PEMBELAJARAN KONSTRUKTIVISTIK

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
PEMBELAJARAN DI KELAS, LAB & LAPANGAN
Advertisements

KONSTRUKTIVISME DALAM PEMBELAJARAN
Assalamu'alaikum....
TEORI PAKEM PEMBELAJARAN AKTIF KREATIF EFEKTIF DAN MENYENANGKAN
Pengembangan Pengalaman Belajar
PERANCANGAN MODEL PEMBELAJARAN
GARIS BESAR INSTRUMEN PENILAIAN PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
PARADIGMA BARU PEMBELAJARAN Dari Behavioristik ke Konstruktivistik
Konstruktivisme dalam Pembelajaran Oleh: Tim Penelitihan dan Pengembangan Pendidikan Kopertis Wilayah VII Jawa Timur.
Format Penilaian Peerteaching
Pendekatan dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia Sekolah Dasar
Pendekatan dlm pembelajaran IPS
Teori Belajar Konstruktivisme
STRATEGI BELAJAR MENGAJAR
PENDEKATAN KONTEKSTUAL DALAM PEMBELAJARAN
Contextual teaching and learning
SESI 7 ACTIVE LEARNING 1. Mengapa AL ? Konfusius (400 SM)
Contextual teaching and learning
LAPORAN BUKU Cepi Riyana NIM
TEORI BELAJAR.
KONSTRUKTIVISME Pengetahuan kita merupakan hasil konstruksi
KONSTRUKTIVISME DALAM PEMBELAJARAN
TEORI BELAJAR KONSTRUKTIVISME
Metode Pengembangan Moral dan Nilai-nilai Agama
TEORI BELAJAR KONSTRUKTIVISME
RUBRIK ANALITIK Pertemuan 10.
Konsep Belajar dan Pembelajaran
KONSTRUKTIVISME DALAM PEMBELAJARAN ? P3AI-ITS.
ARIFIN, PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN AKTIF (ACTIVE LEARNING) MELALUI STRATEGI ROTATING TRIO EXCHANGE UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN ANALISIS DAN.
Hakikat dan konsep strategi pembelajaran
BERORIENTASI AKTIVITAS SISWA
TEORI BELAJAR DAN PEMBELAJARAN
Model discovery learning
STRATEGI PEMBELAJARAN
TEORI BELAJAR KONSTRUTIVISTIK
TEORI BELAJAR KONSTRUKTIVISME
BIMBINGAN TEKNIS IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN
Penerapan model pembelajaran
PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL DAN TEORI BANDURA Oleh : Casutri
Pendekatan Kontekstual dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia
Hakikat Media dan Sumber Belajar
PEMBIMBINGAN 2 Siti Julaeha.
TEORI BELAJAR Konsep CBSA Oleh : Iswadi, M. Pd.
6/11/2018 Orientasi Pengajaran Mikro Dwi Anggraeni Siwi/
Oleh : Jesica Putri Sagala ( )
Konsep Belajar dan Teori Belajar IPA
KONSTRUKTIVISME Piaget Vygotsky
Belajar dan Pembelajaran
MEDIA PEMBELAJARAN By: Durinda Puspasari.
Pengembangan Pengalaman Belajar
Pendekatan Ketrampilan Proses
Teori Belajar Konstruktivistik dan Penerapannya dalam Pembelajaran
STKIP Kusuma Negara Jakarta
Konsep Dasar Belajar dan Pembelajaran TK/PAUD
Mahesa Wahyu Sari ( ) Indi Putri Amalia ( ) Nira Anggraeni ( )
Pengembangan Kurikulum dan Pembelajaran di SD
Konsep Belajar dan Teori Belajar IPA
Ika Oktavianti, S.Pd., M.Pd UNIVERSITA MURIA KUDUS
Menuju Pembelajaran yang “PAKEM”
HAKEKAT DAN TEORI PEMBELAJARAN Oleh : Halimah Af’ida D
MODEL-MODEL PEMBELAJARAN DAN RELEVANSINYA DENGAN PENDIDIKAN KEJURUAN
CTL dan PAIKEM M A K A L A H Diajukan Untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah " Strategi Pembelajaran " Dosen Pengampu : Afiful Ikhwan, M.Pd.I Oleh : FIANA WULANNDARI.
Abigail Christina Mulia
TEORI BELAJAR Konsep CBSA Oleh : Iswadi, M. Pd.
STRATEGI PEMBELAJARAN BERORIENTASI PADA AKTIVITAS SISWA (PBAS)
‘.
STRATEGI PEMBELAJARAN
Teori Belajar Belajar merupakan suatu proses usaha sadar yang dilakukan oleh individu untuk suatu perubahan dari tidak tahu menjadi tahu, dari tidak memiliki.
PEMBELAJARAN KOOPERATIF (COOPERATIVE LEARNING)
Model Pembelajaran” adalah kerangka konseptual yang menggambarkan prosedur yang terorganisir secara sistemik dalam mengorganisasikan pengalaman belajar.
Transcript presentasi:

