Bimbingan dan Konseling Sosial

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Oleh: Prof.Dr.Mungin Eddy Wibowo, M.Pd Universitas Negeri Semarang
Advertisements

Media Pembelajaran Interaktif
Etika Pergaulan Remaja dalam Pandangan Islam
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
PERMASALAHAN PESERTA DIDIK USIA SEKOLAH MENENGAH
KONSEP DIRI.
BAHAN AJAR PERTEMUAN KE-4
KELAS/SEMESTER : IX/GANJIL
Materi Pertemuan 12 Psikologi Anak Berbakat Olivia Tjandra W., M. Si., Psi.
Pengungkapan diri pada remaja puteri melalui status updates dalam Facebook Oleh Nita Indrawati.
Aku seorang REMAJA Layanan Informasi Bidang Bimbingan Pribadi
Pergaulan remaja sehat
Tata Krama Pergaulan.
Bertoleransi dalam Keberagaman
FATIH VERWIATA NURUL AZMI, Pendidikan Karakter pada Anak dalam Lingkungan Keluarga Pedagang Kerupuk di Desa Ujungrusi Kecamatan Adiwerna Kabupaten.
PILAR KEPEMIMPINAN #7 MENGEMBANGKAN PERSAHABATAN
PENDIDIKAN KARAKTER 1. Religius  Sikap dan perilaku yang patuh dalam melaksanakan ajaran agama  yang dianutnya, toleran terhadap pelaksanaan ibadah agama.
BERTOLERANSI DALAM KEBERAGAMAN PPKn UAD
ISTI'ANAH, Faktor-Faktor Yang Melatarbelakangi Kenakalan Siswa SMA Muria Pati dalam Mengkonsumsi Minuman Keras.
PENILAIAN KOMPETENSI SIKAP
BERTEMAN DAN BERSAHABAT
EKO RUDYANTO, Pembelajaran Seni Grafis Cetak Saring pada Kelas XI IPA 5 SMA Negeri 2 Pati.
Universitas Gunadarma Fakultas Psikologi for further detail, please visit
TITA MAELA MARGAWATI, MENGURANGI PERILAKU AGRESIF MELALUI LAYANAN KONSELING BEHAVIOUR DENGAN TEKNIK PENGKONDISIAN OPERAN PADA SISWA KELAS VIII.
INDRI OKTAVIAN, PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBAWAKAN ACARA MENGGUNAKAN METODE TALKING STICK DENGAN TEKNIK SIMULASI PADA SISWA KELAS VIII D SMP.
YOGI FAJAR PRIYANTO, Pandangan Siswa Tentang Ekstrakurikuler Olahraga Bola Basket Di SMA Negeri 2 Kendal Kabupaten Kendal Tahun Pelajaran 2008/2009.
SISWA KELAS X SMKN 3 KUDUS
PENGEMBANGAN KETERAMPILAN
Adinuringtyas herfi rahmawati Dhanang suwidagdho
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Latihan Kasus.
Psikologi Anak Berbakat Olivia Tjandra W., M. Si., Psi
Dosen : Soni Nopembri, M. Pd Oleh : Ahmad Rifai ( )
Bimbingan Karir Fitria Nurmastuti –
PEMECAHAN MASALAH SISWA
KELOMPOK 2 Disusun Oleh : GINAH MARDEANAH MIRANTI VISKA PERTAMI
Pendidikan kewarganegaraan dan hukum
X MIA 1 dan X MIA 2 SEMESTER GANJIL
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM
Nilai-Nilai Karakter Anak di Indonesia
DAMPAK NIKOTIN TERHADAP PSIKOLOGIS SISWA
Pengintegrasian Berbagai Nilai dan Materi ke dalam Mata Pelajaran
Bimbingan Konseling di Sekolah Dasar
Keluarga dengan Anak Usia Remaja
BAHAN AJAR PERTEMUAN KE-4
Diskripsi Keberagaman Bangsa Indonesia
STANDAR KOMPETENSI: Mengungkapkan pikiran, perasaan dan informasi dengan berpidato melaporkan isi buku dan baca puisi KOMPETENSI DASAR 6.1 Berbicara Berpidato.
INTAN FAHMAWATI, Peningkatan Keterampilan Berbicara Bahasa Jawa dengan Teknik Dubbing Film pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 1 Tambak Kabupaten.
PENDIDIKAN PANCASILA BAB. X. Petumbuhan Faham Kebangsaan
PERTEMUAN KE-3 DAN 4 karakter siswa
KOMUNIKASI PADA KLIEN ANAK
KOMUNIKASI DALAM PERSAHABATAN
KELOMPOK 3 Ningrum Isnaeni Muhammad Ferdi H. Suci Rizki F.
Kerukunan Antar Umat Beragama
SELAMAT DATANG DI SMK NEGERI PAKU
Nama : Novita sari Nim : A
Membina Hubungan Baik dengan Teman Sebaya
PERAN SEKOLAH DALAM PENDIDIKAN KARAKTER ANAK
Yang benar vs yang salah
PERTEMUAN KE-3 DAN 4 karakter siswa
Orientasi Psikologis Pembelajaran Di Sekolah dan prasekolah
SMPN 4 Mataram QANA’AH DAN TASAMUH Oleh : MAJID SAID, S.Pd.I.
Kata remaja disebutkan sebagai masa peralihan dari masa anak dengan masa dewasa, ada juga istilah asing yang menunjukan masa remaja, antara lain: puberty.
BAB VII YESUS, SAHABAT, TOKOH IDOLA, PUTRA ALLAH DAN JURUSELAMAT
STANDAR KOMPETENSI LULUSAN (SKL) KOMPETENSI INTI (KI) KOMPETENSI DASAR (KD) PPT
Oleh: Prof.Dr.Mungin Eddy Wibowo, M.Pd Universitas Negeri Semarang
SELAMAT DATANG DI PEMBELAJARAN INTERAKTIF MATERI ''TOLERANSI'' KLIK ''START' UNTUK MULAI BELAJAR START.
Sexual Behaviour Bayi dan Anak. Perkembangan seksualitas bukan hanya perilaku pemuasan seks semata, tapi juga mencakup pembentukan nilai, sikap, perasaan,
Komunikasi Interpersonal  Komunikasi interpersonal menduduki peran yang sentral dalam kehidupan sehari-hari.  Komunikasi ini juga akan memenuhi terhadap.
FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB KONFLIK ANTAR UMAT BERAGAMA
Transcript presentasi:

