MANAJEMEN PESERTA DIDIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO Dosen Pengampu : Dr. Afiful Ikhwan, M.Pd.I Anggota Kelompok : Aditya Putra Perdana : 14111898 Wahyu Adi Nugroho : 14111907 Tukiran : 14111882
MANAJEMEN PESERTA DIDIK Pengertian Manajemen Peserta Didik Tujuan Manajemen Peserta Didik Fungsi Manajemen Peserta Didik Prinsip Manajemen Peserta Didik Ruang Lingkup Manajemen Peserta Didik Dipresentasikan tanggal 29 November 2017 di Universitas Muhammadiyah Ponorogo
Pengertian Manajemen Peserta Didik 01 Pengertian Manajemen Peserta Didik Manajemen adalah suatu proses yang dilakukan agar suatu usaha dapat berjalan dengan baik memerlukan perencanaan, pemikiran, pengarahan, dan pengaturan serta mempergunakan / mengikutsertakan semua potensi yang ada baik personal maupun material secara efektif dan efisien. Sururi, Manajemen Pendidikan,(Bandung: Alfabeta, 2011) Dipresentasikan tanggal 29 November 2017 di Universitas Muhammadiyah Ponorogo
Pengertian Manajemen Peserta Didik Peserta didik adalah orang yang mendapatkan pelayanan pendidikan sesuai dengan bakat, minat, dan kemampuannya agar tumbuh dan berkembang dengan baik serta mempunyai kepuasan dalam menerima pelajaran yang diberikan oleh pendidiknya. Sururi, Manajemen Pendidikan,(Bandung: Alfabeta, 2011) Dipresentasikan tanggal 29 November 2017 di Universitas Muhammadiyah Ponorogo
Pengertian Manajemen Peserta Didik Manajemen peserta didik atau pupil personnel administration adalah layanan yang memusatkan perhatian pada pengaturan, pengawasan, dan layanan siswa di kelas dan diluar kelas. Manajemen peserta didik juga dapat diartikan sebagai usaha pengaturan terhadap peserta didik mulai dari peserta didik tersebut masuk sekolah sampai dengan mereka lulus sekolah. Dengan demikian manajemen peserta didik itu bukanlah dalam bentuk kegiatan-kegiatan pencatatan peserta didik saja, melainkan meliputi aspek yang lebih luas, yang secara operasional dapat dipergunakan untuk membantu kelancaran upaya pertumbuhan dan perkembangan peserta didik melalui proses pendidikan. Sururi, Manajemen Pendidikan,(Bandung: Alfabeta, 2011) Dipresentasikan tanggal 29 November 2017 di Universitas Muhammadiyah Ponorogo
Tujuan Manajemen Peserta Didik 02 Tujuan Manajemen Peserta Didik Tujuan umum manajemen peserta didik adalah mengatur kegiatan-kegiatan peserta didik agar kegiatan-kegiatan tersebut menunjang proses pembelajaran di lembaga pendidikan (sekolah), proses pembelajaran di lembaga sekolah dapat berjalan lancer, tertib dan teratur sehingga dapat memberikan kontribusi bagi pencapaian tujuan sekolah dan tujuan pendidikan secara keseluruhan. Sururi, Manajemen Pendidikan,(Bandung: Alfabeta, 2011) Dipresentasikan tanggal 29 November 2017 di Universitas Muhammadiyah Ponorogo
Tujuan Manajemen Peserta Didik Tujuan khusus manajemen peserta didik: Meningkatkan pengetahuan, ketrampilan dan psikomotor peserta didik Menyalurkan dan mengembangkan kemampuan umum, bakat dan minat peserta didik Menyalurkan aspirasi, harapan dan memenuhi kebutuhan peserta didik Dapat mencapai kebahagiaan dan kesejahteraan hidup yang lebih lanjut dapat belajar dengan baik dan tercapai cita-cita mereka. Kompri, Manajemen Pendidikan 2, (Bandung: Alfabeta, 2014)
Fungsi Manajemen Peserta Didik 03 Fungsi Manajemen Peserta Didik Fungsi umum manajemen peserta didik adalah sebagai wahana bagi peserta didik untuk mengembangkan diri se optimal mungkin, baik yang berkenaan dengan segi-segi individualitasnya, segi sosial, aspirasi, kebutuhan dari segi-segi potensi peserta didik lainnya. Kompri, Manajemen Pendidikan 2, (Bandung: Alfabeta, 2014) Dipresentasikan tanggal 29 November 2017 di Universitas Muhammadiyah Ponorogo
Prinsip Manajemen Peserta Didik 04 Prinsip-prinsip manajemen peserta didik adalah manajemen peserta didik dipandang sebagai bagian dari keseluruhan manajemen sekolah, segala bentuk kegiatan manajemen peserta didik haruslah mengemban misi pendidikan dan dalam rangka mendidik para peserta didik, kegiatan-kegiatan manajemen peserta didik haruslah diupayakan untuk mempersatukan peserta didik yang mempunyai aneka ragam latar belakang dan punya banyak perbedaan, kegiatan manajemen peserta didik haruslah dipandang sebagai upaya pengaturan terhadap pembimbingan peserta didik, kegiatan manajemen peserta didik haruslah mendorong dan memacu kemandirian peserta didik, apa yang diberikan kepada peserta didik dan yang selalu diupayakan oleh kegiatan manajemen peserta didik haruslah fungsional bagi kehidupan peserta didik baik di sekolah lebih-lebih di masa depan. Kompri, Manajemen Pendidikan 2, (Bandung: Alfabeta, 2014) Dipresentasikan tanggal 29 November 2017 di Universitas Muhammadiyah Ponorogo
Ruang Lingkup Manajemen Peserta Didik 05 Ruang Lingkup Manajemen Peserta Didik Ruang lingkup manajemen peserta didik adalah analisis kebutuhan peserta didik, rekruitmen peserta didik, seleksi peserta didik, orientasi, penempatan peserta didik, pembinaan dan pengembangan peserta didik, pencatatan dan pelaporan serta kelulusan dan alumni. Sururi, manajemen pendidikan,(bandung: alfabeta, 2011), Dipresentasikan tanggal 29 November 2017 di Universitas Muhammadiyah Ponorogo
“Gagal Memanajemen berarti memanajemen kegagalan” (Wahyu Adi Nugroho) Dipresentasikan tanggal 29 November 2017 di Universitas Muhammadiyah Ponorogo