Divisi ginjal hipertensi

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Pendahuluan Interaksi obat adalah perubahan efek suatu obat akibat pemakaian obat lain (interaksi obat-obat) atau oleh makanan, obat tradisional dan senyawa.
Advertisements

Antidiabetika Obat antidiabetik digunakan untuk mengontrol diabetes melitus. DM : suatu penyakit dimana terjadi kegagalan total atau parsial dari sel beta.
Rahmatini Bagian Farmakologi Fakultas kedokteran universitas andalas
DIABETES MELLITUS.
Fisiologi pembekuan darah (hemostasis)
HEMOSTASIS DAN TROMBOSIS
The Composition of Blood
BAB 5 Sistem Sirkulasi.
BAB 5 Sistem Sirkulasi.
HEMOSTASIS Dr. Ali santoso, Sp.PD.
Respon Hemostatik Vasokonstriksi
Aspek Farmakologik pada Gagal Ginjal Kronis
STROKE (CVD).
Disusun oleh: TEDDY MAULANA SRI JULIANA SUWANDA SAPUTRA
Adequacy HD Divisi Ginjal Hipertensi RSUD Dr.Moewardi Surakarta
Divisi Ginjal & Hipertensi RSUD Dr.Moewardi Surakarta
FARMAKOLOGI.
KELOMPOK 9 KEPERAWATAN GERONTIK.
TROMBOSIT Disusun oleh : Kirana Wahyu Damayanti/09
DARAH DAN HEMOSTATIS. DARAH DAN HEMOSTATIS DARAH Medium transpor dari sistem sirkulasi adalah darah. Darah tidak hanya mengangkut oksigen dan karbondioksida.
FASE FARMASETIK FASE FARMAKOKINETIK FASE FARMAKODINAMIK
LILI SOLIHAH, M.Si D3 ANALIS KESEHATAN STIKes MUHAMMADIYAH CIAMIS
GAGAL GINJAL KRONIK Tri Murti Andayani
Menghasilkan hormon eritropoetin
ANTITROMBOSIT, TROMBOLITIK, ANTIKOAGULAN, ANTIPERDARAHAN
PEMERIKSAAN LABORATORIUM DALAM DIAGNOSIS HEMOFILIA
HEMODIALISIS VASKULAR AKSES PROSEDUR KANULASI DENGAN ULTRASONOGRAFY
FARMAKOLOGI : DARAH & PERDARAHAN ( 2 )  GANGGUAN KOAGULASI
KHEMOPORT/PORT-A-CATH
Obat Sistem Hematologi
HEMODIALISIS TIM : GENITOURIA.
Hemostatika.
DIURETIKA FARMAKOLOGI PKH UB 2012.
BAB 5 SISTEM SIRKULASI.
Disseminated Intravaskuler Coagulation ( DIC )
NAMA : OSHI ANDILA NIM : TINGKAT : 1 B
Systemic Lupus Erythematosus (SLE)
TROMBOSIT Ehga Ayodya Rahmawati (09) Galuh Candrarini (11)
Disseminted Intrvascular Coagulation (D I C)
Kelainan Perdarahan Hemophilia A Hemophilia B von Willebrand Disease
ASUHAN KEPERAWATAN PASIEN KOAGULASI INTRAVASKULAR DISEMINATA (KID) DISSEMINATED INTRAVASCULAR COAGULATION (DIC) Ns.M.Shodikin,M.Kep.Sp.Kep.MB.
ANGINA PEKTORIS.
OBAT YANG MEMPENGARUHI DARAH
BAB 5 Sistem Sirkulasi.
Tentang materi : ‘ALBUMIN’
Hemostatika dan oksitosikum
Hematologi 2 PROGSUS 6 AAK Nasional dr.Cisillia Adhiyani,M.Kes
BAB 5 Sistem Sirkulasi.
HIPERTENSI DALAM KEHAMILAN
Efek Pengobatan Clopidogrel + Aspirin dalam 12 jam Stroke Minor Akut atau Transient Ischemic Attack by Grace Fidia.
BAB 5 Sistem Sirkulasi.
Calcium Channel Blocker
PATOFISIOLOGI PENYAKIT GINJAL ILMU GIZI / FAKULTAS ILMU KESEHATAN
ANTITROMBOTIK, ANTIPERDARAHAN
Persiapan sirkulasi darah (Ekstra Korporeal)
Sub.Bag. Bedah Toraks dan Kardiovaskuler
Pengaruh Pemberian Ekstrak Etanol Daun Gaharu (Aquilaria microcarpa Baill.) Terhadap Nilai Activated Partial Thromboplastin Time dan Protrombin Time pada.
KEGAWATDARURATAN POSTPARTUM 2
ANTITROMBOTIKA.
TEHNIK DAN PROSEDUR HEMODIALISA
Diagnosis laboratorik pada perdarahan khususnya Hemofilia
DR. FARAH m. RIDWAN, SP.PD (promosi kesehatan 24 mei 2017)
INTERAKSI OBAT ANTIDIABETIK OLEH KELOMPOK 3 RABIATUL MUSFIRAH JOHAN WIDYA SUMARNI ULFA YULIANINGSIH FENTY.
Apa sih HIV itu?? Acquired Immunodeficiency Syndrome atau Acquired Immune Deficiency Syndrome (disingkat AIDS) adalah sekumpulan gejala dan infeksi (atau:
DARAH DAN PEMBEKUAN DARAH
Oleh Zaenal Arifin S.Kep.Ns.M.kes
WAKTU PERDARAHAN DAN PEMBEKUAN DARAH
Syara Marsa Pembimbing dr. Cut Putri Yohana, M.sc, Sp.KK.
Diagnosis laboratorik pada perdarahan khususnya Hemofilia
Transcript presentasi:

