Komunikasi Bisnis edisi kedua Bab 1 Memahami Komunikasi Bisnis © Dept. Editorial, Divisi Perguruan Tinggi PENERBIT ERLANGGA
Bentuk Dasar Komunikasi Komunikasi Verbal Berbicara dan menulis Mendengar dan membaca Komunikasi Nonverbal Pentingnya Komunikasi Nonverbal Tujuan Komunikasi Nonverbal © PENERBIT ERLANGGA
Proses Komunikasi Pengirim mempunyai ide/gagasan Pengirim mengubah ide menjadi pesan Pengirim menyampaikan pesan Penerima menerima pesan Penerima menafsirkan pesan Penerima memberi tanggapan dan mengirim umpan balik kepada pengirim © PENERBIT ERLANGGA
Munculnya Kesalahpahaman Masalah dalam mengembangkan pesan Masalah dalam menyampaikan pesan Masalah dalam menerima pesan Masalah dalam menafsirkan pesan Beda latar belakang Perbedaan penafsiran kata Perbedaan reaksi emosional © PENERBIT ERLANGGA
Bagaimana Memperbaiki Komunikasi Komunikasi yang efektif perlu: Persepsi Ketepatan Kredibilitas Pengendalian Keharmonisan © PENERBIT ERLANGGA
Tiga hal yang perlu diperhatikan agar komunikasi efektif: Membuat suatu pesan secara lebih berhati-hati Minimalkan gangguan dalam proses komunikasi Mempermudah upaya umpan balik antara si pengirim dengan si penerima pesan © PENERBIT ERLANGGA