INVENTARISASI JENIS-JENIS JAMUR MAKROSKOPIS DI KAWASAN CABANG PANTI TAMAN NASIONAL GUNUNG PALUNG KALIMANTAN BARAT Oleh : OGI PRAYOGO H14112036.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Perkembangan Rosa sp. (mawar)
Advertisements

BAHAN AJAR IPA KELAS V SEMESTER II
Kelas 8 semester 1.
Kandungan Gizi Pada Talas
      PROPOSAL PENELITIAN   PENGARUH PANJANG SETEK DAN DIAMETER TERHADAP PERTUMBUHAN TANAMAN AGLAONEMA (Aglaonema crispum) DI KELURAHAN NAMAOLE KECAMATAN.
JAMUR SHIITAKE (Lentinus edodes)
Basidiomycetes Created by AJ.
Basidiomycetes Makroskopis
Mangrove species at Tanakkeke Land, South Sulawesi
Mufiana Ari Utami Munawarohthus Sholikha
JAMUR (FUNGI) organisme uniseluler atau multiseluler berbentuk benang (hifa), eukariotik, tidak berklorofil, dan dinding selnya tersusun dari zat kitin.
TEKNIK PENGAWETAN DAN IDENTIFIKASI SAMPEL
PENGENALAN DAN PENANGANAN HAMA PENYAKIT PADA TANAMAN TOMAT
Identifikasi Sifat Fisik dan Kimia Buah-buahan Lokal Kalimantan
1. Morfologi, adalah ilmu yang mempelajari tentang bentuk organisme, terutama hewan dan tumbuhan yang mencakup bagian- bagiannya. Bagian tubuh ikan mempunyai.
KARAKTERISTIK SIFAT KUALITATIF KAMBING LOKAL DI KABUPATEN BENGKALIS
MORFOLOGI Ilmu yang mempelajari bagian-bagian tanaman (bentuk dan fungsi bagian-bagian tersebut). Berdasarkan morfologinya, tumbuhan dibagi menjadi tiga.
`AGROTEKNOLOGI TANAMAN PERKEBUNAN`
KACANG TANAH Oleh : Haryo Wikanargo ( )
& Selamat pagi………..!!!!!!!.
ORGAN VEGETATIF Botani.
UNSUR UNSUR DESAIN BUSANA
Cahaya dan Optik Oleh Meli Muchlian, M.Si.
FAMILI ARACEAE memiliki lebih dari 100 genera (genus) dan 3700 spesies.
MORFOLOGI TUMBUHAN.
JAMUR KONSUMSI (edible mushroom)
Ordo : Acarina Famili : Tetranichidae
Loading Presentation _ click anywhere to start.
STRUKTUR DAN PERKEMBANGAN TUMBUHAN
Euphorbiaceae Euphorbiaceae [tanaman berbunga indah] merupakan suku terbesar keempat dari lima suku tumbuhan berpembuluh yang mewadahi 1354 jenis dari.
Oleh : Ribka Vania R. Kuhon Ilmu Tanah
PENYAKIT PADA TANAMAN KEBUN
KERAGAMAN ADENIUM.
PENGENALAN SUKU GNETACEAE
IDENTIFIKASI, TAKSONOMI DAN KLASIFIKASI TUMBUHAN
Dr. Ir. Rika Raffiudin, M. Si.
MAGNOLIACEAE.
SUKU OXALIDACEAE CIRI-CIRI UMUM :
Gulma Meniran Afdal Tanaiyo
Anthocerotae (Lumut Tanduk) Musci (Lumut Daun)
Krokot untuk Penyembuhan
BIXACEAE MONOTIPIK FAMILY
Cycadadinae Cycadiales Cycadaceae.
KEANEKARAGAMAN KUPU-KUPU DI KAWASAN HUTAN PENDIDIKAN GUNUNG WALAT
EBONI DAN SAMAN.
AVES BY : PRIMA TEGAR ANUGRAH PSPK ILMU KELAUTAN
Kamboja Plumeria Acuminate
ANGGREK DAN NANGKA Dosen Pengampuh: Ir. Bambang Kusmanandhi, S.Agr.Sc.
Keragaman Kupu-kupu di Kawasan Hutan Pendidikan Gunung Walat
Assalaamu’alaikumwrwb….
KLASIFIKASI DAN MORFOLOGI TANAMAN KELAPA SAWIT DAN TANAMAN CABAI
BAB 2 KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP
Anredera cordifolia [Ten.] Steenis sebagai Penyembuhan Obat Terbuka
KISI-KISI UJIAN NASIONAL 2014
JAMUR (FUNGI) organisme uniseluler atau multiseluler berbentuk benang (hifa), eukariotik, tidak berklorofil, dan dinding selnya tersusun dari zat kitin.
Teki udel-udelan ( Cyperus kyllinga) Gulma Pada Padi
WAHYU PUJI RAHARJO (M1A )
KLASIFIKASI MAHLUK HIDUP
SIMPLISIA JULIYANTY AKUBA.
KELOMPOK 5 Bio Kasyafna Dini Nuroniah Junita Hartika Rijal Q.Z Riza
Inventarisasi tumbuhan tingkat rendah
Morfologi Pohon Mahoni Oleh : Abdul Rahmat Ikbal Stambuk : D1B k Fakultas : Kehutanan
Bunga Daun Akar Batang Untuk perkembangbikan Untuk fotosintesis, respirasi dan penguapan Untuk pengangkutan Menyerap air dan zat hara dan menancapkan.
Liliales adalah salah satu bangsa tumbuhan berbunga yang termasuk dalam klad Monokotil menurut Sistem klasifikasi APG II). Bangsa ini juga diakui sebagai.
KERAGAMAN TEBU & HIBRIDISASI MENTIMUN, PACAR AIR, DAN JAGUNG
OPT CACAO Tim Fakultas Pertanian Unand
PEST AND DISEASES OF CHOCOLATES
K LASIFIKASI TUMBUHAN DISUSUN OLEH : A NGEL H IDAYAT.
BANGSA GUTTIFERALES/ CLUSIALES Disusun oleh : Anselina Ohoira Delta Weringkukly Maria R.B. Kiliroong
Morfologi dan fisiologi tumbuhan Susan sintia ramdhani,MM.
Transcript presentasi:

INVENTARISASI JENIS-JENIS JAMUR MAKROSKOPIS DI KAWASAN CABANG PANTI TAMAN NASIONAL GUNUNG PALUNG KALIMANTAN BARAT Oleh : OGI PRAYOGO H14112036

Taman Nasional Gunung Palung LATAR BELAKANG Taman Nasional Gunung Palung Cabang Panti Jamur Makroskopis

RUMUSAN MASALAH Jenis-jenis jamur makroskopis apa saja yang terdapat di kawasan Cabang Panti Taman Nasional Gunung Palung?

TUJUAN PENELITIAN Menginventarisasi jenis-jenis jamur makroskopis yang terdapat di kawasan Cabang Panti Taman Nasional Gunung Palung

MANFAAT Hasil dari penelitian ini diharapkan dapat memberikan manfaat bagi masyarakat. Manfaat yang dapat diperoleh dalam penelitian ini adalah mendapat informasi mengenai jenis-jenis jamur makroskopis di kawasan Taman Nasional Gunung Palung sehingga kedepannya dapat dikembangkan/dibudidayakan.

METODE PENELITIAN Waktu dan Tempat Penelitian Proses penelitian berlangsung dari bulan November 2016 – Februari 2017 Pengambilan sampel ---> Cabang Panti, Taman Nasional Gunung Palung Kabupaten Kayong Utara Identifikasi ---> Laboratorium Biologi FMIPA UNTAN Pontianak

Deskripsi Lokasi Penelitian

Alat dan Bahan Alat Global Positioning System (GPS) Termometer Higrometer Soil Tester Lux Meter Lup pinset Sarung Tangan Plastik Botol/Toples Kamera Alat Tulis Sprayer

Bahan Sampel Jamur makroskopis Alkohol 70%

Cara Kerja Jelajah Pendataan Pengukuran Faktor Lingkungan Pengambilan Sampel Jamur

Identifikasi Jamur Makroskopis Buku Identifikasi A Field Guide to Mushrooms North America The Complete Encyclopedia of Mushrooms North American Mushrooms Cendawan Ensiklopedia Biologi, Dunia Tumbuhan, Runjung dan Jamur Jurnal dan Skripsi

Karakterisasi Identifikasi Tudung (cap)

Lamella (Bagian dari tubuh buah)

Stalk (tangkai)

Pembuatan Kunci Identifikasi Dikotom Genus Spesies

Contoh Kunci Identifikasi Tingkat Genus

Tabel Karakteristik Morfologi Jamur   No. Spesies Morfologi Jamur Makroskopis Tudung (Pileus) Jamur Makroskopis Tangkai (Stipe) Jamur Makroskopis Bentuk Permukaan Tudung Tepian Tudung Bentuk Irisan Warna ukuran Perlekatan Tangkai pada tudung Bentuk Tangkai Bentuk Umbi Struktur Dalam Permukaan Tangkai Ukuran