Divisi ginjal hipertensi HEPARINISASI Wachid Putranto Divisi ginjal hipertensi RS. Dr. Moewardi/ FK. UNS Surakarta

AKTIVASI CASCADE PEMBEKUAN DASAR PENGGUNAAN ANTIKOAGULAN PADA DIALISIS INTERAKSI PLASMA + MEMBRAN DIALISIS AKTIVASI CASCADE PEMBEKUAN TROMBOSIS PADA SIRKUIT EKSTRAKORPOREAL DEPOSISI TROMBIN PADA DIALISER DISFUNGSI DIALISER

PENILAIAN TERJADINYA KOAGULASI SELAMA DIALISIS : VISUAL : Darah terlihat gelap. Bayangan / endapan hitam dalam dialiser. Terlihat bekuan darah Aliran darah pada venous line mengalir lebih lambat 2. TES PEMBEKUAN DARAH / CLOTTING TEST Jarang diperiksa pada dialisis rutin. PTT = Partial Thromboplastin Time . ACT = Activated Clotting Time

OBAT – OBAT ANTITROMBOTIK ANTIPLATELET ANTIKOAGULAN ORAL PARENTERAL ORAL PARENTERAL Kumarin ASPIRIN TIKLOPIDIN CLOPIDOGREL GP II b/ IIIa antagonis HEPARIN LMWH HIRUDIN ARGATROBAN

HEPARIN INACTIVATES MEKANISME KERJA. Mengaktifkan Antitrombin III menghambat trombin dan Xa Heparin activates Antitrombin III INACTIVATES XI XIa IX IXa VIII PF3 X Xa PROTROMBIN THROMBIN FIBRINOGEN FIBRIN ESSENTIAL HEMATOLOGY

HEPARIN : - Murah. - Cara pemakaian mudah. - Half – life pendek. Dosis & Cara pemberian : 1. 50 – 100 U/Kg awal dialisis dilanjutkan 100 U / Jam. 2. 10 – 50 U / Kg dilanjutkan infusion 500 – 1000 U / jam.

KOMPLIKASI : Perdarahan. Lipids : - Meningkatkan Kadar Trigliserid. - Menurunkan kadar HDL. 3. Trombositopenia : HIT - Tipe 1 : berhubungan dengan dosis dan lamanya pemberian heparin. - Tipe 2 : Imunoglobulin G. 4. Pruritus : Gatal dan reaksi alergi saat Dialisis ? 5. Hiperkalemia : Heparin mensupresi aldosteron.

DIALISIS TANPA HEPARIN. INDIKASI : Pasien dengan perdarahan aktif. Kontraindikasi Heparin : HIT Mencegah clotting pada dialiser : guyur dengan salin.

INDIKASI DIALISIS TANPA HEPARIN Perikarditis Pembedahan : - Bedah jantung. - Bedah mata ( retina dan katarak ). - Transplantasi ginjal. - Bedah otak. Koagulopati. Trombositopenia. Perdarahan intraserebral. Perdarahan aktif.