Drama Dorama dan Kabuki Matakuliah : N0662 / Kesusastraan Jepang Kontemporer Tahun : 2007 - Pertemuan ke 3 Drama Dorama dan Kabuki
Pendirinya adalah Izumo No Okuni Kabuki 歌舞伎 Pendirinya adalah Izumo No Okuni Bina Nusantara
Sejarah 1603 – 1629 : Female Kabuki Okuni, seorang Miko, memulai satu bentuk tarian drama di daerah Kyoto. Cerita: tentang kehidupan orang biasa, tarian Okuni sangat populer. Pada masa itu Kabuki juga ditulis 歌舞妓 (singing and dancing prostitute). Bina Nusantara
Tema cerita adalah tentang masyarakat biasa, bukan cerita kepahlawanan 1629 - 1652 : Kabuki Remaja Muda Karena pelacuran marak, tahun 1629 Pemerintahan Shogun melarang Kabuki perempuan dengan alasan untuk melindungi moral masyarakat. Akan tetapi beberapa sejarawan melihat pelarangan itu karena alasan: Tema cerita adalah tentang masyarakat biasa, bukan cerita kepahlawanan Banyak pejabat pemerintah terkait dengan skandal ini. Kejadian sebelumnya terulang, tahun 1652 pemerintah Tokugawa melarang Kabuki remaja muda ini. Bina Nusantara
Sejak tahun 1653 hanya laki-laki dewasa yang boleh mementaskan Kabuki. Kabuki Setelah Tahun 1653 Sejak tahun 1653 hanya laki-laki dewasa yang boleh mementaskan Kabuki. Onnagata 女形 adalah aktor laki-laki yang selalu berperan sebagai perempuan. Kabuki Setelah Restorasi Meiji Traditional styles to modern taste. Reputasi Kabuki pada kelas menengah atas. Rumah pertunjukan Kabuki banyak yang hancur karena bom selama PD ll. Bina Nusantara
Cukup populer, dibandingkan dengan drama tradisional Jepang lainnya. Kabuki Sekarang Cukup populer, dibandingkan dengan drama tradisional Jepang lainnya. Aktornya sering tampil di televisi atau film (Bando Tamasaburo). Onnagata ada yang diperankan wanita. Berkembang di barat (Eropah dan Amerika). Bina Nusantara
Nihon Dorama Asa dora. Afternoon dora. Evening dora/trendy dora. Dimulai tahun 1980-an, dan berisi tentang ”Real life Japan”, yang berisi tentang kehidupan remaja, kekerasan terhadap anak, kehidupan keluarga modern. Bina Nusantara
Mengikuti selera penonton. Sound Track. Dari J-pop, yang harus dapat mearik penggemar. 2 menit di awal dan 2 menit di akhir. Bina Nusantara