LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLIT

Slides:



Advertisements
Presentasi serupa
TATA NAMA SENYAWA DAN PERSAMAAN REAKSI SEDERHANA
Advertisements

KELAS XI SEMESTER 2 SMKN 7 BANDUNG
LARUTAN.
Menghitung pH Hidrolisis Garam
ASAM BASA BY. SEFNI HENDRIS,S.Si.
TIM DOSEN KIMIA DASAR FTP 2012
BAB 7 Larutan Penyangga dan Hidrolisis Next.
Berapa pH larutan yang terbentuk pada hidrolisis garam NaCN 0,01 M,
LARUTAN ASAM, BASA DAN GARAM
TATA NAMA SENYAWA KIMIA Oleh : Moh. Suwandi
LARUTAN BUFFER LARUTAN BUFFER KOMPONEN LARUTAN PENYANGGA
LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLIT
Larutan Elektrolit dan Non Elektrolit
Hidrolisis didefinisikan sebagai reaksi dengan air
BAB 7. ASAM DAN BASA 7. 1 TEORI ASAM BASA
** Tugas bahan ajar Kimia**
BAB 7. ASAM DAN BASA 7. 1 TEORI ASAM BASA
MATERI POKOK K I M I A KELAS X CHEMISTRY IS FUN SEMESTER GENAP
SIFAT KOLIGATIF LARUTAN ELEKTROLIT
Fitriyuni Miralda Siregar, S.Pd (MA Pembangunan UIN Jakarta)
ELEKTROLIT DAN ELEKTROKIMIA
DAYA HANTAR LISTRIK BEBERAPA LARUTAN
LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLIT
PERSAMAAN REAKSI DISUSUN OLEH : Anak Agung Yuniartha (03)
HIDROLISIS GARAM ERMA NURHIDAYATI
HIDROLISIS GARAM Rudi Purwanto.
OLEH SUYADI,SPd KELAS X SMT 2
Larutan Elektrolit dan Reaksi Reduksi Oksidasi
Larutan elektrolit non elektrolit
INDAH HARIA UTARI Pendidikan KImia
Konsep asam basa Indriana Lestari.
HIDROLISIS.
KELAS XI IPA SEMESTER II OLEH HARYANTI,MPd
ASAM BASA Teori asam basa Arrhenius
PERSAMAAN REAKSI : REAKSI MOLEKUL REAKSI ION LENGKAP REAKSI ION BERSIH
Disusun oleh: Laila Noor Zahra ( )
JENIS-JENIS GARAM: garam tidak terhidrolisis (Garam netral) : berasal dari asam kuat dengan basa kuat , pH=7 Garam hidrolisis sebagian a. Hidrolisis.
Garam terbentuk dari reaksi asam + basa
KONDUKTOMETER & KONDUKTOMETRI OLEH : MAGHFIROTUL IMMA KB 2014.
MUDUL 5 REAKSI KIMIA DALAM LARUTAN AIR
Kelas X Semester 1 Penyusun : SMK Negeri 7 Bandung
Kelas X Semester 1 Penyusun : SMK Negeri 7 Bandung
ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLIT
Petunjuk penyelesaian
MATERI LARUTAN ELEKTROLIT NONELEKTROLIT
LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLIT
Kelas X Semester 2 Penyusun : SMK Negeri 7 Bandung
SOAL 1. Apakah yang dimaksud dengan Rumus Molekul dan Rumus Empiris?Jelaskan beserta contoh! (20) 2. Lengkapi titik-titik berikut ! (30) Lengkapilah.
Kelas X Semester 2 Penyusun : SMK Negeri 7 Bandung
NAMA, RUMUS, DAN PERSAMAAN KIMIA.
OLEH TIM DOSEN KIMIA DASAR FTP UB
TATA NAMA SENYAWA KIMIA Oleh : Reskunanda Adhi Widjaya
LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLIT
ELECTROLYTE AND NON-ELECTROLYTE SOLUTIONS
LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLIT
Nama : Ahmad Aprianto Kelas : XII Animasi
LARUTAN ELEKTROLIT DAN NONELEKTROLIT
Tugas Kimia Kelas XI IPA
TETAPAN IONISASI ASAM BASA PRODI BIOTEKNOLOGI FAKULTAS ILMU
LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLIT
Oleh : Widodo, S.Pd. SMA N I SUMBEREJO TANGGAMUS
Reaksi Redoks dan Tata Nama Senyawa. Materi Reaksi redoks Bilangan oksidasi Tata nama senyawa sederhana.
ASAM DAN BASA. ASAM DAN BASA 7 TEORI ASAM DAN BASA 3 TEORI ASAM DAN BASA YANG UMUM DIGUNAKAN : ARRHENIUS, BRONSTED-LOWRY, DAN LEWIS TEORI ARRHENIUS DIPAKAI.
LARUTAN A. Pendahuluan LARUTAN adalah campuran homogen dua zat atau lebih yang saling melarutkan dan masing-masing zat penyusunnya tidak dapat dibedakan.
BAB 6 Larutan Elektrolit dan Nonelektrolit. Larutan Elektrolit dan Nonelektrolit Air laut mengandung berbagai jenis ion, seperti Air laut merupakan contoh.
HIDROLISIS GARAM DAN BUFFER
Kesetimbangan Asam dan Basa 1
Kesetimbangan Asam-Basa dan Kesetimbangan Kelarutan
Larutan Penyangga (BUFFER/DAPPAR) MAN 2 KOTA PROBOLINGGO Dra, MUQMIROH NURANI M. M.
Analisis Anion PRODI DIV TEKNOLOGI LABORATORIUM MEDIK.
Transcript presentasi:

LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLIT 5 LARUTAN ELEKTROLIT DAN NON ELEKTROLIT Anggota : Ade Andar Kusuma Anggraeni Kusumaratih Arinii Aprilia Pramudita Hilda M Z Ismadi Arif Prudnto Mitha Yasela Tyas Siami Tiara Dewi

Misalnya ada larutan gula, larutan garam, larutan teh Misalnya ada larutan gula, larutan garam, larutan teh. Tapi bagaimana dengan air kopi? Apakah kita menganggapnya sebagai sebuah larutan?????

Suatu campuran terdiri dari dua komponen utama, yaitu zat terlarut dan zat pelarut. Jika dari contoh di atas zat terlarutnya adalah, gula, garam, teh, dan kopi, sedangkan zat pelarutnya adalah air. Suatu zat dikatakan larutan jika campuran antara zat terlarut dan pelarutnya bersifat homogen. Artinya tidak terdapat batas antar komponennya, sehingga tidak dapat dibedakan lagi antara zat pelarut (air) dan terlarutnya (gula, kopi, maupun teh).

Suatu larutan dapat dikatakan sebagai larutan elektrolit jika zat tersebut mampu menghantarkan listrik. Mengapa zat elektrolit dapat menghantarkan listrik?

Suatu zat dapat menghantarkan listrik karena zat tersebut memiliki ion-ion yang bergerak bebas di dalam larutan tersebut. ion-ion inilah yang nantinya akan menjadi penghantar. Semakin banyak ion yang dihasilkan semakin baik pula larutan tersebut menghantarkan listrik.

BERBAGAI JENIS LARUTAN ELEKTROLIT

Terdapat berbagai jenis larutan yang bisa menghantarkan listrik Terdapat berbagai jenis larutan yang bisa menghantarkan listrik. Pembagian zat tersebut adalah sebagai berikut:

Berdasarkan jenis larutan Larutan asam (zat yang melepas ion H+ jika dilarutkan dalam air), contohnya adalah: Asam klorida : HCl Asam florida : HF Asam sulfat : H2SO4 Asam asetat/cuka : CH3COOH Asam sianida : HCN Asam nitrat : HNO3 Asam fospat : H3PO4

