Pemrograman Mobile Kelompok Pertemuan 4.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
3 – Activity and Intent Willy, M.Kom.
Advertisements

Membuat Baris Menu.
KONSEP DASAR APLIKASI LOTUS NOTES
Penjelasan Umum Penjelasan Umum PowerBulder 9.0 Aplikasi PowerBulder 9.0 berisi komponen Yang mencakup objek window, menu, function dan kode PowerScript.
Pertemuan 12. Pemrograman Window Sejauh ini Anda melakukan pemrograman pada level konsul Java sesungguhnya juga mendukung pemrograman Window. Salah satu.
DIALOG Android Oleh Yanuangga.
Mata Kuliah Algoritma dan Pemrograman 1-C
Mobile Programming Pertemuan 8 Presented by Mulyono Poltek NSC Surabaya.
Mobile Programming Intro Android.
Graphical User Interface (GUI)
Pemrograman Visual Oleh : Erni Fatmawati.
High Level User Interface
Pertemuan 10 GUI (Graphical User Interface)
Operating System Teknik Produksi dan Penyiaran Program Radio Kelompok Teknologi Informasi dan komunikasi Penyusun : Ahadiat,S.ST Dadang Abdurrakhman,S.Pd.
MIDP High-Level User Interface
Oleh Arief Bahtiar dan Tim
KONSEP DASAR APLIKASI LOTUS NOTES
Pemrograman Mobile Android # 5
Visual Studio 2008 Merupakan perangkat lunak yang terintegrasi. Di dalamnya terdapat beberapa perangkat lunak untuk pengembang ( Programmer ), antara lain.
KONSEP DASAR APLIKASI LOTUS NOTES
As’ad Djamalilleil Intent As’ad Djamalilleil
Pertemuan 1 Pemrograman Visual Intro ‘n Delphi Intro
Pengenalan Borland Delphi 7.0
Android AN’ ANQINUDIN L.,S.Kom.
RAGAM DIALOG.
DISKUSI PERTEMUAN 3 Pemrograman mobile 2 Ti 15 D
Pertemuan 3 : Komponen Aplikasi Android
PEMROGRAMAN MOBILE Kelompok 2
Diskusi Pertemuan 4 Anggota : Kukuh Prasetyo Adhi ( ) Warsito Aji ( ) Karima Dewi R ( ) Alfano Kurniawan W ( ) Bagus.
Pengenalan Pemrograman Mobile PART 3.
Belajar Pemrograman Mobile Part 2.
Permograman Mobile 2 Notification, dialog, dan intent.
Pemrograman Mobile 2 Pertemuan 4.
Pemograman mobile 2 Kelompok 3 Khoerul Umam ( )
PEMROGRAMAN MOBILE 2 Nama Anggota : Kelompok 1 Rizky Aditya
KELOMPOK 1 : PEMROGRAMAN MOBILE PERTEMUAN KE 3
PEMROGRAMAN MOBILE 2 Nama Anggota : Nur Dwi Ramadani ( )
Pemrograman Mobile Kelompok Nur Dwi Ramadani
Android Multimedia Anggota kelompok: Kukuh Prasetyo Adhi ( )
Notification dialog intent
PEMROGRAMAN MOBILE Kelompok 2
Dialog Intent & Notification
Anggota Kelompok: 1. Rinta Setyo Nugroho 2. Anan Ar Rozzaq
Pemrograman Mobile Kelompok Pertemuan 7.
PEMROGRAMAN MOBILE 2 KELOMPOK 7 TI 15 D.
Notification, Dialog, dan Intent
PEMROGRAMAN MOBILE Kelompok 2
Penerapan Notification,Dialog dan Inten
FRAGMENT Pemrograman Mobile 2 Disusun Oleh :
Pemrograman Mobile Kelompok Pertemuan 5.
Android Multimedia PENGOLAHAN GAMBAR DAN VIDEO.
Komponen Aplikasi Android
Pengenalan Pemrograman Mobile PART 5 - FRAGMEN.
Pemrograman Mobile Kelompok Pertemuan 7.
Kelompok 3 Khoerul Umam Dwi Yulianto K.W
FRAGMENT Nama anggota :
9 Mobile Computing 2 SKS Dedy Alamsyah, S.Kom..
PENGENALAN Pemrograman MOBILE 2
Penerapan Notification, Dialog & Intent Pada Program Android Studio
PEMROGRAMAN MOBILE 2 Nama Anggota : Moh.Solahudin ( )
Location Based Services
Mobile Computing Fery Updi, M.Kom..
PEMROGRAMAN MOBILE I KELOMPOK 4
Pemrograman Mobile Location Based Service
Arif Risqiantoro Dadang wahyu utomo Isnan aditia
INTERAKSI MANUSIA & KOMPUTER HUMAN COMPUTER INTERACTION.
FRAGMENT PEMROGRAMAN MOBILE 2.
Dialog, NOTIFICATion, Intent
PEMROGRAMAN MOBILE 1 PERTEMUAN 4
PEMROGRAMAN MOBILE 1 RPS 8
Transcript presentasi:

