PENGERTIAN BERBAGAI MACAM AKAD ISLAM 21 November 2009, Anwar Syam
BEBERAPA AKAD DALAM ISLAM MURABAHAH MUDHARABAH MUSYARAKAH WAKALAH
PENGERTIAN AKAD Akad / Perjanjian adalah : “ SUATU BENTUK KOMITMENT/KESEPAKATAN DUA ORANG ATAU LEBIH DALAM SUATU KEGIATAN DALAM JANGKA WAKTU TERTENTU YANG TUJUAN NYA UNTUK MENDAPATKAN KESEJAHTERAAN DAN KEADILAN DALAM KEGIATAN TERSEBUT “
1. AKAD MURABAHAH Akad Murabahah Adalah : “ AKAD JUAL BELI BARANG DENGAN HARGA JUAL SEBESAR BIAYA PEROLEHAN DITAMBAH KEUNTUNGAN YANG DISEPAKATI “ PENJUAL HARUS MENGUNGKAPKAN BIAYA PEROLEHAN BARANG TERSEBUT KEPADA PEMBELI
1. AKAD MURABAHAH BARANG YANG DI JUAL PEMBELI PENJUAL LANGSUNG / MEMESAN BARANG YANG DI JUAL PEMBELI PENJUAL
2. AKAD MUDHARABAH Akad Mudharabah Adalah : “ AKAD KERJASAMA USAHA ANTARA DUA PIHAK PERTAMA (PEMILIK DANA) MENYEDIAKAN SELURUH DANA, SEDANGKAN PIHAK KEDUA (PENGELOLA DANA) BERTINDAK SELAKU PENGELOLA “ KEUNTUNGAN DI BAGI DUA SESUAI DENGAN KESEPAKATAN, KERUGIAN DANA DI TANGGUNG PIHAK PERTAMA
PENGELOLA DANA/BARANG 2. AKAD MUDHARABAH BAGI HASIL YANG DISEPAKATI UANG /BARANG PEMILIK MODAL PENGELOLA DANA/BARANG
3. AKAD MUSYARAKAH Akad Musyarakah Adalah : “ AKAD KERJASAMA DUA PIHAK ATAU LEBIH UNTUK SUATU USAHA TERTENTU, DIMANA MASING – MASIG PIHAK MEMBERIKAN KONTRIBUSI DANA “ KEUNTUNGAN DIBAGI BERDASARKAN KESEPAKATAN SEDANGKAN RESIKO BERDASARKAN PORSI KONTRIBUSI DANA
3. AKAD MUSYARAKAH DANA USAHA
MEWAKILKAN PEMBELIAN BARANG PADA ORANG YANG DI TUNJUK 4. WAKALAH PEMILIK MODAL WAKIL YANG DI TUNJUK BARANG MEWAKILKAN PEMBELIAN BARANG PADA ORANG YANG DI TUNJUK
TERIMA KASIH