COOPERATIVE LEARNING IN HIGHER EDUCATION

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
MODEL-MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF
Advertisements

MODEL MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF
INOVASI DAN METODE PEMBELAJARAN
LAPORAN PENELITIAN TINDAKAN KELAS
Ns. Dwi Indah Iswanti, S.Kep, M.kep
MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF
Pembelajaran Kooperatif
Penerapan Pembelajajaran Kooperatif type STAD dengan media VCD
Cooperative Learning Prof. Dr. Ir. Suhardjono, MPd., Dipl. HE
H. Hobri, S.Pd., M.Pd. Dosen FKIP Universitas Jember
MODEL-MODEL PEMBELAJARAN MATEMATIKA
INSTRUCTIONAL APPROACH MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF
MODEL-MODEL PEMBELAJARAN
MODEL-MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF
PEMBELAJARAN KOOPERATIF YANG DIMODIFIKASI
Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD
Kelompok 5 PTIK C Nur Chaerah Hardianti Meilani Nur Indah Sari Fathullah Abd
Model Pembelajaran kooperatif
Model Pembelajaran Kooperatif
MODEL-MODEL PEMBELAJARAN
Metode Pembelajaran Cooperative Learning
COOPERATIVE LEARNING TEKNIK JIGSAW
Latar belakang : pencapaian tujuan pendidikan belum maksimal
MODEL-MODEL PEMBELAJARAN INOVATIF
Pembelajaran Kooperatif
Model pembelajaran aktif
Puji Priyono Dinas P dan K Kendal
Kemampuan Berkomunikasi Siswa
STRATEGI PEMBELAJARAN KOOPERATIF
MODEL-MODEL PEMBELAJARAN
Pembelajaran KOOPERATIF dan Pembelajaran KOLABORATIF
PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN KOOPERATIVE LEARNING TIPE STAD KELAS IV SD OLEH : MARNIS SUSANTI.
MODEL-MODEL PEMBELAJARAN
Inovasi Model Pembelajaran Akuntansi yang Efektif
Penerapan model pembelajaran
PENGARUH PENDEKATAN PROBLEM SOLVING DAN MODEL PEMBELAJARAN STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION (PPS – MP STAD) TERHADAP HASIL BELAJAR IPS KELAS V Catharina.
Unik Ambar Wati STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF DI SD Unik Ambar Wati
PEMBELAJARAN KOOPERATIF
DASAR- DASAR PERILAKU KELOMPOK
INSPIRASI PEMBELAJARAN MELALUI VIDEO
Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD
Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD
MODEL-MODEL PEMBELAJARAN
Dr. RATNAWATI SUSANTO, M.M.,M.Pd.
Oleh Muhamad Ibnu Sholeh
(GROUP INVESTIGATION)
DI (DIRECT INSTRUCTION) CL (COOPERATIVE LEARNING)
Making Higher Education Open to All
Disusun untuk SOSIALISASI HASIL PELATIHAN DI RECSAM - PENANG
MODEL-MODEL PEMBELAJARAN
PEMBELAJARAN KOOPERATIF
Metode pembelajaran Cooperative script
PEMBELAJARAN KOOPERATIF
Assalamu’alaikum Wr.Wb
MODEL PEMBELAJARAN “Model Pembelajaran” adalah kerangka konseptual yang menggambarkan prosedur yang terorganisir secara sistemik dalam mengorganisasikan.
Kurikulum Kurikulum adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi, dan bahan pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman penyelenggaraan.
Nama kelompok: 1. Nanik Narwanti (A ) 2. Venori Dita (A ) 3. Khoirul F (A ) 4. Wulan Yawalsih (A ) 5.Yenni Setyowati (A )
Model Pembelajaran Kooperatif
SEKOLAH TINGGI AGAMA ISLAM (STAI)
PEMBELAJARAN KOOPERATIF. Pengertian Konsep Dasar 1.Manusia memiliki derajat potensi, latar belakang historis, serta harapan masa depan yang berbeda-beda.
STRATEGI PEMBELAJARAN KOOPERATIF
Model Pembelajaran Kooperatif
Assalammuallaikum Wr. Wb.
PENINGKATAN PEMAHAMAN HASIL BELAJAR MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF DI SMP PADA KONSEP PENCERNAAN MAKANAN MAKALAH OLEH Muhammad Irwandie ACD 113.
INSPIRASI PEMBELAJARAN MELALUI TAYANGAN VIDEO
KISI-KISI MATERI SPB.
STUDENT TEAM ACHIEVEMENT DIVISION (Stad)
PEMBELAJARAN KOOPERATIF (COOPERATIVE LEARNING)
Model Pembelajaran” adalah kerangka konseptual yang menggambarkan prosedur yang terorganisir secara sistemik dalam mengorganisasikan pengalaman belajar.
DISCOVERY LEARNING IN HIGHER EDUCATION
Transcript presentasi:

