Tugas Mata Kuliah Standardisasi

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Permendiknas No. 19 Tahun 2007 TENTANG STANDAR PENGELOLAAN PENDIDIKAN OLEH SATUAN PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH.
Advertisements

KELOMPOK INFORMASI MASYARAKAT
LAYANAN PERPUSTAKAAN Kantor Arsip dan Perpustakaan Daerah Kota Yogyakarta Jl. Suroto No. 9 Kotabaru Yogyakarta.
KEBIJAKAN PROGRAM PEMBANGUNAN BIDANG PERPUSTAKAAN PROVINSI JAWA TIMUR
Peraturan Menteri Pendidikan Nasional No. 19 Tahun 2007
Minggu ke 2, 20 Sept 2011 Istilah yang berkaitan dengan PUSTAKA.
Drs.Margana Waluya Kasie TK-SD Bidang PPTK Dinas Dikpora Kab.Sleman
Kelompok 2 Yoe Di Ratna Sari Venny Tanawi Kenneth Kelvin Pratama Kelvin Baskoro Edwin J
STANDAR PROSES PERMENDIKNAS Nomor 41 Tahun berisi kriteria minimal proses pembelajaran pada satuan pendidikan dasar dan menengah di seluruh wilayah.
M ODEL SISTEM PERPUSTAKAAN Pustakawan Koleksi Sar-Pras (TI) Tujuan Interaksi Menyediakan layanan prima kepada pemustaka.
BAGAN ORGANISASI PUSAT INFORMASI DAN HUBUNGAN MASYARAKAT
STANDAR 6.
PROBLEMA KENAIKAN JABATAN BAGI DOSEN PTAI
Syarat Anggota Kelompok :
Library User services. DISCUSSION 1 1. Secara umum tiap perpustakaan memiliki fungsi pelestarian sumber informasi, pendukung penelitian, pendidikan dan.
PERAN SERTA MASYARAKAT (PSM)
STANDARDISASI PERPUSTAKAAN KHUSUS
MANAJEMEN PERPUSTAKAAN SEKOLAH
UNDANG-UNDANG PERPUSTAKAAN DAN STANDAR KOMPETENSI PUSTAKAWAN
Lembaga Pengelola Dokumen Publik dan Semi-Publik
KEPALA LEMBAGA ILMU PENGETAHUAN INDONESIA (LIPI)
PENULISAN KARYA ILMIAH
PENGELOLAAN PASAR DESA
PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN DAERAH
At Dipati Ukur Number 114,Floor 7 Bandung Telephone : esxt Website :
STRUTUR ORGANISASI, TUGAS DAN FUNGSI PUSAT LITBANG SUMBER DAYA AIR BADAN LITBANG KEMENETERIAN PEKERJAAN UMUM - PERMEN PU No. 08/PRT/M/2010 Tanggal.
YUNI KIKI HANDINI ESTI SUKADARMAWATI RATNAWATI ABKARINA MUSAADAH HENDY PRASETYA ALFONSUS OKI T.
KEBIJAKAN SBI dan RSBI Kementerian Pendidikan Nasional
KEBIJAKAN PENGEMBANGAN KOLEKSI
Diklat Calon Pustakawan Tingkat Ahli (CPTA)
MANAJEMEN PERPUSTAKAAN SEKOLAH
Visi DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN Kota Padang
Profil Perpustakaan SD Tumbuh Satu
UPT. PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS MALAHAYATI
SAKIP 2017 SISTEM AKUNTABLITAS INSTANSI PEMERINTAH
APA KABAR PLPBK ??.
KAPITA SELEKTA ARRAFI YUSTOMO (A2D009041)
MATERI PERTEMUAN MINGGU 7 (PUST2250) Penyimpanan dan Pemeliharaan Koleksi Terbitan Berseri Pemeliharaan koleksi terbitan berseri merupakan salah satu.
TUJUAN Tujuan Umum Terselenggaranya pelayanan PAUD yang terintegrasi dengan layanan Posyandu dan Bina Keluarga Balita (BKB) menuju terwujudnya anak Indonesia.
IDENTIFIKASI MASALAH KEPENGAWASAN
Permendiknas No. 19 Tahun 2007 TENTANG STANDAR PENGELOLAAN PENDIDIKAN OLEH SATUAN PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH.
STANDAR TENAGA PERPUSTAKAAN SEKOLAH/MADRASAH
FUNGSI PERPUSTAKAAN DAN PUSTAKAWAN DI ERA INFORMASI
PERMASALAHAN DAN TANTANGAN
PENGELOLAAN LAPORAN KEGIATAN PUSTAKAWAN
Oleh: Ida Darawati Lolytasari
PELAKSANAAN DALAM PENGELOLAAN PEMENUHAN SNP
Perpustakaan Sebagai Media dan Sumber Belajar.
Aplikasi TI di Perpustakaan
MEMAHAMI KERJA SAMA TIM
Kelompok 2 “Payung Hukum” Publikasi Ilmiah
Mengenal Perpustakaan Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan UIN Syarif Hidayatullah Jakarta Oleh: Lolytasari.
Pengelolaan Sekolah Efektif
KEBIJAKAN SBI dan RSBI Kementerian Pendidikan Nasional
Implementasi Manajemen Stratejik di Universitas Negeri Jakarta
TIK FASILITAS Mobile Digital&
By : UPT PERPUSTAKAAN “TAK KENAL MAKA TAK SAYANG”
Fungsi layanan perpustakaan berbasis TI
Pengutipan dan Daftar Pustaka
TEKNIK PENYUSUNAN PERATURAN DESA, PERATURAN KEPALA DESA, KEPUTUSAN KEPALA DESA DAN KEPUTUSAN BPD Balai Besar Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Malang.
Kebutuhan dan Sumber Informasi Pertemuan 01
TEKNIS PENGELOLAAN PERPUSTAKAAN SEKOLAH
PERMENDIKNAS Nomor 41 Tahun 2007
MANAJEMEN PERPUSTAKAAN SEKOLAH
MENCERMATI RUU PERPUSTAKAAN (upaya mencari sandingan)
Pustakawan Profesi Idaman : Its Trajectory
TUGAS DAN FUNGSI TIM PELAKSANA KEGIATAN DALAM PEKERJAAN SWAKELOLA
SDM & Layanan Perpustakaan Sekolah
Kebijakan Pemerintah DALAM Pengembangan Perpustakaan Sekolah
PERPUSTAKAAN STAIN SULTAN ABDURRAHMAN KEPULAUAN RIAU Visi Misi Sejarah
Transcript presentasi:

Tugas Mata Kuliah Standardisasi SNI PERPUSTAKAAN DESA

Kelompok: 1. Dicki Agus Nugroho 2. Jefsicca Hanadex A 3. Shendy Septian 4. Tri Wulandari 5. Amelia Indira P K 6. Tentya Oktama S A

Misi perpustakaan Misi perpustakaan desa/kelurahan menyediakan bahan perpustakaan dan akses informasi bagi semua anggota masyarakat untuk kepentingan pendidikan, kebudayaan, ilmu pengetahuan, literasi informasi dan rekreasi

Fungsi perpustakaan Mengembangkan dan mengorganisasi bahan koleksi Tempat Pembelajaran sebagai pusat kegiatan, komunikasi dan informasi masyarakat

Togas perpustakaan melayani semua lapisan masyarakat dengan menyediakan koleksi perpustakaan yang sesuai.

Tujuan perpustakaan meningkatkan kualitas dan taraf hidup masyarakat meningkatan keterampilan, pendidikan, ilmu pengetahuan, apresiasi budaya, dan rekreasi

Koleksi terdiri atas koleksi karya cetak dan karya rekam. memiliki minimal koleksi buku Penambahan koleksi Menyediakan surat kabar maupun majalah Pencacahan koleksi Penyiangan koleksi

Pengorganisasian bahan perpustakaan Mudah ditemu balik disusun secara sederhana dan sistematis

Pelestarian bahan perpustakaan Pelestarian bahan perpustakaan meliputi kegiatan yang bersifat fisik

Layanan perpustakaan Jam buka minimal Waktu buka Layanan yang disediakan Layanan pembelajaran masyarakat

Tenaga Perpustakaan Pengelola perpustakaan Minimal pengelola 2 orang Pemimpin yang bertanggung jawab Kualifikasi kepala perpustakaan B. Pengembangan tenaga perpustakaan pendidikan dan pelatihan

Penyelenggaraan perpustakaan Setiap desa/kelurahan menyelenggarakan Perpustakaan Kepala desa/lurah bertanggung jawab terhadap penyelenggaraan perpustakaan ditetapkan melalui surat keputusan kepala desa/lurah menyelenggarakan layanan teknis dan layanan pemustaka menerapkan prinsip keteraturan dan keberlanjutan.

Ruangan A. Lokasi Lokasi perpustakaan desa berada di pusat keg. Masyarakat Perpustakaan menempati ruangan tersendiri B. Ukuran Ukuran ruangan perpustakaan sekurang-kurangnya 56 m2.

C. Pembagian ruangan dan kenyamanan Area koleksi, layanan dan kegiatan pembelajaran Area pengelola

Anggaran disediakan melalui anggaran desa/kelurahan dan sumber lain yang tidak mengikat.

Kerjasama perpustakaan kerjasama dengan perpustakaan lain dan/atau berbagai pihak untuk meningkatkan mutu layanan.

Kesimpulan Standar minimal koleksi perpustakaan desa adalah 1000 eksemplar pada luas lantai 56m2 yang dikelola oleh 2 orang pengelola dan 1 pemimpin perpustakaan desa yang bekerja minimal 35 jam per minggunya.

Pertanyaan Tatik Ilmiah: Standar perpustakaan desa yang mengeluarkan siapa? Aan Prabowo: Lokus perpustakaan desa di balai desa / di daerah salah satu desa? Dan apa perbedaan dengan TBM? Aziza Nur Persia: Cara memanagemen koleksi dilihat dr mata pencaharian penduduk/heterogen. Dan contoh slh satu perpus desa dmn?