Larutan basa (zat yang melepas ion OH- jika dilarutkan dalam air), contohnya adalah: Natrium hidroksida : NaOH Calcium hidroksida : Ca(OH)2 Litium hidroksida : LiOH Kalium hidroksida : KOH Barium hidroksida : Ba(OH)2 Magnesium hidroksida : Mg(OH)2 Aluminium hidroksida : Al(OH)3 Besi (II) hidroksida : Fe(OH)2 Besi (III) hidroksida : Fe(OH)3 Amonium hirdoksida : NH4OH

Larutan garam (zat yang terbentuk dari reaksi antara asam dan basa), contohnya adalah: Natrium klorida/garam dapur : NaCl Ammonium clorida : NH4Cl Ammonium sulfat : (NH4)2SO4 Calcium diklorida : CaCl2  

BAGAIMANA CARA MEMBEDAKAN DIANTARA KETIGANYA … ????

ELEKTROLIT KUAT . . . Elektrolit kuat, karakteristiknya adalah sebagai berikut: Menghasilkan banyak ion Molekul netral dalam larutan hanya sedikit/tidak ada sama sekali Terionisasi sempurna, atau sebagian besar terionisasi sempurna Jika dilakukan uji daya hantar listrik: gelembung gas yang dihasilkan banyak, lampu menyala Penghantar listrik yang baik Derajat ionisasi = 1, atau mendekati 1

ELEKTROLIT LEMAH . . . Menghasilkan sedikit ion Elektrolit lemah, karakteristiknya adalah sebagai berikut: Menghasilkan sedikit ion Molekul netral dalam larutan banyak Terionisasi hanya sebagian kecil Jika dilakukan uji daya hantar listrik: gelembung gas yang dihasilkan sedikit, lampu tidak menyala Penghantar listrik yang buruk Derajat ionisasi mendekati 0

Non elektrolit . . . larutan non elektrolit memiliki karakteristik sebagai berikut: Tidak menghasilkan ion Semua dalam bentuk molekul netral dalam larutannya Tidak terionisasi Jika dilakukan uji daya hantar listrik: tidak menghasilkan gelembung, dan lampu tidak menyala

Berdasarkan Jenis Ikatan 1. Senyawa ion (senyawa yang terbentuk melalui ikatan ion), contohnya adalah: NaCl, CaCl2, AlCl3, MgF2, LiF (sebagian besar berasal dari garam) 2. Senyawa kovalen polar (senyawa melalui ikatan kovalen yang bersifat polar/memiliki perbedaan keelektronegatifan yang besar antar atom), contohnya adalah: HCl, NaOH, H2SO4, H3PO4, HNO3, Ba(OH)2 (berasal dari asam dan basa)

KEKUATAN LARUTAN ELEKTROLIT

Dapat dirumuskan sebagai berikut: Kekuatan larutan elektrolit erat kaitannya dengan derajat ionisasi/disosiasi. Derajat ionisasi/disosiasi adalah perbandingan antara jumlah ion yang dihasilkan dengan jumlah zat mula-mula. Dapat dirumuskan sebagai berikut:

PEMBAGIAN LARUTAN ELEKTROLIT + -

Elektrolit Kuat Elektrolit Lemah Non Elektrolit LARUTAN SIFAT DAN PENGAMATAN CONTOH SENYAWA REAKSI IONISASI Elektrolit Kuat - terionisasi sempurna - menghantarkan arus listrik - lampu menyala terang - terdapat gelembung gas NaCl, HCl, NaOH, H2SO4, dan KCl NaCl  Na+ + Cl- NaOH  Na+ + OH- H2SO4  H+ + SO4- KCl  K+ + Cl- Elektrolit Lemah - terionisasi sebagian - menghantarkan arus listrik - lampu menyala redup - terdapat gelembung gas CH3COOH, NH4OH, HCN, dan Al(OH)3 CH3COOH  H+ + CH3COO- HCN  H+ + CN- Al(OH)3  Al3+ + 3OH- Non Elektrolit - tidak terionisasi - tidak menghantarkan arus listrik - lampu tidak menyala - tidak terdapat gelembung gas C6H12O6, C12H22O11, CO(NH2)2, dan C2H5OH C6H12O6 C12H22O11 CO(NH2)2 C2H5OH

Alhamdulillah