COOPERATIVE LEARNING IN HIGHER EDUCATION 7/17/2019 Pelatihan Student Center Learning (SCL) FBM UTama, 10-13 Agustus 2015 COOPERATIVE LEARNING IN HIGHER EDUCATION Prepared by Dinn Wahyudin FAKULTAS BISNIS DAN MANAJEMEN UNIVERSITAS WIDYATA UTama

AGENDA 1. APA : Teori, Konsep, Ide Dasar 2. MENGAPA : Argumen, alasan . 3.BAGAIMANA : Langkah dan strategi Implementasi, Pengembangan, 7/17/2019

1. APA Cooperative Learning Pendekatan pembelajaran yang berfokus pada penggunaan kelompok kecil untuk bekerja sama dalam memaksimalkan kondisi belajar dalam mencapai tujuan belajar. Students work together in small groups and learn through interaction with each other while the teacher coaches the process. Pendekatan pembelajaran yang memberi kesempatan kepada anak didik untuk bekerja sama dengan temannya dalam tugas-tugas terstruktur (Lie, A., 1995). 7/17/2019

KONSEP DASAR Manusia memiliki derajat potensi, latar belakang historis, serta harapan masa depan yang berbeda-beda. Karena perbedaan itu, manusia dapat saling asah, asih, dan asuh (saling mencrdaskan). Pembelajaran kooperatif menciptakan interaksi yang asah, asih,dan asuh sehingga tercipta masyarakat belajar (Learning community). Siswa tidak hanya belajar dari guru, tetapi juga dari sesama siswa. 7/17/2019

CIRI-CIRI CL saling ketergantungan positif interaksi tatap muka dan dialog akuntabilitas individual (Penilaian kelompok yang didasarkan atas rata-rata penguasaan semua anggota kelompok secara individual) Komunikasi antar kelompok Mengembangkan ketrampilan sosial Evaluasi kelompok dan proses kelompok 7/17/2019

2. MENGAPA Pembelajaran Kooperatif meningkatkan kepekaan dan kesetiakawanan sosial memungkinkan para siswa saling belajar mengenai sikap, ketrampilan, informasi, perilaku sosial, dan pandangan-pandangan memudahkan siswa melakukan penyesuaian sosial memungkinkan terbentuk dan berkembangnya nilai-nilai sosial dan komitmen menghilangkan sifat mementingkan diri sendiri atau egois membangun persahabatan yang dapat berlanjut hinggga masa dewasa 7/17/2019

(lanjutan) 7) Mengembangkan ketrampilan sosial untuk memelihara hubungan saling membutuhka 8) meningkatkan rasa saling percaya kepada sesama manusia 9) meningkatkan kemampuan memandang masalah dan situasi dari berbagai perspektif 10) meningkatkan kesediaan menggunakan ide orang lain yang dirasakan lebih baik 11) meningkatkan kegemaran berteman tanpa memandang perbedaan kemampuan, jenis kelamin, normal atau cacat, etnis, kelas sosial, agama dan orientasi tugas 7/17/2019

3. BAGAIMANA CL: Major Phases Teacher clarifies goals, provides a hook and introductory information Organize student teams with clearly defined roles Facilitate team activities, including academic learning, social skills & cooperative behavior Assess student knowledge throughout the process and/or by team presentations Recognize both group & individual efforts such as active participation and taking responsibility for learning 7/17/2019

Phase 1: Goals, Hook & Introduction The 3 instructional goals of cooperative learning are: Academic achievement, Tolerance and acceptance of diversity, and Development of social skills Consider how you will communicate these goals in your introduction 7/17/2019

Phase 2: Teams and Roles Organize materials, learning experiences and small group activities by paying attention to 4 key features: Form heterogeneous teams How students will work together in small groups (Student Teams, Jigsaw, Group Investigation, Think-Pair-Share) How behavior and results will be recognized or rewarded Realistic time estimate 7/17/2019

Phase 3: Facilitate learning, social Skills Help with Transitions Teach Cooperation Task Interdependence Social Skills Sharing Skills Participation Skills Communication Skills Group Skills Team Building Teaching Social and Group Skills 7/17/2019

Phase 4: Assess Throughout and/or with Presentations Test Academic Learning Assess Cooperation Grade Cooperative Learning Recognize Cooperative Effort 7/17/2019

