Rumiyati, S.Pd. Bahasa Indonesia Kelas X – IPS.2 MA Negeri 1 Sumpiuh

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
CONTOH PENERAPAN PEMBELAJARAN PENEMUAN (DISCOVERY LEARNING)
Advertisements

KALIMAT BERITA NEGATIF.
MENDENGARKAN Memahami siaran atau cerita yang disampaikan secara langsung /tidak langsung Memahami puisi yang disampaikan secara langsung/ tidak langsung.
TEKS ANEKDOT HUKUM PERADILAN
CIGARRETTE.
PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA DI SMA BERDASARKAN KURIKULUM 2013
Pengertian anekdot Ciri ciri anekdot Kaidah anekdot Struktur anekdot
MENDENGARKAN BERBICARA MEMBACA MENULIS
Teks Anekdot Albertus Andrie / 05 Reynaldo Indrawan / 27
Anekdot Kelompok Supernova
OBSERVASI GANGGUAN PERKEMBANGAN PADA ANAK
PELAJARAN 11.
KALIMAT AKTIF PASIF DAN KALIMAT LANGSUNG TAK LANGSUNG
Herdito Sandi Pratama, M.Hum Dari beberapa sumber
METODE TANYA JAWAB DAN DEMONSTRASI
KALIMAT BERITA NEGATIF.
“Pembuatan Video Pengenalan Huruf Dengan Bahasa Inggris Menggunakan Rio Adrian S, for further detail, please visit
MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA KELAS V SEMESTER GANJIL
Kritik dan Humor dalam Layanan Publik
LAMARAN KERJA DAN WAWANCARA KERJA
KRITIK DAN HUMOR DALAM LAYANAN PUBLIK
ANGGOTA KELOMPOK BENI SUSANTO (06) DYAH AYU A. (12) PINTA IKAWATI (23)
Assalamualaikuuum .... Apa kabar semuanya.....
BAHAN AJAR BAHASA INDONESIA KELAS IV SEMESTER 2
Janarti TUGAS BLOG MATERI STRATEGI TUGAS BLOG MATERI STRATEGI PROGRAM PASCA SARJANA UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR PROGRAM PASCA SARJANA UNIVERSITAS NEGERI.
4.2 Memproduksi teks anekdot baik secara lisan maupun tulisan
BERITA KOPLAK BBM TURUN LAGI
TEKS ANEKDOT.
MENGIDENTIFIKASI TEKS CERITA PENDEK
Pengertian anekdot Ciri ciri anekdot Kaidah anekdot Struktur anekdot
Pembangunan Konteks dan Pemodelan Teks Cerita Pendek
UNSUR-UNSUR PROSA FIKSI
Metode Permainan.
PENGERTIAN KURIKULUM Kurikulum adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi, dan bahan pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman.
Bindo sepuluh (13) KD: 16.2 Menulis karangan berdasarkan pengalaman orang lain dalam cerpen (pelaku, peristiwa, latar) Tujuan Pembelajaran: Siswa dapat.
Workshop Penilaian Guru SMA
DAFTAR pengalaman siswa
Teks Prosedur Kompleks
Standar Kompetensi : Kompetensi Dasar : Indikator :
CONTOH RPP MENULIS PERMULAAN
Teks Anekdot Oleh Nia Sofyana, S.Pd.
Kompetensi Dasar 1 Mempresentasikan Karya Tulis Ilmiah.
PERENCANAAN PEMBELAJARAN IPS
Kritik dan Humor dalam Layanan Publik
PERENCANAAN PEMBELAJARAN IPS
BAHAN AJAR BAHASA INDONESIA KELAS VI SEMESTER GENAP
Kelompok 3 Rahmaniar Irhamna Rizky atika Haiqal akbar Teuku harsya giffari.
BAHAN AJAR KELAS VI SEMESTER GANJIL
PENERAPAN TEKNIK, MODEL, DAN MEDIA PEMBELAJARAN PADA BERBAGAI JENIS TEKS Oleh: Khaerunnisa, M.Pd. Jakarta, 26 November 2015.
PELAJARAN II Proses Menjadi Warga yang Baik
TUTORIAL II REVIEW PENDUKUNG TAP 8 LANGKAH ANALISIS KASUS
BAHASA INDONESIA KELAS V SMT 1
Buku Buku adalah karya tulis ilmiah yang sarat dan penuh dengan pengetahuan yang digunakan sebagai objek dan dibahas dalam proses pembelajaran Yang dimaksud.
PERENCANAAN PEMBELAJARAN IPS
Sebuah Catatan Singkat
Tugas bahasa indonesia
السلام عليكم Bahasa Indonesia TOPIK 2.
Hal yang perlu diperhatikan dalam membuat cerpen yang berkualitas
BAHASA DAN SASTRA INDONESIA
Fabel.
SENI MENGAJAR GURU MATEMATIKA IDAMAN SISWA
ANEKDOT KELOMPOK : SAKAW Revisi 0.1 Disusun Oleh NAMA :
TEKS KUHP DALAM ANEKDOT
Anekdot dan Strukturnya
DRAMA Suatu teks yang menggambarkan kehidupan dan watak manusia melalui tingkah laku (akting) yang dipentaskan.
Selamat Datang, Siswa! Nama Guru.
Selamat Datang, Siswa! Nama Guru.
KELOMPOK 2 Rosse Isyati Rohdiyah Indah Pratiwi Faradina Izzati Riawan
TEMA PEMBELAJARAN Kritik dan Humor dalam Layanan Publik.
1. Dara Gading A. 2. Devi Eka R. 3. Dwi Ayu W. 4. Shabrina Nola R. 5. Widia Putri E.
Transcript presentasi:

Rumiyati, S.Pd. Bahasa Indonesia Kelas X – IPS.2 MA Negeri 1 Sumpiuh Anekdot Rumiyati, S.Pd. Bahasa Indonesia Kelas X – IPS.2 MA Negeri 1 Sumpiuh

Pengertian Anekdot Anekdot ialah cerita singkat yang menarik karena lucu dan mengesankan, biasanya mengenai orang penting atau terkenal dan berdasarkan kejadian yang sebenarnya. Anekdot dapat merupakan cerita rekaan yang tidak harus didasarkan pada kenyataan yang terjadi di masyarakat.

Ciri-ciri Teks Anekdot Berupa teks cerita Sindiran Lucu/komedi Menarik Singkat Nyata Partisipan Kritik

Struktur Teks Anekdot Abstraksi : Bagian awal paragraf yang berfungsi memberi gambaran tentang isi teks. Biasanya bagian ini menunjukkan hal unik yang akan ada di dalam teks. Orientasi : Bagian yang menunjukkan awal kejadian cerita atau latar belakang bagaimana peristiwa terjadi. Biasanya penulis bercerita dengan detail di bagian ini. Krisis : Bagian dimana terjadi hal atau masalah yang unik atau tidak biasa terjadi pada si penulis atau orang yang diceritakan. Reaksi : Bagian bagaimana cara penulis atau orang yang ditulis menyelesaikan masalah yang timbul di bagian krisis tadi. Koda : Bagian akhir dari cerita unik tersebut. Bisa juga dengan memberi kesimpulan tentang kejadian yang dialami penulis atau orang yang ditulis.

Bentuk konversi dari teks anekdot Puisi : Terdiri dari bait-bait Prosa : Terdiri dari paragraf-paragraf Drama : Terdiri dari dialog Gambar : Poster, Pamflet, Karikatur

Kecelakaan Karambol   Seorang guru mata pelajaran Bahasa Indonesia di sebuah sekolah menengah pertama akan mengajar. Guru tersebut bernama Pak Muslih. Hari ini, Pak Muslih akan mengajar di kelas 7-4. Saat memasukki kelas, suasana kelas biasa-biasa saja. “Assalamu’alaikum, selamat pagi semua” Sapa Pak Muslih ketika memulai pembelajaran. “Wa’alaikum sakam wr. wb, selamat pagi Pak!” Jawab murid- murid secara bersamaan. “Hari ini kita akan mempelajari mengenai cerpen. Sebelum kita masuk ke pokok pembahasan, siapa yang sudah tahu apa itu cerpen?” Tanya Pak Muslih. “Cerita pendek, Pak” Sahut seorang murid. “Iya benar. Yang lainnya ada yang tahu?” Tanya Pak Muslih lagi. Tidak ada yang menjawab, Pak Muslih pun segera menjelaskan tentang materi cerpen.