PEMBELAJARAN KONSTRUKTIVISTIK Nama : Siti Dwi Rahayu NIM : 120210102050 Prodi : Pendidikan Fisika Kelas : N

Pergeseran peradigma Pembelajaran Pendekatan Behavioristik Pendekatan Konstruktivistik Pendekatan teori belajar behavioristik menganggap bahwa perilaku yang dapat diukur dan diamati merupakan hasil belajar individu. Sedangkan, Pendekatan teori belajar konstruktivistik menekankan pada perlunya proses mental seseorang dilibatkan secara aktif dalam pemenuh proses belajar dan membangun pengetahuan.

Pendekatan Konstruktivistik Definisi pendekatan konstruktivistik : Menurut Anita Woolfolk Menurut Gagnon dan Collay Kontruktivisme adalah salah satu aliran filsafat yang mempunyai pandangan bahwa pengetahuan yang kita miliki adalah hasil konstruksi atau bentukan diri kita sendiri. Hasil dari belajar merupakan kombinasi antara pengetahuan baru dengan pengetahuan atau pengalaman yang telah dimiliki sebelumnya.

Teori belajar kognitif Continue... Teori belajar kognitif konstruktivisme Tujuan menggunakan pendekatan konstruktivistik dalam pembelajaran adalah untuk membantu meningkatkan pemahaman siswa terhadap isi atau materi pembelajaran. konstruktivisme Metode pembelajaran penemuan Konsep belajar bermakna

Komponen-komponen Pendekatan Konstruktivistik Belajar aktif (active learning). Aktivitas pembelajaran yang bersifat otentik dan situasional. Aktivitas belajar harus menarik dan menantang. Mengaitkan pengalaman dan pengetahuan baru. Merefleksi pengetahuan yang sedang dipelajari. Guru sebagai fasilitator.

Desain Sistem Pembelajaran Konstruktivistik 1. Situasi  menjelaskan maksud dan tujuan pembelajaran. 2. Pengelompokan  tujuan untuk interaksi dengan sejawat. 3. Pengaitan  menghubungkan pengalaman dan pengetahuan baru. 4. Pertanyaan  memunculkan gagasan asli yaitu inti dari pembelajaran. 5. Eksibisi  menunjuk hasil setelah mengikuti pengalaman belajar. 6. Refleksi  berfikir kritis dan kebebasan membangun pengetahuan.

Penilaian Portofolio Portofolio digunakan untuk : Metode penilaian. Bentuk alternatif instrumen evaluasi hasil belajar yang digunakan guru untuk mengetahui kemampuan siswa dalam mengkon- struksi ilmu pengetahuan dan ketrampilan yang dipelajari. Portofolio digunakan untuk : Metode penilaian. Mengetahui kemajuan belajar. Pendekatan yang digunakan dalam penilaian portofolio: Pendekatan holistik. Pendekatan analisis.