Phase 5: Recognize Group & Individual Efforts Find ways to highlight group presentations by displaying results prominently in room. Maybe invite guests to hear final reports. Consider summarizing results through newsletters or other forums. Each individual makes some kind of unique contribution – highlight those. 7/17/2019

Teknik-teknik CL 1. Teknik STAD (Student Team Achievement Division) 2. Teknik Jigsaw 3. Teknik Struktural 7/17/2019

STUDENT TEAMS-ACHIEVEMENT DIVISIONS (STAD) Metode ini dipandang paling sederhana dari metode pembelajaran kooperatif yang lain. Dosen/Guru menggunakan metode STAD untuk mengajarkan informasi akademik baru kepada mahasiswa, melalui penyajian verbal maupun tertulis. 7/17/2019

Teknik STAD : Apersepsi ttg materi yang akan diajarkan Penjelasan tentang kompetesi dasar/ tujuan pembelajaran yang ingin dicapai Penjelasan cara pembelajaran Pembagian siswa ke dalam kelompok secara heterogen, tiap kelompok 3-4 siswa) Tiap anggota tim menggunakan lembar kerja akademik dan kemudian saling membantu untuk menguasai bahan ajar melalui tanya jawab atau diskusi antar sesama anaggota tim Tiap 1-2 minggu secara individual atau tim dievaluasi Tiap siswa dan tiap tim diberi skor atas penguasaannya terhadap bahan ajar, dan diberi hadian bagi yang berprestasi baik individu maupun tim 7/17/2019

Teknik Jigsaw : pengajar memberikan pengenalan mengenai topik yang akan dibahas Pengajar membagi bahan pelajaran yang akan diberikan menjadi empat atau lima bagian Siswa dibagi dalam kelompok berempat atau berlima Bagian pertama bahan diberikan kepada siswa yang pertama,, sedangkan siswa yang kedua menerima bagian yang kedua, dan seterusnya 5) siswa disuruh membaca/mengerjakan bagian mereka masing-masing 6) Setelah selesai, siswa saling berbagi mengenai bagian yang dibaca/dikerjakan masing-masing 7/17/2019

Membentuk kelompok pakar yang terdiri dari setiap siswa setiap kelompok yang mendapatkan tugas yang sama Mereka bekerja sama mempelajari/mengerjakan bagian tersebut, kemudian masing-masing siswa kembali ke kelompoknya sendiri dan membagikan apa yang telah dipelajarinya kepada rekan-rekan dalam kealompoknya . Diakhiri Diskusi mengenai topik dalam bahan pelajaran hari itu. Diskusi bisa dilakukan antara pasangan atau dengan seluruh kelas Variasi : Jika tugas yang dikerjakan cukup sulit, siswa yang bisa membentuk kelompok para ahli, siswa berkumpul dengan siswa lain yang mendapatkan bagian yang sama dari kelompok lain. 7/17/2019

Teknik Struktural Mencari Pasangan Bertukar Pasangan Berkirim Salam dan Soal Bercerita Berpasanan Dua Tinggal Dua Tamu Keliling Kelompok Kancing Gemrincing 7/17/2019

Langkah-langkah Teknik Mencari Pasangan Guru menyiapkan kartu topik materi pelj Kartu dibagi kepada setiap siswa Siswa mencari pasangan berdasarkan kartu Setiap pasangan mendiskusikan tugas secara bersama-sama Siswa menyampaikan hasil kerja kelompok Evaluasi 7/17/2019

Evaluasi 1) Dalam penilaian pembl Cooperatif, mahasiswa mendapat nilai pribadi dan nilai kelompok 2) Nilai individu diperoleh dari hasil tes masing-masing 3) Nilai kelompok dapat diperoleh dari: - nilai terendah anggota kelompok - nilai rata-rata semua anggota kelompok 4) Nilai akhir diperoleh dari nilai individu + nilai kelompok dibagi 2 7/17/2019

Contoh penilaian proses pembelajaran kelompok Apakah setiap anggota berpartisipasi? a. Selalu b. Biasanya c.Kadang-kadang d. Jarang e. Tidak pernah 2. Apakah anda sudah berusaha membantu yang lain mengutarakan pendapat? 3. Apakah sudah saling mendengarkan sata sama lainnya? 4. Apakah anda memuji rekan yang telah bekerja baik 5. Apakah anda saling bertanya? 6. Apakah saling memperhatikan satu sama lain? 7/17/2019

Web Links to Cooperative Learning A guide to Cooperative Learning Overview of Cooperative Learning Strategies Jigsaw Group Investigation The Collaborative Classroom 7/17/2019

TERIMA KASIH. dinn _wahyudin@yahoo.com 7/17/2019