Setelah Pak Muslih menjelaskan kepada murid-murid, akhirnya murid-murid mengerti tentang cerpen. “Jadi, sekarang kalian telah mengetahui tentang cerpen. Sekarang, Bapak minta kalian untuk membuat sebuah cerpen tentang berita yang sedang hangat, yaitu kecelakaan karambol. Bapak berikan waktu selama 45 menit. Setelah itu, salah satu dari kalian akan Bapak tunjuk untuk membacakan cerpen buatannya di depan kelas” Kata Pak Muslih. “Mengerti?” Lanjutnya. “Mengerti Pak!” Seru murid-murid dengan kompak.   45 menut kemudian “Yaa, sudah 45 menit ya anak-anak. Sudah selesai?” Yanya Pak Muslih ketika ia bangkit dari kursinya. “Sudah Pak!” jawab murid-murid, dan ada salah satu dari mereka yang menjawabnya dengan lantang. “Oke, kamu Alwi. Tolong bacakan di depan teman-temanmu cerpen yang kamu buat. Silahkan maju ke depan” Kata Pak Muslih sambil menunjuk Alwi, seorang murid yang menjawab pertanyaan Pak Muslih dengan lantang. Alwi bangkit dari kursinya dan segera ke depan untuk membacakan cerpen buatannya.

“Suatu hari, Andre dan teman-temannya sedang bermain karambol di teras rumahnya yang berpapasan langsung dengan jalan umum. Salah satu temannya yang bernama Doni, bermain dengan semangat. Hingga karambol yang dimainkan Doni terpental ke jalan. Lalu, Doni meminta tolong kepada Andre untuk mengambilnya. Saat Andre mengambil karambol tersebut, sebuah motor melintas dengan kecepatan yang lumayan tinggi, hingga akhirnya Andre tertabrak. Doni dan teman-teman Andre yang lain segera menghampiri Andre yang sudah pingsan. Doni sangat menyesal dan Andre segera dilarikan ke rumah sakit” Cerita Alwi.   Seluruh murid di kelas tertawa karena cerpen Alwi tersebut. Sedangkan, Pak Muslih hanya menggelang-gelengkan kepalanya. Alwi terdiam dan bingung karena teman-temannya tertawa. “Alwi, apakah kau tidak menonton atau membaca berita?” Tanya Pak Muslih. “Tidak, Pak” Jawab Alwi. “Lalu, tidakkah kamu tahu apa kecelakaan karambol itu?” Tanya Pak Muslih lagi. Dan Alwi kembali menjawab tidak.

“Anak-anak, tolong jelaskan kecelakaan karambol “Anak-anak, tolong jelaskan kecelakaan karambol. Acungkan tangan” Sahut Pak Muslih. Seorang murid mengacungkan tangannya dan menjelaskan tentang kecelakaan karambol. “Kecelakaan karambol adalah kecelakaan yang menggunakan kata kiasan karena terjadinya kecelakaan tersebut sangat kacau” Jelasnya. “Mengerti, Alwi?” Tanya Pak Muslih. “Mengerti, Pak” Kata Alwi. “Baiklah, silahkan kembali ke kursi kamu” Lanjut Pak Muslih.   Alwi kembali ke kusinya dan suasana kelas yang awalnya penuh dengan tawa, sekarang sudah kembali tenang.

Pembahasan bagian-bagian teks anekdot : Abstraksi : Seorang guru mata pelajaran Bahasa Indonesia di sebuah sekolah menengah pertama akan mengajar. (Paragraf 1) Orientasi : Saat memasukki kelas, suasana kelas biasa-biasa saja. (Paragraf 2)

Pembahasan bagian-bagian teks anekdot : Krisis : Alwi, seorang murid yang salah paham atas pengertian kecelakaan karambol. (Paragraf 5) Reaksi : Seluruh murid di kelas tertawa karena cerpen Alwi tersebut. Sedangkan, Pak Muslih hanya menggeleng- gelengkan kepalanya. (Paragraf 6) Koda : Alwi kembali ke kusinya dan suasana kelas yang awalnya penuh dengan tawa, sekarang sudah kembali tenang. (Paragraf 8)