BAHAN AJAR KALKULUS INTEGRAL Oleh: ENDANG LISTYANI PERSAMAAN DIFERENSIAL Masalah: Tentukanlah persamaan suatu kurva y= f(x) yang melalui titik (1,3) dan.

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
Matematika SMK INTEGRAL Kelas/Semester: III/5 Persiapan Ujian Nasional.
Advertisements

Bilangan Real ® Bil. Rasional (Q)
Matematika Elektro Semester Ganjil 2004/2005
PENGGUNAAN INTEGRAL Menghitung luas suatu daerah yang dibatasi oleh kurva dan sumbu-sumbu koordinat. Menghitung volume benda putar. 9 Luas daerah di bawah.
Kebebasan Tapak.
Multipel Integral Integral Lipat Dua
Kalkulus Teknik Informatika
Kalkulus Teknik Informatika
Bab 1 INTEGRAL.
INTEGRAL OLEH TRI ULLY NIANJANI
INTEGRAL Asep Saeful ulum Feri Ferdiansyah Hilman Nuha Ramadhan
Adam Vrileuis, dimas h. marutha, dimas p.
Selamat Datang & Selamat Memahami
INTEGRAL TAK TENTU.
PENGGUNAAN INTEGRAL TERTENTU
Modul V : Turunan Fungsi
ITK-121 KALKULUS I 3 SKS Dicky Dermawan
Prof.Dr.Ir.SRI REDJEKI MT
KALKULUS II By DIEN NOVITA.
4. TURUNAN MA1114 Kalkulus I.
Pertemuan VIII Kalkulus I 3 sks.
6. INTEGRAL.
6. INTEGRAL.
6. INTEGRAL.
Pertemuan VIII Kalkulus I 3 sks.
5.5. Integral Tentu Jumlah Riemann
Persamaan Differensial Biasa #1
2.1 Bidang Bilangan dan Grafik Persamaan
Integral.
INTEGRAL TENTU DAN PENERAPANNYA
Terapan Integral Lipat Dua
TURUNAN DALAM RUANG BERDIMENSI n
TEOREMA INTEGRAL TENTU
Terapan Integral Lipat Dua
PENERAPAN INTEGRAL Menghitung luas suatu daerah yang dibatasi oleh kurva dan sumbu-sumbu koordinat.
BAB I INTEGRAL LIPAT DAN TERAPANNYA.
6. INTEGRAL.
INTEGRAL TENTU DAN PENERAPANNYA
Turunan 3 Kania Evita Dewi.
Turunan 3 Kania Evita Dewi.
5.4. Pendahuluan Luas Dua masalah yang menjadi motivasi dua pemikiran terbesar dalam kalkulus, yakni : - Masalah garis singgung yang membawa kita kepada.
Integral Tentu.
KALKULUS II By DIEN NOVITA.
Teorema A. Teorema Dasar Kalkulus Kedua
INTEGRAL YUSRON SUGIARTO.
ANTI TURUNAN, PENDAHULUAN LUAS & NOTASI SIGMA
5.2. Pendahuluan PD Pandang , ini benar asalkan F’(x)=f(x).
TURUNAN/Derivative MATEMATIKA DASAR.
Integral.
OLEH LA MISU & MOHAMAD SALAM
15 Kalkulus Yulius Eka Agung Seputra,ST,MSi. FASILKOM
Menghitung luas suatu daerah yang dibatasi oleh kurva
Aplikasi Turunan.
BAB III LIMIT dan kekontinuan
Kalkulus Diferensial - Lanjutan
4kaK. TURUNAN Pelajari semuanya.
Materi perkuliahan sampai UTS
Matematika III ALFITH, S.Pd, M.Pd
KALKULUS - I.
Matematika Elektro Semester Ganjil 2004/2005
C. Persamaan Garis Singgung Kurva
KALKULUS II Integral Tentu (Definite Integral)
INTEGRAL.
INTEGRAL.
Aturan Pencarian Turunan
Persamaan Diferensial Linear Orde-1
Bab 4 Turunan.
Pertemuan 9 Kalkulus Diferensial
C. Persamaan Garis Singgung Kurva
PENDAHULUAN KALKULUS yogo Dwi prasetyo, m. SI. prodi teknik industri dan rpl [ref : calculus (Purcell, Varberg, and rigdon)]
Transcript presentasi:

BAHAN AJAR KALKULUS INTEGRAL Oleh: ENDANG LISTYANI PERSAMAAN DIFERENSIAL Masalah: Tentukanlah persamaan suatu kurva y= f(x) yang melalui titik (1,3) dan kemiringan garis singgung di sebarang titik pada kurva samadengan empat kali absis titik itu

PERSAMAAN DIFERENSIAL Penyelesaian Misalkan persamaantersebut y = f(x) Kemiringan garis singgung kurva di (x,y) Akan dicari suatu fungsi y=f(x) yang memenuhi persamaan dengan syarat y=3 jika x=1

