SEJARAH PERANG DUNIA I (1914-1918).

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
LATAR BELAKANG PD II Sebab Umum:
Advertisements

10 11/09/2012 PERANG DUNIA II-BAB 2.
Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar
Peristiwa PD I – PD II 1. Sebab-sebab Umum
PERANG DUNIA II Sebab Umum
PERANG DUNIA 2.
INTERREGNUM ERA.
Bambang Arif Hartono, S.Pd. Guru IPS-Sejarah SMP 1 Karangmojo
PERANG DINGIN AMERIKA SERIKAT VS UNI SOVIET
Anggyati puspitasari 9D/03
Perang Dunia 1.
PENGETAHUAN SOSIAL (IPS) KELAS IX SEMESTER I
Perang Dunia 2.
Perang Dunia I Oleh: Anita Dwi Ariyani IXB/04
SEJARAH UNI EROPA REKAPITULASI.
PERANG DINGIN FAKTOR PENYEBAB
MALAISE / CRISE D’ÉCONOMIE 1929
Eropa ii.
Revolusi Amerika Serikat
DISUSUN : NOOR HARJANTO, S.Pd.
Eropa Pasca Perang Dunia II
PERTEMUAN IV PERANG DUNIA I ( ).
Eropa ii.
NEGARA BERKEMBANG DAN NEGARA MAJU.
大正時代 ( ).
EROPA II.
PERANG DUNIA & KELEMBAGAAN DUNIA
WORLD WAR 2 BY ROBY IRZAL MAULANA.
KERJASAMA EKONOMI INTERNASIONAL
PENGERTIAN NEGARA MAJU DAN NEGARA BERKEMBANG
SEJARAH EROPA II.
Pertemuan ke-11 TERAPAN DAN ANTROPOLOGI PEMBANGUNAN
MEMBUAT MEDIA PENGAJARAN
PERANG DUNIA II Disusun oleh : Rudi Irawan, S.Pd SMPN 1 Sungai Keruh
PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN “Kewarganegaraan “
TH 3.
A. Bangsa Indonesia B. Negara dan terjadinya Negara
PERANG DINGIN FAKTOR PENYEBAB
Nasionalisme di Filipina
PERANG DUNIA I,PERANG DUNIA II DAN PENDUDUKAN JEPANG
Risiko Kerusakan Properti dan Kewajiban
STRATEGI POLITIK NU MASA PENJAJAHAN JEPANG
PERANG DUNIA II Tujuan pembelajaran 1.Menggambarkan secara kronologis Perang Dunia II 2.Mengidentifikasi Perang Dunia II di Asia Pasifik 3.Menjelaskan.
LATAR BELAKANG SEJARAH HUBUNGAN INTERNASIONAL
Sistem Ekonomi Pasar.
COLD WAR.
Akibat Perang Dingin bagi Dunia
MENGELOLA DALAM LINGKUNGAN GLOBAL
SEJARAH UNI EROPA REKAPITULASI.
Kolonialisme Imperialisme Barat (eropa) di Indonesia
LIGA BANGSA-BANGSA (THE LEAGUE OF NATIONS)
TH 2.
SEJARAH DAN PERKEMBANGAN HUKUM INTERNASIONAL
Perjanjian Perdamaian sesudah PD I ANTARA SEKUTU VS ITALIA
PERANG DUNIA II.
Pengaruh Perang Dunia I dan II terhadap Kehidupan Politik
Perang Dunia 1. Perang Dunia I melanda dunia pada tahun Perang hebat ini pada mulanya hanya terjadi di kawasan Benua Eropa,kemudian menjalar.
Sejarah Politik dan Hubungan Internasional
Perang Dunia I dan Liga Bangsa Bangsa
Oleh Kanina Cakreswara NPM
PERANG DUNIA PERTAMA.
KELOMPOK FRATERNITE (XI IIS 3) -HAFIZH FADHLI (14) -MELISSA CHRISTINA (19) -PANDU RAMA (23) -RIFQI ACHMAD NAUFAL (27) -SALSABILA ANNISA (31) -SHARISSA.
 Perang Dunia I melanda dunia pada tahun Perang hebat ini pada mulanya hanya terjadi di kawasan Benua Eropa,kemudian menjalar ke negara-negara.
Eropa ii.
REVOLUSI INDONESIA.
SEJARAH UNI EROPA REKAPITULASI.
RUNTUHNYA CEKOSLOWAKIA MADRASAH ALIYAH NEGERI 1 PATI TAHUN PELAJARAN 2018/2019 KELOMPOK : 5 1.CINDY FATMA Y 2.DEKI PRATAMA 3.FEBRIARIANI 4.HANDINI RETNO.
BENTUK KERJASAMA EKONOMI INTERNASIONAL
SEJARAH UNI EROPA Oleh Ari Anggari Harapan Bernadetta S. Utami
(30”). NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA MERDEKA..!!! - INDONESIA,………..SEBAGAI NEGARA KEPULAUAN TERBESAR DI DUNIA -JUMLAH PULAU : BUAH -ETHNIS.
Transcript presentasi:

SEJARAH PERANG DUNIA I (1914-1918)

Penyebab Perang Dunia I Sebab Umum : Politik Mencari Kawan Kemajuan Industri (industri yang memproduksi senjata ) Politik Kolonialisme dan Imperialisme Perdamaian Bersenjata

Adanya persekutuan 2 blok yaitu : Politik Mencari Kawan Adanya persekutuan 2 blok yaitu : Triple Alliance 1882, (Jerman, Austria-Hungaria, dan Italia) Triple Entente 1902, ( Perancis, Inggris, dan Rusia ).

Kemajuan Industri : kemajuan industri di Eropa menimbulkan masalah baru dalam kehidupan masyarakat, baik dalam bidang ekonomi, politik, sosial dan budaya. Masing-masing negara berusaha untuk memajukan industri dalam negaranya, sehingga menimbulkan terjadinya persaingan diantara negara-negara Eropa.

Politik Kolonialisme dan Imperialisme Dengan kemajuan industri, maka negara-negara Eropa berusaha untuk mencari wilayah jajahan yang luas dan digunakan untuk pengambilan bahan mentah maupun tempat pemasaran hasil-hasil industri dan penanaman modal.

Perdamaian Bersenjata Masing-masing negara berusaha untuk meningkatkan kewaspadaaan jika terjadi perang besar, maka terjadinya persaingan dalam memproduksi senjata dan kecanggihannya

Sebab Khusus : Terbunuhnya putra mahkota Austria Frans Ferdinand di Sarajevo oleh Gavrilo Princip (Serbia)

Kronologi Perang Tanggal 1 Agustus 1914, Jerman mengumumkan perang dengan Rusia. Tanggal 3 Agustus 1914, Perancis melancarkan serangan kepada Jerman. Tanggal 14 Agustus 1914, Inggris menyerang Jerman Dengan demikian, perang segera berkobar ke seluruh wilayah Eropa.

Jalannya Perang Pihak-pihak yang terlibat dalam PD I 1. Pihak Sentral (Blok Jerman) : (Jerman, Turki, Bulgaria, Austria-Hongaria) 2. Pihak Sekutu (Blok Perancis) : (Perancis, Rusia,Inggris, Italia, Amerika Serikat, Belgia, Rumania, Yunani, Portugal, Jepang, dll)

Akhir Perang Dunia I Kekalahan Jerman menyebabkan rakyat Jerman menjadi susah sehingga di Jerman sendiri muncul pemberontakan dari kaum komunis (spartacis) Jerman juga harus menghadapi musuh yaitu Sekutu

Perjanjian – perjanjian Perdamaian setelah PD I Perjanjian Versailles (28 Juni 1918), Jerman dan Sekutu : 1. Jerman menyerahkan Alsace-Lorraine kepada Perancis dan Eupen Malmedy kepada Belgia 2. Danzig dan sekitarnya menjadi kota merdeka di bawah LBB 3. Jerman kehilangan semua tanah jajahannya yang diambil oleh Inggris, Perancis, dan Jepang 4. Jerman harus membayar ganti rugi perang sebesar 132 milyar Mark emas 5. Angkatan Perang Jerman diperkecil 6. Kapal perang maupun kapal dagang Jerman diambil alih oleh Inggris 7. Daerah Saar diperintah oleh LBB selam 15 tahun

Dalam Perjanjian Versailles itu peranannya dipegang oleh Woodrow Wilson (Presiden AS), Georges Clemenceau (Perancis), Lloyd George (Inggris), dan Vittorio E O (Italia). Keempat orang ini dikenal dengan The Big Four.

Perjanjian St.German (10 November 1919) antara Sekutu dan Austria, isinya : 1. tidak diperkenankan adanya gabungan antara Jerman-Austria 2. Austria harus menyerahkan daerah Tirol Selatan, Istria kepada Italia, dan Bohemia, Moravia kepada Cekoslovakia

Perjanjian Neuilly (27 November 1919)

Perjanjian Trianon (4 Juni 1920)

Perjanjian Sevres ( 20 Agustus 1920 )