Pemrograman Mobile Kelompok Pertemuan 4

Anggota Kelompok Yuliadi Fajar Pangestu 15.11.0075 Rizqy Faiz F 15.11.0076 Muhammad Iqbal 15.11.0079 Adi Purnomo 15.11.0080 Mujiburohman 15.11.0085

NOTIFIKASI DI ANDROID Notification adalah salah fitur pada perangkat Android,  yang akan menampilkan antar muka(User Interface) baik berupa pesan pemberitahuan ,icon ,text ,background proses, dll,yang dapat kita lihat pada status bar. lalu  user atau pengguna Android ,dapat mengusap ke bawah, lalu memilih notifikasi tersebut untuk melihat lebih detail lagi tentang informasi, salah satu notification tersebut. Notificiaton adalah salah satu fitur, background services  tertua, yang ada pada perangkat Android (API Level 1) artinya fitur ini sudah ada semenjak ,Android versi 1.0 Lahir. Hingga sekarang API 24 yang di pakai pada perangkat Android Versi 7.0 (Nougat) Notification sering disematkan pada  aplikasi-aplikasi, yang terpopuler saat ini, Seperti Aplikasi Facebook, Whatsapp, Instagram,dll. Yang pasti Notification sangat membantu user (pengguna) Android, menerima informasi atau pemberitahuan pada Aplikasi, Social Media miliknya.

NOTIFIKASI DI ANDROID Isi Notification yang diperlukan Objek Notification harus berisi yang berikut ini: Ikon kecil, yang diatur dengan setSmallIcon() Judul, yang diatur dengan setContentTitle() Teks detail, yang diatur dengan setContentText()

Notifikasi Penerapan dalam Program

Dialog Dialog adalah jendela kecil yang meminta pengguna untuk membuat keputusan atau memasukkan informasi tambahan. Dialog tidak mengisi layar dan biasanya digunakan untuk kejadian modal yang mengharuskan pengguna untuk melakukan aksi sebelum bisa melanjutkan. Kelas Dialog  adalah kelas basis untuk dialog, namun Anda harus menghindari pembuatan instance Dialogsecara langsung. Sebagai gantinya, gunakan salah satu subkelas berikut: AlertDialog Dialog yang bisa menampilkan judul, hingga tiga tombol, daftar item yang dapat dipilih, atau layout khusus. DatePickerDialog atau TimePickerDialog Dialog berisi UI yang sudah didefinisikan dan memungkinkan pengguna memilih tanggal atau waktu

Penggunaan Alert Dialog dengan Button

Penggunaan Alert Dialog dengan Button

Penggunaan Alert Dialog dengan Button

Intent Intent merupakan suatu pesan yang digunakan untuk mengaktifkan tiga komponen dasar pada aplikasi Android yaitu Activity, Service, dan Broadcast Receiver. Aktifasi pada komponen-komponen tersebut bisa terjadi pada aplikasi yang sama atau berbeda, seperti menjalankan Activity, inisiasi Service, atau pengiriman pesan kepada Broadcast Receiver. Pada saat terjadi komunikasi antar komponen, Intent menyimpan paket informasi yang digunakan pada proses tersebut. Berikut ini adalah beberapa contoh jenis komponen Intent : Object Intent untuk menjalankan Activity baru atau memerintahkan Activity melakukan sesuatu dengan mempassing object Intent pada fungsi Context.startActivity() atau Acvity.startActivityForResult(). Object Intent untuk menginisiasi sebuah Service baru atau melakukan sesuatu pada Service yang sedang berjalan dengan mempassing object Intent pada fungsi Context.startService(). Object Intent untuk mengirimkan pesan kepada seluruh Broadcast Receiver dengan mempassing object Intent pada fungsi Context.sendBroadcast(), Context.sendOrderedBroadcast(), atau Context.sendStickyBroadcast().

Penerapan Intent Intent Untuk Merefresh Activity

Penerapan Intent Intent Untuk Berpindah Ke activiti/halaman lain

TERIMAKASIH

Daftar Pustaka https://developer.android.com/guide/topics/ui/notifiers/notifications.html http://www.okedroid.com/2017/02/cara-membuat-contoh-notification-pada-aplikasi-android.html https://educatecode.com/tutorial-android-membuat-notifikasi-di-android-studio/ https://developer.android.com/guide/topics/ui/dialogs.html#DialogFragment http://jagocoding.com/tutorial/595/Membuat_Alert_Dialog_Pada_Android https://diandeveloper.wordpress.com/2013/11/16/android-intent/ http://www.caratutorial.com/2016/10/tutorial-intent-android-studio-perintah.html