PERSAMAAN DIFERENSIAL Sebarang persamaan dengan yang tidak diketahui berupa suatu fungsi dan melibatkan turunan atau diferensial dari fungsi yang tidak diketahui tersebut Menyelesaikan suatu persamaan diferensial berarti menentukan fungsi yang tidak diketahui tersebut

Persamaan Diferensial Contoh

Solusi 5.2 18) Diket: a = Ditanyakan v(2) dan S(2) Jawab:

Solusi

PENDAHULUAN LUAS Luas menurut persegipanjang-persegipanjang dalam Misalkan Daerah R dibatasi kurva sumbu-x dan garis x = 2. Akan dicari luas daerah R Dibuat partisi pada [0,2] menjadi n selang bagian, dengan panjang selang bagian

PENDAHULUAN LUAS Luas menurut persegipanjang-persegipanjang dalam

5.2 no 25 Laju perubahan volume

PENDAHULUAN LUAS Luas menurut persegipanjang-persegipanjang dalam

PENDAHULUAN LUAS Luas menurut persegipanjang-persegipanjang dalam

PENDAHULUAN LUAS Luas menurut persegipanjang-persegipanjang dalam Luas daerah R dapat dihitung sbb

PENDAHULUAN LUAS Luas menurut persegipanjang-persegipanjang dalam Rumus 2, hal, 323 dengan n diganti n-1

PENDAHULUAN LUAS Luas menurut persegipanjang-persegipanjang dalam

PENDAHULUAN LUAS Luas menurut persegipanjang-persegipanjang luar Dengan cara sama dibuat PP luar

PENDAHULUAN LUAS Luas menurut persegipanjang-persegipanjang luar

PENDAHULUAN LUAS Luas menurut persegipanjang-persegipanjang luar

PENDAHULUAN LUAS Luas menurut persegipanjang-persegipanjang luar

INTEGRAL TENTU Misalkan fungsi f terdefinisi pada selang [a,b] Dibuat persegi panjang dengan lebar dan tinggi dan pada selang , seperti pada gambar berikut:

INTEGRAL TENTU Dibentuk pejumlahan disebut jumlah Riemann

INTEGRAL TENTU DEFINISI INTEGRAL TENTU Misalkan f suatu fungsi terdefinisi pada selang [a,b]. Jika maka dikatakan f terintegralkan di [a,b] Selanjutnya disebut integral tentu atau integral Riemann f dari a ke b

Contoh Integral tentu dengan definisi Hitunglah integral tentu berikut dengan definisi.

Penyelesaian

Penyelesaian

Penyelesaian

Penyelesaian

Hitunglah dengan menggunakan definisi integral tentu

TEOREMA DASAR KALKULUS Misalkan f kontinu (shg f terintegralkan) pada [a,b], dan misalkan F sebarang anti turunan dari f pada [a,b], maka

Bukti Teorema dasar kalkulus Dibuat partisi pada selang [a,b]

Bukti Teorema dasar kalkulus (lanjutan) Menurut Teorema rata-rata pada turunan terdapat

Bukti Teorema dasar kalkulus (lanjutan) terbukti

Teorema dasar kalkulus Notasi F(b) – F(a) = Contoh

Dibuat partisi pada selang menjadi n selang bagian dengan panjang

Soal 5.6 no 43. Menentukan Rumus Bilangan bulat terbesar yang lebih kecil atau sama dengan x

Soal 5.6 no 43. Menentukan Rumus 1 2 3 4 b -1

Soal 5.6 no 43. Menentukan Rumus Luas = {b - }( ) b

Soal 5.6 no 43. Menentukan Rumus

Contoh: Hitunglah

SIFAT-SIFAT INTEGRAL TEOREMA A: PENAMBAHAN SELANG Jika f terintegralkan pada suatu selang yang mengandung tiga titik a, b, dan c, maka bagaimanapun urutan dari a, b, dan c Contoh

SIFAT-SIFAT INTEGRAL TEOREMA B: PEMBANDINGAN Jika f dan g terintegralkan pada [a , b] dan jika f(x) g(x) untuk semua x dalam [a,b] Maka

SIFAT-SIFAT INTEGRAL TEOREMA C: KETERBATASAN Jika f terintegralkan pada [a , b] dan jika m f(x) M untuk semua x dalam [a,b] Maka

SIFAT-SIFAT INTEGRAL TEOREMA D: PENDIFERENSIALAN INTEGRAL TENTU Andaikan f kontinu pada selang tertutup [a , b] dan x titik dalam (a , b) Maka Carilah dengan dua cara

jawab Cara I Jadi

jawab Cara II dengan teorema D

Soal 1: tentukan Jawab Teorema D hanya berlaku untuk variabel batas yang linear Misalkan , Menurut aturan rantai

Soal 2: tentukan Jawab Misal

Jadi

Bentuk Substitusi hasil

Contoh 1.

SUBSTITUSI YANG MERASIONALKAN Bentuk Substitusi

PENGINTEGRALAN PARSIAL (548) Metode ini didasarkan pada rumus turunan hasilkali dua fungsi Misalkan

Contoh