Tabel Hasil Penelitian

Pembahasan Kingdom : Fungi Filum : Agaricomycota Kelas : Agaricomycetes Ordo : Russulales Famili : Russulaceae Genus : Russula Spesies : Russula mairei Russula mairei Bentuk tudung melingkar, melengkung ke atas dengan bagian tengah cekung, berwarna pink keputihan, tekstur halus dan berdaging. Lamella berbentuk reguler, garis tepi rata, perlekatan lurus pada tangkai, berwarna putih. Tangkai terletak central pada tudung, tekstur permukaan halus, Habitat di tanah

Kingdom : Fungi Filum : Agaricomycota Kelas : Agaricomycetes Ordo : Russulales Famili : Russulaceae Genus : Russula Spesies : Russula sardonia Russula sardonia Bentuk tudung melingkar, melengkung ke atas dengan bagian tengah cekung, berwarna putih keunguan, tekstur halus dan berdaging. Lamella berbentuk reguler, garis tepi rata, perlekatan lurus pada tangkai, berwarna putih. Tangkai terletak central pada tudung, tekstur permukaan halus, Habitat di tanah

Kingdom : Fungi Filum : Agaricomycota Kelas : Agaricomycetes Ordo : Russulales Famili : Russulaceae Genus : Russula Spesies : Russula fragilis Russula fragilis Bentuk tudung melingkar, melengkung ke atas dengan bagian tengah cekung, berwarna merah keputihan, tekstur halus dan berdaging. Lamella berbentuk reguler, garis tepi rata, perlekatan lurus pada tangkai, berwarna putih. Tangkai terletak central pada tudung, tekstur permukaan halus, Habitat di tanah

Kingdom : Fungi Filum : Agaricomycota Kelas : Agaricomycetes Ordo : Russulales Famili : Russulaceae Genus : Russula Spesies : Lactarius Vellereus Lactarius vellereus Bentuk tudung melingkar, melengkung ke atas dengan bagian tengah cekung, berwarna putih, tekstur halus dan berdaging, tepian melengkung kedalam. Lamella berbentuk reguler, garis tepi rata, perlekatan lurus pada tangkai, berwarna putih. Tangkai terletak central pada tudung, tekstur permukaan halus, Habitat di tanah.

Kingdom : Fungi Filum : Agaricomycota Kelas : Agaricomycetes Ordo : Russulales Famili : Russulaceae Genus : Russula Spesies : Lactarius sp. Lactarius sp. Bentuk tudung melingkar, cembung melebar dengan bagian tengah cekung kedalam, berwarna coklat muda, tekstur halus dan berdaging, tepi garis tudung rata. Lamella berbentuk reguler, garis tepi rata, perlekatan lurus pada tangkai, berwarna putih. Tangkai terletak central pada tudung, tekstur permukaan halus, Habitat di tanah.

Kingdom : Fungi Phylum : Basidiomycota Class : Hymenochaetales Order : Hymenochaetales Family : Hymenochaetaceae Genus : Coltricia Spesies : Coltricia perennis Coltricia perennis Tudung berbentuk melingkar, melengkung ke atas dengan bagian tengah cekung, permukaan konsentris, berwarna coklat kemerahan, perlekatan tangkai pada tudung di tengah, berwarna coklat, tekstur halus dan liat. Habitat pada batang kayu yang telah lapuk/mati.

Kingdom : Fungi Filum : Agaricomycota Kelas : Agaricomycetes Ordo : Boletales Famili : Calostomataceae Genus : Calostoma Spesies : Calostoma sp. Calostoma sp. Tudung berbentuk kubah, berwarna putih, berbentuk bulat dan diselubungi lendir saat masih muda. Tangkai berbentuk silindris, tekstur halus berlendir, berwarna putih. Habitat di tanah atau serasah.

Kingdom : Fungi Filum : Agaricomycota Kelas : Agaricomycetes Ordo : Boletales Famili : Calostomataceae Genus : Calostoma Spesies : Calostoma sp. Scleroderma sp. Berwarna kuning, berbentuk membulat, struktur permukaan bergranula menyerupai duri, habitat pada tanah yang terlindungi dari sinar matahari langsung

Kingdom : Fungi Filum : Agaricomycota Kelas : Agaricomycetes Ordo : Cantharellales Famili : Hydnaceae Genus : Hydnum Spesies : Hydnum sp. Hydnum sp. Tudung cembung melebar, permukaan halus, warna coklat keputihan, garis tepi berlekuk. Lamella berbentuk duri, berwarna coklat muda. Tangkai berwarna putih kecoklatan, permukaan berbutir halus, letak tangkai lateral pada tudung. Habitat di tanah.