Bimbingan dan Konseling Sosial Oleh : Dian Anggraeni (09104241005) Eri Susanti (09104241007) Rima Sekarani I. N. (09104241008) Yuli Nurfahmi (09104241017) Bimbingan dan Konseling Jurusan Psikologi Bimbingan dan Pendidikan Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Negeri Yogyakarta 2010

Beda Agama Persahabatan “kenapa Tuhan menciptakan manusia berbeda-beda, kalau hanya mau disembah dengan satu cara” (kutipan dialog dalam film cin(T)a)

Pengertian Persahabatan Persahabatan atau pertemanan adalah istilah yang menggambarkan perilaku kerja sama dan saling mendukung antara dua atau lebih entitas sosial. Dalam pengertian ini, istilah "persahabatan" menggambarkan suatu hubungan yang melibatkan pengetahuan, penghargaan dan afeksi.

Nilai yang sering kali muncul dalam persahabatan : Kecenderungan untuk menginginkan apa yang terbaik bagi satu sama lain. Kita tentu menginginkan yang terbaik bagi sahabat kita. Untuk hl itu, kta rela melakukan apapun. Simpati dan empati. Kita seakan merasakan apa yang sedang dirasakan sahabat. Baik sedang sedih, marah, gembira, jatuh cinta, dll. Kejujuran, barangkali dalam keadaan-keadaan yang sulit bagi orang lain untuk mengucapkan kebenaran. Remaja sangat senang berbagi dengan sahabatnya. Banyak hal yang berusaha ditutupi dari orang lain tapi mereka tunjukkan kepada sahabatnya. Saling pengertian. Saling memahami keadaan satu sama lain. Memiliki toleransi dengan batasan-batasan tertentu, misal tidak mengusik kepercayaan / keimanan dari sahabat.

