TUGAS AKHIR PROGRAM 1.Pengertian TAP TAP adalah merupakan tugas yang berbentuk permasalahan, kasus-kasus atau pertanyaan yang diangkat dari masalah nyata pembelajaran yang harus dipecahkan. 2. Tujuan Mengukur penguasaan kompetensi akhir yang menuntut aplikasi pengetahuan, sikap dan ketrampilan secara komprehensif. 3. Karakteristik Materi TAP : a.Menuntut kemampuan Berpikir Tingkat Tinggi b.Bersifat problematik, menyeluruh, terbuka dan terarah c.Untuk memudahkan mahasiswa hendaknya menguasai mata kuliah pendukung TAP.
KERANGKA BERPIKIR MEMECAHKAN MASALAH 1.Membaca dan mempelajari kasus dengan cermat. 2.Mengidentifikasi berbagai informasi kunci/penting 3.Menganalisis penyebab masalah dari kasus. 4.Mengembangkan alternatif pemecahan masalah. 5.Menganalisis kekuatan dan kelemahan setiap alternatif. 6.Memilih satu alternatif yang dianggap paling efektif. 7.Menyusun dan menuliskan jawaban dari masalah/kasus.
PEMBIMBINGAN TAP 1.Bimbingan Tatap Muka 2.Bimbingan Online ;
Kisi-kisi TAP PGSD 1.Mampu mengidentifikasi kelebihan/kelemahan peristiwa pembelajaran. 2.Menentukan faktor penyebab kelebihan/kelemahan beserta alasannya dari peristiwa pembelajaran. 3.Mampu mengembangkan alternatif pemecahan masalah pembelajaran. Dilihat dari aspek : materi pelajaran, strategi/metode/teknik pembelajaran, penggunaan media, pengelolaan kelas, ketrampilan dasar mengajar, Pelaksanaan evaluasi.