PROGAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Penyusunan Tes Oleh: Budi Usodo.
Advertisements

Pembelajaran Matematika di Sekolah Dasar
TEORI BELAJAR DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA SD
MATEMATIKA SD Ruang Lingkup
Pemanfatan dan Pengembangan Alat Peraga Disusun oleh: Dra.Sukayati, M.Pd Drs. Agus Suharjana, M.Pd.
PEMANFAATAN ALAT PERAGA MATEMATIKA DALAM PEMBELAJARAN DI SD
INDIKATOR DALAM KOMPETENSI MATEMATIS DAN DISPOSISI MATEMATIS
KETERAMPILAN MENJELASKAN
PERMASALAHAN DALAM PTK PENDAHULUAN ( BAB I )
MATEMATIKA, Hakikat dan Manfaatnya
Materi 14 Penelitian Ilmiah dan Non Ilmiah
PENDEKATAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA
PENDEKATAN DALAM PENGAJARAN MATEMATIKA
PERKEMBANGAN PENGAJARAN MATEMATIKA DI DALAM NEGERI DAN LUAR NEGERI
ILMU ALAMIAH DASAR (IAD)
Aliran Psikologi Kognitif
Analisis Kurikulum Matematika
EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM SOLVING DALAM MATERI SITEM PERSAMAAN LINEAR DUA VARIABEL Lesly T. Sopaheluwakan.
KEEFEKTIFAN INQUIRY BASED LEARNING
HAKIKAT MATEMATIKA 1.
Perkembangan Kurikulum Matematika di Indonesia
BARISAN DAN DERET Oleh: Drs. CARNOTO, M.Pd. Nip
Logika Deduksi-Induksi dalam Pola Berpikir Ilmiah
PENGEMBANGAN KURIKULUM PPG KEMENTERIAN PENDIDIKAN NASIONAL
Teori bilangan Teori bilangan
OLEH: FITRIA WALLY NPM :
Keterampilan Menjelaskan
PENGERTIAN MATEMATIKA
Metode pembelajaran matematika SD
PEMBELAJARAN IPA di SD (PSD 311) PERTEMUAN 1
MISKONSEPSI SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA SMP
PERTEMUAN KE-2 PERENCANAAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA SD
Assalamualaikum wr wb.
Teori Belajar pada Pembelajaran Matematika di SD
PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA
Dosen Pembimbing Gisoesilo Abudi
Perencanaan Pembelajaran Matematika SD
PERTEMUAN 4 HARLINDA SYOFYAN, S.Si., M.Pd
PENALARAN GEOMETRI KELOMPOK V SAFARI (G2I )
TEORI BELAJAR KOGNITIF
Hakekat IPA dan Pembelajaran IPA”
KAJIAN TEORI DAN HIPOTESIS TINDAKAN ( BAB II )
KARAKTERISTIK MATEMATIKA
PENGANTAR PENGEMBANGAN PROFESI
Kerjakan 10 soal (dari 12 soal) yang termudah menurut anda !
Assalamualaikum wr wb.
Kurikulum pendidikan Matematika dan Sains
KAJIAN TEORI DAN PENGAJUAN HIPOTESIS TINDAKAN ( BAB II )
PERTEMUAN 2 HARLINDA SYOFYAN, S.Si., M.Pd
Barisan aritmatika dan barisan geometri
BANDHI MARTONO, PENINGKATAN BIMBINGAN BELAJAR TERHADAP KEMAMPUAN SISWA DALAM MENYELESAIKAN SOAL CERITA FPB DAN KPK PADA PEMBELAJARAN MATEMATIKA.
MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI PENDEKATAN RME BERBANTU KARTU BILANGAN ARIEF UNTUK SISWA SD KELAS I Setiani PROGRAM STUDI PENDIDIKAN.
Hubungan Etika dan Ilmu
Perencanaan Pembelajaran Matematika SD
Teori Belajar Van Hiele
ANALISIS KEMAMPUAN OPERASI HITUNG MURID KELAS V SEKOLAH DASAR NEGERI DI KECAMATAN MANDIANGIN KOTO SALAYAN KOTA MADYA BUKITTINGGI PENGKAJI LAPORAN PENELITIAN:
PEMBELAJARAN BERBASIS MASALAH
Barisan dan Deret Miftahul Sakinah.
KARAKTERISTIK MATEMATIKA
Learning Outcomes Mahasiswa dapat menjelaskan definisi aljabar boole dan hukum-hukum aljabar boole,duality dan contoh pemakaian aljabar boole. Bina Nusantara.
Pengembangan Silabus Berorientasi Karakter Bangsa pada Mata Pelajaran Matematika SMP oleh SRI SUNARNA 4.
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
AKU INGIN SUKSES BERPIKIR ILMIAH.
PERMASALAHAN SISWA SEKOLAH DASAR MATERI BILANGAN DESIMAL
PENGGUNAAN ALAT PERAGA CHART DAN ABACUS DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA TENTANG PENGURANGAN BILANGAN CACAH DI KELAS III SDN 353 PATALA BUNGA.
PSIKOLOGI PEMBELAJARAN MATEMATIKA
KETERAMPILAN MENJELASKAN
HUBUNGAN MATEMATIKA DENGAN ILMU PENGETAHUAN ALAM LAIN
Matematika.
Transcript presentasi:

PENGEMBANGAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA SEKOLAH DASAR Elly’s Mersina Mursidik, M.Pd PROGAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN IKIP PGRI MADIUN

DESKRIPSI MATA KULIAH PENGEMBANGAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA SD mengkaji tentang pengembangan pembelajaran teori bilangan ( termasuk : aljabar, aritmatika, kalkulus ) , geometri, dan pemecahan masalah; Identifikasi dan memperbaiki pola-pola kesulitan / kesalahan siswa SD dalam belajar matematika; Model-model pembelajaran matematika SD yang kreatif dan inovatif (CTL, RME, orientasi pada: teori “Bruner”, ‘van Hiele”. Kooperatif Learning, Investigasi matematika, Open-endded), serta Pengembangan perangkat / media pembelajaran matematika SD ( termasuk pemanfaatan TI)

HAKIKAT MATEMATIKA Istilah matematika berasal dari bahasa Yunani matheina atau manthenein yang artinya mempelajari, namun diduga kata itu erat pula hubungannya dengan kata Sansekerta medha atau widya yang artinya kepandaian, ketahuan, atau intelegensi.

Menurut Ruseffendi (1989), menyatakan bahwa matematika itu terorganisasikan dari unsur-unsur yang tidak didefinisikan, definisi-definisi , aksioma-aksioma, dan dalil-dalil, dimana dalil-dalil setelah dibuktikan kebenarannya berlaku secara umum, karena itulah matematika disebut ilmu deduktif.

Menurut Kline (1973), matematika itu bukan pengetahuan menyendiri yang dapat sempurna karena dirinya sendiri, tetapi beradanya itu terutama untuk membantu manusia dalam memahami dan menguasai permasalahan sosial, ekonomi, dan alam.

Matematika merupakan ilmu logika mengenai bentuk, susunan , besaran dan konsep-konsep yang saling berhubungan dengan jumlah banyak yang terbagi menjadi 3 bidang : aljabar, analisis dan geometri. (James, 1976)

Jadi, matematika merupakan suatu ilmu yang berhubungan dengan penelaahan bentuk - bentuk atau struktur - struktur yang abstrak dan hubungan di antara hal-hal itu. Untuk dapat memahami struktur serta hubungan-hubungannya diperlukan penguasaan tentang konsep-konsep yang terdapat dalam matematika dan merupakan ilmu dari hasil pemikiran bersifat deduktif.

PEMIKIRAN DEDUKTIF Pemikiran yang didasarkan pada hasil penalaran manusia dan bukan dari hasil percobaan / ekperimen. Sudah diketahui hasilnya karena sudah dibuktikan kebenaraannya. Contoh : Bilangan genap dijumlah bilangan genap adalah bilangan genap Bilangan ganjil dijumlah dengan bilangan ganjil adalah bilangan genap

PEMIKIRAN INDUKTIF Pemikiran yang didasarkan dari berbagai percobaan / eksperimen sehingga didapat pemikiran yang dapat dipercaya. Pembuktian berdasarkan hasil percobaan / ekperimen Contoh : Seng, besi, alumunium, tembaga merupakan penghatar panas Semua logam dapat menghantar panas

Matematika merupakan : Ilmu logis (dasar pemikiran matematika) Ilmu abstrak (simbol-simbol yang tak nyata) Ilmu terstruktur (logika, aritmatika, manipulasi, geometri, pengukuran, dll) Ilmu relasi (keterkaitan antar formula) Pelayan ilmu lain (sebagai teknik bantu dalam proses perhitungan)

JENIS-JENIS KONSEP DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA di SD 1. Konsep Dasar (materi baru)  mengenal bilangan dan lambang bilangan, mengenal istilah penjumlahan, pengurangan, perkalian, pembagian, dsb. 2. Konsep yang berkembang  pengembangan dari konsep dasar Misalnya : sifat komutatif penjumlahan 3. Konsep yang harus dibina keterampilannya  guru membimbing siswa menyelesaikan soal cerita, menyelesaikan FPB, KPK, penjumlahan pecahan, dll

Guru matematika yang profesional dan kompeten mempunyai wawasan landasan yang dapat dipakai dalam perencanaan dan pelaksanaan pembelajaran matematika. Wawasan itu berupa dasar - dasar teori belajar yang dapat diterapkan untuk pengembangan dan perbaikan pembelajaran matematika

SEKIAN PERTEMUAN PERTAMA PERTEMUAN II TEORI PEMBELAJARAN MATEMATIKA Teori Jean Piaget Teori Ausubel Teori Van Hiele Media pembelajaran matematika