Kingdom : Fungi Filum : Agaricomycota Kelas : Agaricomycetes Ordo : Agaricales Famili : Marasmiaceae Genus : Marasmius Spesies : Marasmius androsaceus Marasmius androsaceus Bentuk tudung cembung melebar, tepian bergaris halus, berwarna coklat, tepian berlekuk. Lamella berwarna coklat, bentuk reguler, perlekatan lurus pada tangkai. Tangkai berbentuk sama (equal), berwarna coklat, perlekatan sentral pada tudung. Habitat di serasah atau daun kering.

Kingdom : Fungi Filum : Agaricomycota Kelas : Agaricomycetes Ordo : Agaricales Famili : Marasmiaceae Genus : Marasmius Spesies : Marasmius sp. Marasmius sp. Tudung berbentuk melingkar, datar dan bergelombang, tekstur halus, berwarna putih. Tangkai memanjang, berbentuk sama (equal), berwarna coklat, tekstur halus, perlekatan tangkai sentral pada tudung. Habitat di tanah.

Kingdom : Fungi Filum : Agaricomycota Kelas : Agaricomycetes Ordo : Polyporales Famili : Polyporaceae Genus : Fomes Spesies : Fomes sp. Fomes sp. Bentuk seperti sarang lebah, berwarna hitam kemerahan, tekstur permukaan kasar dan tidak rata. lamella bersilangan berwarna putih. Habitat pada batang kayu lapuk.

Kingdom : Fungi Filum : Basidiomycota Kelas : Dacrimycetes Ordo : Dacrimycetales Famili : Acrimycetaceae Genus : Calocera Spesies : Calocera cornea Calocera cornea Berbentuk kipas, berwarna kuning, berlendir dan lunak, tekstur permukaan halus, berukuran kecil, tepian berlekuk. Habitat pada batang kayu yang telah mati

Kingdom : Fungi Filum : Ascomycota Kelas : Sordariomycetes Ordo : Xylariales Famili : Xylariaceae Genus : Xylaria Spesies : Xylaria sp. Xylaria sp. Berbentuk seperti gada, bagian atas berwarna putih, bagian bawah berwarna hitam, tekstur berbutir kasar. Jamur ini biasa dapat ditemukan di batang kayu atau ranting.

Kingdom : Fungi Filum : Ascomycota Kelas : Sordariomycetes Ordo : Xylariales Famili : Xylariaceae Genus : Xylaria Spesies : Xylaria cosmosoides Xylaria cosmosoides Berbentuk seperti akar berlekuk-lekuk, bagian ujung meruncing berwarna putih, bagian bawah hitam, permukaan halus. Jamur seperti ini dapat ditemukan di batang kayu lapuk atau serasah.

Kingdom : Fungi Filum : Agaricomycota Kelas : Agaricomycetes Ordo : Auriculariales Famili : Auriculariaceae Genus : Auricularia Spesies : Auricularia sp. Auricularia sp. Berwarna coklat kemerahan, memiliki bentuk seperti kuping, tekstur kenyal, permukaan tudung halus, tepian rata, dapat ditemukan pada dahan atau batang kayu yang sudah lapuk.

Kingdom : Fungi Filum : Ascomycota Kelas : Pezizomycetes Ordo : Pezizales Famili : Auriculariaceae Genus : Auricularia Spesies : Auricularia sp. Cookeina tricholoma Bentuk tudung seperti mangkuk, permukaan berbulu panjang, berwarna orange. Tangkai berwarna putih, berbetuk silindris, perlekatan sentral pada tudung. Jamur ini dapat ditemukan di batang kayu yang sudah mati/lapuk.

Kingdom : Fungi Filum : Basidiomycota Kelas : Agaricomycetes Ordo : Agaricales Famili : Hygrophoraceae Genus : Hygrocybe Spesies : Hygrocybe Coccinea Hygrocybe coccinea Bentuk tudung cembung, permukaan licin berlilin, tepian bergaris halus, berwarna merah tua saat masih muda dan merah muda saat sudah dewasa. Lamella reguler, berwarna putih kekuningan. Tangkai panjang, berwarna merah, permukaan halus, perlekatan sentral pada tudung. Habitat di tanah atau serasah.

Kingdom : Fungi Filum : Basidiomycota Kelas : Agaricomycetes Ordo : Agaricales Famili : Hygrophoraceae Genus : Hygrocybe Spesies : Hygrocybe Laeta Hygrocybe Laeta Bentuk tudung cembung, berwarna kuning, garis tepi rata, tekstur permukaan licin. Lamella berwarna kuning, bentuk reguler, perlekatan lurus pada tangkai. Letak tangkai pada tudung sentral, bentuk memanjang dan bergaris halus (fibrillose). Habitat di tanah/serasah.

Kesimpulan Berdasarkan pengamatan yang telah dilakukan, diperoleh sekitar 150 jenis jamur yang berbeda dan telah teridentifikasi sebanyak 20 jenis.

TERIMAKASIH