bilangan tersebut diperoleh dengan menambahkan 2 dari bilangan sebelumnya atau mengalikan 2 dengan bilangan 1, 2, 3, 4, 5, dan seterusnya. Bilangan-bilangan seperti ini disebut bilangan kelipatan 2. Jadi dapat disimpulkan bahwa Kelipatan suatu bilangan adalah hasil perkalian bilangan asli dengan bilangan tertentu EXIT PROFIL HOME DEFENISI MACAM-MACAMNYA VIDIO CONTOH SOAL SOAL PEMBAHASAN

EXIT SOAL Kelipatan Persekutuan Dua Bilangan Kelipatan persekutuan dua bilangan adalah kelipatan dua bilangan yang memiliki anggota sama. 3. Faktor Suatu Bilangan Faktor adalah pembagi dari suatu bilangan, yaitu bilangan-bilangan yang membagi habis bilangan tersebut. Oleh karena itu, untuk mencari faktor dari semua bilangan, dan suatu bilangan adalah faktor dari dirinya sendiri. 4. Paktor Perskutuan Dua Bilangan Faktor persekutuan dari dua bilangan adalah bilangan-bilangan yang merupakan faktor dari kedua bilangan tersebut atau dengan kata lain Faktor persekutuan merupakan faktor yang sama dari 2 bilangan atau lebih. EXIT PROFIL HOME DEFENISI MACAM-MACAMNYA VIDIO CONTOH SOAL SOAL PEMBAHASAN

VIDIO EXIT SOAL PROFIL HOME VIDIO CONTOH SOAL PEMBAHASAN DEFENISI MACAM-MACAMNYA VIDIO CONTOH SOAL SOAL PEMBAHASAN

CONTOH EXIT SOAL 1. Kelipatan Suatu Bilangan Kelipatan 2 1 x 2 = 2; 2 x 2 = 4; 3 x 2 = 6; 4 x 2 = 8; 5 x 2 = 10; 6 x 2 = 12 dan seterusnya Jadi kelipatan 2 adalah 2, 4, 6, 8, 10, 12 . . . 2. Kelipatan Persekutuan Dua Bilangan Tentukan kelipatan persekutuan dari bilangan 3 dan  4 Penyelesaian Kelipatan dari 3 adalah : 3,6,9,12,15,18,21,24,27, … Kelipatan  dari 4 adalah : 4,8,12,16,20,24,28,32,36, … Jadi, kelipatan persekutuan dari 3 dan 4 adalah: 12,24, … EXIT PROFIL HOME DEFENISI MACAM-MACAMNYA VIDIO CONTOH SOAL SOAL PEMBAHASAN

EXIT SOAL 3. Faktor Suatu Bilangan Tentukan faktor dari bilangan 8 dan 9 Faktor dari 8 adalah 1, 2, 4, 8 Faktor dari 9 adalah 1, 3, 9 Berdasarkan contoh diatas, bahwa 8, merupakan kelipatan dari 1, 2, 4, dan 8. Hal ini berarti1, 2, 4, dan 8 adalah faktor dari 8. 4. Paktor Perskutuan Dua Bilangan Tentukan faktor persekutuan dari 5 dan 10 ! Jawab : Faktor dari 5 adalah 1, 5. Faktor dari 10 adalah 1, 2, 5, 10. Terdapat bilangan-bilangan yang sama di antara faktor-faktor dari 5  dan 10, yaitu 5. Dikatakan bahwa 5 adalah faktor persekutuan dari 5 dan 10. jadi, faktor persekutuan dari 5 dan 10 adalah 5. EXIT PROFIL HOME DEFENISI MACAM-MACAMNYA VIDIO CONTOH SOAL SOAL PEMBAHASAN

SOAL SOAL EXIT SOAL 3. Faktor Suatu Bilangan Tentukan faktor dari bilangan 8 dan 9 Faktor dari 8 adalah 1, 2, 4, 8 Faktor dari 9 adalah 1, 3, 9 Berdasarkan contoh diatas, bahwa 8, merupakan kelipatan dari 1, 2, 4, dan 8. Hal ini berarti1, 2, 4, dan 8 adalah faktor dari 8. 4. Paktor Perskutuan Dua Bilangan Tentukan faktor persekutuan dari 5 dan 10 ! Jawab : Faktor dari 5 adalah 1, 5. Faktor dari 10 adalah 1, 2, 5, 10. Terdapat bilangan-bilangan yang sama di antara faktor-faktor dari 5  dan 10, yaitu 5. Dikatakan bahwa 5 adalah faktor persekutuan dari 5 dan 10. jadi, faktor persekutuan dari 5 dan 10 adalah 5. 3. Faktor Suatu Bilangan Tentukan faktor dari bilangan 8 dan 9 Faktor dari 8 adalah 1, 2, 4, 8 Faktor dari 9 adalah 1, 3, 9 Berdasarkan contoh diatas, bahwa 8, merupakan kelipatan dari 1, 2, 4, dan 8. Hal ini berarti1, 2, 4, dan 8 adalah faktor dari 8. 4. Paktor Perskutuan Dua Bilangan Tentukan faktor persekutuan dari 5 dan 10 ! Jawab : Faktor dari 5 adalah 1, 5. Faktor dari 10 adalah 1, 2, 5, 10. Terdapat bilangan-bilangan yang sama di antara faktor-faktor dari 5  dan 10, yaitu 5. Dikatakan bahwa 5 adalah faktor persekutuan dari 5 dan 10. jadi, faktor persekutuan dari 5 dan 10 adalah 5. EXIT PROFIL HOME DEFENISI MACAM-MACAMNYA VIDIO CONTOH SOAL SOAL PEMBAHASAN

PEMBAHASAN EXIT SOAL PROFIL HOME VIDIO 10 bilangan kelipatan 3 Penyelesaian 1x3=3, 2x3=6, 3x3=9, 4x3=12, 5x3=15, 6x3=18, 7x3=21, 8x3=24, 9x3=27, 10x3=10 jadi kelipatan 3 adalah 3,6,9,12,15,18,21,24,27,30 kelipatan persekutuan bilangan 4 dan 6 yang lebih kecil dari 40 Kelipatan 4: 4,8,12,16,20,24,28,32,36,40 kelipatan 6: 6,12,18,24,30,36,42,48,54,60 Jadi kelipatan persekutuan dari 4 dan 6 adalah 12,24,36, Faktor dari bilangan 9 9:9=1, 9:3=3, 9:1=9, jadi faktornya (1,3,9) 4. Faktor persekutuan dari 12 dan 20 ! Faktor dari 12 adalah 1, 2, 3, 4, 6, 12. Faktor dari 20 adalah 1, 2, 4, 5, 10, 20. Terdapat bilangan-bilangan yang sama di antara faktor-faktor dari 12 dan 20, yaitu 1, 2 dan 4. Dikatakan bahwa 1, 2 dan 4 adalah faktor persekutuan dari 12 dan 20. Jadi, faktor persekutuan dari 12 dan 20 adalah 1, 2, dan 4. EXIT PROFIL HOME DEFENISI MACAM-MACAMNYA VIDIO CONTOH SOAL SOAL PEMBAHASAN

WASSALAM SEMOGA BERMANFAAT EXIT PROFIL HOME DEFENISI MACAM-MACAMNYA VIDIO CONTOH SOAL SOAL PEMBAHASAN