BAB VII Menjaga Sikap Istiqamah.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
BAB IV. PERILAKU TERPUJI ADIL, RIDHA DAN AMAL SALEH
Advertisements

TOLERANSI DALAM BERAGAMA
Ahlaq Terpuji Zuhud Dan Tawakal
(IKHLAS, TAAT, KHAUF , DAN TAUBAT)
HADITS KEDUAPULUH TUJUH
MU’JIZAT AL-QURAN.
Kesuksesan Hari Ini adalah Eksistensi Hari Esok
BAGAIMANA SORANG PENGAJAR (Galileo Galilei) Anda tidak dapat mengajari orang apapun juga; anda hanya dapat membantu dirinya untuk menemukannya sendiri.
MAKNA DAN TAFSIR AYAT TENTANG MENYANTUNI KAUM LEMAH
Fungsi Al-qur'an bagi kehidupan kita sehari hari
Sifat-sifat Terpuji By : Uswatun Hasanah.
BAB. III MENUNTUT ILMU Pengertian Ilmu: Kata ilmu berasal dari bahasa Arab ‘ILM yang berarti: pengetahuan/kepandaian tentang sesuatu. Lawan kata JAHL.
KELOMPOK 2 ANISA KHAFIDA MADINATUL MUNAWAROH NURUL HASANAH
JUJUR, AMANAH, ISTIQOMAH
BERIBADAH DENGAN IKHLAS
SIKAP IKHLAS, SABAR, DAN PEMAAF
PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI
KONSEP KEIMANAN DALAM ISLAM
HADITS KEDUAPULUH SATU
BERIMAN KEPADA KITAB-KITAB ALLAH
Ahklak Shahsiah akhlaq mengajarkan kita tentang nilai-nilai baik dan buruk, terpuji dan tercela yang dijadikan sebagai pedoman hidup manusia dalam segala.
AKHLAQ PRIBADI.
KEBIJAKAN NASIONAL PENDIDIKAN KARAKTER 2011
IMAN KEPADA QADA & QADAR
MEMBIASAKAN SIKAP DAN SIFAT TERPUJI
Kur Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Untuk SMP Kelas VII.
MATA KULIAH TAUHID AQIDAH AKHLAK Dosen : Sarah Wulan, S.Ag, M.Pd
Materi III IMAN Oleh: Ahmad Arif Rifan, SHI., MSI.
DOA HARIAN RAMADHAN.
Inilah Kunci Surga Surga, dengan segala kenikmatan yang belum pernah dilihat oleh mata, didengar oleh telinga dan terlintas dalam hati manusia, memiliki.
Kedahsyatan Dua Kalimah Syahadat
PERILAKU TERPUJI Kerja Keras, Tekun, Ulet, dan Teliti TUJUAN MATERI
Kewajiban Menuntut Ilmu
Azaria Cahyarani Muhammad Dicky Niea Ardella Wahyu Sada
PETA KONSEP : TUHAN YANG MAHA ESA DAN KETUHANAN
HAKEKAT MANUSIA MENURUT ISLAM
PAI Kelas X - SMA KURIKULUM 2013 BAB I SURAT AL-ANFAL AYAT 72
Kandungan Kalimat Syahadat (Madlulusy syahadah)
PERILAKU TERPUJI ADIL, RIDHA DAN AMAL SHALEH
BAB IV. PERILAKU TERPUJI ADIL, RIDHA DAN AMAL SALEH
TOLERANSI SEBAGAI ALAT PEMERSATU BANGSA
Harian Mimbar Umum Medan, Sumut
KEMULIAAN AL-QURAN.
KBM 1 FIQH ISLAMI BAB 2 : SOLAT DALAM ISLAM
AL-’AQIDAH AL-ISLAMIYAH
BAB 7: PENGARUH HAWA NAFSU DAN SYAITAN
Tazkiyah Nafs (Penyucian Jiwa)
“Pendapat, pengetahuan, rencana & keyakinan pada akhirnya tidak penting. Yang terpenting adalah TINDAKAN kita.”
SETELAH MENONTON VIDEO TERSEBUT APA SAJA DAMPAK DARI PERILAKU MEREKA.
ILMU PENGETAHUAN DAN TEKNOLOGI DALAM PANDANGAN ISLAM DISUSUN OLEH 1.IMAM MUCHTAROM 2.ANDI RIYAN TAMAYO 3.ERIK RAMADHAN 4.SUPRAPTO.
BAB 2 PENCIPTAAN DUNIA DAN MANUSIA SERTA PERKARA TERPENTING
Tazkiyah Nafs (Penyucian Jiwa)
Materi III IMAN Oleh: Ahmad Arif Rifan, SHI., MSI.
PELAJARAN 3 MENGINSAFI KEKUASAAN ALLAH.
LEADERSHIP AND ENTREPRENEURSHIP
Materi III IMAN Oleh: Ahmad Arif Rifan, SHI., MSI.
AQIDAH UNIT 6 Kelas Bimbingan Dewasa.
الله مها فمعاف دان مها فغمفون.
AQIDAH UNIT 1 Kelas Bimbingan Dewasa.
BAB 2: AKHLAK MUSLIM TERHADAP TUHANNYA
Surah Al-Kauthar Dengan nama Allah, Yang Maha Pemurah, lagi Maha Mengasihani
Surah Al-Asr Dengan nama Allah, Yang Maha Pemurah, lagi Maha Mengasihani
Disusun oleh : Irfan Nur Azhari( ) Wahyu Utomo Budi Prasetyo( ) Eko Suryo Utomo( )
AQIDAH AKHLAK KELAS : X / 1 HM. SHOLEH SYAR’I. TUJUAN HIDUP AllahSurga Bumi Sukses Gagal Surga Neraka Manusia = Makhluk surga, bukan makhluk bumi Bahagia.
Pertemuan 1 1. Pengertian Aqidah 2. Istilah lain Aqidah 3. Ruang lingkup Aqidah 4. Urgensi Aqidah.
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
IMAN KEPADA MALAIKAT. 1. Pengertian malaikat Allah Kata ‘malaikat’ berasal dari kata malak, bentuk jamaknya adalah malaikah. Kata malak memiliki arti.
IMAN KEPADA KITAB ALLAH SWT. DENGAN MEMBACA Y  N  Y  QW  Y  W  N  WQ  Y  TPV  Y  TN Y 
KBM 3 AKHLAK ISLAMIAH BAB 2: HATI YANG SIHAT
BAB 6: PERKARA-PERKARA YANG MENGHIDUPKAN HATI
Transcript presentasi:

BAB VII Menjaga Sikap Istiqamah

Peta Konsep Istiqamah Upaya Mencapai Istiqamah Makna Istiqamah Sukses Dunia Dan Akhirat Buah Istiqamah Dijauhkan Dari Rasa Takut Dan Sedih

Istiqamah berasal dari kata Pengertian Istiqamah Istiqamah berasal dari kata istaqama-yastaqimu Artinya tegak lurus Istiqamah menurut istilah adalah “sikap teguh dan konsisten dalam mempertahankan keimanan dan keislaman sekalipun menghadapi berbagai tantangan, godaan dan ancaman.”

Upaya Mencapai Sikap Istiqamah Artinya: “Maka tetaplah engkau (Muhammad) (di jalan yang benar), sebagaimana telah diperintahkan kepadamu dan (juga) orang yang bertaubat bersamamu dan janganlah kamu melampaui batas. Sungguh, Dia Maha Melihat apa yang kamu kerjakan.” (QS. Hud/11: 12) Agar kita mampu mencapai tingkatan istiqamah yang benar, perlu upaya dan usaha yang harus dilakukan, antara lain: Menumbuhkan rasa kepatuhan kepada Allah swt. Menggunakan akal dan pikiran kita untuk memahami kandungan Al-Qur’an dan hadis Menjaga hati agar tetap bersih dari segala kotoran dan penyakit hati Menumbuhkan dan tetap dalam sikap sabar dan tawakal

Buah dari Istiqamah Artinya: Sesungguhnya orang-orang yang mengatakan: "Tuhan kami ialah Allah" kemudian mereka meneguhkan pendirian mereka, maka malaikat akan turun kepada mereka (dengan mengatakan): "Janganlah kamu merasa takut dan janganlah kamu merasa sedih; dan bergembiralah kamu dengan (memperoleh) surga yang telah dijanjikan Allah kepadamu". Kami lah Pelindung-pelindungmu dalam kehidupan dunia dan di akhirat; di dalamnya kamu memperoleh apa yang kamu inginkan dan memperoleh (pula) di dalamnya apa yang kamu minta. (QS. Hud/11: 12)

Buah dari Istiqamah Beberapa manfaat yang dapat dipetik bagi orang mukmin yang mempunyai sikap istiqamah, yaitu: Orang yang istiqamah dijauhkan oleh Allah dari rasa takut dan sedih Orang yang istiqamah akan mendapatkan kesuksesan dalam dunia dan akhirat