Dikerjakan Oleh : Nama : Roma Mulyana Npm : 082673 GUGUS KENDALI MUTU PENERAPAN METODE GKM DALAM MENGURANGI TINGKAT KECACATAN PADA PRODUK HAUSING Dikerjakan Oleh : Nama : Roma Mulyana Npm : 082673
Program Pengendalian Mutu 1. Pengertian Mutu I. Pendahuluan Dalam memenangkan persaingan penjualan produk di pasar, penting adanya jaminan mutu, antara standar dan etiket pada kemasan, agar tidak merugikan konsumen. Program Pengendalian Mutu 1. Pengertian Mutu Mutu adalah suatu cara untuk meningkatkan keuntungan operasi dengan upaya meningkatkan kualitas dan produktivitas karyawan yang sudah ada.
2. Pengertian Pengendalian Mutu Kualitas Pengendalian mutu kualitas didefinisikan sebagai suatu sistem yang terdiri dari pemeriksaan atau pengujian analisa dan tindakan – tindakan yang harus diambil dengan memanfaatkan kombinasi seluruh peralatan, metode dan tindakan – tindakan yang harus dilakukan guna mengendalikan kualitas produk dengan ongkos seminimal mungkin dengan keinginan konsumen tertentu.
Ada 3 langkah dalam pengendalian mutu kualitas : 1 Ada 3 langkah dalam pengendalian mutu kualitas : 1. Menentukan standar 2. Memeriksa, menilai dan membandingkan dengan standar. 3. Mengambil tindakan bila diperlukan, yaitu : a. Mencari penyebab timbulnya masalah b. Mencari pemecahan masalah. c. Perencanaan untuk peningkatan.
3. Pengertian Pengendalian Mutu Terpadu Pengendalian mutu terpadu adalah menetapkan standar atau batas mutu yang disesuaikan dengan jumlah produk dan efisien produk nyata yang mencakup batas penerimaan barang- barang yang akan diproses maupun hasil proses. B. Langkah – Langkah Pengendalian Mutu 1. Plan (Rencanakan) 2. Do (Laksanakan) 3. Check (Periksa) 4. Action (Tindakan Koreksi)
C. Total Quality Control (TQC) Pengertian quality control adalah suatu sistem yang efektif untuk mengintegrasikan uasaha – usaha pengembangan kualitas, pemeliharaan kualitas, dan perbaikan kualitas atau mutu dari berbagai kelompok dalam organisasi, sehingga meningkatkan produktivitas dan pelayanan ketingkat yang paling harmonis yang menimbulkan kepuasan semua pelanggan.
II. Jenis Pengendalian Kualitas 1. Preventive Control 2 II. Jenis Pengendalian Kualitas 1. Preventive Control 2. Monitoring Control 3. Repressive Control III. Teknik – Teknik Pengendalian Kualitas 1. Inspeksi Inspeksi adalah kegiatan penerapan kualitas yang utama yang harus dilakukan setiap waktu. Tujuan utama dari inspeksi ini adalah penerimaan produk, yaitu menempatkan produk berdasarkan kualitasnya.
terdapat tujuh alat yang akan dipergunakan dala QC, dan harus dilaksanakan dengan sebaik – baiknya, yaitu : 1. Check Sheet (Lembar Periksa) 2. Histogram 3. Diagram Pareto 4. Diagram Sebab Akibat (Cause Efect Diagram) 5. Stratifikasi 6. Diagram Tebar (Scatter Diagram) 7. Grafik dan Peta Kendali (Graph and Control Chart)
Grafik terdiri dari 3 jenis, yaitu : a. Garis (Line Graph) b Grafik terdiri dari 3 jenis, yaitu : a. Garis (Line Graph) b. Batang (Bar Graph) c. Lingakaran (Circle Graph) Peta kendali adalah suatu bentuk grafik dengan batasan - batasan yang berguna dalam menetapkan pengembalian keputusan dalam pengendalian mutu secara statistik.
TERIMA KASIH