Persahabatan Beda Agama Dalam lingkup sekolah, apabila bukan merupakan badan usaha atau yayasan dari agama tertentu, akan ada beragam keyakinan disana. Sangat dimungkinkan terjalin persahabatan yang terdiri dari agama yang berbeda. Tidak menutup kemungkinan pula, mereka yang sudah bersahabat sejak SMP dengan orang yang beda agama akan berlanjut hingga jenjang SMA meski sudah tidak satu sekolah. Dalam setiap agama pun diajarkan untuk membina sikap toleransi antar umat beragama. Perbedaan yang ada justru akan semakin menambah warna dalam persahabatan tersebut.

Proses Belajar Sosial Salah satu tujuan perkembangan social remaja adalah memperluas kontak social. Mereka tidak lagi memilih teman berdasar kemudahan menjangkaunya. Mereka menginginkan teman yang memilki nilai sama, yang dapat memahami, membuat rasa aman, dapat mempercayakan masalah bersama dan membahas hal–hal yang tidak dapat dibicarakan dengan orang tua. Teman-teman yang mereka pilih itu tidak selamanya berada pada agama yang sama.

Ada berbagai hal positif yang bisa didapatkan dari persahabatan dengan agama yang berbeda, antara lain : Saling menghargai Saling toleransi Belajar & mendapat pengetahuan tentang agama lain.

Hal-hal tersebut dapat diungkapkan dalam berbagai cara, misalnya dalam hal ibadah dan pemaknaan hari raya. Ibadah Mengingatkan teman untuk melakukan ibadahnya. Menghormati ibadah yang sedang dilakukan Melakukan ibadah maupun kegiatan social bersama Hari raya Mengucapkan selamat hari raya. Melibatkan sahabat-sahabat nonmuslim dalam adat keagamaan.

Pendidikan Agama di Sekolah Setiap orang berhak mendapatkan pendidikan agama di sekolahnya masing-masing. Ada berbagai hal yang dilakukan sekolah untuk memfasilitasi siswanya dalam belajar agama. Ruang kelas khusus / kelas agama dipisah  Pelajaran yang mengedepankan toleransi umat beragama. Ekstrakurikuler keagamaan   Dalam sekolah khusus agama tertentu pun, juga diajarkan bagaimana pentingnya menjaga kerukunan antarumat beragama.

Masalah yang Muncul dalam Persahabatan Beda Agama Persahabatan yang monoagama saja pati menemui banyak kendala. Beberapa hal seringkali menjadi penghancur persahabatan antara lain : Masalah bisnis dan materialistik. Ketidakterbukaan. Kehilangan kepercayaan dan kesetiaan. Perubahan perasaan antar lawan jenis.

Dalam persahabatan yang berbeda agama juga ada beberapa hal yang menjadi kendala, antara lain : Ajaran yang melarang adanya persahabatan antar agama. Dilarang keluarga Diajak pindah agama. Jatuh cinta

Persahabatan yang dijalin semasa SMA seringkali terkenang hingga masa tua bahkan lansia. Hal tersebut dikarenakan pada masa itulah, mereka semakin sibuk mencari dan mengembangkan identitas dirinya sendiri. Melalui persahabatan, kita belajar banyak hal, termasuk toleransi antar umat beragama. Persahabatan yang dihias dengan perbedaan agama akan menjadi indah ketika para remaja, khususnya SMA, menemukan nilai-nilai social dan moral yang dapat membantu mereka untuk mencapai tugas perkembangannya.

G. Daftar Pustaka Rita Eka Izzaty, dkk. 2008. Perkembangan Peserta Didik. Yogyakarta : UNY Press. http://id.wikipedia.org/wiki/Persahabatan http://www.emfajar.net/friends-of-mine/makna-persahabatan/

Terima Kasih... ^w^